Anda di halaman 1dari 36

DOKUMEN RENCANA

KERJA DAN
ANGGARAN BIAYA
IUP TAHAP EKSPLORASI - BANTAENG
TAHUN 2022
IUP EKSPLORASI NO.1985/1/IUP/PMDN/2021
LOKASI KEC. BISSAPPU KAB.BANTAENG PROV. SULAWESI SELATAN
LUAS AREA IUP 49,65 HA

CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA


Jl. Tuan Abdul Gani Kel. Bonto Atu Kec. Bissappu Kab. Bantaeng
Email : cvmuhammadfiqihjaya@gmail.com - 082269300195
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha Kuasa, atas rahmat-Nya sehingga
Dokumen Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) IUP Ekplorasi CV. MUHAMMAD FIQIH
JAYA Tahun 2022 ini dapat diselesaikan.
Dokumen RKAB ini merupakan salah satu kewajiban perusahaan sebagai pemegang
Izin Usaha Pertambangan (IUP) Tahap Eksplorasi dan mendapatkan persetujuan dari
pemerintah sebagai dasar pelaksanaan kegiatan tahun berjalan.
Dengan disusunnya laporan ini, maka CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA memiliki
kerangka kerja dan biaya tentang rencana kegiatan ekplorasi untuk kegiatan penambangan
Batu gunung. Dukungan semua pihak serta masyarakat Kabupaten Bantaeng khususnya di
sekitar lokasi kegiatan eksplorasi sangat diharapkan demi tercapaianya tujuan yang telah
direncanakan.
Hingga akhir kata kami dari pihak perusahaan mengucapkan b a n y a k terima kasih
atas bantuan semua pihak sehingga laporan ini dapat diselesaikan dengan baik.

Bantaeng, Oktober 2021


CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA

Muhammad Fiqih Suhendar


Direktur

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR....................................................................................................................... i
DAFTAR ISI .................................................................................................................................. ii
DAFTAR TABEL .......................................................................................................................... iii
DAFTAR GAMBAR ...................................................................................................................... iv
BAB I PENDAHULUAN................................................................................................................ 1
1.1 Latar Belakang .................................................................................................................. 1
1.2 Legalitas ............................................................................................................................ 3
BAB II PERSETUJUAN DAN REALISASI RENCANA KERJA DAN ANGGARAN BIAYA TAHUN 2021
SERTA RENCANA KERJA DAN ANGGARAN BIAYA TAHUN 2022 ................................................. 5
2.1 Kegiatan Eksplorasi...................................................................................................... 5
2.1.1 Rencana dan Realisasi Kegiatan Eksplorasi Tahun 2021 dan Rencana Tahun 2022 .. 5
2.1.2 Hasil Estimasi Sumber Daya dan Cadangan ............................................................... 5
2.2 Perlindungan Lingkungan ................................................................................................. 6
2.1.2 Kegiatan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan ................................................. 6
2.2.2 Pemantauan Lingkungan ............................................................................................ 7
2.2.3. Biaya Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan ..................................................... 7
2.3 Keselamatan Pertambangan ............................................................................................ 9
2.3.1 Rencana Pengujian kelayakan penggunaan peralatan dan/atau instalasi tahun
2021 ..................................................................................................................................... 9
2.3.2 Rencana dan Realisasi Program dan Biaya Keselamatan Pertambangan Tahun 2021
dan Rencana tahun 2022 .................................................................................................... 9
2.4 Usaha Jasa Pertambangan .............................................................................................. 11
2.5 Tenaga Kerja dan Pengembangan Sumber Daya Manusia ............................................. 11
2.5.1 Rencana dan Realisasi Penggunaan Tenaga Kerja IUP Tahun 2020 dan Rencana
Tahun 2021........................................................................................................................ 11
2.6 Keuangan dan Penerimaan Negara ................................................................................ 12
2.6.1 Keuangan .................................................................................................................. 12
2.6.2 Penerimaan Negara .................................................................................................. 14
LAMPIRAN – LAMPIRAN........................................................................................................... 15

ii
DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Data Administrasi CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA ................................................3


