Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KETAPANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MULIA BARU
Jln. Kepala Pulau Mangku Negeri Kel. Mulia Baru Kec. Delta pawan Ketapang
Kode Pos 78813 Telp./WA 0895344130090
email :puskesmasmuliabaru@yahoo.com Website : puskesmas-mulia baru. Ketapangkab.go.id

Ketapang, 20 September 2022


Kepada :
Nomor :B/ / TU.445 / IX / 2022 Yth.
Lampiran : di –
Perihal : Pembinaan Kader Posbindu PTM
Tempat

Dengan hormat,
Dalam upaya peningkatan derajat kesehatan masyarakat, dengan mewujudkan
terciptanya masyarakat desa yang peduli, tanggap dan mampu mengenali, mencegah serta mengatasi
masalah kesehatan yang dihadapai secara mandiri, kami Puskesmas Mulia Baru bermaksud
melaksanakan pertemuan pembinaan kader Posbindu PTM. Dengan ini kami mohon kehadiran Lintas
program dan Lintas sector untuk hadir dalam pertemuan tersebut. Adapun waktunya sebagai berikut :
Hari : Rabu
Tanggal : 21 September 2022
Jam : 07.30 Wib s/d Selesai
Tempat : Aula Puskesmas Mulia Baru

Demikian surat undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan
terima kasih.

Mengetahui
Plh. Kepala Puskesmas Mulia Baru

Prasetyo Heri C, A. Md. Kep


NIP. 19808812 200502 1 003
JADWAL PEMBINAAN KADER POSBINDU PTM PUSKESMAS

TANGGAL/WAKTU MATERI PERTEMUAN NARASUMBER

07.30 – 08.00 Registrasi Peserta


08.00 – 08.30 Pembukaan Kepala Puskesmas
08.30 – 10..30 Kesehatabn Jiwa di Masyarakat KabidP2P / Subkoor PTM Keswa
10.30 – 11.00 Coffe Break Panitia
11.00 – 12. 00 Kader Kesehatan Jiwa Subkoor PTM Keswa
12.00 – 12.30 ISHOMA Panitia

12.30 – 13.30 Lanjutan Kader Kesehatan Jiwa Panitia


Pemaparan Data dan Permasalahan Keswa
13.30 – 15.30 Pj. Program KESWA
di Wilayah Puskesmas
Penutup
15.30 – Selesai Panitia

Pj. Kesehatan Keswa

Anda mungkin juga menyukai