Anda di halaman 1dari 12

Kepada Yth : Jakarta 05 Desember 2022

Ketua Pengadilan Negeri Padang

Jalan Khatib Sulaiman No.80 Ulak Karang

Selatan Kecamatan Padang Utara Kota Padang

Sumatera Barat – 25173.

Perihal : Gugatan Wanprestasi (ingkar janji).

Dengan Hormat.

Yang bertandatangan dibawah ini :

Kami, SABRIDANUR,SH, SYAHRUL ROZI,SH, dan TASLIM SH para advokat dari


kantor advokat “DNS dan REKAN”, berkantor di Jalan Raya Serua Ruko Pasar Mandiri
No.3-4 RT.003 RW.02 Kelurahan Serua Kecamatan Ciputat Tangerang Selatan 15414
Provinsi Banten, berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 21 November 2022
(terlampir) bertindak untuk dan ata nama :

 Nama : SUDIYANTO
 NIK : 1371.0623.0364.0004
 Tempat & Tanggal lahir : Ampang Pulai, 23 Maret 1964
 Agama : Islam
 Status : Kawin
 Kewarganeraan : Indonesia
 Pekerjaan : Karyawan Swasta
 Alamat :Jalan Raya Pengambiran RT.003 RW.005
Kelurahan Pengambiran Ampalu Nan XX
Kecamatan Lubuk Begalung – Kota Padang.

Selanjutnya disebut sebagai --------------------------------------------- “PENGGUGAT”.

Dengan ini mengajukan gugatan wanprestasi/ingkar janji terhadap :

1. ROLI, beralamat di Komplek Fentura Residence No.C.07 RT.02 RW.03


Kelurahan Kalawi Kecamatan Kuranji Kota Padang Sumatera Barat,
selanjutnya disebut sebagai -----------------------------------------------------
“TERGUGAT I”.

2. ERMA, beralamat di jalan Swadaya No.2 Bukit Atas RT.005 RW.001 Kelurahan
Padang Besi Kecamatan Lubuk Kilangan Kota Padang Sumatera Barat,
selanjutnya disebut sebagai ------------------------------------- “TERGUGAT II’.

1
3. PT MENARA VENTURA UTAMA Developer/pengembang perumahan Fentura
Residence, berkedudukan di Jalan Raya Ampang No. 9.17, selanjutnya disebut
sebagai ---------------------------------------------------------- “TURUT TERGUGAT
I’.

4. BADAN PERTANAHAN NASIONAL KOTA PADANG, berkedududkan di Jalan


Ujung Gurun No.1 Kota Padang Sumatera Barat, selanjutnya disebut sebagai
----------------------------------------------------------------- “TURUT TERGUGAT II’.

5. Kepala Kecamatan Kuranji Kota Padang, berkedudukan di Jl. By Pass km 9,5


simpang taruko, Kelurahan Kalumbuk, Kecamatan Kuranji, Korong Gadang,
Kecamatan Kuranji, Kota Padang, Sumatera Barat., selanjutnya disebut
sebagai ------------------------------------------------------------------ “TURUT
TERGUGAT III”

6. Kepala Kelurahan Ampang Kecamatan Kuranji Kota Padang, berkedudukan di


Jl. Raya Ampang, Kecamatan Kuranji, Kota Padang., selanjutnya disebut
sebagai --------------------------------------------------------“TURUT TERGUGAT IV”.

7. Ketua RW…… Kelurahan Ampang Kecamatan Kuranji Kota Padang,


selanjutnya disebut sebagau ------------------------------------------- “TURUT
TERGUGAT V”.

8. Ketua RT…… Kelurahan Ampang Kecamatan Kuranji Kota padang, selanjutnya


disebut sebagai -------------------------------------------- “TURUT TERGUGAT VI”.

