Anda di halaman 1dari 5

FORMAT KISI-KISI PENULISAN PAS 2022-2023

Kelas : VI Semester : 1
Mata Pelajaran : Matematika Jumlah Soal :35
BENTUK SOAL /
NOMOR SOAL
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR INDIKATOR SOAL KET.
ISIA URAIA
PG
N N
3.1.1 Siswa mampu menentukan
nama bilangan bulat Siswa dapat menentukan beberapa bilangan yang
1
termasuk bilangan bulat
3.1 Menjelaskan
bilanganbulat
1 negatif (termasuk
menggunakan garis 3.1.2 Siswa mampu membandingkan Disajikan beberapa bilangan bulat, siswa dapat 2 21
bilangan) bilangan Bulat membandingkan bilangan bulat tersebut.
3.1.3 Siswa mampu mengurutkan Disajikan enam bilangan bulat, siswa dapat 3 31
bilangan bulat mengurutkan bilangan bulat tersebut dari terbesar
/terkecil
3.2 Menjelaskan dan 3.2.1 Siswa mampu membaca garis Disajikan garis bilangan bulat, siswa mampu 4
melakukan operasi bilangan dalam bentuk operasi membaca garis bilangan tersebut dalam bentuk
penjumlahan,
pengurangan, penjumlahan dua bilangan operasi penjumlahan dua bilangan bulat.
perkalian,dan pembagian bulat
2
yang melibatkan bilangan 3.2.2 Siswa mampu menghitung Disajikan cerita yang terkait bilangan bulat, siswa 5 22
bulat negatif operasi penjumlahan dan dapat menentukan hasil penjumlahan atau
pengurangan dua bilangan bulat pengurangan dua bilangan bulat tersebut.

3.2. 3 Siswa mampu menentukan Disajikan empat bilangan bulat, siswa mampu 6
hasil operasi hitung bilangan menentukan hasil dari tiga operasi hitung empat
bulat bilangan bulat.

Disajikan lima bilangan bulat, siswa mampu 23


menentukan hasil dari tiga operasi hitung bilangan
bulat.
BENTUK SOAL /
NOMOR SOAL
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR INDIKATOR SOAL KET.
ISIA URAIA
PG
N N

3.2. 4 Siswa mampu menyelesaikan Disajikan ilustrasi cerita bilangan bulat, siswa dapat 7 24
masalah yang melibatkan operasi menentukan hasil operasi hitung perkalian dan
perkalian dan pembagian bilangan pembagian bilangan bulat.
bulat

3.2. 5 Siswa mampu menyelesaikan Disajikan cerita tentang bilangan bulat, siswa dapat 8
masalah yang melibatkan operasi menentukan hasil tiga operasi hitung bilangan
hitung bilangan bulat bulat.

Disajikan cerita tentangbilangan bulat, siswa dapat 32


menentukan hasil tiga operasi hitung bilangan
bulat.
3. 3.3. Menjelaskan dan 3.3.1 Mampu menentukan bilangan Disajikan 3 bilangan (decimal sampai tiga angka 9
melakukan operasi sesuai nilaitempatnya decimal dan pecahan), siswa dapat menenntukan
hitung campuran yang nilai tempat dari hasil penjumlahan atau
melibatkan bilangan pengurangan bilangan tersebut.
cacah, pecahan
dan/atau desimal
dalam berbagai bentuk
sesuai urutan operasi.

3.3.2Menentukan bentuk operasi Disajikan tiga bilangan cacah yang terkait dua 10
hitung operasi hitung bilangan, siswa dapat menentukan
campuran distributif bentuk distributifnya.