Tabel 2.1 Rencana dan Realisasi Kegiatan Ekplorasi Tahun 2021 dan Rencana
Tahun 2022 ........................................................................................................5
Tabel 2.2 Estimasi Sumber Daya Tahun 2021 ...................................................................6
Tabel 2.3 Estimasi Cadangan Sumber Daya Tahun 2021 .................................................6
Tabel 2.4 Rencana dan Realisasi Kegiatan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
tahun 2021 dan Rencana tahun 2022 ...............................................................6
Tabel 2.5 Hasil Pemantauan Lingkungan Tahun 2021 ......................................................7
Tabel 2.6 Rencana dan Realisasi Biaya Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan
tahun 2021 dan Rencana tahun 2022 ...............................................................8
Tabel 2.7 Rencana Pengujian Kelayakan Penggunaan Peralatan dan/atau instalasi
Tahun 2022 ........................................................................................................9
Tabel 2.8 Rencana dan Realisasi Program dan Biaya Keselamatan Pertambangan
Tahun 2021 dan Rencana tahun 2022 ..............................................................10
Tabel 2.9 Rencana dan Realisasi Penggunaan Tenaga Kerja IUP/IUPK Tahun 2021 .......11
Tabel 2.10 Rencana Penggunaan Tenaga Kerja IUP/IUPK Tahun 2022 ..........................11
Tabel 2.11 Laporan Neraca Keuangan CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA ...............................12
Tabel 2.12 Laporan Laba Rugi CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA ............................................13
Tabel 2.13 Jumlah Penerimaan Negara ............................................................................14

iii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1. Peta Wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA 2
Gambar 1.2. Struktur Organisasi CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA ......................................... 3

iv
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA merupakan salah satu perusahaan dalam negeri melihat
potensi sumberdaya alam Batu gunung di Kec. Bissappu Kabupaten Bantaeng dan
berinvestasi dalam usaha pertambangan komoditas batuan jenis batu gunung. Berikut data
pemrakarsa:
Nama perusahaan : CV. Muhammad Fiqih Jaya
Alamat : Jl. Tuan Abdul Gani Kel. Bonot Atu Kec. Bissappu
Kab.Bantaeng Provinsi Sulawesi Selatan
Penanggung Jawab : Muhammad Fiqih Suhendar
Jabatan : Direktur / Sekutu Aktif

Untuk memudahkan rencana kegiatan penambangan Batu gunung yang akan


dilaksanakan, maka sesuai dengan peraturan Menteri ESDM Nomor 07 Tahun 2020 tentang
Tata Cara Pemberian Wilayah, Perizinan, Perizinan dan Pelaporan pada kegiatan usaha
pertambangan mineral dan batubara, maka pemegang IUP wajib menyusun Rencana Kerja
Dan Anggaran Biaya (RKAB) tahun berjalan yang meliputi aspek pengusahaan, aspek teknik,
dan aspek lingkungan.
Adapun dasar kegiatan eksplorasi yang dilakukan oleh CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA
Kecamatan Bissappu Kabupaten Bantaeng Provinsi Sulawesi Selatan adalah Izin Usaha
Pertambangan (IUP) Tahap Eksplorasi Nomor : 1985/1/IUP/PMDN/2021 yang dikeluarkan
oleh Kementerian Investasi / Badan Koordinasi Penanaman Modal Repumbik Indonesia
tanggal 29 Desember 2021 dengan kode WIUP 1473035332021001 seluas 49,65 hektar
dengan jenis komunitas Batuan jenis Batu gunung quarry besar.

1
Gambar 1.1. Peta Wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA

Secara spesifik lokasi pertambangan CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA berada pada
daerah perkebunan atau ladang Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng Provinsi
Sulawesi Selatan.
Tenaga kerja merupakan unsur penting dalam suatu kegiatan usaha termasuk
pertambangan, karena tenaga kerja inilah yang menggerakkan aktifitas produksi tambang.
Untuk pengaturan kegiatan operasional dan pengawasan dilakukan pembagian
manajemen, yaitu:
a. Tingkat Pengarahan, berada dalam kewenangan Direktur
b. Tingkat Pengawasan, Kepala Teknik Tambang (KTT)
c. Tingkat Operasional, terdiri atas buruh, operator, tenaga ahli.