Adapun yang menjadi dasar gugatan adalah sebagai berikut :

1. Bahwa Penggugat adalah sebagai pengusaha yang bergerak dalam bidang


jual-beli mobil second/bekas, berkantor di jalan Dr.Sutomo No… RT.00 …
RW.00….. Kelurahan …… … Kecamatan…………….. Kota Padang Sumatera
Barat ;

2. Bahwa Tergugat I adalah sebagai pembeli mobil-mobil bekas di Kota Padang,


dan salah satunya yang macet pembayarannya ada di tempat Penggugat
berdasarkan:

2.1 Kwitansi nomor: 3 Tanggal 19 Bulan Agusutus tahun 2020 tentang


Titipan uang tunai selama 1 bulan ===============(Bukti P-1) ;

2.2 Kwitansi nomor: 11 Tanggal 15 Bulan September tahun 2020 tentang


menyerahkan 1 (satu) unit Honda CRV tahun pembuatan 2008 dengan
2
nomor kepolisian BM 1832 AA berwarna Cokelat Tua dengan harga
senilai Rp.100.000.000,- (seratus juta rupiah) mobil dan BPKB sudah
diserahkan kepada Roli dibayar 1 (satu) bulan setelah tanggal
sekarang==============================(Bukti P-2.) ;

2.3 Kwitansi nomor : 16 Tanggal 28 Bulan September tahun 2020 tentang


Pembelian/ Pembayaran 1 (satu) unit Suzuki Ertiga tipe Gx tahun
pembuatan 2012 dengan nomor kepolisian BA 1755 BB berwarna
merah cokelat metalik, dan BPKB 7 bulan lagi dari tanggal sekarang
====
====================================(Bukti P-3) ;

2.4 Kwitansi nomor : 18 Tanggal 29 Bulan September tahun 2020 tentang


Pembelian 1 (satu) unit Toyota Rush tahun pembuatan 2008 dengan
nomor kepolisian BA 1056 IB berwarna G. Hitam, uang dibayar 1
minggu setelah tanggal sekarang.
====================(Bukti P-4) ;

2.5 Kwitansi nomor : 19 Tanggal 01 Bulan September tahun 2020 tentang


Pembelian 1 (satu) unit Toyota Innova tahun pembuatan 2013 dengan
nomor kepolisian B 1798 SRO berwarna G. Silver dan Bensin dengan
harga Rp.148.000,000,- (seratus empat puluh delapan juta rupiah)
dana uangnya dibayar tanggal 25 September 2020=========(Bukti
P-5) ;

2.6 Kwitansi nomor : 21 Tanggal 13 Bulan Oktober tahun 2020 tentang


pembelian 1 (satu) unit Toyota Fortuner VRZ Matic tahun pembuatan
2016, nomor kepolisian BM 1144 CY dengan harga senilai
Rp.365.000.000,-( tiga ratus enam puluh lima juta rupiah) dibayar 1
(satu) bulan dari tanggal sekarang ============== (Bukti P-6) ;

2.7 Kwitansi nomor: 24 Tanggal 24 Bulan Oktober tahun 2020 tentang


Pembelian 1 (unit) Toyota Fortuner manual, nomor kepolisian BA 1452
OE berwarna hitam belum dibayar, dibayar hari senin tanggal 26-10-
2020, Roli membeli dalam keadaan lengkap========= (Bukti P-7) ;

2.8 Kwitansi nomor : 27 Tanggal 2 Bulan November tahun 2020 tentang


tentang pembelian 1 (satu) unit …dengan nomor kepolisian BA 1083 IB
berwarna hitam dengan harga senilai Rp.200.000.000,- (dua ratus juta
rupiah) kontan, BPKB 3 hari dari tanggal sekarang
====================================(Bukti P-8) ;

3
2.9 Kwitansi nomor : 28 Tanggal……. Bulan …………… tahun 2020 tentang
pembelian 2 (dua) unit Toyota Innova, BBM Solar, dengan harga senilai
235.000.000,- (dua ratus tiga puluh lima juta rupiah) melalui Pak Ed
(Pamiri Roli)=============================(Bukti P-
9) ;

2.10 Kwitansi nomor : 29 Tanggal 30 Bulan Januari tahun 2021 tentang


Pembelian/ pembayaran 1 (satu) unit Toyota Avanza, Tahun
pembuatan 2011, nomor kepolisian BA 1243 SM tipe G berwarna Silver,
dengan kontan BPKB hari senin tanggal 01 Februari 2021;

2.11 Sehingga Total kerugian materiil yang dialami Penggugat sebesar


Rp.1.600.000.000,00,- (satu milyar enam ratus juta rupiah) ;

3. Bahwa dari keseluruhan transaksi beli mobil bekas / second yang dilakukan
Tergugat 1 kepada Penggugat tersebut diatas, sebagaimana point 2.10
semuanya belum dibayar oleh Tergugat 1 ;