3.3.3. Menentukan bentuk operasi Disajikan tiga bilangan pecahan yang terkait 11
hitung campuran terkait pecahan. dengan operasi hitung campuran, siswa dapat
menghitung hasil operasi hitung campuran
bilangan pecahan.
BENTUK SOAL /
NOMOR SOAL
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR INDIKATOR SOAL KET.
ISIA URAIA
PG
N N
3.3.4. Menjelaskan cara Disajikan ilustrasi cerita tentang pecahan, siswa 12
memecahkanmasalah terkait dapat menghitung hasil dari dua operasi hitung
operasi hitung campuran yang yang melibatkan pecahan.
melibatkan bilanganpecahan
dan desimal. Disajikan ilustrasi cerita tentang desimal dan 25
pecahan, siswa dapat menghitung hasil dari dua
operasi hitung yang melibatkan desimal.

Disajikan ilustrasi cerita tentang pecahan dan 33


desimal, siswa dapat menghitung hasil dari tiga
operasi hitung yang melibatkan pecahan dan
desimal.

3.3.5. Menuliskan bilangan dalam Disajikan penjumlahan atau pengurangan dua 26


bentuk persen. bilangan pecahan, siswa dapat menuliskan hasilnya
dalam bentuk persen

3.3.6 Menjelaskan cara Disajikan ilustrasi cerita tentang perbandingan, 13


memecahkan masalah terkait siswa dapat menghitung cara penyelesaian
rasio. masalah terkait rasio.

Disajikan ilustrasi cerita tentang perbandingan (3 34


variabel) siswa dapat menghitung jumlah yang
terkait rasio

4. 3.4 Menjelaskan titik 3.4.1. Mengidentifikasi bentuk Disajikan ilustrasi cerita tentang lingkaran siswa 14
pusat, jari-jari, lingkaran dan manfaatnya dapat menunjukkan manfaatnya dalam kehidupan
diameter, busur, tali dalam kehidupan sehari-hari. sehari-hari
busur, tembereng, dan
juring 3.4.2. Mengidentifikasi titik pusat, Disajikan gambar lingkaran dengan garis diameter, 15
jari-jari, diameter dari siswa dapat menentukan jari-jari lingkarannya.
BENTUK SOAL /
NOMOR SOAL
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR INDIKATOR SOAL KET.
ISIA URAIA
PG
N N
lingkaran. Disajikan gambar lingkaran dengan garis jari-jari, 27
siswa dapat menentukan diameter lingkarannya

3.4.3. Mengidentifikasi busur, tali 16 28


busur, tembereng, dan juring Disajikan gambar lingkaran, siswa dapat
dari lingkaran. menunjukan bagian-bagian dari lingkaran busur,
tali busur, tembereng, dan juring dari lingkaran.

3.4.4. Menemukan perkiraan nilai Disajikan gambar hasil lingkaran dengan garis 17
Phi dari eksplorasi dengan tengah, jari-jari, siswa dapat menentukan
model konkret dengan benar. hubungan nilai phi, keliling, diameter, jari-jari.

3.5.1 Menemukan perkiraan luas Disajikan gambar potongan lingkaran yang 18


5. 3.5 Menjelaskan taksiran permukaan lingkaran dengan tersusun menyerupai persegipanjang, siswa dapat
keliling dan luas menggunakan model konkret. menghitung luas lingkaran.
lingkaran

3.5.3. Mengidentifikasi masalah Disajikan ilustrasi cerita yang terkait dengan 19


terkait luas dan keliling lingkaran yang diketahui jari-jarinya, siswa dapat
lingkaran. menghitung luas lingkaran.

Siswa dapat menentukan keliling suatu lingkaran 20


yang diketahui diameternya.
Disajikan ilustrasi cerita yang terkait dengan 29
lingkaran ( setengah, tiga perempat lingkaran)
siswa dapat menghitung keliling bagian lingkaran
tsb.

Disajikan ilustrasi cerita yang berkaitan dengan luas 30


lingkaran, siswa dapat menentukan diameter
BENTUK SOAL /
NOMOR SOAL
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR INDIKATOR SOAL KET.
ISIA URAIA
PG
N N
lingkarannya.

Disajikan suatu benda berbentuk tiga perlima atau 35


tiga perempat bagian lingkaran, siswa dapat
menentukan harga benda jika diketahui harga
permeterperseginya.

Anda mungkin juga menyukai