Anda di halaman 1dari 8

PNPM Mandiri - Perdesaan Form.

22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Jenis Kegiatan : Jalan Titian
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Adanya penumpukan material akibat sisa-sisa dari Pembuatan Jalan titian

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Meberikan pemahaman kepada pekerja atau tukang agar tidak menumpuk sisa material di lokasi jalan titian, dan
adanya swadaya dari masyarakat pengguna jalan titian tersebut untuk sama-sama meratakan sisa material tersebut

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:
Terhalangnya jalur hilir mudik perahu di lokasi jalan titian tersebut

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Merencanakan lokasi hilir mudik di lokasi jalan titian tersebut agar perahu dapat keluar masuk tanpa tergangu
dengan adanya sarana jalan titian

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

terjadinya penumpukan sampah di lokasi jalan titian akibat terhalangnya jalur pasang surut air oleh jalan titian
Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
Memberikan ruang keluar masuk pasang surut air, dengan merencanakan gorong-gorong yang luas

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Kalo-Kalo Jenis Kegiatan : Sumur Gali
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Adanya penumpukan material akibat sisa-sisa dari galian sumur gali

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Meberikan pemahaman kepada pekerja atau tukang agar meratakan sisa-sisa dari galian tersebut, dan adanya
swadaya dari masyarakat pengguna sumur gali tersebut untuk sama-sama meratakan bekas galian tersebut

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:
Terjadinya genangan air di sekitar lokasi pembangunan Sumur Gali

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Merencanakan saluran air pembuang yang memadai agar tidak terjadi genangan di lokasi Sumur Gali tersebut

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Adanya penumpukan sampah di lokasi Sumur Gali akibat sampah masyarakat bekas kulit-kulit sabun atau shampo
Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
memberikan pemahaman kepada pengguna sumur gali agar tidak membuang sampah di sekitar sumur gali, atau
dengan menyediakan bak sampah

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Matabubu Jaya Jenis Kegiatan : Posyandu
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Adanya penumpukan sampah atau material akibat sisa-sisa pengerjaan Posyandu

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Meberikan pemahaman kepada pekerja atau tukang yang bekerja agar membersihkan sampah dari sisa-sisa
pekerjaan Posyandu tersebut

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:
Terjadinya genangan air di sekitar lokasi pembangunan Posyandu pada saat musim hujan

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Merencanakan saluran air di lokasi posyandu agar terbebas dari genangan air pada saat musim penghujan

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Memungkinkan terjadinya polusi udara akibat di lokasi tersebut di gunakan sebagai tempat buang air
Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
merencanakan Posyandu di lengkapi dengan tempat buang air, yang di lengkapi dengan sarana air bersih

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Molinese Jenis Kegiatan : Dermaga Tambatan Perahu
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Terhalangnya tempat pinyimpanan perahu masyarakat di lokasi pembangunan Dermaga

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?

Merencanakan Pembangunan Dermaga untuk memberikan ruang tempat penyimpanan perahu nelayan

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:
Adanya penumpukan sampah atau material akibat sisa-sisa pengerjaan Dermaga

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Meberikan pemahaman kepada pekerja atau tukang yang bekerja agar tidak menumpuk sisa material di bibir
pantai

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Rusaknya jalur alamiah bibir pantai, sehingga berpotensi merusak keindahan pantai
Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
merencanakan desain Dermaga yang indah agar tidak merusak keindahan pantai

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Kalo-Kalo Jenis Kegiatan : Tambatan perahu
Kecamatan : Lainea Desain oleh

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Terjadinya penumpukan perahu di lokasi tambatan perahu, sehingga nelayan sulit untuk menambatkan perahunya

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?

Merencanakan tempat tambat perahu yang memadai dan teratiur agar tidak terjadi penumpukan perahu

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:
Adanya penumpukan sampah akibat sisa-sisa pengerjaan tambatan perahu

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Meberikan pemahaman kepada pekerja atau tukang yang bekerja agar membakar atau mengubur sisa-sisa sampah
pada saat selesai mengerjakan tambatan p[erahu tersebut

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Timbulnya bau yang tidak sedap di sekitar lokasi akibat nelayan, membuang ikan yang busuk di lokasi tambatan
perahu
Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
Memberikan penyadaran kepada nelayan agar tidak membuang ikan yang busuk di lokasi tambatan perahu

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Pangan Jaya Jenis Kegiatan : jembatan
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Pada saat pengerjaan jalan akan terjadi penumpukan material di lokasi pekerjaan jembatan sehingga pada saat
angin berhembus banyak debu yang bertebaran di sekitar lokasi pekerjaan

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?