4. Bahwa upaya-upaya persuasive dan musyawarah telah dilakukan berkali-kali


namun tidak berhasil sehingga Penggugat kecewa terhadap Tergugat I dan
Tergugat II ;

5. Bahwa peran Tergugat II (sebagai ibu kandung dari Tergugat I) sangatlah


berperan besar terhadap kerugian materiiil yang dialami Penggugat karena
dari beberapa transaksi jual beli mobil bekas tersebut, Tergugat II selalu
mengatakan kepada Penggugat melalui telpon bahwa Tergugat II menjamin
dan meyakinkan Penggugat terkait transaksi tersebut pasti dibayar, akan
tertapi kenyataannya tidak pernah terealisasi pembayaran ;

6. Bahwa pada tanggal 12 April 2021 antara Penggugat dan Tergugat I dan
Tergugat II membuat “Surat Perjanjian Hutang Piutang” yang isinya Tergugat
I dan Tergugat II siap membayar pada tanggal 17 Mei 2021, dan ini sejalan
dengan pasal 1320 KUH Perdata yaitu : - Sepakat – Cakap – Suatu pokok
persoalan tertentu – dan suatu sebab yang halal , sehingga “Surat
Perjanjian Hutang Piutang” tanggal 12 April 2021 sah secara hukum,
kemudian pada pasal 1338 KUH Perdata mengatakan sebagai berikut :
“Semua perjanjian yang dibuat secara sah berlaku sebagai undang-undang
bagi yang membuatnya”. akan tetapi fakta ternyata sampai gugatan
wanprestasi/ingkar janji ini didaftarkan ke Pengadilan Negeri Padang tidak
pernah ada pembayaran kepada Penggugat
========================== (Bukti P.10) ;

4
7. Bahwa sebagaimana diketahui, Tergugat I mempunyai rumah yang beralamat
di komplek Menara Ventura Residence No.C.07, RT.002/ RW.003, Kelurahan
Kalawi, Kecamatan Kuranji, Kota Padang, Sumatera Barat, yang dikelola oleh
Turut Tergugat I, dan untuk itu secara legalitas tentu melibatkan Turut
Tergugat II sebagai instansi yang berwenang mengeluarkan SHGB dan/atau
SHM, dan rumah milik Tergugat I yang beralamat tersebut diatas adalah
dengan batas-batas sebagai berikut :

7.1 Sebelah Barat berbatasan dengan tanah kosong, disampingnya Rumah


bang eri/ ibu mi

7.2 Sebelah Timur berbatasan dengan tanah kosong, disampingnya rumah


pak ustadz Usnadi

7.3 Sebelah Utara berbatasan dengan halaman rumah dan jalan, disamping
jalan Rumah pak Danil

7.4 Sebelah Selatan berbatasan dengan……

8. Rumah kedua Tergugat I ada di jalan Parak Karakah No.45 RT.02/RW.11,


Kelurahan Parak Karakah Kecamatan Padang Timur – Kota Padang Sumatera
Barat, juga perlu surat keterangan dari Turut Tergugat III, Turut Tergugat IV,
Turut Tergugat V dan Turut Tergugat VI apakah benar Tergugat I sebagai
warga setempat atau hanya sebagai warga sementara saja/ menumpang, dan
rumah Tergugat I tersebut sebagaimana alamat diatas adalah dengan batas-
batas sebagai berikut :

8.1 Sebelah Barat berbatasan dengan rumah kos atas nama Pak anton

8.2 Sebelah Timur berbatasan dengan rumah pak Dasrizal

8.3 Sebelah Utara berbatasan dengan Pak Syaripudin

8.4 Sebelah Selatan berbatasan dengan halaman dan jalan

9. Rumah ketiga Tergugat I di Perumahan Villa Bunga Arengka Evalia No.A.14


RT.08/ RW.11 Kelurahan Sidomulyo Barat, Kecamatan Tuah Madani,
Kabupaten Riau – Pekanbaru, adalah dikelola oleh developer / pengembang
PT…… berkedudukan di jalan…… dan rumah Tergugat I tersebut diatas
dengan batas-batas sebagai berikut :

9.1 Sebelah Barat berbatasan dengan Rumah bapak Muzakir

5
9.2 Sebelah Timur berbatasan dengan Rumah bapak Ade Putra (Polisi)

