Anda di halaman 1dari 38

LAPORAN KEGIATAN

AUDIT
KASUS
STUN
TING
Tim Audit Kasus Stunting (AKS)
Kabupaten Lingga Provinsi Kepulauan Riau
Tahun Anggaran 2022

Tim Audit Kasus Stunting (AKS) 1


Kabupaten Lingga
LAPORAN
AUDIT KASUS STUNTING (AKS)
TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING (TPPS) KABUPATEN LINGGA
PROVINSI KEPULAUAN RIAU

Periode Semester I
Tahun 2022

Disusun Oleh :
Tim Audit Kasus Stunting Kabupaten Lingga

TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING (TPPS) KABUPATEN LINGGA


PROVINSI KEPULAUAN RIAU
TAHUN 2022

Tim Audit Kasus Stunting (AKS) I


Kabupaten Lingga
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN KEGIATAN AUDIT KASUS STUNTING


KABUPATEN LINGGA

DAIK LINGGA, NOVEMBER 2022


DI SAHKAN OLEH,
WAKIL BUPATI LINGGA
SELAKU
KETUA PELAKSANA TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING
KABUPATEN LINGGA

Neko Wesha Pawelloy, B.Sc (Hons)

DISUSUN OLEH,

Kepala Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk Dokter Spesialis Anak


dan Keluarga Berencana Kabupaten Lingga Rumah Sakit Umum Dabo Singkep
Selaku Selaku
Ketua Tim Audit Kasus Stunting Tim Pakar Audit Kasus Stunting

dr. Bukit Tua Rayanto Gultom dr. Indra Jaya, Sp.A


Pembina / IV a NIP. 19751216 200604 1 013
NIP. 19820723 200903 1 005

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga II
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................................................. I
LEMBAR PENGESAHAN................................................................................................................. II
DAFTAR ISI..................................................................................................................................... III
DAFTAR TABEL.............................................................................................................................. IV
DAFTAR GAMBAR........................................................................................................................... V
BAB I PENDAHULUAN................................................................................................................... 1
A. Latar Belakang..................................................................................................................................... 1
B. Hasil Kegiatan....................................................................................................................................... 3
C. Kelompok Sasaran.............................................................................................................................. 4
BAB II DATA AUDIT KASUS STUNTING..................................................................................... 5
A. Data Kasus Sasaran............................................................................................................................ 5
B. Tim Pakar............................................................................................................................................... 9
C. Tim Teknis............................................................................................................................................. 9
D. Periode Audit..................................................................................................................................... 10
BAB III HASIL AUDIT................................................................................................................... 11
A. Calon Pengantin................................................................................................................................ 16
B. Ibu Hamil............................................................................................................................................. 18
C. Ibu Menyusui/ Nifas........................................................................................................................ 20
D. Baduta/Balita..................................................................................................................................... 22
E. Kesimpulan Rencana Tindak Lanjut......................................................................................... 25
BAB IV PENUTUP.......................................................................................................................... 26
LAMPIRAN...................................................................................................................................... 27

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga III
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Kasus Calon Pengantin................................................................................................................. 5

Tabel 2. Sasaran Ibu Hamil........................................................................................................................... 6

Tabel 3. Sasaran Ibu Menyusui/Nifas...................................................................................................... 7

Tabel 4. Sasaran Baduta/Balita.................................................................................................................. 8

Tabel 5. Periode Rencana Audit Kasus Stunting (AKS)..................................................................10

Tabel 6. Hasil Kajian Kerta Kerja Audit............................................................................................... 11

Tabel 7. Rencana Tindak Lanjut Sasaran Calon Pengantin/CATIN...........................................16

Tabel 8. Rencana Tindak Lanjut Pada Sasaran Ibu Hamil.............................................................18

Tabel 9. Rencana Tindak Lanjut pada Sasaran Ibu Nifas...............................................................20

Tabel 10. Rencana Tindak Lanjut pada Sasaran Balita/Baduta.................................................22

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga IV
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Identifikasi Kasus Stunting.................................................................................................. 27

Gambar 2. Pembukaan Kegiatan Oleh Kadinkes PPKB Kabupaten Lingga dalam Kegiatan

Identifikasi Sasaran Audit Kasus Stunting.......................................................................................... 27

Gambar 3. Peserta Kegiatan Identifikasi Sasaran Audit Kasus Stunting.................................27

Gambar 4. Kunjungan Lapangan Oleh Tim Audit Kasus Stunting.............................................28

Gambar 5. Manajemen Pendampingan Oleh Tim Teknis..............................................................28

Gambar 6. Validasi Alat Ukur Tinggi Badan Anak Balita...............................................................28

Gambar 7. Visitasi Tim Pakar Pada Sasaran Balita..........................................................................29

Gambar 8. Fasilitasi Tele-konsultasi Tim Pakar dan Tim Teknis Melalui Virtual Zoom

Meeting.............................................................................................................................................................. 29

Gambar 9. Peserta Zoom Meeting Telekonsultasi Tim Audit Kasus Stunting dalam

Manajemen Pendampingan....................................................................................................................... 29

Gambar 10. Pendampingan Calon Pengantin/CATIN Oleh TPK untuk melakukan

pemeriksaan dan pendaftaran di Aplikasi Elsimil...........................................................................30

Gambar 11. TPK Melakukan Pendampingan Kesehatan Kepada Calon Pengantin/Catin30

Gambar 12. TPK Melakukan Pendampingan Kepada Ibu Hamil Berisiko Tinggi................30

Gambar 13. Pendampingan Ibu Hamil Oleh Nakes sebagai Tim Pendaming Keluarga....31

Gambar 14. Nakes/TPK Mendampingi Ibu Menyusui/Nifas.......................................................31

Gambar 15. TPK Melakukan Pendampingan Ibu Nifas dan Baduta untuk diperiksa secara

rutin.................................................................................................................................................................... 31

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga V
BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Stunting adalah gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak akibat


kekurangan gizi kronis dan infeksi berulang, yang ditandai dengan panjang atau
tinggi badannya berada di bawah standar yang ditetapkan oleh menteri yang
menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang kesehatan yang disebabkan
kurangnya akses rumah tangga/ keluarga untuk memenuhi makanan bergizi,
kurang memadainya fasilitas alat kesehatan, kurangnya akses terhadap air bersih
dan sanitasi, serta pola asuh yang kurang baik.

Pemerintah Indonesia telah menetapkan Stunting sebagai isu prioritas


nasional. Komitmen ini terwujud dalam masuknya Stunting ke dalam Rencana
Pembangunan Jangka Menengah (RPJMN) Tahun 2020-2024 dengan target
penurunan yang cukup siginifikan dari kondisi 27,6% pada tahun 2019 dan 24,4%
pada tahun 2021 diharapkan turun menjadi 14% pada tahun 2024 mendatang,
untuk Angka Prevalensi Stunting di Provinsi Kepulauan Riau menurut SSGI Tahun
2021 prevalensi Stunting berada pada angka 17,6% dan target penurunan angka
prevalensi Stunting pada tahun 2024 yakni diangka 10,20%. Kabupaten Lingga
angka prevalensi stunting berdasarkan SSGI Tahun 2021 sebesar 25,4% dan
target penurunan angka prevalensi Stunting di Tahun 2024 yakni diangka 16,13%.

