Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA 5 KOTA TANGERANG SELATAN
Mata Pelajaran : FISIKA
Kelas/Semester : X/Ganjil
Materi Pokok : Usaha dan Energi
Alokasi Waktu :

Kompetensi Inti
KI-3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknolon gi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar Indikator
3.9 Menganalisis konsep usaha 3.9.1. Menjelaskan pengertian usaha dan konsep usaha
(kerja), hubungan usaha (kerja) 3.9.2. Menganalisis hubungan usaha, gaya dan perpindahan
dan perubahan energi, Gaya 3.9.3. Menghitung besarnya usaha pada suatu benda
konservatif dan hukum kekekalan 3.9.4. Menjelaskan pengertian energi.
energi mekanik, daya serta 3.9.5. Menjelaskan macam-macam energi.
penerapannya dalam peristiwa 3.9.6. Menjelaskan hubungan usaha dan energi kinetic
sehari-hari
3.9.7. Menjelaskan hubungan usaha dengan energi potensial
3.9.8. Menjelaskan gaya konservatif dan hukum kekekalan energi mekanik
3.9.9. Menganalisis konsep hukum kekekalan energi mekanik pada roller
coaster dan bidang miring
3.9.10. Menjelaskan konsep daya
4.10 Melakukan percobaan berikut 4.10.1 Melaksanakan percobaan untuk menyelidiki faktor-faktor yang
presentasi terkait materi usaha mempengaruhi besar usaha suatu benda
dan energi

Tujuan Pembelajaran
Dengan menggunakan model pembelajaran cooperative learning dan pembelajaran scientific dalam
pembelajaran usaha dan energi berikut makna fisisnya pada berbagai kasus nyata siswa terlibat aktif dalam
pembelajaran fisika sehingga dapat membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan YME, menumbuhkan
sikap berfikir kritis, jujur, aktif, responsive, santun, bertanggung jawab, kerjasama dan menghargai pendapat
orang lain

Pendekatan dan Metode Pembelajaran


Pendekatan Scientific Learning
Model Inkuiri
Metode Pembelajaran Diskusi, Experimen, Tanya Jawab, Penugasan Individu dan Kelompok

Media Pembelajaran dan Sumber Ajar


Media Pembelajaran 1. Laptop/HP
2. PhET
3. LKS
Sumber Belajar 1. Modul/bahan ajar
2. Internet
3. Buku teks pelajaran yang relevan

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Langkah-langkah Pembelajaran Waktu
1. Pertemuan Ke-1 (2 × 45 menit)
Pendahuluan Motivasi dan Apresiasi 5 menit
• Guru mengucapkan salam kepada siswa dengan senyum yang
bersahabat/komunikatif.
• Sebelum memulai pembelajaran hari ini, guru mengajak siswa berdoa sesuai
kenyakinan masing-masing. (Guru menanamkan karakter religius)
• Guru mengecek kehadiran siswa.
• Guru menanyakan kesiapan siswa dalam melakukan pembelajaran.
• Guru menyampaikan tema pembelajaran yang akan dilakukan
• Guru meminta salah satu siswa maju kedepan. Siswa tersebut kemudia
diminta untuk mendorong meja yanga da didepan.
• Guru mengajukan pertanyaan
“Apakah yang dilakukan oleh peserta didik tersebut adalah sebuah usaha?”
• Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti Identifikasi fenomena/gejala 70 menit
• Guru menunjukan animasi tentang usaha
https://www.youtube.com/watch?v=28iJoC24Wlo
• Guru meminta beberapa siswa untuk menjelaskan makna dari animasi yang
sudah ditampilkan.
Merumuskan Masalah
• Guru meminta siswa untuk merumuskan permasalahan dengan arahan guru.
Mengajukan Hipotesis
• Guru meminta siswa untuk membuat hipotesis sesuai permasalahan yang
dikemukakan.
Merencanakan dan Melakukan Pemecahan Masalah
• Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok yang terdiri atas 3-5 orang
lalu memberi tugas untuk melakukan percobaan menentukan besar usaha
suatu benda.
Melakukan Pengamatan, Pengumpulan Data dan Analisis Data
• Guru meminta siswa melakukan percobaan menentukan besar usaha suatu
benda.
• Guru menunjuk salah satu kelompok perwakilan kelompok untuk
melaporkan hasil temuan mereka.
• Guru memberikan klarifikasi apabila ada kelompok yang salah konsep.
Penutup Menarik Kesimpulan 10 menit
• Guru meminta siswa membuat kesimpulan dari kegiatan yang telah
dilakukan.
• Guru mempertegas konsep yang telah ditemukan siswa mengenai pengaruh
massa dan jarak terhadap besarnya usaha yang dimiliki benda .