9.3 Sebelah Utara berbatasan dengan Halaman Rumah dan Jalan

9.4 Sebelah Selatan berbatasan dengan Rumah bapak Bambang Triono


(Dokter)

10.Bahwa rumah Tergugat II beralamat di Jalan Swadaya Bukit atas padang besi
RT.02/ RW.05, No. 02, Kelurahan Padang Besi, Kecamatan Lubuk Kilangan,
Kota Padang, Sumatera Barat, apakah sebagai warga setempat atau hanya
sebagai warga sementara saja/ menumpang, dan rumah Tergugat II tersebut
sebagaimana alamat diatas adalah dengan batas-batas sebagai berikut :

10.1 Sebelah Barat berbatasan dengan rumah kontrakan ibu Erma sendiri

10.2 Sebelah Timur berbatasan dengan salon kecil disampingnya bandar

10.3 Sebelah Utara berbatasan dengan tanah kosong

10.4 Sebelah Selatan berbatasan dengan halamn dan pekarangan rumah


didepannya rumah pak Rozi

11.Bahwa rumah Tergugat ….. beralamat di Jalan Swasembada , RT.05/ RW.01,


Kelurahan Padang Besi, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Sumatera
Barat, apakah sebagai warga setempat atau hanya sebagai warga sementara
saja/ menumpang, dan rumah Tergugat ….. tersebut sebagaimana alamat
diatas adalah dengan batas-batas sebagai berikut :

11.1 Sebelah Barat berbatasan dengan tanah kosong

11.2 Sebelah Timur berbatasan dengan rumah ibu intan No. 15

11.3 Sebelah Utara berbatasan dengan rumah Ny. Gustiyenti

11.4 Sebelah Selatan berbatasan dengan ………

12.Bahwa rumah Tergugat I beralamat di Solok, Nagari Batu banyak Jorong


Jambah, RT…../ RW…., , Kecamatan Lembang Jaya, Kabupaten Solok,
Sumatera Barat, apakah sebagai warga setempat atau hanya sebagai warga

6
sementara saja/ menumpang, dan rumah Tergugat I tersebut sebagaimana
alamat diatas adalah dengan batas-batas sebagai berikut :

12.1 Sebelah Barat berbatasan dengan ……

12.2 Sebelah Timur berbatasan dengan halaman rumah dan jalan raya

12.3 Sebelah Utara berbatasan dengan rumah Rumah ibu mis suaminya zal
(adik ibu erma)

Sebelah Selatan berbatasan dengan tanah kosong

13.Bahwa rumah-rumah Tergugat I sebagaimana nomor 7,8,9 dan 12 diatas, jika


di hargai dengan harga pasaran/umum ditaksir 1 (satu) unit seharga
Rp.500.000.000,00,- (lima ratus juta rupiah) sehingga jika dikalikan 4 (empat)
unit menjadi Rp.1.500.000.000,00,- (satu milyar lima ratus juta rupiah), jadi
masih kurang Rp.100.000.000,00,- (serratus juta rupiah) ;

14.Bahwa rumah Tergugat II sebagaimana nomor 10 diatas, jika dihargai dengan


harga pasaran / umum senilai Rp.400.000.000,00,- (empat ratus juta rupiah)
sehingga cukup untuk menutupi kekurangan bayar Tergugat I terkait
kewajibannya sebesar Rp.1.600.000.000,00,- (satu milyar enam ratus juta
rupiah) Terhadap Penggugat ;

15.Bahwa untuk melihat keadaan dan menentukan batas-batas tanah dan rumah
milik Tergugat I dan milik Tergugat II, sebagaimana point 7,8,9 dan 10 diatas,
maka Penggugat mohon kepada majelis hakim yang memeriksa perkara aquo
untuk dilakukan Pemeriksaan Setempat (discente) ;

16. Bahwa oleh karena itu Penggugat menuntut pembayaran secara tunai dan
sekaligus beserta ganti rugi kepada Tergugat I dan Tergugat II yang telah
wanprestasi/ingkar janji sehingga Penggugat mengalami kerugian yang cukup
besar, karena Penggugat tidak bisa memutar uang usahanya untuk waktu
yang lama yaitu 3 (tiga) tahun lamanya;