Terbitnya Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2021


Tentang Percepatan Penurunan Stunting merupakan dasarkan Hukum Badan
Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Republik Indonesia
untuk melakukan berbagai upaya bersama lintas sektoral terkait dalam rangka
aksi konvergensi yaitu kolaborasi, koordinasi, sinergitas, dan sinkronisasi antara
kementerian/lembaga, pemerintah daerah provinsi, pemerintah daerah
Kabupaten/Kota, Kecamatan, Desa/Kelurahan dan pemangku kepentingan.

Tim Audit Kasus Stunting (AKS) 1


Kabupaten Lingga
Strategi Percepatan Penurunan Stunting dilakukan melalui pelaksanaan
kegiatan prioritas Rencana Aksi Nasional Percepatan Penurunan Stunting (RAN
Pasti) dengan strategi intervensi spesifik yakni penyebab secara langsung yang
berhubungan dengan peningkatan gizi dan kesehatan serta Intervensi bersifat
Sensitif merupakan Intervensi secara tidak langsung yakni intervensi pendukung
percepatan penurunan angka Stunting, seperti penyedian air bersih dan sarana
sanitasi berupa sarana pengelolaan air limbah donestik yang layak dan berstandar
kesehatan. Untuk mendukung strategi tersebut salah satunya adalah Pelaksanaan
Audit (Pengkajian) Kasus Stunting (AKS). Audit Kasus Stunting ini diperlukan
untuk mencari penyebab terjadinya Kasus Stunting di tiap-tiap wilayah sebagai
upaya pencegahan terjadinya Kasus serupa.

Audit Kasus Stunting dilakukan melalui beberapa tahapan selama 1.000 Hari
Pertama Kehidupan (HPK), Kepada sasaran yang berisiko melahirkan anak
Stunting dan anak balita yang berada pada status Stunting (1) Calon Pengantin
(Catin); kemudian setelah menikah menjadi (2) Pasangan Usia Subur (PUS); yang
nantinya akan merencanakan kehamilan sampai melahirkan, (3) Ibu pada fase
pasca persalinan, selanjutnya (4) Anak usia dibawah dua tahun yang dikenal
dengan istilah BADUTA (Anak/Bayi dibawah dua tahun), dengan melakukan
identifikasi Resiko pada Aduit Kasus Stunting ini adalah menemukan atau
mengetahui faktor-faktor resiko potensial penyebab langsung (Asupan tidak
adkuat, penyakit infeksi) dan penyebab tidak langsung terjadinya Stunting pada
calon pengantin, Ibu Hamil, Ibu Nifas dan Baduta/Balita.

Berdasarkan Sumber Data Survailens Rutin untuk membantu pelaksanaan


Audit Kasus Stunting telah digunakan data melalui EPPGBM (Elektronik
Pencatatan dan Pelaporan Gizi Berbasis Masyarakat). Berdasarkan data laporan
per September 2022 Prevalensi Stunting di Kabupaten Lingga yakni sebesar
7,44%. Jumlah Balita diukur sebanyak 5.415 terdapat 105 balita terkategori
sangat pendek, 298 balita terkategori pendek. Dengan jumlah tersebut anak balita
Stunting yakni sebanyak 403 balita. Berdasarkan keadaan tersebut Tim Teknis
yang berada di Puskesmas melakukan kajian teknis dengan menyeleksi kasus
tersebut untuk diidentifikasi oleh Tim Audit Kasus Stunting.

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 2
Langkah-langkah Audit Kasus Stunting ialah pembentukan Tim Audit Kasus
Stunting (AKS) dan Pembuatan Surat Keputusan (SK), dilakukannya Rapat
Koordinasi Awal Tim Audit Kasus Stunting (AKS) yang tediri dari Tim Pakar dan
Tim Teknis, Melakukan Identifikasi Data Beresiko Stunting melalui 4 Sasaran yang
akan diangkat ke dalam Audit, serta melakukan Sosialisasi dan Seleksi Data Audit
Kasus Stunting (AKS) dengan kunjungan lapangan, melakukan Telekonsultasi
melalui virtual zoom meeting antara Tim Pakar dan Tim Teknis difasilitasi Oleh
Tim Audit Kasus Stunting (AKS) dan rencana manajemen pendampingan sasaran.

Dapat disampaikan pada Laporan ini hasil Kajian Audit Kasus Stunting
berupa Rekomendasi dan Rencana Tindak Lanjut (RTL) berupa kajian oleh Tim
Pakar. Laporan Kegiatan Audit Kasus Stunting (AKS) Semester I puncaknya yakni
kegiatan Diseminasi hasil Rekomendasi dan RTL serta di tandatanganinya
Laporan tersebut. Kegiatan dilanjutkan dengan penyusunan Laporan serangkaian
kegiatan pelaksanaan Audit Kasus Stunting (AKS), Penandatanganan oleh Ketua
Pelaksana Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Lingga dan
melaporkan pelaporan tersebut kepada Ketua Pelaksana Tim Percepatan
Penurunan Stunting (TPPS) Provinsi Kepulauan Riau cq. Kepala Perwakilan
BKKBN Provinsi Kepulauan Riau dan Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan,
Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk DKI Jakarta. Pada Laporan Audit
Kasus Stunting (AKS) Semester II memuat kegiatan yang melaporkan Evaluasi
Rencana Tindak Lanjut (RTL) oleh Lintas SKPD terkait.

B. Hasil Kegiatan

1. Telah teridentifikasinya risiko terjadinya Stunting pada kelompok sasaran;


2. Telah diketahuinya penyebab risiko terjadinya Stunting pada kelompok
sasaran sebagai upaya pencegahan dan perbaikan tatalaksana kasus serupa;
3. Telah dianalisisnya faktor risiko terjadinya Stunting pada baduta/balita
Stunting sebagai upaya pencegahan, penanganan kasus dan perbaikan tata
laksana kasus yang serupa;
4. Telah diberikannya rekomendasi penanganan kasus dan perbaikan tata
laksana kasus serta upaya pencegahan yang harus dilakukan.