Mengaitkan Konsep dan Menerapkan dalam Kehidupan Sehari-hari

• Guru meminta siswa untuk menyebutkan contoh dari usaha di kehidupan


sehari-hari.
• Menutup pembelajaran dengan berdoa.

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Langkah-langkah Pembelajaran
2. Pertemuan Ke-2 (2 × 45 menit)
Pendahuluan Motivasi dan Apresiasi
• Guru mengucapkan salam kepada siswa dengan senyum yang
bersahabat/komunikatif.
• Sebelum memulai pembelajaran hari ini, guru mengajak siswa berdoa sesuai
kenyakinan masing-masing. (Guru menanamkan karakter religius)
• Guru mengecek kehadiran siswa.
• Guru menanyakan kesiapan siswa dalam melakukan pembelajaran.
• Guru menyampaikan tema pembelajaran yang akan dilakukan
• Guru meminta salah satu siswa maju kedepan. Siswa tersebut kemudia
diminta untuk menjatuhkan buku yang ada di meja.
• Guru mengajukan pertanyaan
“Bagaimana kaitan buku yang jatuh tersebut dengan materi yang akan
diajarkan?”
• Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti Identifikasi fenomena/gejala
• Guru menunjukan animasi tentang energi.
• Guru mengorientasi siswa untuk mengidentifikasi masalah
Merumuskan Masalah
• Guru meminta siswa untuk merumuskan permasalahan dengan arahan guru.
Mengajukan Hipotesis
• Guru meminta siswa untuk membuat hipotesis sesuai permasalahan yang
dikemukakan.
Merencanakan dan Melakukan Pemecahan Masalah
• Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok yang terdiri atas 3-5 orang
lalu memberi tugas untuk mendiskusikan hal yang berkaitan dengan materi
yang telah disampaikan
Melakukan Pengamatan, Pengumpulan Data dan Analisis Data
• Guru membimbing siswa melakukan percobaan
• Membimbing siswa dalam menjawab permasalahan selama proses diskusi
berlangsung
• Guru memberikan klarifikasi apabila ada kelompok yang salah konsep.

Penutup Menarik Kesimpulan


• Guru meminta siswa membuat kesimpulan dari kegiatan yang telah
dilakukan.
• Guru mempertegas konsep yang telah ditemukan siswa.