17. Bahwa selain hilangya keuntungan, Penggugat juga mengalami kerugian


tidak bisa memanfaatkan uang miliknya , oleh karena itu sangat wajar
jika Para Penggugat menuntut ganti rugi kepada Tergugat I dan Tergugat II
secara tanggung renteng atas keuntungan yang diharapkan dari uang
miliknya sebesar Rp.1.600.000.000,00,- (satu milyar enam ratus juta rupiah),
yakni jika dihitung keuntungan selama 1 (satu) tahun sebesar
Rp.250.000.000,00,- (dua ratus lima puluh juta) rupiah per tahun terhitung

7
sejak tahun 2020 hingga saat ini tahun 2022 yaitu : Rp.250.000.000,00,- x 3
tahun = Rp.750.000.000,00,- (tujuh ratus lima puluh juta) rupiah ditambah
Rp.1.600.000.000,00,- (satu milyar enam ratus juta rupiah) sehingga total
menjadi Rp.2.350.000.000,00,- (dua milyar tiga ratus lima puluh
kuta rupiah) yang harus dibayar oleh Tergugat I dan Tergugat II
secara tunai dan skaligus, dan ini sejalan dengan Pasal 1365 BW yang
berbunyi “Setiap perbuatan melanggar hukum yang membawa kerugian
kepada orang lain, mewajibkan orang yang karena salahnya menerbitkan
kerugian itu mengganti kerugian tersebut “ ;

18.Bahwa untuk menjamin agar gugatan ini tidak sia-sia (illusoir), Penggugat
mohon kepada Majelis Hakim yang memeriksa perkara aquo untuk meletakan
sita jaminan (conservatoir beslagh) terhadap rumah dan tanah milik Tergugat
I dan Tergugat II sebagaimana tertulis pada point 7,8,9 dan 10 diatas ;

19.Bahwa agar Tergugat I dan Tergugat II dapat menjalankan putusan dan


menjamin dapat dilaksanakan putusan ini, maka secara Tanggung Renteng
Tergugat I dan Tergugat II dihukum untuk membayar Uang Paksa
(Dwangsom) sebesar Rp.1.000.000,- (satu juta) rupiah untuk setiap hari
keterlambatan jika lalai menjalankan putusan ini ;

20.Bahwa oleh karena gugatan ini diajukan berdasarkan bukti-bukti dan saksi-
saksi, sehingga sangat sulit disangkal keberadaannya maka terhadap putusan
dalam perkara ini mohon dinyatakan dapat dilaksanakan terlebih dahulu
meskipun ada upaya hukum verzet, banding dan kasasi (uit voerbaar bij
voerraad) dari Tergugat I dan Tergugat II .

Berdasarkan uraian tersebut diatas Para Penggugat mohon kepada Majelis Hakim
yang memeriksa perkara ini berkenan menjatuhkan putusan sebagai berikut :

PRIMAIR :

1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;

2. Menyatakan Tergugat I sebagai pemilik tanah dan rumah yang berlokasi di


beralamat di komplek Fentura Residence No.C.07 RT.02 RW.03 Kelurahan
Kalawi Kecamatan Kuranji Kota Padang Sumatera Barat, dengan batas-batas
sebagai berikut :

a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….


8
c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

3. Menyatakan Rumah kedua Tergugat 1 di jalan……….. Parak Karakah RT.02


RW.11 No.45 Kelurahan ….. Kecamatan Padang Timur – Kota Padang
Sumatera Barat, dengan batas-batas sebagai berikut :

a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

4. Menyatakan Rumah ketiga Tergugat 1 di Perumahan Villa Bunga Arengka


Evalia No.A.14 RT… RW… Kelurahan……………….. Kecamatan……………….
Kampar Kabupaten Riau – Pekanbaru, dengan batas-batas sebagai berikut :
a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

5. Menyatakan bahwa rumah Tergugat II beralamat di Jalan…… Kelurahan


Padang Besi Kecamatan Lubuk Kilangan Kota Padang Sumatera Barat, dengan
batas-batas sebagai berikut :

a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

6. Menyatakan Tergugat I dan Tergugat II telah melakukan wanprestasi /ingkar


janji ;

9
7. Memerintahkan kepada Tergugat I dan Tergugat II untuk tidak melakukan
kegiatan apapun di rumah-rumah yang dalam persoalan hukum sampai
persoalan hukum dapat diselesaikan atau telah mempunyai kekuatan hukum
yang tetap (inkracht van gewisjde) ;