C. Kelompok Sasaran

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 3
Total penyebaran kasus Calon Pengantin, Ibu Hamil, Ibu Menyusui/Nifas,
Baduta/Balita dalam Audit Kasus Stunting di Kabupaten Lingga, yakni :

1. Kelompok Sasaran Calon Pengantin (Catin) sebanyak 2 Kasus


2. Kelompok Sasaran Ibu Hamil sebanyak 7 Kasus
3. Kelompok Sasaran Ibu Menyusui/Nifas sebanyak 2 Kasus
4. Kelompok Sasaran Baduta/Balita sebanyak 11 Kasus

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 4
BAB II DATA AUDIT KASUS STUNTING

A. Data Kasus Sasaran

Tabel 1. Kasus Calon Pengantin

STATUS GIZI CATIN FAKTOR RESIKO CALON PENGANTIN SARANA DAN PRASARANA PUSKESMAS

Konsum
NO UPT Catin Tersediany
UMU si Tersediany Tersediany
KASU PK Papapa Perilak mendapat Akses Air a Alat Ukur HB
R KADAR Makanan a Alat Ukur a Alat Ukur
S M BB TB IMT LILA n Asap u pendampinga Bersih/Minu Lingkar Mete
HB Gizi Berat Tinggi
Rokok BABS n gizi dan m Lengan r
Seimban Badan Badan
kespro Atas (LILA)
g

Taju 29.7 12 30
80. 163. Peroko
C-1 19 r GEMU NORMA NORMA Tidak Ya Ya Ya Ya Ya Ya Ya
3 5 k Pasif
Biru K L L

18.1
Reja 49. 11 23 Peroko
C-2 19 165 KURU Tidak Ya Ya Ya Ya Ya Ya Ya
i 5 ANEMIA KEK k Pasif
S

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 5
Tabel 2. Sasaran Ibu Hamil

KONDISI IBU HAMIL RIWAYAT KEHAMILAN DAN PERILAKU SAAT INI


Ibu hamil yang Keluarga Hasil
NO UMUR NAMA Keluarga
Tinggi Konsumsi mendapatkan tidak buang Papan Identifikasi
KASUS IBU FASKES TEKANAN Keterangan Konsumsi memiliki
LILA Fundus ANEMIA Gizi pendampingan air besar Asap Resiko
DARAH Tambahan TTD akses air
Uteri Seimbang gizi dan sembarangan Rokok
bersih/minum
kespro (BABs)

PKM
SINGKEP Tidak
H-01 30 SELATAN 22.5 120/98 17 cm -   Ya Tidak Ya Tidak BABs Terpapar Ya -
Kehamilan
dengan
status gizi
lebih/kurang
Kasus audit
PKM Perokok tegolong
H-02 23 SELAYAR 21 101/71 17 cm -   Ya Tidak Tidak BABS Pasif Ya resiko tinggi
PKM
SINGKEP Perokok
H-03 14 BARAT 21.5 80/60 17 cm 10 g/dl   Ya Tidak Ya BABS Pasif Ya  
PKM
KATANG 12.5 Perokok
H-04 25 BIDARE 23 120/80 - g/dl   Ya Tidak Ya BABS Pasif Ya  
1. 4T
PKM 2. Dengan
LINGGA 11.0 Perokok Anemia
H-05 36 TIMUR 25 132/82 18 cm g/dl   Ya Tidak Ya BABS Pasif Ya Ringan
PKM
SINGKEP Perokok
H-06 29 PESISIR 35 150/90 32 cm 9,6 d/dl   Ya Ya Ya Tidak BABs Aktif Ya  

PKM 10.4 Perokok


H-07 15 SINGKEP 22.5 110/80 27 g/dl   Ya Tidak Ya Tidak BABs Pasif Ya -

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 6
Tabel 3. Sasaran Ibu Menyusui/Nifas

TINGGI
IDENTITAS KASUS KARAKTERISTIK KELUARGA
BADAN

NO
NAMA Identifikasi
KASU UMUR PEKERJAAN Pendidikan
FASKES AKSES Resiko
S A PAPARAN
Anak K TEMPAT PENYULIT GIZI BAB SUMBER
IBU AYAH S PENOLONG ASAP
Ke- B PERSALINAN PERSALINAN SEIMBANG S AIR
I ROKOK
BERSIH

1. Anak
Lebih dari
3; 2. BABS;
3. Tidak
PKM Ya,
Tidak Y Y Perokok mengkonsu
N-01 34 TAJUR - 148 162 6 Faskes Nakes Tidak Ada Tidak BAB Ya
Bekerja a a Pasif msi
BIRU S
makanan
seimbang;
4. Paparan
Asap Rokok

PKM Tidak Tidak Y Y Tidak Ya,


N-02 - 150 165 3 Faskes Nakes Tidak Ada Ya Ya -
RAYA Bekerja Sekolah a a Terpapar BABs

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 7
Tabel 4. Sasaran Baduta/Balita

BERAT PANJANG
TANGGAL PENILAIAN MP-ASI
NO NAMA ANAK BADAN BADAN IMUNISASI Identifikasi
LAHIR ASFIKSIA
KASUS FASKES KE SAAT SAA SAAT SAA TREND PROTEIN TEPAT DASAR Resiko
BAYI Z-SCORE ADEKUAT
LAHIR T INI LAHIR T INI PERTUMBUHAN HEWANI WAKTU

Tidak Ada SANGAT TIDAK


B-01 PKM POSEK 12-11-20 2 DARI 2 2.10 7.3 45 75 Data PENDEK TIDAK BAIK YA YA TIDAK LENGKAP  Stunting
Anak
PKM SUNGAI Batuk + 1 TIDAK
B-02 PINANG 02-07-20 1 DARI 1 3.10 6 48 65 Hari PENDEK TIDAK BAIK TIDAK YA TIDAK LENGKAP  Stunting

B-03 PKM REJAI 19-03-18 3 DARI 3 3 16 48 93 TIDAK - - TIDAK YA      Stunting

SANGAT TIDAK
B-04 PKM RESANG - 2 DARI 2 2.50 8.9 47 79.2 TIDAK PENDEK BAIK YA YA YA LENGKAP  Stunting

B-05 PKM PENUBA 11-05-21 2 DARI 2 3.60 9.5 50 73   PENDEK       -    Stunting


Down
B-06 PKM PANCUR 25-06-18 4 DARI 4 2.80 11.5 48 94 TIDAK PENDEK TIDAK BAIK TIDAK TIDAK TIDAK LENGKAP Syndrom
TIDAK
PKM ADA SANGAT
B-07 SENAYANG 12-12-20 2 DARI 2   6.8 40 64 DATA PENDEK TIDAK BAIK YA YA TIDAK LENGKAP  Stunting
SANGAT
B-08 PKM DAIK 05-11-19 4 DARI 4 2.60 9.4 49 82.6 TIDAK PENDEK TIDAK BAIK YA TIDAK TIDAK LENGKAP  Stunting

B-09 PKM BENAN   2 DARI 2 2.80 12.5 47 98.5 TIDAK PENDEK TIDAK BAIK       LENGKAP  Stunting
TIDAK
B-10 PKM LANJUT 13-04-21 3 DARI 3 2.40 7.2 48 73 TIDAK     TIDAK TIDAK TIDAK LENGKAP  Stunting
PKM DABO
B-11 LAMA 11-12-18 2 DARI 3 2.10 10.9 - 93 TIDAK PENDEK TIDAK BAIK TIDAK TIDAK TIDAK LENGKAP  Stunting

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 8
B. Tim Pakar

1. Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) :