Masing-masing tingkatan manajemen bertanggung jawab terhadap tugasnya


sesuai bidang masing-masing dan memperoleh pengarahan dan pengawasan dari tingkat
manajemen lebih tinggi diatasnya. Kontrol pengawasan yang dilaksanakan adalah
pembuatan laporan kegiatan atas bidang pekerjaan yang dilaporkan ke manajemen

2
setingkat diatasnya. Pelaporan kegiatan dan hasil produksi disusun dalam format harian,
mingguan, bulanan, triwulan, semester dan tahunan

Owner
CV. Muhammad Fiqih Jaya

Maneger/KTT

Teknis Keuangan Administrasi

Gambar 1.2. Struktur Organisasi CV. Muhammad Fiqih Jaya

Jumlah dan kriteria tenaga kerja yang diperlukan disesuaikan dengan rencana
penambangan dan pemasaran. Pemilihan dan penempatan tenaga kerja merupakan
bagian yang sangat penting untuk keberhasilan operasional tambang.
Perusahaan akan memberikan kesempatan sebagian besar tenaga lokal yang
berasal dari desa atau kota setempat. Berikut Matrik kebutuhan karyawan CV.
Muhammad Fiqih Jayasebagai berikut:
Tabel 1.1. Jumlah Kebutuhan Keryawan CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA Tahap Eksplorasi
No Jabatan Jumlah Tenaga Kerja
1 Manager Merangkap KTT 1
2 Administrasi/Keuangan 1
3 Teknisi 0
4 Pengawas/KO/Lapangan 1
5 Operator 0
6 Sekuriti/Helper 2
Jumlah 4 Orang

1.2 Legalitas
CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA memiliki Izin Usaha Pertambangan (IUP) tahap
Eksplorasi berdasarkan Surat Kementerian Investasi / Badan Koordinasi Penanaman
Modal Repumbik Indonesia tanggal 29 Desember 2021 Nomor:
1985/1/IUP/PMDN/2021 ; Tentang: Persetujuan Pemberian Izin Usaha Pertambangan
Untuk Komoditas Batuan Kepada CV.MUHAMMAD FIQIH JAYA.
Adapun data legalitas atau perizinan yang dimiliki CV.MUHAMMAD FIQIH
JAYA, selengkapnya dapat dilihat pada tabel 1.2.

3
Tabel 1.2. Data Legalitas CV.MUHAMMAD FIQIH JAYA

URAIAN KETERANGAN
No
1 2
1 Nama Perusahaan CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA
2 Kode Wilayah IUP 1473035332021001
3 Komoditas Batuan / Batu Gunung Quarry Besar
4 Jangka Waktu WIUP 29 Desember 2021 s/d 29 Desember 2024
5 Kepala Teknik -
Tambang
6 Luas Wilayah IUP 49,65 Ha
7 Pemegang Saham Nama Pemegang Saham %
Muhammad Fiqih Suhendar 80
Rini Ahriani 20
8 Susunan Pengurus Sekutu Aktif :
Muhammad Fiqih Suhendar
NPWP: 7303011606020002

Sekutu Aktif :
Rini Ahriani
NPWP: 7303085210890001

4
BAB II

PERSETUJUAN DAN REALISASI

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN BIAYA TAHUN 2021

SERTA RENCANA KERJA DAN ANGGARAN BIAYA TAHUN 2022

2.1 Kegiatan Eksplorasi

2.1.1 Rencana dan Realisasi Kegiatan Eksplorasi Tahun 2021 dan Rencana Tahun
2022

Maksud dari kegiatan eksplorasi ini adalah untuk mengetahui potensi endapan batu
gunung Kecamatan Bissappu Kabupaten Bantaeng Provinsi Sulawesi Selatan. Yang bertujuan
untuk mengetahui sumber daya dan cadangan Batu gunung; Sarana dan Prasarana, rona
lingkungan dan sosial budaya masyarakat setempat.
Adapun di Tahun 2022 CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA melakukan kegiatan survey
lokasi untuk pemetaan topografi, pemetaan geologi, dan penghitungan
sumberdaya/cadangan pada awal bulan Oktober 2022. Berikut ini rencana dan realisasi
serta biaya kegiatan eksplorasi yang akan di lakukan CV.Muhammad Fiqih Jaya.

