Anda di halaman 1dari 14

VISI PENDIDIKAN INDONESIA Beriman,

bertakwa kepada Berkebinekaan


Tuhan YME, dan Global


berakhlak mulia

mewujudkan Indonesia maju yang


berdaulat, mandiri, dan Bergotong-
Mandiri
berkepribadian melalui terciptanya PELAJAR
Royong

Pelajar Pancasila yang bernalar kritis, PANCASILA


kreatif, mandiri, beriman, bertakwa
kepada Tuhan YME, dan berakhlak
mulia, bergotong royong, dan
“ Bernalar Kreatif
Kritis
berkebinekaan global
Kerangka Teori Perubahan lmplementasi
Kurikulum Merdeka
a. Meninghtnya Kompetensl Pendldlk

Meningkatt1ya Kualltas
Pemb lajaran

MenlngkatnyaKulita_
s
HasllBelaju

L. • I
t,
2. r,kltr

c. Meninsutnr• - Ekoslstem Prtnt lp
A •n
Ill . lmplemtnusi Kurlkulum Daer•h di b.J
1
Merdeka sec ra Mandiri
Konualas BelaJar
PMM NS Berbagl Prabl<
Sen Weblnar. Helpdesl
Mitra Pernbangunan

IV. Progr m Guru PengeHk


Strategi Implementasi Kurikulum Merdeka Kategori Mandiri

Platform Merdeka
Mengajar (PMM) Komunita
Narsum yang sudah dikurasi telah
s Belajar disediakan dalam PMM
● Dalam satuan
Pembelajaran asinkronus dapat Narasumber Praktik Baik
dilakukan secara mandiri oleh pendidikan*
● Di tingkat Rekomendasi dari Pusat
individu atau komunitas belajar
daerah
● Komunitas
daring
Seri Webinar
Dari Pusat dan Daerah
Mitra Pembangunan
Diselenggarakan oleh Pusat dan UPT
Mendukung proses belajar
komunitas di tingkat daerah
dan/atau tingkat satuan pendidikan
(bergantung pada area kerja Mitra)
Helpdesk
Saat ini helpdesk terpusat

Pertanyaan dan konfirmasi


pemahaman dari komunitas belajar
dan/atau UPT
*Pendidik dan pimpinan satuan pendidikan belajar
bersama sebagai komunitas, misalnya mengakses PMM,
menyaksikan webinar dan paparan narasumber bersama
Mengapa Komunitas Belajar
untuk membuat GTKPL memahami KM dan
dapat mengimplementasikannya dengan baik?

Think, Pair, Share


1. “Tidak” memerlukan biaya
2. Memanfaatkan sumber daya manusia yang telah tersedia
di sekolah.
3. Semua guru dapat mengikuti
4. Menumbuhkan rasa kebersamaan guru dan
kepemimpinan guru terhadap keseluruhan murid di
Mengapa memilih sekolah
strategi Komunitas 5. Guru adalah Ahli pembelajaran di sekolahnya
Belajar? masing-masing. Jika para ahli pembelajaran/guru belajar
bersama dan berbagi praktik baik menurut hasil riset akan
dapat meningkatkan kemampuan guru
6. Job Ebedded Laarning-sehingga guru belajar sekaligus
meningkatkan praktik sebagai guru secara terus-menerus.
7. Menumbuhkaan kemandirian guru dalam belajar untuk
menjadi pembelajar sepanjang hanyat
Seperti apa komunitas belajar yang
berpusat pada pembelajaran siswa?
Fokus pada
Pembelajaran

3 Ide Besar PLC

Budaya Kolaborasi
dan Tanggung Jawab Fokus pada Hasil
Bersama
Tugas Kelompok

● Topik ● Topik
Belajar/Diskusinya Belajar/Diskusinya
apa saja? Bagaimana apa saja?
Siswa cara kita
harus mengetahui
belajar apa bahwa siswa
saja? telah belajar?

Apa yang Apa yang


harus harus
dilakukan dilakukan
● Topik jika mereka jika mereka
● Topik
Belajar/Diskusinya apa tidak sudah Belajar/Diskusinya apa
saja? belajar? belajar? saja?
● Asesmen
● Target pembelajaran ● Cek Pemahaman
● Pacing Bagaimana ● Analisis Hasil Belajar
Siswa
Siswa cara kita
harus mengetahui
belajar apa bahwa siswa
saja? telah belajar?

Apa yang Apa yang


harus harus
dilakukan dilakukan
● Diferensiasi jika mereka jika mereka ● Diferensiasi
Pembelajaran tidak sudah Pembelajaran
● Piramid Intervensi belajar? belajar? ● Kegiatan
Pengayaan
Siklus belajar di dalam Komunitas untuk
memenuhi kebutuhan anggota

Berbagi masalah dan Berbagi pengalaman


mengembangkan proses menjalankan praktik
untuk mencari solusi mengajar atau belajar

Mengidentifikasi
kebutuhan belajar atau
permasalahan yang sedang
dihadapi oleh anggotanya

Mendokumentasikan
Berdiskusi untuk
kegiatan dan hasil diskusi
merefleksikan kegiatan
sebagai bahan belajar
praktik yang telah dilakukan
anggota
Apa yang bisa dilakukan dalam komunitas belajar?