Nama : dr. Indra Jaya, Sp.A
Jabatan : Dokter Spesialis Anak
Instansi : Rumah Sakit Umum Dabo Singkep
2. Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia (POGI) :
Nama : dr. Diyah Shinta, Sp. OG
Jabatan : Dokter Spesialis Kandungan dan Kebidanan
Instansi : Rumah Sakit Umum Dabo Singkep
3. Asosiasi Institusi Pendidikan Tinggi Gizi Indonesia (AIPGI) :
Nama : Mitra Rianda Putri, AMG
Jabatan : Nutrisionis Dinkes PPKB Kabupaten Lingga
Instansi : Dinkes PPKB Kabupaten Lingga
4. Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI) :
Nama : Vicka Pramadifta, M.Psi., Psikolog
Jabatan : Psikolog
Instansi : HIMPSI Wilayah Kepulauan Riau
Uraian Tugas :
a. Melakukan kajian khusus pada Kertas Kerja Audit (KKA);
b. Pemberian Layanan Telekonsultasi dan rekomendasi atas kasus audit;
c. Melakukan kunjungan lapangan (jika diperlukan), mendiseminasikan hasil
audit dan evaluasi Rencana Tindak Lanjut atas rekomendasi Tim Pakar.

C. Tim Teknis

1. FKTP/FKRTL :
Ketua : Pimpinan UPT Puskesmas
Anggota : Dokter, Bidan dan Tenaga Gizi Puskesmas
Uraian Tugas : Mengidentifikasi Kasus Audit
2. Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Tingkat Kecamatan :
Ketua : Camat
Anggota : PKB/PLKB, TPK dan Kader Posyandu
Uraian Tugas : Pelaksana Telekonsultasi dan Manajemen Pendampingan

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 9
D. Periode Audit
Audit Kasus Stunting dilaksanakan Pada Periode Semester I (satu) Bulan Mei –
November Tahun 2022 dengan kegiatan dan waktu pelaksanaan sebagai berikut :

Tabel 5. Periode Rencana Audit Kasus Stunting (AKS)

Bulan
No Peserta Target Capaian
Aktifitas
7 8 9 10 11 12

1 Coaching Audit Dinkes PPKB, Tim Audit Kasus Stunting, Tim Pakar
Kasus Stunting Tim dan Tim Teknis memahami dalam
Melalui Zoom meet Audit Kasus proses pelaksanaan AKS.
dari BKKBN Stunting , Tim
Teknis Tim
Pakar dan TA.
2 Identifikasi Kasus Dinkes PPKB, Perwakilan BKKBN Kepri melakukan
Stunting pada Tim Teknis, Tim kegiatan pertemuan untuk
Audit Kasus Pakar, UPT mengindentifikasi kasus stunting untuk
Stunting Puskesmas, diangkat kedalam audit kasus stunting
TPK, TP. PKK oleh tim teknis AKS
3 Proses Verval dan TPK, Melakukan identifikasi dan
kunjungan Puskesmas, dan verifikasi validasi serta
lapangan Data 4 Tim AKS terdiri pemeriksaan ulang setiap sasaran.
Sasaran yang akan dari Tim Pakar Menghasilkan 4 data sasaran
di jadikan bahan dan Tim Teknis kasus beresiko stunting yang
AKS terberat yang selanjutnya akan di
telekonsultasikan kepada tim
pakar untuk di pilih di Audit.
4 Telekonsultasi Dinkes PPKB Telah dilakukan telekonsultasi
melalui virtual selaku antara Tim Teknis dan Tim Pakar
zoom meeting Pelaksana Tim terkait manajemen pendampingan
kepada Tim Teknis Audit, Tim pada setiap sasaran kasus audit
dalam melakukan Pakar, Tim yang diagkat pada Audit Kasus
manajemen Teknis dan TA Stunting dan yang mendapat
pendampingan Satgas Rencana Tindak Lanjut (RTL)
Intervensi khusus
5 Rapat Persiapan Tim Pakar, Menghasilkan kajian dari data sasaran
dan Proses kajian Tim Teknis, yang di audit sehingga Tim Pakar
lembar kerja AKS Dinkes PPKB, memiliki referensi untuk Diseminasi
oleh Tim Teknis Perwakilan dan meberikan rekomendasi untuk di
dan Tim Pakar TPK, TA. masukan pada Rencana tindak lanjut
6 Pertemuan Audit Sasaran Peserta Terlaksananya pertemuan
Kasus Stunting/Di Berdasarkan untuk menyampaikan hasil
seminasi Juknis kajian dan Tersusunnya
Rencana Tindak Lanjut

7 Evaluasi Rencana Tim Audit Kasus Akan dilakukan evaluasi


Tindak Lanjut (RTL) Stunting, terhadap rencana tindak
(Pakar, Teknis, lanjut bagi sasaran yang sifat
TPK) segera dan yang mendapat
intervensi khusus

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 10
BAB III HASIL AUDIT

Tabel 6. Hasil Kajian Kerta Kerja Audit

NO KODE ALAMAT DIAGNOSA TATALAKSANA EVALUASI RTL

CALON PENGANTIN

1 C-1 TAJUR BIRU KEC. OBESITAS Jika Sudah Menikah Untuk Pus Resiko Hipertensi Konseling Pranikah Dan
TEMIANG PESISIR (PERNIKAHAN MUDA) Menunda Kehamilan Dengan Dengan Kontrol Tekanan Psikoedukasi Kehamilan
Menggunakan Alat Kontrasepsi Darah Dengan Hasil 130/90 Pemberian Tablet Tambah Darah
Yang Sesuai mmHg (TTD), Awasi Tekanan Darah,
Didaftarkan Di Aplikasi Elsimil PUS Sudah Terdaftar Di Konseling Terhadap Gizi
Diberikan Pendampingan Aplikasi Elsimil Seimbang Dan Hindari Asap
Rokok Didalam Rumah

2 C-2 REJAI KEC. BAKUNG ANEMIA + KEK Pus Dianjurkan Untuk Mendaftar Hasil Pemeriksaan Hb Masih Konseling Makanan Bergizi,
SERUMPUN (PERNIKAHAN MUDA) Diri Di Aplikasi Elsimil, Dibawah 11 mgdL, Berat Suplemen Gizi Makro Dan Mikro,
Dianjurkan Untuk Rutin Kontrol Badan 50 Kg, Tekanan Darah Pemberian Tablet Tambah Darah
Ke Fasyankes, Tpk Untuk 110/80 mmHg (TTD) Dan Kontrol Kadar Hb Dan
Mendampingi Catin Sampai Catin Berat Badan, Konseling Pranikah
Tersebut Menikah, Jika Sudah
Menikah Untuk Menunda
Kehamilan Dan Menggunakan
Alat Kontrasepsi Yang Cocok,
Rutin Untuk Konsumsi Tablet
Tambah Darah, Selalu Cek Kadar
Hb Dan Berat Badan