Tabel 2.1 Rencana dan Realisasi Kegiatan Ekplorasi Tahun 2021 dan Rencana Tahun 2022
Lokasi Biaya/Satuan Rencana Tahun Realisasi Tahun
Kegiatan Satuan Rencana Tahun 2022
Kegaiatan (Rp) 2021 2021
Keg. Biaya Keg. Biaya Keg. Biaya
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Pemetaan
Topografi Ha 5.000.000 0 0 0 0 1 5.000.000
WIUP
PT.Muh. Fiqih Geologi Lokal Ha 10.000.000 0 0 0 0 1 10.000.000
Jaya
Analisis Conto Sampel 500.000 0 0 0 0 3 1.500.000
Tes Pit/Sumur
Uji Kali 2.000.000 0 0 0 0 0 0
Total Biaya Eksplorasi 0 0 1 16.500.000

2.1.2 Hasil Estimasi Sumber Daya dan Cadangan


Pengambilan data, luas daerah pengaruh, jumlah sampel yang dianalisa mengacu
pada klasifikasi sumber daya bahan galian dan cadangan yang sesuai dengan tata baku (SNI

5
no. 13-4726-1998 dan SNI no. 13-5014-1998). Oleh karena itu maka sumber daya Batu
gunung di wilayah Izin Usaha Pertambangan Eksplorasi CV. Muhammad Fiqih Jaya termasuk
dalam klasifikasi Sumber Daya Terukur.
Karena bulan Desember tahun 2021 adalah awal keluarnya IUP Eksplorasi CV.
Muhammad Fiqih Jaya sehingga belum ada kegiatan eksplorasi yang di lakukan pada tahun
2021, dan masih dalam tahap penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Biaya. Berikut ini
tabel estimasi sumberdaya dan cadangan pada lokasi penyelidikan:
Tabel 2.2 Estimasi Sumber Daya Tahun 2021
Sumber Daya
Nama
Tereka Tertunjuk Terukur Luas
No. Blok/
(Ha)
Prospek Volume Tonase Volume Tonase Volume Tonase
(m3) (ton) (m3) (ton) (m3) (ton)
1 I - - - - - - -
N N - - - - - - -
JUMLAH - - - - - - 49,65

Tabel 2.3 Estimasi Cadangan Sumber Daya Tahun 2021


Cadangan
Nama
Tereka Terbukti
No. Blok/ Luas (Ha)
Prospek Volume Tonase Volume Tonase
(m3) (ton) (m3) (ton)
1 I - - - - -
N N - - - - -
JUMLAH - - - - 49,65

2.2 Perlindungan Lingkungan

2.1.2 Kegiatan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan


Pada tahap kegiatan eksplorasi belum ada kegiatan pengelolaan dan pemantauan
lingkungan yang dilakukan oleh CV. Muhammad Fiqih Jaya, karena kegiatan hanya di
fokuskan pada kegiatan eksplorasi yang tidak mebuka lokasi dalam luasan yang besar.
Berikut matrik kegiatan pengelolaan dan pemantauan lingkungan CV. Muhammad Fiqih
Jaya.
Tabel 2.4 Rencana dan Realisasi Kegiatan Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan tahun 2021 dan
Rencana tahun 2022
Realisasi Tahun 2021 Rencana Tahun 2022
Uraian Kegiatan
Tri. I Tri. II Tri. III Tri. IV Tri. I Tri. II Tri. III Tri. IV
1 2 3 4 5 6 7 8 9

6
I Pengelolaan lingkungan

1. Pengelolaan kualitas air

a. Pemberian kapur 0 0 0 0 0 0 0 0

b. Pemberian tawas 0 0 0 0 0 0 0 0

II. Pemantauan 0 0 0 0 0 0 0 0

2.2.2 Pemantauan Lingkungan


CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA pada tahun 2021 belum melaksanakan pemantauan
kualitas lingkungan karena masih dalam tahap memperoleh Izin Usaha Pertambangan
(IUP), rencananya kegiatan pemantauan lingkungan akan dilaksanakan pada saat kegiatan
penambangan berjalan.
Tabel 2.5 Hasil Pemantauan Lingkungan Tahun 2021 dan Rencana 2022
Pemantauan Kualitas Air (Titik Pemantauan dan Titik Penaatan) 2021
Baku Mutu Rerata Hasil Pemantauan Kualitas Air Tahun 2021
No. Parameter Satuan
Lingkungan (BML) Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des
1 Parameter 1
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Reancana Pemantauan Kualitas Air (Titik Pemantauan dan Titik Penaatan) 2022
Baku Mutu Rerata Hasil Pemantauan Kualitas Air Tahun 2022
No. Parameter Satuan
Lingkungan (BML) Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des
1 Parameter 1
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

2.2.3. Biaya Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan


Karena belum ada kegiatan pengelolaan dan pemantauan lingkungan pada tahap
kegiatan eksplorasi maka belum ada biaya yang dikeluarkan untuk kegiatan pengelolaan dan
pemantauan lingkungan CV. Muhammad Fiqih Jaya.

