Anda di halaman 1dari 2

KEGIATAN KETERANGAN

Pertemuan PENDAHULUAN ● Kesepakatan kelas


1 dibuat sebagai cara
1. Mengucapkan salam, membaca doa belajar, mengabsen.
2 x 45’ mendidik
2. Membuat kesepakatan kelas mengenai komitmen belajar.
demokrasi dan
Guru bisa menggunakan pertanyaan berikut sebagai pemicu:
regulasi diri.
● Apa yang kita semua harus lakukan agar perjalanan belajar
● Selama PJJ daring,
kali ini bisa berjalan dengan lancar? Suasana seperti apa
materi belajar bisa
yang dibutuhkan? Perilaku seperti apa yang harus
dikirimkan
ditunjukkan?
berbentuk video
● Bagaimana kalian akan mendokumentasikan hal-hal dan diskusi
penting dalam pembelajaran kali ini? Apakah perlu dilakukan via
bantuan dari guru (misalnya catatan akan diperiksa)? chatgroup.

● Pada kegiatan 4,

KEGIATAN INTI dilakukan asesmen


awal mengenai
3. Menyimak pembacaan teks dongeng berjudul Putri Hijau oleh
tingkat kemampuan
guru. Teks bisa di ambil dari tautan berikut dengan
menyimak (rubrik
penyesuaian seperlunya: https://pemkomedan.go.id/artikel-
terlampir).
17940-putri-hijau.html
● Dengan
4. Menjawab pertanyaan guru tentang apa, di mana, kapan,
mendiskusikan
siapa, mengapa dan bagaimana tentang dongeng Putri Hijau
konteks, peserta
secara tertulis.
didik memahami
5. Mendiskusikan konteks kisah Putri Hijau. Guru membimbing
bahwa dongeng
dengan menggunakan pertanyaan berikut sebagai pemicu:
tetap hidup di
● Apakah topik yang dipaparkan melalui konteks kisah Putri zaman modern dan
Hijau? bisa dinikmati siapa

● Berdasarkan teks, apakah kita bisa mendapatkan informasi saja.

mengenai latar waktu dan tempat dari cerita ini? ● Dengan

● Cerita di atas ditampilkan di situs resmi pemerintah Kota menyimpulkan

Medan? Mengapa demikian? (terdapat unsur sejarah, sendiri tentang

menggambarkan budaya daerah, mengandung unsur fungsi dongeng,


pendidikan) peserta didik
termotivasi untuk
● Apakah dongeng khusus diperuntukkan untuk anak-anak?
terus
Apakah orang dewasa tertarik jika didongengi? (informasi
menghidupkan
apapun akan menarik untuk segala usia jika disampaikan
tradisi dongeng.
dengan berkisah, termasuk dongeng)
● Peserta didik bisa
● Apa fungsi cerita khayalan seperti ini bagi pembacanya?
(menyampaikan tentang sejarah, budaya dan pesan moral menggunakan LK

dengan menarik dengan cerita yang mengandung imajinasi) untuk mencatat


(terlampir).

PENUTUP

6. Refleksi. Guru bisa menggunakan pertanyaan berikut sebagai


pemicu:

● Hal baru apa saja yang kamu baru ketahui atau pahami
lebih dalam melalui pembelajaran tadi?

● Bagaimana pembelajaran tadi bisa bermanfaat bagi


kehidupanmu?

● Apakah kamu bisa mengikuti pembelajaran dengan baik?


Hal apa yang menghambatmu?

● http://ojs.uho.ac.id/index.php/HUMANIKA/article/viewFile/611/pdf
● https://repository.usd.ac.id/7898/2/121224041_full.pdf
● https://sahabatkeluarga.kemdikbud.go.id/laman/index.php?r=tpost/index&ikat=4
● http://lsc.cornell.edu/notes.html

Anda mungkin juga menyukai