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 11
NO KODE ALAMAT DIAGNOSA TATALAKSANA EVALUASI RTL

IBU HAMIL

3 H-1 BERHALA KEC. BUMIL BERESIKO Kontrol Hb, Pemberian TTD, Hasil Pemeriksaan ANC Dianjurkan Untuk Bersalin Di
SINGKEP SELATAN TINGGI (ANEMIA) Kontrol Kehamilan Secara Rutin Kadar Hb Saat Pemeriksaan Rumah Sakit,Pasien Diberikan
Kehamilan 8 mgdl Suplemen Gizi Makro Dan Mikro,
TTD, Konseling Perilaku Hidup
Sehat, Gizi Seimbang, Dianjurkan
Untuk Pemeriksaan Usg,
Diberikan Konseling Kehamilan
4 H-2 PENUBA KEC. BUMIL KEK Pemberian TTD, Makanan Gizi Lila Kurang Dari 21 Cm, Dianjurkan Untuk Diberikan
SELAYAR Seimbang, Dianjurkan Tekanan Darah 100/60, Suplemen Gizi Makro Dan Mikro,
Pemeriksaan ANC Hb 9,5 mgdl TTD, Konseling Perilaku Hidup
Bersih Dan Sehat, Pendampingan
TPK

5 H-3 SUNGAI BULUH BUMIL BERESIKO Melakukan Cek Hb, Pemberian Lila Kurang Dari 21,5 Cm, Dianjurkan Dilakukan
KEC. SINGKEP TINGGI (ANEMIA) + 14 TTD, Pemberian Konseling Tekanan Darah 80/60, Psikoedukasi Kehamilan,
BARAT TAHUN Kehamilan Kadar Hb 10 mgdl Bersalin Di Fasyankes,
Pemberian TTD, Suplemen Gizi,
Konseling Perilaku Hidup Sehat

6 H-4 BENAN KEC. RESIKO KEHAMILAN Kontrol ANC, Pendampingan Hasil Pemeriksaan Tekanan Dianjurkan Dilakukan
KATANG BIDARE PADA HAMIL Darah 120/80, Hb 12,5 Psikoedukasi Kehamilan,
PERTAMA + KEK mgdl, Lila 21,5 Bersalin Di Fasyankes,
Pemberian TTD, Suplemen Gizi,
Konseling Perilaku Hidup Sehat

NO KODE ALAMAT DIAGNOSA TATALAKSANA EVALUASI RTL

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 12
7 H-5 PEKAKA KEC. RESIKO KEHAMILAN Pemberian TTD, Konseling Ibu Hasil Pemeriksaan Dengan Dianjurkan Konsumsi TTD
LINGGA TIMUR DENGAN 4T + ANEMIA Hamil, Pemeriksaan ANC Rutin Anemia Ringan 11 mgdl, Secara Rutin, Konseling
RINGAN Di Fasyankes Tekanan Darah 130/80 Psikokehamilan Dengan Resiko
mmHg 4t (Terlalu Banyak)

8 H-6 KOTE KEC. SINGKEP RESIKO KEHAMILAN Cek Tekanan Darah Secara Rutin, Tekanan Darah 150/90 Pemeriksaan Rutin ANC,
PESISIR DENGAN HIPERTENSI Pengecekan Protein Urin mmHg, Hb 9,6 mgdl, Persalinan Di Fasyankes,
Protein Urin Negatif, Konseling Psikoedukasi
Berat Badan 78 Kg Kehamilan, Konseling Hidup
Sehat (PHBS)
9 H-7 BATU BERDAUN RESIKO KEHAMILAN + Pemberian TTD, Pemeriksaan Tekanan Darah 110/80 Dianjurkan Konsumsi Rutin TTD,
KEC. SINGKEP KEK + KEHAMILAN Rutin Kehamilan, Konseling Mmhg, Hb 10,4 mgdl Konseling Psikoedukasi
USIA MUDA Kehamilan Kehamilan, Persalinan
difasyankes, Konseling Perilaku
PHBS, Pendampingan TPK
Kehamilan Dan Pasca Salin,
Perbaikan Sarana Sanitasi Air
Bersih/Lingkungan

IBU MENYUSUI/NIFAS

10 N-1 TAJUR BIRU KEC. ANAK LEBIH DARI 3, Pemberian Asi Eksklusif, 6 Bulan Asi Eksklusif, Waktu Istirahat Yang Cukup,
TEMIANG PESISIR KELUARGA TIDAK Konseling KB Dan Dianjurkan Menggunakan KB, Tidak Pemberian Vitamin Dan Susu,
MENERAPKAN HIDUP Menggunakan Alat Kontrasepsi Mengikuti Kelas Balita Pemantauan Status Gizi (Pola
SEHAT (PHBS), Yang Sesuai/Cocok, (BKB), BABs Makan, Jenis Makanan), Dan
RIWAYAT ANAK Pendampingan Psikologis, Lakukan Pendampingan
KEDUA LAHIR (BBLR) Psikoedukasi Tumbuh Kembang Psikoedukasi Tumbuh Kembang
Anak Dan Pola Asuh Anak, Anak, Konseling Penggunaan
Pemantauan Status Gizi Metode Kontrasepsi

NO KODE ALAMAT DIAGNOSA TATALAKSANA EVALUASI RTL

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 13
IBU MENYUSUI/NIFAS

11 N-2 RAYA KEC. SINGKEP IBU NIFAS DENGAN Konseling Pada Tatacara Pengurusan Terhadap
BARAT ANAK KATEGORI Menyusui Dan Pemberian Gizi Kepesertaan BPJS, diberikan
STUNTING Seimbang Pada Ibu Nifas pemantauan kepada Ibu Nifas
dan anak balita Stunting

BADUTA/BALITA

12 B-1 KEC. KEPULAUAN STUNTING (SANGAT Pemantauan Berat Badan Dan Riwayat Imunisasi Tidak Pemberian Kebutuhan Kalori,
POSEK PENDEK) Tinggi Badan Di Lengkap, Penilaian Pemberian PMT (MP-ASI),
Posyandu/Fasyankes Berdasarkan Z Score Sangat edukasi pemberian makanan
Pendek bayi dan anak (PMBA) dan
psikoedukasi pola asuh
13 B-2 TELUK KEC. LINGGA STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Riwayat Imunisasi Tidak Evaluasi berat badan dan tinggi
TIMUR Tinggi Badan Di Lengkap, Penilaian badan per 2 minggu, edukasi
Posyandu/Fasyankes Berdasarkan Z Score Pendek bahaya asap rokok dan paparan
asap rokok
14 B-3 REJAI KEC. BAKUNG STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Penilaian Berdasarkan Z Pemantauan berat badan secara
SERUMPUN Tinggi Badan Di Score Pendek rutin oleh TPK, konseling
Posyandu/Fasyankes, Konseling pemberian PMT dan koneling
Pemberian Makanan Tambahan pasanga/kelurga terkait pola
asuh yang baik dan benar
15 B-4 RESANG KEC. STUNTING (SANGAT Pemantauan Berat Badan Dan Riwayat Imunisasi Tidak Intervensi gizi, evaluasi berat
SINGKEP SELATAN PENDEK) Tinggi Badan Di Lengkap, Penilaian badan dan tinggi badan secara
Posyandu/Fasyankes, Konseling Berdasarkan Z Score Sangat rutin, edukasi dan psikoedukasi
Pemberian Makanan Tambahan Pendek kepada orang tua cara pola asuh
yang baik dan benar

