Anda di halaman 1dari 10

Pembabakan

Zaman Praaksara
Berdasarkan
Geologi
Sejarah Indonesia
Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran ini peserta didik diharapkan mampu, untuk :

1. Peserta didik mampu mengidentifikasi pembabakan praaksara berdasarkan geologi

2. Peserta didik mampu mengidentifikasi proses pembentukan zaman praaksara

3. Peserta didik mampu mengkaji struktur zaman praaksara dalam bentuk peta konsep
Pembahasan

Terbagi ke dalam 4 zaman praaksara :

■ Masa Arkaikum (Zaman Tua)


■ Masa Paleozoikum (Zaman Primer)
■ Masa Mesozoikum (Zaman
Sekunder)
■ Masa Neozoikum (Zaman Baru)
Pengertian Geologi
Geologi Written Brooks
01 Geologi adalah studi tentang bumi 03 Geologi adalah ilmu yang mempelajari
dan bumi sebagi seluruh kelompok mengenai kebumian yang di dalamnya
studi, asal, struktur, komposisi, mencakup tentang komposisi, struktur, asal,
sejarah. sejarah.

Jackson Bates and Amp Djauhari Noor


02 Geologi adalah ilmu yang planet 04 Geologi adalah suatu bidang studi atau ilmu
bumi, terutama mengenai bahan pengetahuan yang mempelajari mau pun
penyusunannya sebuah proses yang meneliti tentang segala sesuatu yang
terjadi pada bumi, hasil dari proses, berkaitan dengan planet bumi serta isi di
sejarah planet dan kehidupan sejak dalamnya yang pernah ada sebelumnya.
bumi terbentuk.
Masa Arkaikum
Zaman ini berlangsung kira kira 2.500 juta
tahun yang lalu. Pada saat itu kulit bumi
masih panas. Lempengan bumi masih
menyatu dan belum terbentuk. Kondisi
bumi belum stabil dengan udara yang
sangat panas sehingga tidak
memungkinkan adanya kehidupan
Masa Paleozoikum
Paleozoikum artinya zaman bumi purba.
Zaman ini berlangsung kira kira 340 juta
tahun yang lalu. Pada masa ini lapisan
hidrosfer dan atmosfer mulai terbentuk.
Lempengan bumi juga terbentuk namun
masih bersatu menjadi sebuah benua
besar yang di sebut “Pangea”. Namun
lambat laun Pangea ini terpecah menjadi
beberapa bagian sehingga terbentuk
lima benua sampai sekarang ini.
Masa Mesozoikum
Zaman mesozoikum adalah zaman kehidupan
pertengahan, berlangsung kira-kira sejak 140
juta tahun yang lalu. Pada zaman ini bumi
mengalami perkembangan yang pesat. Hal ini di
tandai munculnya hewan-hewan bertubuh besar
seperti reptili pemakan daging, berbagai jenis
burung, dan beberapa hewan mamalia.
Masa Neozoikum
Zaman neozoikum adalah zaman
kehidupan baru, berlangsung
kira-kira sejak 60 juta tahun yang
lalu. Zaman ini terbagi menjadi
dua zaman, yaitu zaman tertier
dan zaman kuartier.
Tertier dan Kuartier

Zaman Tertier Zaman Kuartier


Pada zaman tertier, jenis-jenis reptil besar Dengan perubahan cuaca global yang lambat
mulai mengalami kepunahan dan digantikan namun pasti, perkembangan bumi ini mulai pada
hewan-hewan besar yang menyusui. Jenis kondisi stabil. Iklim dan cuaca mulai bersahabat
primata dan burung tak bergigi berukuran dengan makhuk hidup di lingkungannya.
besar menyerupai burung unta mulai Kepunahan dan kemunculan hewan dan
bermunculan. Sementara itu muncul pula tumbuhan mulai silih berganti. Pada zaman
fauna laut yang sudah mirip seperti saat ini kuartier ini merupakan zaman yang amat penting
yaitu berbagai jenis ikan dan mollusca. dalam kehidupan manusia, karena pada zaman
inilah diperkirakan munculnya awal manusia
Tugas Kelompok :

(Buatlah peta konsep mengenai


pembabakan praaksara
berdasarkan geologi).

Anda mungkin juga menyukai