Anda di halaman 1dari 7

KAJIAN AWAL

IDENTIFIKASI WILAYAH PESISIR UTARA JAKARTA


Wilayah Pesisir Jakarta
Dasar Hukum Penataan Wilayah Pesisir

UU No 27 Tahun 2007 –
UU No 1 Tahun 2014 PERMEN ATR NO 11/2021 : Proses
RTRW DKI JAKARTA :
Tentang Pengelolaan Tentang Penyelenggaraan Revisi
PERDA NO 1 Tahun 2012
Wilayah Pesisir dan Pulau- Penataan Ruang
Pulau Kecil RDTR DKI Jakarta
Pergub No 31/2022

Dirubah

Harmonisasi
PP 21 Tahun 2021 : dan
UU No 11 Tahun 2020 : Tentang Sinkronisasi
Tentang Cipta Kerja Penyelenggaraan
Penataan Ruang

RTRW Provinsi
PERMEN KKP No 28/2021: DKI Jakarta
Tentang Penyelenggaraan
Penataan Ruang Laut RPD Provinsi DKI Jakarta
Review Kebijakan
Kebijakan Arahan Pengembangan Wilayah Pesisir

RTRW Provinsi DKI Jakarta Tujuan Penataan Ruang :


Perda No 1 Tahun 2012 terwujudnya penataan ruang wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil yang berkelanjutan
Kebijakan :
a. pengelolaan dan pengendalian pembangunan Kawasan pesisir dan pulau kecil dengan
mempertimbangkan kelestarian dan keberlanjutan lingkungan;
b. pengembangan wilayah Kepulauan Seribu sebagai daerah tujuan wisata regional, nasional, dan
internasional serta penghasil komoditi perikanan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dan
kebutuhan pasar lokal, nasional, dan internasional;
c. penataan dan peningkatan kualitas lingkungan pada pulau-pulau permukiman yang ada; dan
d. pengembangan sistem prasarana dan sarana yang terintegrasi dengan sistem regional, nasional,
dan internasional.
RPD Provinsi DKI Jakarta TUJUAN : Regenerasi Kota yang Berketahanan dan Berkelanjutan
Tahun 2023 - 2026 Pemulihan Ekosistem Kota dan Implementasi Pembangunan Rendah Karbon
Strategi
Peningkatan konservasi dan rehabilitasi ekosistem laut, pesisir dan pulau pulau kecil
serta peningkatan pemberdayaan masyarakat

PROGRAM PENGELOLAAN, KELAUTAN, PESISIR DAN PULAU PULAU KECIL


• Pembangunan dan peningkatan tanggul laut dan bangunan pengamanan pantai
• Pemasangan alat pemantauan penurunan tanah di Kawasan Pesisir Utara Pulau Jawa
1. mewujudkan sistem pengendalian banjir terpadu di kawasan pesisir;

2. meningkatkan ketahanan kawasan pesisir terhadap risiko bencana;

3. melakukan rehabilitasi dan revitalisasi Kawasan Pesisir Pantai Utara


Jakarta dalam rangka optimalisasi fungsi kawasan;
Tujuan
DRAFT RTRW
Pengembangan 4. menata permukiman daratan Pantai Utara Jakarta untuk meningkatkan
DKI JAKARTA
Pesisir Utara kualitas hidup masyarakat pesisir dan nelayan;
TAHUN 2040
Jakarta
5. mewujudkan kawasan pesisir yang berorientasi pada konsep kota tepi
laut (waterfront city);

6. mewujudkan pariwisata berbasis lingkungan (ecotourism);

7. mendorong pertumbuhan ekonomi di kawasan pesisir dengan tetap


memperhatikan keberlanjutan lingkungan;

8. melestarikan keanekaragaman hayati pesisir;

9. mewujudkan pengembangan Kawasan Pantai yang tidak membebani


daratan pesisir; dan

10. mendukung penyediaan ruang publik yang berkelanjutan.


Kebijakan Arahan Pengembangan Wilayah Pesisir

RDTR Provinsi DKI Tujuan Penataan Ruang Wilayah DKI Jakarta dalam RDTR adalah :
Jakarta Peraturan a. Pembangunan kota yang berorientasi transit dan digital
Gubernur No 31 Tahun b. Hunian yang layak huni dan berkeadilan, serta lingkungan permukiman yang mandiri,
c. Ruang dan pelayanan kota yang berketahanan dan terintegrasi dengan wilayah sekitar,
2022
d. Penataan ruang yang mendukung peran DKI Jakarta sebagai kota bisnis berskala global,
e. Penataan pesisir dan Kepulauan Seribu yang berkelanjutan dan berkeadilan
f. Penataan ruang yang mendukung peran DKI Jakarta sebagai pusat pemerintahan dan
kebudayaan.
Pengaturan Kawasan Sempadan Pantai diperbolehkan untuk Kawasan pesisir :
kegiatan rekreasi pantai;RTH;mangrove;pengamanan pesisir seperti pengembangan
struktur alami dan struktur buatan pencegah abrasi;kegiatan Pelabuhan atau kegiatan
dermaga;pipa bawah laut;pengendalian kualitas perairan dan konversi lingkungan
pesisir;kegiatan pengamatan cuaca dan iklim;bangunan untuk kepentingan
pemantauan ancaman banjir.
Pemanfaatan Ruang Perairan Pesisir adalah pemanfaatan daratan pulau berupa
kegiatan rekreasi dan pariwisata, hunian, pendidikan, konservasi, pertahanan dan
keamanan, penelitian
dan Prasarana Umum.
Isu Pesisir Jakarta:

Jalur akses Pantai Publik Tidak


Tidak terkoneksi Terdefenisi Sampah & Sanitasi

I S U
PESISIR JAKARTA

Pencemaran Teluk Sedimentasi Potensi Bencana

Permukiman Padat Pengelolaan Tanggul Pesisir


minim fasilitas Ekosistem Pesisir Dermaga & Pelabuhan

Anda mungkin juga menyukai