NO KODE ALAMAT DIAGNOSA TATALAKSANA EVALUASI RTL

BADUTA/BALITA

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 14
16 B-5 PENUBA KEC. STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Penilaian Berdasarkan Z Psikoedukasi terkait pola asuh
SELAYAR Tinggi Badan Di Score Pendek anak dan pentingnya stimulasi
Posyandu/Fasyankes, Konseling sejak dini, edukasi bahaya
Pemberian Makanan Tambahan paparan asap rokok bagi balita
17 B-6 BUKIT HARAPAN STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Down Syndrom *Tidak Termasuk Kedalam AKS
KEC. LINGGA UTARA Tinggi Badan Di
Posyandu/Fasyankes, Konseling
Pemberian Makanan Tambahan
18 B-7 LABOH KEC. STUNTING (SANGAT Pemantauan Berat Badan Dan Penilaian Berdasarkan Z Intervensi gizi spesifik bagi bayi
SENAYANG PENDEK) Tinggi Badan Di Score Sangat Pendek (PKMK), mencukupi kebutuhan
Posyandu/Fasyankes, Konseling kalori dan pemantauan rutin
Pemberian Makanan Tambahan serta pendampingan TPK
19 B-8 MENTUDA KEC. STUNTING (SANGAT Pemantauan Berat Badan Dan Penilaian Berdasarkan Z TPK memberikan konseling
LINGGA PENDEK) Tinggi Badan Di Score Sangat Pendek pasangan/keluarga terhadap
Posyandu/Fasyankes, Konseling pola pengasuhan dan pemberian
Pemberian Makanan Tambahan PMT dengan MP-ASI
20 B-9 BENAN KEC. STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Umur Lebih Dari Lima *Tidak Termasuk Kedalam AKS
KATANG BIDARE Tinggi Badan Di Tahun (5 Tahun 2 Bulan)
Posyandu/Fasyankes, Konseling
Pemberian Makanan Tambahan
21 B-10 LANJUT KEC. STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Penilaian Berdasarkan Z Pemantuan Berat Badan/Tinggi
SINGKEP PESISIR Tinggi Badan Di Score Pendek Badan secara rutin, Pemberian
Posyandu/Fasyankes, Konseling PMT Balita pemberian MP-ASI
Pemberian Makanan Tambahan cukup energy tinggi protein
22 B-11 DABO LAMA KEC. STUNTING (PENDEK) Pemantauan Berat Badan Dan Penilaian Berdasarkan Z Edukasi pemberian makanan
SINGKEP Tinggi Badan Di Score Pendek tambahan pada bayi,
Posyandu/Fasyankes, Konseling psikoedukasi tumbuh kembang
Pemberian Makanan Tambahan anak dan pendampingan TPK

A. Calon Pengantin

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 15
Tabel 7. Rencana Tindak Lanjut Sasaran Calon Pengantin/CATIN

SIFAT
KELOMPOK
KEGIATAN INDIKATOR (SEGERA/ WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN
TERENCANA)

Konseling Catin Kategori Berisiko Terencana November- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB
Penundaan segera mendapatkan Desember FISIK /TPK
Kehamilan (KB) konseling KB dan
Menggunakan Metode
Kontrasepsi yang sesuai
Peningkatan Status Catin diberikan Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB/
Gizi micronutrient Desember FISIK UPT Puskesmas/ TPK
(Fe,Asam Folat), dan
Edukasi gizi
Pemantauan Intervensi Gizi Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinkes Kesehatan PPKB
Rutin Status Gizi Pada IMT Desember FISIK /TPK
CATIN/PUS

Setiap Bulan <18.5 Sehingga


Terjadi Kenaikan
>2kg/Bulan
Pendampingan Keluarga beresiko Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB
/ Kunjungan stunting Desember FISIK /TPK
Rutin mendapatkan edukasi
dan terpantau
perkembangan Status
Gizinya
Edukasi Kepada Mendapatkan Terencana November- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB/
Remaja Yang Informasi Kespro, Desember FISIK TPK
Akan Gizi, PHBS dan
Menjadi Catin Konseling Pra
Nikah.

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 16
SIFAT
KELOMPOK
KEGIATAN INDIKATOR (SEGERA/ WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN
TERENCANA)

Adanya Keluarga beresiko Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB/
Bimbingan stunting Desember FISIK UPT. Puskesmas/ TPK/
Konseling dari mendapatkan TP.PKK
Puskesmas Konseling Psikolog,
PHBS, dan Rasa
percaya diri
Psikoedukasi Catin memiliki Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB/
peran istri dan kesiapan untuk Desember FISIK TPK
suami dalam menikah, serta
pernikahan dan mendapat
dukungan orang dukungan orang
tua pada tua pada
pernikahan pernikahan anak
anak usia dini usia dini/ terlalu
muda
Psikoedukasi Catin Memahami Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB/
bahaya paparan bahaya paparan Desember FISIK TPK
asap rokok asap rokok bagi
perokok aktif dan
pasif

B. Ibu Hamil

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 17
Tabel 8. Rencana Tindak Lanjut Pada Sasaran Ibu Hamil

SIFAT
KELOMPOK
KEGIATAN INDIKATOR (SEGERA/ WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN
TERENCANA)

Peningkatan Diedukasi terkait Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinas Kesehatan PPKB/
Status Gizi dengan Pola makan, Di Desember FISIK UPT. Puskesmas/ TPK
Pemantauan Rutin Pantau BB setelah
Melahirkan
Memastikan Keluarga Segera Tahun APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ DINAS
Kelayakan Sanitasi Beresiko 2023 FISIK PUTR
dan Akses Air Memanfaatkan
Bersih Lingkungan
Layak
Kunjungan Keluarga beresiko Segera Oktober- APBD/DAK NON BARENLITBANG/Dinas
lapangan setelah stunting terpantau IMT Desember FISIK Kesehatan PPKB/ TPPS /
AKS bersama Tim nya, apabila tidak ada TPK
Ibu Hamil

Audit Kasus perubahan harus ada


Stunting dan TPPS intervensi khusus dari
TPPS
Memberikan Ibu hamil siap mental Segera Oktober- APBD/DAK NON DINAS KESEHATAN PPKB/
konseling untuk melahirkan Desember FISIK TPK
kesiapan
kelahiran pada
ibu hamil

Konseling KB Setelah melahirkan Terencana November- APBD/DAK NON DINAS KESEHATAN PPKB/
Pasca KB, agar tidak terlalu Desember FISIK TPK
Persalinan dekat hamil kembali

