Anda di halaman 1dari 3

Bencana alam adalah konsekuensi dari kombinasi aktivitas alami(suatu peristiwa fisik,seperti

letusan gunung,gempa bumi,tanah longsor) dan aktivitas manusia. Karena ketidakberdayaan


manusia,akibat kurang baiknya manajemen keadaan darurat,sehingga menyebabkan kerugian dalam
bidang keuangan dan struktural,bahkan sampai kematian.

Bencana alam juga dapat diartikan sebagai bencana yang diakibatkan oleh gejala alam.
Sebenarnya gejala alam merupakan gejala yangsangat alamiah dan biasa terjadi pada bumi.namun,
hanya ketika gejala alam tersebutmelanda manusia dan segala produk
budidayanya(kepemilikan,harta dan benda),kita baru dapat menyebutnya sebagai bencana.

1. GUNUNG MELETUS

Gunung meletus adalah gunung yang memuntahkan materi-materi dari dalam bumi seperti
debu,awan panas,asap,kerikil,batu-batuan,lahar panas,lahar dingin,magma,dan lain-lain.
Ciri-ciri gunung berapi akan meletus
a. Suhu disekitar gunung naik.
b. Mata air menjadi kering.
c. Sering mengeluarkan gemuruh,kadang disertai getaran(gempa)
d. Tumbuhan disekitar layu
e. Binatang disekitar gunung bermigrasi

Komentar saya adalah :

2. BANJIR
Banjir adalah bencana akibat curah hujan yang tinggi dengan tidak diimbangi dengan saluran
pembuangan air yang memadai sehingga merendam wilayah-wilayah yang tidak dikehendaki
oleh orang-orang yang ada disana. Banjir bisa juga terjadi karena jebolnya sistem aliran air
yang ada sehingga daerah yang rendah terkena dampak kiriman banjir.
Dampak-dampak dari banjir dapat menimbulkan kerusakan lingkungan hidup berupa :
a. Rusaknya areal pemukiman penduduk,
b. Sulitnya mendapatkan air bersih,
c. Rusaknya sarana dan prasarana
d. Rusaknya areal pertanian
e. Timbulnya penyakit-penyakit
f. Menghambat transportasi darat.
Komentar saya adalah : a. Membersihkan saluran air dari sampah yang dapat
menyumbat aliran air sehingga menyebabkan terjadinya
banjir.
b. mengeruk sungai-sungai dari endapan untuk menambah
daya tampung air
c. tidak mendirikan bangunan pada wilayahyang menjadi
daerah lokasi penyerapan air.

3. TANAH LONGSOR

Tanah longsor adalah yang turun atau jatuh dari tempat yang rendah. Masalahnya jika ada
orang atau pemukiman diatas tanah longsor atau dibawah tanah yang jatuh maka sangat
berbahaya. Tidak hanya tanah saja yang longsor karena batu,pohon,pasir,dan lain
sebagainya bisa ikut longsor menghancurkan apa yang ada dibawahnya.

Komentar saya adalah :


4. KEBAKARAN HUTAN

Kebakaran hutan adalah kebakaran yang diakibatkan oleh faktor alam seperti akibat
sambaran petir,kekeringan yang berkepanjangan,leleran lahar,dan lain sebagainya.
Kebakaran hutan menyebabkan dampak yang luas akibat asap kebakaran yang menyebar ke
banyak daerah disekitarnya.
Komentar saya adalah : a. Manusia tidak boleh ceroboh,membuang puntung rokok
sembarangan dan lupa mematikan api diperkemahan.
b. tidak menyengaja untuk membersihkan lahan pertanian atau
membuka lahan pertanian baru dan tindakan vandalisme.

5. GEMPA BUMI

Gempa bumi adalah getaran (goncangan) yang terjadi karena pergerakan


(bergesernya)lapisan batu bumi yang berasal dari dasar atau bawah permukaan bumi dan
juga bisa dikarenakan adanya letusan gunung api. Berdasarkan peristiwa yang
menimbulkannya,gempa dibagi menjadi gempa tektonik,gempa vulkanik,dan gempa
runtuhan/terban. Gempa bumi sering terjadi didaerah yang berada dekat dengan gunung
berapi dan juga didaerah yang dikelilingi lautan luas.

Komentar saya adalah :

Anda mungkin juga menyukai