Memberikan penegasan pada pelaksana pekerjaan agar tidak menumpuk dalam waktu yang lama material jalan,
sehingga dampak tersebut tidak berlangsung lama

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:

Adanya gangguan terhadap pengguna jalan pada saat melewati lokasi jembatan yang di buat

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Menyiapkan jalur alternatif untuk mengalihkan sementara pengguna jalan, sampai pekerjaan jembatan selesai

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:
Terjadinya genangan air pada saat melakukan pekerjaan jembatan, sehingga berpotensi terjadi genangan

Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
menyipkan saluran lintasan air sementara, dengan mempercepat proses pengerjaan jembatan

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa Kalo-kalo Jenis Kegiatan : Jalan Rabat
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Pada saat pengerjaan jalan akan terjadi penumpukan material di lokasi pekerjaan jalan sehingga pada saat angin
berhembus banyak debu yang bertebaran di sekitar lokasi pekerjaan

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?

Memberikan penegasan pada pelaksana pekerjaan agar tidak menumpuk dalam waktu yang lama material jalan,
sehingga dampak tersebut tidak berlangsung lama

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:

Adanya tanaman warga yang terkena jalur lokasi pembangunan jalan sehingga tanaman tersebut perlu di tebang
atau di cabut

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Adanya kesepakatan warga jika pada saat melakukan pembukaan jalan, maka warga tersebut merelakan atau tidak
mempermasalahkan tanamannya untuk di cabut atau di tebang

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:
Terganggunya vegetasi lingkungan di lokasi pembukaan jalan tersebut

Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
Melakukan penanaman gebalan rumput di lokasi pembukaan jalan tersebut

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:
Adanya genangan air di badan jalan akibat saluran samping yang tidak berfungsi

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
Melakukan atau merencanakan saluran samping atau drainase di lokasi pembuatan jalan tersebut
PNPM Mandiri - Perdesaan Form.22

Penanganan Masalah Dampak Negatif Terhadap Lingkungan


Desa : Bangun Jaya Jenis Kegiatan : Pembangunan Drainase
Kecamatan : Lainea Desain oleh :

Kabupaten : Konawe Selatan Tanggal :

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar potensi untuk merugikan masyarakat
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini :
Adanya tumpukan sisa material atau bekas galian drainase di sekitar lokasi pembuatan saluran drainase sehingga
pada saat musim hujan tiba akan terjadi genangan di sekitar lokasi drainase

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?

Adanya kesepakatan warga jika terdapat tumpukan sisa material atau sisa bekas galian drainase maka jika ada sisa
lelang atau dana maka akan di gunakan untuk pembersihan atau merapikan bekas galian tersebut

2. Dampak negatif yang berpotensi merugikan masyarakat dan mungkin akan timbul di lokasi ini:

Adanya tanaman warga yang terkena jalur lokasi galian drainase sehingga tanaman tersebut perlu di tebang atau
di cabut

Apa saja yang telah direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang
mungkin timbul?
Adanya kesepakatan warga jika pada saat melakukan penggalian untuk saluran drainase maka warga tersebut
merelakan atau tidak mempermasalahkan tanamannya untuk di cabut atau di tebang

Mohon diisi untuk dua jenis dampak lingkungan negatif yang paling besar kemungkinan untuk timbul di lokasi ini
(keterangan dilanjutkan ke lembar tambahan, bila perlu) :
1. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:

Adanya kemungkinan menjadi sumber pencemaran apabila masyarakat yang tinggal di lokasi pembangunan
drainase membuang sampah sampah yang memnebabkan aliran air tidak lancar sehingga akan terjadi genangan
Apa saja yang direncanakan untuk mengatasi masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul?
Melakukan kesepakan dan memberikan pemahaman kepada warga agar tidak membuang sampah-sampah yang
sulit atau sampah yang nantinya membuat aliran air tidak lancar

2. Masalah dampak negatif yang kemungkinan besar akan timbul di lokasi ini:
Adanya kemungkinan terjadinya genangan air sehingga genangan tersebut menjadi tempat bersarang nyamuk
sehinnga berpotensi dalam penyebaran penyakit malaria

Apa saja yang direncanakan untuk mencegah masalah ini atau untuk mengurangi dampak negatif yang mungkin
timbul
Memberikan penyadaran masyarakat agar segera mengatasi genangan air tersebut, karena akan beresiko terjadinya
penyebaran penyakit malaria

Anda mungkin juga menyukai