Anda di halaman 1dari 5

DISTRIBUSI PMT

No. Dokumen : 02/UKM-GIZI/2019


No. Revisi : 0
SOP
Tanggal Terbit : 21 Januari 2019
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr.H.AWANG PRIJONO
NIP.19620714198901 1 003
BUNGKAL

1. Pengertian Distribusi PMT adalah serangkaian kegiatan pendistribusian Pemberian


Makanan TambahanPemulihan ( PMT-P ) kepada sasaran yang telah
ditentukan.
2. Tujuan Sebagai acuan Petugas gizi dalam kegiatan distribusi PMT-P agar
terlaksana dengan baik serta tepat secara kualitas dan kuantitas.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No.188.4/ 66 /405.10/2019 Kebijakan
tentang Distribusi PMT di UPT Puskesmas Bungkal
4. Referensi Juknis Program Perbaikan Gizi
5. Prosedur/ a. Petugas mengisi data pasien pada buku penerimaan PMT
b .Petugas Menyiapkan PMT sesuai kebutuhan
Langkah-
c .Petugas mengecek kemasan PMT
langkah d Petugas mengecek kadaluarsa
e .Petugas menyerahkan PMT kepada pasien
f .Petugas menjelaskan kepada pasien tentang petunjuk pemakaian dan
cara p penyimpanan PMT dirumah.
g Petugas meminta kepada pasien untuk menandatangani buku
penerimaan PMT.
6. Unit Terkait  UGD
 Ruang rawat inap
 Rekanan / catering
7.Diagram
Alir/Flowchart Mulai

Petugas mengisi data pasien pada buku


penerimaan PMT

Petugas menyiapkan PMT sesuai


kebutuhan

Petugas mengecek kemasan PMT

Petugas mengecek tanggal


kadaluwarsa

Petugas menyerahkan PMT pada


pasien

Petugas menjelaskan kepada pasien


tentang petunjuk pemakain dan cara
penyimpanan

Petugas meminta kepada pasien untuk


menandatangani penerimaan PMT

7. RekamanHistoris

No. Halaman Yang dirubah Perubahan DiberlakukanTgl.


PEMBERIAN TABLET Fe
No. Dokumen : 04/UKP-GIZI/2019
DAFTAR No. Revisi :0
TILIK Tanggal Terbit : 21 Januari 2019
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. H. AWANG PRIJONO


BUNGKAL NIP. 19620714 198901 1
003

Unit : Pojok Gizi

Nama Petugas : Senun

Tanggal Pelaksanaan :………………………………………………………………………

NO KEGIATAN YA TIDAK TB
1 A. Pemberian tablet Fepadaibuhamil
1. Apakah petugas melakukan pemeriksaan pada ibu
hamil sesuai standar (tensi, LILA, BB, TB)
untukmengetahui status anemia dansebagainya?
2. Apakah petugas memberikan tablet Fe sebanyak 30
tablet pada ibu hamil padakunjunganpertama?
3. Apakah petugas melakukan pencatatan dan
pelaporan?
4. Apakah petugas memberikan tablet Fe sebanyak 30
tablet pada kunjungan kedua, ketiga dan seterusnya?
5. Apakah petugas harus memberikan minimal 90 tablet
Fe selama masa kehamilan?
2 B. Pemberian tablet Fe pada ibu nifas
Apakah petugas memberikan 1 tablet setiap hari selama
minimal 42 hari?
3 C. Pemberian tablet Fe pada WUS, remaja putri dan calon
pengantin
1. Apakah petugas memberikan 1 tablet Fe setiap
minggu?
2. Apakah petugas memberikan 1 tablet Fe pada
sasaran pada masa menstruasi?

Jumlah

Compliance rate (CR) : …………………………………%


....................,..........................
Pelaksana / auditor
……………………………………….
NIP: ………………..........................

Anda mungkin juga menyukai