Anda di halaman 1dari 1

WAWANCARA GURU

DALAM HAL MEMANFAATKAN HASIL PENILAIAN

TPM : Apakah yang Bapak/Ibu menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Perbaikan (Remedial),
Pengayaan dan Konseling?
Guru : Ya, kami telah menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Perbaikan (remedial), Pengayaan
dan konseling.
TPM : Apakah kegiatan remedial, pengayaan dan konseling yang Bapak/Ibu lakukan berdasarkan
pada kompetensi dan tujuan pembelajaran yang belum tercapai?
Guru : Ya, kan pada dasarnya kegiatan remedial, pengayaan dan konseling dilakukan karena ada
kompetensi dan tujuan pembelajaran yang belum tercapai.
TPM : Apakah Bapak/Ibu menyusun sendiri soal tes remedial dan pengayaan?
Guru : Ya, sejauh ini kami dalam melakukan remedial dan pengayaan ya menyusun sendiri tes yang
kami berikan.

Anda mungkin juga menyukai