8. Mohon kepada majelis hakim untuk melakukan Pemeriksaan Setempat


(discente) terhadap tanah dan rumah milik Tergugat I dan Tergugat II yang
terletak pada point 7,8,9 dan 10 didalam posita diatas ;

9. Menghukum Tergugat I dan Tergugat II secara tanggung renteng membayar


ganti rugi atas keuntungan yang diharapkan akibat Penggugat tidak dapat
memanfaatkan uang miliknya sebesar, bahwa selain hilangya keuntungan,
Penggugat juga mengalami kerugian tidak bisa memanfaatkan uang
miliknya, oleh karena itu sangat wajar jika Para Penggugat menuntut ganti
rugi kepada Tergugat I dan Tergugat II secara tanggung renteng atas
keuntungan yang diharapkan dari uang miliknya sebesar
Rp.1.600.000.000,00,- (satu milyar enam ratus juta rupiah), yakni
Rp.250.000.000,00,- (dua ratus lima puluh juta) rupiah per tahun terhitung
sejak tahun 2020 hingga saat ini yaitu : Rp.250.000.000,00,- x 3 tahun =
Rp.750.000.000,00,- (tujuh ratus lima puluh juta) rupiah ditambah
Rp.1.600.000.000,00,- (satu milyar enam ratus juta rupiah) sehingga total
menjadi Rp.2.350.000.000,00,- (dua milyar tiga ratus lima puluh kuta rupiah)
secara tunai dan skaligus, dan ini sejalan dengan Pasal 1365 BW yang
berbunyi “Setiap perbuatan melanggar hukum yang membawa kerugian
kepada orang lain, mewajibkan orang yang karena salahnya menerbitkan
kerugian itu mengganti kerugian tersebut “ ;

10.Menyatakan sah dan berharga sita jaminan (conservatoir beslag) atas rumah
dan tanah yang berlokasi di komplek Fentura Residence No.C.07 RT.02 RW.03
Kelurahan Kalawi Kecamatan Kuranji Kota Padang Sumatera Barat, dengan
batas-batas sebagai berikut :

a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

10
11.Menyatakan sah dan berharga sita jaminan (conservatoir beslag) Rumah
kedua Tergugat 1 di jalan……….. Parak Karakah RT.02 RW.11 No.45
Kelurahan ….. Kecamatan Padang Timur – Kota Padang Sumatera Barat,
dengan batas-batas sebagai berikut :

a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

12.Menyatakan sah dan berharga sita jaminan (conservatoir beslag) Rumah


ketiga Tergugat 1 di Perumahan Villa Bunga Arengka Evalia No.A.14 RT…
RW… Kelurahan……………….. Kecamatan………………. Kampar Kabupaten Riau
– Pekanbaru, dengan batas-batas sebagai berikut :
a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……


13.Menyatakan sah dan berharga sita jaminan (conservatoir beslag) terhadap
rumah Tergugat II beralamat di Jalan…… Kelurahan Padang Besi Kecamatan
Lubuk Kilangan Kota Padang Sumatera Barat, dengan batas-batas sebagai
berikut :

a. Sebelah Barat berbatasan dengan……..

b. Sebelah Timur berbatasan dengan …….

c. Sebelah Utara berbatasan dengan ……

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan……

14.Menghukum Tergugat I dan Tergugat II secara tanggung renteng untuk


membayar uang paksa (dwangsom) sebesar Rp.1.000.000,- (satu juta) rupiah
setiap hari keterlambatan terhitung setelah putusan dibacakan ;

15.Menghukum Tergugat I dan Tergugat II untuk mematuhi putusan ini.

11
16.Menyatakan putusan ini dapat dijalankan terlebih dahulu meskipun ada upaya
hukum verzet, banding dan kasasi dari Tergugat I dan Tergugat II ;

17.Menghukum Tergugat I dan Tergugat II untuk membayar biaya perkara yang


timbul dalam perkara aquo di semua tingkat pengadilan.

SUBSIDAIR :

Atau apabila Majelis Hakim berpendapat lain, Para Penggugat mohon putusan yang
seadil adilnya (ex aequo et bono).

Hormat Kami

Kuasa Hukum Penggugat

SABRIDANUR,SH SYAHRUL ROZI,SH TASLIM,SH

12

Anda mungkin juga menyukai