Mengaitkan Konsep dan Menerapkan dalam Kehidupan Sehari-hari

• Guru meminta siswa untuk menyebutkan contoh dari energi di kehidupan


sehari-hari.
• Guru memberikan tugas PR untuk dikerjakan oleh siswa
• Menutup pembelajaran dengan berdoa.
Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Langkah-langkah Pembelajaran
3. Pertemuan Ke-3 (2 × 45 menit)
Pendahuluan Motivasi dan Apresiasi
• Guru mengucapkan salam kepada siswa dengan senyum yang
bersahabat/komunikatif.
• Sebelum memulai pembelajaran hari ini, guru mengajak siswa berdoa sesuai
kenyakinan masing-masing. (Guru menanamkan karakter religius)
• Guru mengecek kehadiran siswa.
• Guru menanyakan kesiapan siswa dalam melakukan pembelajaran.
• Guru menagih PR yang ditugaskan.
• Guru menyampaikan tema pembelajaran yang akan dilakukan
• Guru meminta salah satu siswa maju kedepan. Siswa tersebut kemudia
diminta untuk menjatuhkan buku dengan ketinggian yang berbeda.
• Guru mengajukan pertanyaan
“Buku mana yang terdengar lebih kencang benturannya dengan lantai?
Mengapa demikian?”
• Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti Identifikasi fenomena/gejala
• Guru menunjukan video berupa animasi
• Guru mengorientasi siswa untuk mengidentifikasi masalah
Merumuskan Masalah
• Guru meminta siswa untuk merumuskan permasalahan dengan arahan guru.
Mengajukan Hipotesis
• Guru meminta siswa untuk membuat hipotesis sesuai permasalahan yang
dikemukakan.
Merencanakan dan Melakukan Pemecahan Masalah
• Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok yang terdiri atas 3-5 orang
lalu memberi tugas untuk mendiskusikan hal yang berkaitan dengan materi
yang telah disampaikan
Melakukan Pengamatan, Pengumpulan Data dan Analisis Data
• Guru membimbing siswa melakukan percobaan
• Membimbing siswa dalam menjawab permasalahan selama proses diskusi
berlangsung
• Guru mempersilahkan salah satu kelompok untuk mempresentasikan hasil
diskusinya kepada teman-teman di depan kelas
• Guru memberikan klarifikasi apabila ada kelompok yang salah konsep.

Penutup Menarik Kesimpulan


• Guru meminta siswa membuat kesimpulan dari kegiatan yang telah
dilakukan.
• Guru mempertegas konsep yang telah ditemukan siswa.

Mengaitkan Konsep dan Menerapkan dalam Kehidupan Sehari-hari

• Guru meminta siswa untuk mengungkapkan manfaat dari materi yang di


pelajari.
• Menutup pembelajaran dengan berdoa.
Penilaian Proses dan Hasil Pembelajaran

Aspek Jenis/Teknik Penilaian Instrumen Penialaian

Pengetahuan Tes tertulis Tes (terlampir)

Keterampilan Pengamatan Peniliaian Kinerja (Terlampir)

Sikap Pengamatan Penilaian sikap oleh guru (terlampir)

LAMPIRAN

Instrumen Penilaian
A. Penilaian Sikap
1. Observasi
No Nama Sikap

Keterangan
Rata- rata

Predikat
Kepedulian

Kerja keras

Kerja sama
Kompetitif

Kreatif
Taat

1
2
3
Petunjuk penilaian:
Skala penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d 5
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

2. Penilaian Diri
Nama Siswa : ……….
No Aspek Pengamatan Ya Tidak
1 Mendengarkan pembicaraan orang lain
2 Tidak memotong pembicaraan orang lain
3 Tidak menganggap benar sendiri
4 Menghargai pendapat orang lain
5 Tidak membuat keributan di kelas
Petunjuk Pensekoran:
Beri tanda ceklis pada kolom Ya jika melakukan
Beri tanda ceklis pada kolom Tidak jika tidak melakukan

B. Penilaian Pengetahuan
Tes Essay
C. Penilaian Ketrampilan
Gravitasi
• Tujuan Praktikum
1. Menghitung nilai gravitasi yang dihasilkan dari masing-masing benda.
• Alat dan Bahan
No Nama Alat dan Bahan Jumlah
1. Laptop 1 buah
2. Software Phet 1 buah

• Langkah Kerja
1. Dengan menetapkan jarak antara partikel 4 km, aturlah besar massa partikel
satu (m1) yang berwarna biru dan massa partikel dua (m2) yang berwarna
merah.
2. Amatilah gaya gravitasi yang dihasilkan pada tampilan layer, catatlah hasil
percobaan pada tabel 1. Lakukanlah 5 kali pengulangan pada percobaan ini.
3. Dengam menetapkan massa partikel m1 = 1 billion kg dan massa m2 = 2
billion kg. variasikan jarak antar partikel.
4. Amati gaya gravitasi yang dihasilkan pada tampilan layar, catatlah hasil
percobaan pada tabel 2. Lakukanlah 5 kali pengulangan pada percobaan ini.
5. Dengam memvariasikan nilai massa 1 dan massa 2, serta jarak antar partikel.
Amati gaya gravitasi yang dihasilkan pada tampilan layar, catat hasil
percobaan pada tabel 3. Lakukanlah 3 kali pengulangan pada percobaan ini.

