Anda di halaman 1dari 2

Nama: ………………

NIM : …………………
Prodi : …………………

PERJANJIAN PERKULIAHAN

Mata Kuliah/Kode : EKONOMI TEKNIK


Bobot : 2 SKS
Jam : Sesuai dengan jadwal resmi
Dosen : Prof. Dr. M. Giatman, MSIE
Ruangan :-

1. Manfaat Mata Kuliah


Mengembangkan wawasan mahasiswa akan pentingnya pertimbangan-pertimbangan ekonomis
dalam rangka membuat keputusan-kepetusan teknik yang berwawasan ekonomi, agar kegiatan-
kegiatan dan produk-produk enginering yang dihasilkan menjadi lebih efisien dan kompetitif
ditengah persaingan global dewasa ini.

2. Deskripsi Mata Kuliah


Materi perkuliahan terdiri dari Pengantar tentang ekonomi dalam kegiatan teknik; Perhitungan
biaya produksi; Matematika uang: Cash-flow, konsep nilai uang terhadap waktu, bunga, dan
metoda perhitungan ekivalensi; Evaluasi Investasi : metoda NPV, AE, IRR, BCR dan Pay Back
periode, Metoda pemilihan alternatif, Analisa Sensitifitas, Pajak dan Depresiasi, Analisa
Replacement
3. Kompetensi Utama (KU)
Mahasiswa mempunyai kamampuan membuat keputusan-keputusan teknik yang berwawasan
ekonomi melalui berbagai kegiatan / produk engineering yang lebih efektif dan efisien agar
menjadi kompetitif dalam menghadapi era persaingan global.

4. Sub Kompetensi
a. Memahami konsep dasar ekonomi teknik dan dapat memanfaatkannya dalam rangka
memperbaiki efesiensi dan efektifitas kegiatan teknik
b. Memahmi konsep biaya, fungsi biaya, klasifikasi biaya dan analisis biaya dalam berbagai
kegiatan teknik
c. Mampu menghitung dan menganalisis perubahan nilai uang berdasarkan fungsi waktu
d. Mampu mengevaluasi kelayakan ekonomis suatu rencana kegiatan teknik / investasi
e. Mengetahui berbagai metoda pemilihan alternatif berdasarkan prinsip-prinsip ekonomis
f. Mampu melakukan analisis sensitivitas terhadap suatu cashflow melalui metoda yang tepat
g. Memahami arti / fungsi depresiasi dan pajak pada suatu kegiatan perusahaan, serta mampu
melakukan perhitungan serta analisis dengan baik.
h. Mampu melakukan analisis replacement pada suatu fasilitas/peralatan dengan tepat melalui
kriteria ekonomis.

5. Organisasi Materi
EKONOMI TEKNIK

ANALISA SENSITIVITAS PAJAK DAN DEPRESIASI

MEMILIH ALTERNATIV EVALUASI INVESTASI ANALISA REPLACEMENT

MATEMATIKA UANG

BIAYA PRODUKSI

PENGANTAR
6. Strategi Perkuliahan
Perkuliahan dilaksanakan melalui kegiatan kuliah kelas atau on-line (sesuai dengan Kebijakan
Universitas) dalam bentuk ceramah tentang latar belakang pemikiran, konsep, teknik dan
metoda pembahasan untuk setiap topik perkuliahan, dilanjutkan dengan ilustrasi-ilustrasi
penerapan/aplikasi lapangan, penurunan dan penjabaran rumus-rumus perhitungan,
memberikan contoh-contoh perhitungan, latihan menyelesaikan persoalan/kasus, dalam bentuk
Pekerjaan rumah, ataupun tugas-tugas khusus, termasuk observasi kelapangan yang
dilanjutkan dengan diskusi temuan.

7. Bahan Bacaan Perkuliahan


Wajib : M. Giatman, (2006), Ekonomi Teknik, Jakarta, Rajagrafindo Persada
Tambahan :
1. Marsudi Joyowiyono, 1993, Ekonomi Teknik, Yayasan Bdan Penerbit Pekerjaan
Umum, Jakarta.
2. Newnan, D., 1998, Engineering Economic Analysis, Binarupa Aksara,
Engineering Press, Inc, Jakarta.
3. Degarmo, P., 1997, Ekonomi Teknik (edisi Indonesia) Prentice-Hall, Inc, PT. Ikrar
Mandiriabadi, Jakarta.
4. Tim PPWBTI, 1997, Ekonomi Teknik, Dirjen Dikti Debdikbud, Cisarua Bogor.
5. Blank & Tarquin, 1995, Engineering Economy, McGraw-Hill International Book
Company, Singapore.
8. Tugas
a. Tugas latihan langsung di kelas.(situasional)
b. Tugas latihan dalam bentuk Pekerjaan rumah (tiap minggu)
c. Tugas khusus (disesuaikan dengan kebutuhan topik)

9. Kriteria Penilaian
Nilai Angka Nilai Mutu Angka Mutu Sebutan Mutu
> 80  100 A 4 Sangat Baik
> 65  80 B 3 Baik
> 55  65 C 2 Cukup
> 40  55 D 1 Kurang
0  < 40 E 0 Gagal

Untuk menentukan nilai akhir digunakan pembobotan sebagai berikut:


1. Tugas-tugas = 35 %
2. Ujian Mid Semester = 25. %
3. Ujian Semester = 30. %
4. Kehadiran(*) = 10 % +
100 %
(*)wajib hadir minimal 13 kali
Padang, .... Agustus 2021
Yang Membuat Perjanjian :
Mahasiswa Dosen Pembina Mata Kuliah

( Nama ) Prof. Dr. M. Giatman, MSIE


NIM : NIP. 19590121 198503 1 002

Anda mungkin juga menyukai