Anda di halaman 1dari 2

TES SELEKSI CALON ANGGOTA PASUKAN KHUSUS PRAMUKA

SD ISLAM AL AZHAR 36 BANDUNG


ANGKATAN IV DAN V

A. Pilihlah jawaban A,B,C dan D dengan jawabn yang paling benar!

1. Kode kehormatan gerakan pramuka adalah..


a. Tri satya dan Dasa darma
b. Dasa satya dan Tri darma
c. Dwi satya dan Dasa darma
d. Tri satya dan Dwi darma

2. Pramuka memiliki 3 sifat yaitu, kecuali…


a. Nasional
b. Internasional
c. Universal
d. Lokal

3. Siapa bapak pandu sedunia …


a. Baden Powell
b. John Kenedy
c. Abraham Lincoln
d. Robert Julius

4. Berikut tanda pengenal dalam pramuka, kecuali…


a. Umum
b. Satuan
c. Jabatan
d. Kapten

5. Apa kepanjangan dari pramuka…


a. Praka Mudi Kirana
b. Praja Muda Karana
c. Pandu Muda Karana
d. Prajab Muda Karana

6. Hari Ulang tahun pramuka diperingati setiap tanggal …


a. 14 Agustus
b. 15 Agustus
c. 16 Agustus
d. 17 Agustus

7. Lambang gerakan pramuka adalah…


a. Tunas Muda
b. Tunas Kelapa
c. Tunas Baru
d. Tunas Pisang

8. Usia anggota pramuka siaga adalah…


a. 7-10 tahun
b. 11-15 tahun
c. 16-20 tahun
d. 21-25 tahun
9. Usia anggota pengalang…
a. 7-10 tahun
b. 11-15 tahun
c. 16-20 tahun
d. 21-25 tahun

10. Usia anggota penegak …


a. 7-10 tahun
b. 11-15 tahun
c. 16-20 tahun
d. 21-25 tahun

11. Usia anggota pandega….


a. 7-10 tahun
b. 11-15 tahun
c. 16-20 tahun
d. 21-25 tahun

12. Pertemuan besar untuk Pramuka Siaga adalah ….


a. Pesta Siaga
b. Jambore
c. Raimuna
d. Perkemahan Wirakarya

13. Pertemuan besar untuk Pramuka Penggalang adalah …


a. Pesta Siaga
b. Jambore
c. Raimuna
d. Perkemahan Wirakarya

14. Tanda pengenal Umum Gerakan Pramuka adalah ….


a. seragam pramuka
b. tanda pelantikan
c. tanda jabatan
d. tanda kecakapan khusus

15. Nama regu dalam Pramuka Penggalang diberi nama …


a. macam-macam warna
b. nama pahlawan
c. nama kota di Indonesia
d. nama hewan dan bunga

Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat!

16. Nomor gudep Pramuka SD Islam Al Azhar 36 Bandung adalah….

17. Tuliskan 2 pembina Pramuka yang ada di SD islam Al Azhar 36! …..

18. Perjusami singkatan dari …..

19. nama kelompok dalam pramuka siaga disebut ….

20. nama kelompok dalam pramuka penggalang disebut ….

Anda mungkin juga menyukai