7
Tabel 2.6 Rencana dan Realisasi Biaya Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan tahun 2021 dan Rencana tahun 2022
Rencana dan Realisasi Tahun 2021 (Rp) Rencana Tahun 2022 (Rp)
Uraian Biaya Pengelolaan dan Tri. Tri. Tri. III Tri. IV TOTAL
Pemantauan Lingkungan Tri. I Tri. II Tri. III Tri. IV TOTAL
Rencana IRealisasi Rencana IIRealisasi Rencana Realisasi Rencana Realisasi Rencana Realisasi

1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 1 12 13 14 15 16
0 1
1 Biaya Pengelolaan Lingkungan

a. Pembongkaran - - - - - - - - - - - - - - -
fasilitas penunjang
eksplorasi
b. Penataan(jika ada)
lahan - - - - - - - - - - - - - - -
peruntukan ladang
pertanian
d. Pengelolaan Kualitas Kualitas - - - - - - - - - - - - - - -
Air
e. Pekerjaan sipil seperti - - - - - - - - - - - - - - -
pembuatan
dam/kolam pengendap &
Maintenance kolam
pengendap

f. Pengelolaan Limbah B3 - - - - - - - - - - - - - - -

2 Biaya Pemantauan Lingkungan - - - - - - - - - - - - - - -

TOTAL BIAYA - - - - -
- - - - - - - - - -
PENGELOLAAN DAN
PEMANTAUAN
LINGKUNGAN

8
2.3 Keselamatan Pertambangan

Belum ada realisasi kegiatan keselamatan pertambangan pada tahun 2021 dan
rencana tahun 2022 karena kegiatan CV. Muhammad Fiqih Jaya masih fokus pada
penerbitan Izin Usaha Pertambangan (IUP) eksplorasi dan belum melakukan kegiatan
penambangan.

2.3.1 Rencana Pengujian kelayakan penggunaan peralatan dan/atau instalasi


tahun 2022
Untuk awal penerbiatan Izin Usaha Pertambangan CV. Muhammad Fiqih Jayabelum
melakukan pengujian kelayakan penggunaan peralatan.

Tabel 2.7 Rencana Pengujian Kelayakan Penggunaan Peralatan dan/atau instalasi Tahun 2022

No. Nama Peralatan dan/atau Lokasi Jumlah


1 Instalasi - - 0
...

2.3.2 Rencana dan Realisasi Program dan Biaya Keselamatan Pertambangan


Tahun 2021 dan Rencana tahun 2022
Belum ada recncan dan realisasi tahun 2021 dan 2022 untuk program dan
keselamatan pertambangan karena masih dalam tahap pengurusan Izin Usaha
Pertambangan tahap Eksplorasi dan belum melakukan kegiatan penambangan.

9
Tabel 2.8 Rencana dan Realisasi Program dan Biaya Keselamatan Pertambangan Tahun 2021 dan Rencana tahun 2022
Rencana dan Realisasi
Satuan Program dan Biaya Tahun Rencana Program dan Biaya (Rp) Tahun 2022
Program dan Biaya Keselamatan (Buah/ 2021
Pertambangan Kegiatan/K Program Tahun Biaya (Rp) Triwulan I Triwulan II Triwulan III Triwulan IV Total
2022
ali/ Orang) Rencana Realisasi Rencana Realisasi Program Biaya (Rp) Program Biaya (Rp) Program Biaya (Rp) Program Biaya (Rp) Program Biaya (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
A. Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Pertambangan
1. Keselamatan Kerja Pertambangan

a. Pengadaan APD dan Alat Set - - - - - - - - - - - - - -


Keselamatan
b. Manajemen Risiko Kali - - - - - - - - - - - - - -

c. Pelaporan Keg - - - - - - - - - - - - - -
d. Pencegahan dan Keg - - - - - - - - - - - - - -
PenyelidikanKecelakaan - - - - - - - -
2. Kesehatan Kerja Pertambangan - -
a. Pemeriksaan kesehatan awal Kali - - - - - - - - - - - - - -
b. Pemeriksaan kesehatan berkala Kali - - - - - - - - - -

c. Diagnosis dan pemeriksaan - - - - - - - - - -


penyakit akibat kerja
b. Penyediaan Obat-obatan dan P3K Set - - - - - - - - - - - - - -