Tabel Pengamatan

Tabel 1 Variasikan nilai massa dengan menetapkan r = 4 km


Jarak Massa 1 Massa 2 Gaya
(km) (Billion kg) (Billion kg) Gravitasi

Tabel 2 Variasikan jarak dengan menetapkan m1 = 1 billion kg, dan m2 = 2


billion kg
Jarak Massa 1 Massa 2 Gaya Gravitasi
(km) (Billion kg) (Billion kg)
Tabel 3 Variasikan nilai massa dan jarak untuk menemukan konstantan gravitasi
Jarak Massa 1 Massa 2 Gaya Kontantan
(km) (billion kg) (billion kg) Gravitasi Gravitasi
(N) (𝑚2 /𝑘𝑔𝑠 2

• Mengelola Informasi
……………………………………….
• Menyimpulkan
………………………………………
Rubrik Penilaian
Nama : ….
Kelompok : ….
Nama Anggota : ….
Kegian praktikum

No Aspek yang dinilai Skor

1 2 3 4

1. Merumuskan masalah

2. Merumuskan hipotesis

3. Menentukan variable

4. Merancang dan melakukan percobaan

5. Menganalisis dan menyimpulkan percobaan

6. Mengkomunikasikan hasil percobaan

Rubik Penialain:

No Aspek yang dinilai Skor

1 2 3 4
1. Merumuskan masalah Tidak merumuskan Rumusan masalah tidak Rumusan masalah Rumusan masalah
masalah mengandung variable mengandung variable, mengandung variable,
dilakukan dengan bantuan dilakukan secara mandiri
guru

2. Merumuskan hipotesis Tidak bisa membuat Hipotesis kurang sesuai Hipotesis sesuai dengan Hipotesis sesuai dengan
hipotesis dengan permasalahan dan permasalahan mengarah permasalahan mengarah ke
tidak mengarah ke ke percobaan, dan percobaan, dan dilakukan
percobaan, tetapi dilakukan sedikit bantuan secara mandiri (kelompok)
membutuhkan banyak guru
bantuan guru

3. Menentukan variable Tidak bisa menentukan Variable yang ditentukan Variable yang ditentukan Variable yang ditentukan
variabel kurang sesuai percobaan sesuai percobaan yang sesuai percobaan yang
yang akan dilakukan akan dilakukan, tetapi akan dilakukan, dan
variable ditentukan dilakukan secara mandiri
dengan sedikit bantuan (kelompok)
guru

4. Merancang dan Langkah-langkah Langkah-langkah Langkah-langkah Langkah-langkah


melakukan percobaan percobaan yang dilakukan percobaan yang dilakukan percobaan yang dilakukan percobaan yang dilakukan
tidak urut urut tetapi membutuhkan urut dan dilakukan sedikit urut dan dilakukan secara
banyak bantuan guru bantuan guru mandiri (kelompok)

5. Menganalisis dan Tidak mampu Dilakukan dengan bantuan Merujuk pada hipotesis, Berdasarkan
menyimpulkan guru dilakukan secara mandiri data, dan
percobaan (kelompok) merujuk pada
hipotesis,
dilakukan
secara mandiri
(kelompok)
6. Mengkomunikasikan Tidak dapat Hanya dapat Dapat Dapat
hasil percobaan mengkomunikasikan mengkomunikasikan tetapi mengkomunikasikan mengkomunikasikan
dengan Bahasa yang baik, tidak dapat dimengerti dengan Bahasa yang baik, dengan Bahasa yang baik,
santun, dan mudah santun, tetapi sulit santun, dan mudah
dimengerti dimengerti dimengerti

Kriteria Penilaian
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 × 100 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟

Sangat baik : Apabila memperoleh skor 100-


80

Baik : Apabila memperoleh skor 79-70

Cukup : Apabila memperoleh skor 69-60

Kurang : Apabila memperoleh skor < 60

Anda mungkin juga menyukai