Psikoedukasi Memperoleh Segera Oktober- APBD/DAK NON DINAS KESEHATAN PPKB/

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 18
SIFAT
KELOMPOK
KEGIATAN INDIKATOR (SEGERA/ WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN
TERENCANA)

kehamilan pemahaman Desember FISIK TPK


mendalam mengenai
kondisi kehamilan
dan kesiapan
menghadapi
tantangan selama
kehamilan
Pelatihan Ibu Hamil diberikan Segera Oktober- APBD/DAK NON DINAS KESEHATAN PPKB/
Relaksasi Bagi Pelatihan Relaksasi Desember FISIK TPK
Ibu Hamil Untuk Kehamilan sehingga
Menurunkan dapat menurunkan
Kecamasan tingkat kecamasan
Psikoedukasi Memahami bahaya Segera Oktober- APBD/DAK NON DINAS KESEHATAN PPKB/
bahaya paparan paparan asap rokok Desember FISIK TPK
asap rokok bagi perkembangan
terhadap janin janin dan mampu
menciptakan
lingkungan rumah
yang bebas dari asap
rokok

C. Ibu Menyusui/ Nifas

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 19
Tabel 9. Rencana Tindak Lanjut pada Sasaran Ibu Nifas

KELOMPOK SIFAT (SEGERA/


KEGIATAN INDIKATOR WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN TERENCANA)

Penggunaan KB Tidak Hamil lagi Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/
Pasca Persalinan terlalu, dekat di usia Desember FISIK PUSKESMAS/ TPK
dengan Resiko muda dan tua,
Tinggi cukup memilki dua
anak

Peningkatan Status Diedukasi terkait Pola Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
gizi makan ibu menyusui, Desember FISIK
dipantau BB dengan
alat ukur terstandar
Ibu Nifas

Memberikan Bayi mendapat IMD Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
Konseling dan ASI Ekslusif Desember FISIK
Menyusui

Pendampingan Ibu memperoleh Segera Oktober- APBD/DAK NON Dinkes/TPK/DINSOS


psikologis bagi penguatan psikologis Desember FISIK
Ibu dan meningkatkan
menyusui/nifas kesediaan Ibu untuk
memberikan ASI
ekslusif selama
menjalani fase
menyusui/nifas

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 20
KELOMPOK SIFAT (SEGERA/
KEGIATAN INDIKATOR WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN TERENCANA)
Psikoedukasi Memberikan informasi Segera Oktober- APBD/DAK NON DINSOS P2PA/ DINKES,
tumbuh sehingga orang tua Desember FISIK PPKB/ TPK
kembang anak dapat mengoptimalkan
pertumbuhan dan
perkembangan anak.

Psikoedukasi Orang tua dan Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
terkait pola pengasuh mampu Desember FISIK
asuh anak dan memenuhi kebutuhan
pentingnya anak secara fisik dan
stimulasi psikologis sesuai
psikososial tahap
perkembangannya
sejak dini
Psikoedukasi Memberikan Terencana November- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
pencegahan pengetahuan kepada Desember FISIK
terjadinya baby suami untuk
blues pasca memberikan
melahirkan dan dukungan kepada istri
pentingnya pasca persalinan guna
mencegah terjadinya
tukungan
baby blues
suami
Konseling Suami/ keluarga Segera Oktober- APBD/DAK NON DINAS SOSIAL P2PA/
pasangan/ mampu memberikan Desember FISIK DINKES, PPKB/
keluarga dukungan kepada ibu PUSKESMAS/TPK
selama masa
menyusui dan nifas,
serta mampu
menyelesaikan konflik
yang sedang dihadapi

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 21
D. Baduta/Balita

Tabel 10. Rencana Tindak Lanjut pada Sasaran Balita/Baduta

KELOMPOK SIFAT (SEGERA/


KEGIATAN INDIKATOR WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN TERENCANA)

Mempersiapkan Tersedianya Alat Terencana Tahun APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
sarana dan Pengukur Tumbuh 2023 FISIK
prasarana Kembang Anank
Seperti Antropometri
yang terakurasi
Penyediaan Diterimanya dan Segera Oktober- APBD/APBDES DINAS, PPKB/ DINAS
Makanan dikonsumsinya Bahan Desember PERINAKAN/ TPK
Balita/Baduta Pangan untuk anak
Baduta/Balita

dan makanan bergizi,


distribusi makanan
sesuai kebutuhan,
jaminan ketersedian
bahan pangan,
konsumsi makanan
gizi sesuai intervensi
gizi PKMK Susu
Pengobatan Dilakukanya Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ RSUD/
terhadap penyakit Pengobatan Oleh Desember FISIK PUSKESMAS/ TPK
tertentu/syndrom Tenaga Medis
terhadap penyakit
diderita pada anak

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 22
KELOMPOK SIFAT (SEGERA/
KEGIATAN INDIKATOR WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN TERENCANA)

Mengintervensi Orang tua memahami Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
psikologis pola asuh dalam November FISIK
terhadap cara peberian makanan
pengasuhan orang memastikan
tua kepada anak ketersediaan asupan
yang benar gizi

Melaksanakan KIE Orang tua memahami Segera Oktober- DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
PHBS dan Pola pola asuh dalam November FISIK/DANA BOKB
Asuh terhadap peberian makanan
Keluarga memastikan
Beresiko Stunting ketersediaan asupan
gizi

Psikoedukasi Memperoleh informasi Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
tumbuh kembang sehingga orang tua Desember FISIK
anak dapat
mengoptimalkan
pertumbuhan dan
perkembangan anak

Psikoedukasi Orang tua dan Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
terkait pola asuh pengasuh mampu Desember FISIK
anak dan memenuhi kebutuhan
pentingnya anak baik secara fisik
stimulasi dan psikologis sesuai
psikososial sejak tahap perkembangan
dini

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 23
KELOMPOK SIFAT (SEGERA/
KEGIATAN INDIKATOR WAKTU SUMBER DANA PENANGGUNG JAWAB
SASARAN TERENCANA)

Pemeriksaan Orang tua memiliki Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/
tumbuh kembang kesadaran untuk Desember FISIK PUSKESMAS/
anak secara melakukan PUSYANDU/ TPK
berkala pemeriksaan rutin
sehingga anak dapat
memenuhi tahap
perkembangan yang
sesuai dengan usianya

Psikoedukasi Pola Orang Tua mulai Segera Oktober- APBD/DAK NON DINKES, PPKB/ TPK
Pengasuhan Positif menyadari dan tahu Desember FISIK
bagi orang tua bagaimana melakukan
dengan anak pengasuhan bagi anak
kecendrungan dengan kecendrungan
stunting stunting

Daik Lingga, November 2022


Mengetahui,

Wakil Bupati Lingga

Neko Wesha Pawelloy, B. Sc (Hons)

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 24
E. Kesimpulan Rencana Tindak Lanjut