3. Lingkungan Kerja Pertambangan - - - - - - - - - -

a. Penyiraman Debu Kali - - - - - - - - - - - - - -


b.Pengelolaan kebersihan Lingkungan Keg - - - - - - - - - - - - - -
kerja
4. Audit Internal SMKP Minerba Kali - - - - - - - - - - - - - -
B. Keselamatan Operasi - -
Pertambangan
1. Pengelolaan (perawatan dan - - - - - - - - - -
perbaikan) sarana, prasarana, Keg - - - -
instalasi, dan peralatan
2.pertambangan
Kompetensi tenaga teknik Keg - - - - - - - - - - - - - -

TOTAL - - - - - - - - - - - -

10
2.4 Usaha Jasa Pertambangan
CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA tidak menggunakan jasa pertambangan dalam
melakuakn kegiatan eksploras. Eksplorasi dilakukan oleh Team Eksplorasi dari internal
perusahaan dengan menggunakan peralatan eksplorasi milik sendiri mulai dari suvey
permukaan, pemetaan topografi, dan geologi yang keseluruhan peralatan tersebut
dioperasikan oleh pekerja dari perusahaan sendiri.

2.5 Tenaga Kerja dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

2.5.1 Rencana dan Realisasi Penggunaan Tenaga Kerja IUP Tahun 2021 dan
Rencana Tahun 2022
Perusahaan dalam penanganan ketenagakerjaan memiliki kebijakan pemakaian
tenaga lokal sesuai dengan kualisifikasi pendidikan, tingkat keterampilan dan pengalaman
kerja yang diperlukan. Prioritas akan diberikan pada masyarakat di sekitar lokasi
penambangan yaitu Kecamatan Bissappu, sedangkan untuk tenaga ahli akan disesuaikan.
CV. MUHAMMAD FIQIH JAYA belum dapat mempekerjakan tenaga kerja lokal pada tahun
2021, karena masih dalam tahap pengurusan IUP. Kegiatan eksplorasi tetap diarahkan
menggunakan prinsip-prinsip penambangan yang baik dan benar menjaga dan menjamin
keselamatan dan kesehatan kerja (K3) bagi pekerja tambang.
Tabel 2.9 Rencana dan Realisasi Penggunaan Tenaga Kerja IUP/IUPK Tahun 2021
Perusahaan Recana Tahun 2021 Realisasi Tahun 2021
CV. Muh. Fiqih Jaya
Jumlah Tenaga Kerja Kualifikasi Jumlah Tenaga Kerja Kualifika
Perizinan Perizinan
TKI Tenaga Kerja TKI si Tenaga
No Klasifikasi Jabatan Jumlah TKA Jumlah TKA
Non TKA (Jenjang Non TKA Kerja
Lokal TKI (RPTKA) Lokal TKI (RPTKA)
Lokal Pendidikan) Lokal (Jenjang
1 Manajemen 0 0 0 0 S1 - 0 0 0 0 S1 -
2 Profesional 0 0 0 0 - - 0 0 0 0 - -
3 Teknisi 0 0 0 0 D3 - 0 0 0 0 D3 -
4 Administrasi 0 0 0 0 D3 - 0 0 0 0 D3 -
5 Terampil 0 0 0 0 SMK/D3 - 0 0 0 0 SMK/D3 -
6 Tidak Terampil 0 0 0 0 SD - 0 0 0 0 SD -
Total 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Tabel 2.10 Rencana Penggunaan Tenaga Kerja IUP/IUPK Tahun 2022


Perusahaan Recana Tahun 2022
CV. Muh. Fiqih Jaya
No Klasifikasi Jabatan Jumlah Tenaga Kerja Kualifikasi
Perizinan
TKI Jumlah TKA Tenaga Kerja
TKA
Non (Jenjang
Lokal (RPTKA)
Lokal Pendidikan)
1 Manajemen 1 0 1 0 S1 -
2 Profesional 0 0 0 0 - -
3 Teknisi 1 0 1 0 D3 -
4 Administrasi 0 0 0 0 D3 -
5 Terampil 0 0 0 0 SMK/D3 -
6 Tidak Terampil 2 0 2 0 SD -
Total 4 0 4 0 0 0

