Anda di halaman 1dari 1

6 SASARAN KESELAMATAN PASIEN (SKP)

1. Mengidentifikasi pasien dengan benar.


2 dari 4 identifikasi pasien yaitu :
a. Nama
b. Tempat tanggal lahir
c. Nomor MR
d. NIK
2. Meningkatkan komunikasi yang efektif.
a. Metode SBAR digunakan pada saat melaporkan kondisi pasien dan saat
melakukan hand over.
b. Metode Tulbakon (tulis, baca, konfirmasi ulang) pada saat menerima instruksi
dokter via telf/ wad an menerima hasil kritis laboratorium.
3. Meningkatkan keamanan obat-obatan yang harus diwaspadai/ high alert.
a. Obat resiko tinggi
b. Obat LAZA/ NORUM
c. Elektrolit konsentrasi tinggi
4. Memastikan sisi yang benar, prosedur yang benar, pasien yang benar pada pembedahan/
tindakan invasif.
a. Proses verifikasi sebelum operasi
b. Penandaan sisi operasi
c. Time out dilakukan sesaat sebelum memulai tindakan
5. Mengurangi risiko infeksi akibat perawatan kesehatan
 Kebersihan tangan

6. Mengurangi risiko cedera pasien akibat jatuh.


Dilakukan skrining awal dan ulang dirawat jalan dan rawat inap, apabila pasien masuk
dalam kategori risiko jatuh maka dilakukan intervensi untuk mengurangi risiko jatuh
(gelang penanda, tongkat wolker, bed side rel).

Anda mungkin juga menyukai