Terbitnya Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2021


Tentang Percepatan Penurunan Stunting Dan Peraturan Keluarga Berencana
Nasional Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Rencana Aksi
Nasional Percepatan Penurunan Angka Stunting Indonesia Tahun 2021-2024
(RAN PASTI). Salah satu rencana aksi nasional ialah pelaksanaan Audit Kasus
Stunting (AKS).
Audit Kasus Stunting ini diperlukan untuk mencari penyebab terjadinya
kasus Stunting di tiap–tiap wilayah sebagai upaya pencegahan terjadinya kasus
serupa. Dengan sasaran kasus : (1) calon pengantin (CATIN); (2) Ibu Hamil; (3)
Ibu Menyusui/Nifas; (4) Baduta/Balita, dengan melakukan identifikasi risiko pada
Audit Kasus Stunting ini adalah menemukan atau mengetahui risiko-risiko
potensial penyebab langsung (asupan tidak adekuat, penyakit infeksi) dan
penyebab tidak langsung terjadinya Stunting pada kelompok sasaran. Sebelum
terselenggaranya diseminasi Audit Kasus Stunting dengan rangkaian kegiatan
berikut dibawah :
1. Pembentukan Tim Audit Kasus Stunting pada tanggal Mei 2022
Dengan nomor SK Wakil Bupati Lingga Nomor : 002/KPTS:TPPS/IV/2022
2. Coaching Audit Kasus Stunting Melalui Zoomeet dari BKKBN RI
3. Identifikasi Kasus Stunting melalui Google Form pada hari Kamis, 27
September 2022;
4. Proses Verval dan Kunjungan Lapangan Data 4 Sasaran yang akan dijadikan
bahan Audit Kasus Stunting;
5. Zoomeet Telekonsultasi dan Manajemen Pendampingan bersama Tim Teknis
dan Pakar Audit Kasus Stunting;
6. Proses kajian Tim Pakar dalam Rekomendasi dan Rencana Tindak Lanjut;
7. Pertemuan Diseminasi Laporan Semester 1 Audit Kasus Stunting.
Hasil kegiatan diseminasi adalah tersusun nya rencana tindak lanjut hasil
rekomendasi para tim pakar audit kasus stunting baik terhadap sasaran yang
diaudit maupun sasaran keluarga beresiko stunting dan kasus stunting lainnya
yang tidak di audit, karena audit ini hanya pembelajaran apabila ditemukan
kasus yang serupa untuk dilakukan intervensi pencegahan dan penanganan yang

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 25
sama untuk di tindak lanjuti oleh lintas sektor SKPD Kabupaten, Kecamatan dan
Desa/Kelurahan.

BAB IV PENUTUP

Audit Kasus Stunting yang merupakan salah kegiatan prioritas pada


Rencana Aksi Nasional Percepatan Penurunan Stunting (RAN PASTI) dilakukan
secara berkesinambungan sehingga intervensi atau pencegahan dapat segera
dilakukan agar kasus tidak semakin memburuk atau penanganan kasus dan
perbaikan tata laksana kasus yang serupa sehingga kasus tidak berulang di satu
wilayah.

Audit Kasus Stunting yang diawali dengan pembentukan Tim Audit,


kemudian pelaksanaan Audit dan manajemen pendampingan, dilanjutkan dengan
diseminasi Audit Kasus Stunting dan evaluasi terhadap rencana tindak lanjut
Audit Kasus Stunting dilakukan di bawah koordinasi langsung dari Wakil Bupati
Lingga sehingga sinergitas setiap kegiatan dapat terlaksana dan target prevalensi
Stunting 14 % di tahun 2024 dapat tercapai.

Berdasarkan Kelompok Sasaran Audit Kasus Stunting (AKS) Periode


Semester 1 dengan jumlah 2 kasus Calon Pengantin, 7 kasus Ibu Hamil, 2 Kasus
Ibu Menyusui/Nifas, dan 11 kasus anak Baduta/Balita, terdapat 2 kasus tidak
mendapatkan rekomendasi dikarenakan sasaran melewati batas umur dan
penyakit down syndrom yang diderita.

Rekapan Hasil Audit Kasus Stunting (AKS) yang telah dituangkan oleh Tim
AKS berupa rekomendasi yang sifatnya berupa intervensi spesifik dan sensitif
kepada 4 Kelompok Sasaran yakni berupa rekomendasi bagi Calon pengantin, Ibu
Hamil, Ibu Menyusui/Nifas dan Baduta/Balita untuk pemerikasaan kesehatan,
konseling pranikah, pemberiaan gizi makro dan mikro, perbaikan lingkungan
sehat berupa penyedian akses sanitasi dan air bersih, Manajemen pendampingan
oleh Tim Pendamping Keluarga, dan upaya lainnya yang telah direkomendasikan.

Demikian Laporan Audit Kasus Stunting Kabupaten Lingga Periode

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 26
Semester 1 (satu) iini disusun, agar menjadi acuan untuk tata laksana Rencana
Tindak Lanjut (RTL) yang di Rekomendasikan oleh tim pakar dimana tata
laksana tindak lanjut oleh para stakeholder terkait di Kabupaten Lingga.

LAMPIRAN
FOTO KEGIATAN AUDIT KASUS STUNTING (AKS) KABUPATEN LINGGA

Gambar 1. Identifikasi Kasus Stunting

Gambar 2. Pembukaan Kegiatan Oleh Kadinkes PPKB Kabupaten Lingga dalam Kegiatan
Identifikasi Sasaran Audit Kasus Stunting

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 27
Gambar 3. Peserta Kegiatan Identifikasi Sasaran Audit Kasus Stunting

Gambar 4. Kunjungan Lapangan Oleh Tim Audit Kasus Stunting

Gambar 5. Manajemen Pendampingan Oleh Tim Teknis

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 28
Gambar 6. Validasi Alat Ukur Tinggi Badan Anak Balita

Gambar 7. Visitasi Tim Pakar Pada Sasaran Balita

Gambar 8. Fasilitasi Tele-konsultasi Tim Pakar dan Tim Teknis Melalui Virtual
Zoom Meeting

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 29
Gambar 9. Peserta Zoom Meeting Telekonsultasi Tim Audit Kasus Stunting dalam
Manajemen Pendampingan

Gambar 10. Pendampingan Calon Pengantin/CATIN Oleh TPK untuk melakukan


pemeriksaan dan pendaftaran di Aplikasi Elsimil

Gambar 11. TPK Melakukan Pendampingan Kesehatan Kepada Calon


Pengantin/Catin

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 30
Gambar 12. TPK Melakukan Pendampingan Kepada Ibu Hamil Berisiko Tinggi

Gambar 13. Pendampingan Ibu Hamil Oleh Nakes sebagai Tim Pendaming
Keluarga

Gambar 14. Nakes/TPK Mendampingi Ibu Menyusui/Nifas

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 31
Gambar 15. TPK Melakukan Pendampingan Ibu Nifas dan Baduta untuk diperiksa
secara rutin

Tim Audit Kasus Stunting (AKS)


Kabupaten Lingga 32

Anda mungkin juga menyukai