Anda di halaman 1dari 3

NAMA : ARMILLAH

NIM : 210205172
TUGAS :FARMSETIKA DASAR
DOSEN : apt.MONICA SURYANI,S,Fram,M Farm

Soal
1.Apa yang dimaksud dengan resep?
~Menurut keputusan menteri kesehatan NO. 1027MenkesSKIX2004, Resep adalah permintaan
tertulis dari dokter, dokter gigi,dokter hewan kepada apoteker untuk menyediakan dan
menyerahkan obat bagi pasien sesuai peraturan perundang yang berlaku. Resep selalu dimulai
dengan tanda R/ yang artinya recipe (ambilah). Dibelakang tanda ini (R/) biasanya baru tertera
nama dan jumlah obat. Umumnya resep ditulis dalam bahasa latin.

2.Jelaskan 6 kelengkapan resep?


~ Ada 6 kengkapan resep yaitu
a).Nama,alamat dokter,tanggal dan tempat ditulianya resep(inscriptio)
b).Tanda buka penulisan resep dengan R(invocation)
c).Nama obat,jumlah ,bentuk yang akan dibuat dan cara mambacanya (prescription atau
ordination)
d).aturan pakai dari oabat yang tertulis (signatura)
e).paraf/tanda tangan dokter yang menulis resep
f).identitas pasien barypa nama,usia barat badan pasien (pro)

3.Jelaskan tanda segera ,penting dan lain-lain yang harus diberikan pada resep?
~Untuk penderitaan yang memerluka pengobatan segera dokter dapat memberi tanda sebagai
berikut:
1).Cito : segera
2).Urgent : penting
3).Statim : penting
4).P.I.M : periculum in mora = berbahaya bila di tunda.
Ditulis pada bagian atas kana resep, apoteker harus mendahulukan pelayanan resep ini termaksut
Resep antidotum
Bila dokter ingin agar resepnya dapat di ulang, maka dalam resep ditulis iteratie. Dan ditulis
berapa kali resep boleh diulangin.
5).Misalkan interatie 3 x, artinya resep dapat dilayani 1 + 3 ulangan = 4 kali. Untuk resep yang
mengandung narkotika, tidak dapat ditulis interatie tetapi selalu dengan resep baru.

4.keuntungan sediaan serbuk adalah?


~ Dalam pemberian etiket, harus tercatum sebagai berikut :
1). Nama, alamat, dan no. telepon, nama dan no. SIPA Apoteker pengelolah Apotek
2).Nama, tempat, tanggal ditulisnya etiket
3)Nama pasien dan aturan pakai yang jelas dan dimengerti
4).Paraf pembuat obat
5).Selain etiket, kalau dianggap perlu ditempelkan juga kertas peringatan lainnya, misalnya
“kocok dahulu”, “tidak boleh diulang tanpa resep dokter”, dan lain – lainnya.
Sesuaikan aturan pakai nama dan nama pasien yang tertera di resep dengan etiket
a). aturan pakai dan nama pasien yang tertera di resep dengan etiketEtiket putih :
digunakanuntuk sediaan obat yang bercarakteristik sebagai OBAT DALAM contohnya
pulveres / pulvis potio emulsi suspensi dan semua sediaan obat yang digunakan melalui oral dan
ditelan.
b).Etiket biru : digunakan untuk sediaan obat yang bercarakteristik sebagai OBAT LUAR
contohnya Lotio unguetum/cream/pasta/gel injection callyrium gargarisma enema / clysma
onculenta guttae ophthalmicae guttae auriculares guttae nasals pulvis adspersorius.

5.keuntungan dan kerugian serbuk!


~Keuntungan sediaan serbuk adalah:
1).Mempunyai permukaan yang luas, serbuk lebih mudah terdispersi dan lebih larut dari pada
bentuk sedian yang didapatkan
2).Sebagai alternatif bagi anak – anak dan orang dewasa yang sukar menelan kapsul atau tablet
3).Obat yang terlalu besar volumenya untuk dibuat tablet atau kapsul dalam ukuran lazim, dapat
dibuat dalam bentuk serbuk
4).Lebuh stabil di bandingkan bentuk sediaan cair
5).Keleluasaan dokter dalam memilih dosis yang sesuai dengan keadaan pasien.
Kerugian sediaan serbuk adalah :
1).Rasa yang tidak enak tidak tertutupi (pahit, kelat, asam, lengket dilidah), dan ha ini dapat
diperbaiki dengan penambahan corigens saporis
2.)Untuk bahan obat higroskopis mudah terurai jika ada lembab.

Anda mungkin juga menyukai