11
2.6 Keuangan dan Penerimaan Negara
Dalam tahap eksplorasi belum aliran kas dana perusahaan yang bergerak, karena
kegiatan hanya di fokuskan pada kegiatan eksplorasi. Begitu pula pada neraca keuangan,
laporan laba rugi dan investasi belum ada

2.6.1 Keuangan

Tabel 2.11 Laporan Neraca Keuangan CV.MUHAMMAD FIQIH JAYA

NO URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022


RENCANA REALISASI PRAKIRA RENCANA
NERACA AN
1 AKTIVA LANCAR
Kas dan Bank Piutang Usaha
Pajak dibayar dimuka Persediaan
Jumlah Aktiva Lancar
Aktiva Tidak Lancar
2 Aktiva Tetap Aktiva Linnya
Aktiva Eksplorasi dan Evaluasi 16,500,000
Beban ditangguhkan
Properti Pertambangan Amortisasi
Depresiasi
Jumlah Aktiva Tidak Lancar
3 JUMLAH AKTIVA
4 HUTANG DAN MODAL
Kewajiban Jangka Pendek Kewajiban 993.000
Jangka Panjang
Jumlah Kewajiban
Modal Saham Modal Yang Disetor
Laba ditahan
Lain-lain
Ekuitas
JUMLAH KEWAJIBAN DAN 17.493.000
EKUITAS
Pada tahun 2021 dan 2022 Perusahaan belum menerima pendapatan atas
hasil usaha pertambangan Batu gunung dikarenakan perusahaan masih dalam tahap
pengurusan Izin Usaha Pertambangan tahap eksplorasi.

12
Tabel 2.12 Laporan Laba Rugi CV.MUHAMMAD FIQIH JAYA
TAHUN TAHUN 2022 % PRAKIRAAN % RENCANA TAHUN
2021 TERHADAP 2022
NO URAIAN Satuan Analisis PRAKIRA Analisis Analisis
RENCANA Analisis REALISASI RENCANA RENCANA TAHUN TERHADAP
Vertikal Vertikal AN Vertikal Vertikal
2021 RENCANA TAHUN
REALISA
2022
SI
1 2 3 4 5 6 7 8 9= 10 =
Produksi ton/m³ - 5/1 7/1
Penjualan tonase ton/m³ -

Harga Jual per Ton/m³ (Rp) -


A Penjualan ton/m³ -
B Royalti (Rp) -
C Harga Pokok Penjualan (Rp) -
D Laba kotor (Rp) -
E Beban Operasi: Beban Penjualan
Beban Umum Beban lain-lain

(Rp)
Jumlah Beban Operasi
F Laba Operasi (Rp)
G Laba sebelum Pajak (Rp)
H Biaya Pajak Penghasilan (Rp)
I Laba Bersih (Rp)

13
2.6.2 Penerimaan Negara
Belum ada Penerimaan Negara Buka Pajak (PNBP) tahun 2021, namup pada
tahun 2022 keluarnya IUP Ekpslorasi penerimaan negara hanya di bagian Penerimaan
Negara Bukan Pajak (PNBP) pada iuran tetap kegiatan eksplorasi tahun 2022.
Tabel 2.13 Jumlah Penerimaan Negara

TAHUN 2021 TAHUN 2022


% PRAKIRAAN % RENCANA
PRAKIRAAN TERHADAP TAHUN 2022
NO URAIAN RENCANA REALISASI RENCANA RENCANA TAHUN THDP RENCANA
REALISASI
2021 TAHUN 2021

PENERIMAAN NEGARA 1 2 3 4 5 = 3/1 6 = 4/1


a PAJAK
PPH Pasal 21
PPH Pasal 22 PPH Pasal 23/26
PPH Pasal 25

PPH Pasal 29 PPN Masukan PPN


Keluaran

Pajak-pajak daerah
Jumlah Pajak
b NON PAJAK
Iuran Tetap IUP Eksplorasi (49,65 993.000
Ha)
Biaya Pencadangan WIUP

Biaya Cetak Peta WIUP dan IUP

Jumlah Non Pajak 993.000


JUMLAH PENERIMAAN 993.000
NEGARA

14
LAMPIRAN – LAMPIRAN

15
Lampiran 1. Peta Wilayah Izin Usaha Pertambangan (WIUP)

16
Lampiran 2. Peta Overlay Topografi

17
Lampiran 3. IUP Eksplorasi

18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31

Anda mungkin juga menyukai