Belajar bersama melalui Platform Merdeka Mengajar


(PMM). Membaca panduan kurikulum yang
dikeluarkan BSKAP atau webinar, mendiskusikannya,
serta mengonfirmasi pemahaman yang didapat oleh
setiap anggota komunitas

lokakarya/ in house training juga bisa


dilakukan komunitas belajar, seperti membuat/ Berbagi praktik baik dan mencari
memodifikasi modul ajar, modul projek, solusi bersama terkait pembelajaran.
strategi pembelajaran terdiferensiasi, asesmen, Narasumber bisa berasal dari sekolah
dll. Kegiatan ini bisa menggunakan tutorial penggerak/ SMK PK, atau sekolah IKM
yang ada di PMM, contoh praktik baik/ inspirasi mandiri yang sudah memiliki praktik
yang diberikan pusat, atau narasumber baik. Aktivitas ini perlu dilakukan
dengan diskusi sehingga
mengkonfirmasi apakah praktik yang
Sumber gambar:
dilakukan sesuai dengan
https://theconversation.com/online-learning-can-prepare-students-for-a-fast-changing-future-wherever-they-are-80497 prinsip-prinsip Kurikulum Merdeka
https://agsci.oregonstate.edu/bioenergy-education-bioenergy-k-12-education/image-album/2017-winter-teacher-workshop
https://www.shutterstock.com/search/best+practice+sharing
jejaklombok.com
Praktik Baik Salah Satu Sekolah Model PLC di Indonesia
1. Meeting regular satu minggu sekali.
2. Agenda meeting sudah ditetapkan dan terancang.
3. Ada struktur yang jelas dalam PLC ini. Seperti ada Departement Lead, Team fasilitator, dll.
4. Ada “meeting norm” dalam PLC, salah satu contohnya adalah transparasi guru dalam melakukan PBM.
5. Setiap guru harus siap berbagi pekerjaan yang dikerjakan murid.
6. Dalam diskusi PLC menerapkan prinsip “PUT THE STUDENT ON THE TABLE”
7. Semua pekerjaan atau permasalahan siswa didiskusikan ke PLC. Guru lain yang mempunyai permasalahan
yang sama bisa saling belajar dan berdiskusi untuk menemukan solusi terhadap pembelajaran siswa.
8. Jika solusi tidak ditemukan maka akan dibawa ke konselor atau profesional development.
9. Ada komitmen terhadap hasil dari keputusan PLC dan pengukuran pelaksanaan hasil PLC melalui
follow up di meeting berikutnya. Akan ada Performance appraisal (penilaian kinerja) kepada guru yang
tidak melaksanakan hasil PLC
10. PLC sudah menjadi budaya yang sudah berjalan dengan sendirinya.
PEMBERDAYAAN PEMDA UNTUK IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA

a. IHT bagi pegawai Dinas Pendidikan tentang Komunitas Belajar


b. Koordinasi dan Refleksi Rutin bersama UPT Kemendikbud
c. Penguatan GTKPL tentang Komunitas Belajar
d. Upgrading Penggerak Komunitas Belajar
e. Monitoring dan Pendampingan Komunitas Belajar dalam Sekolah (di Satuan Pendidikan Pelaksana IKM)
f. Monitoring dan Pendampingan Komunitas Belajar antar Sekolah di Daerah
g. Berbagi Praktik Baik antar Komunitas Belajar dalam sekolah dan daerah
h. Refleksi Komunitas Belajar dalam Sekolah dan antar sekolah
i. Pelatihan membuat dokumen (termasuk video) praktik baik untuk GTKPL
j. Pekan Bukti Karya dan Apresiasi komunitas belajar yang inspiratif
k. Pelatihan cara belajar materi Kurikulum Merdeka melalui platform pembelajaran Kemendikbudristek
(PMM)
l. Sosialisasi pemanfaatan platform pembelajaran Kemendikbudristek (PMM) di daerah, khususnya yang
masih membutuhkan secara luring
m. Sosialisasi Mitra Pembangunan
n. Koordinasi periodik dengan Mitra Pembangunan
o. Pengembangan konten digital dan non digital untuk platform pembelajaran Kemendikbudristek (PMM)
p. Sosialisasi 6 strategi Implementasi Kurikulum Merdeka
PEMBERDAYAAN PEMDA UNTUK IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA

Program Garis besar usulan uraian subkegiatan Tautan bahan

Implementasi a. IHT bagi pegawai Dinas Pendidikan tentang Komunitas Belajar https://docs.google.com/s
Kurikulum b. Koordinasi dan Refleksi Rutin bersama UPT Kemendikbud preadsheets/d/1DINJcvd
Merdeka c. Penguatan GTKPL tentang Komunitas Belajar UGRAseSnblQ_a3Bo3D
d. Upgrading Penggerak Komunitas Belajar 0s-58fXvRUvYStbBBY/e
e. Monitoring dan Pendampingan Komunitas Belajar dalam Sekolah (di Satuan dit#gid=2061492465
Pendidikan Pelaksana IKM)
f. Monitoring dan Pendampingan Komunitas Belajar antar Sekolah di Daerah
g. Berbagi Praktik Baik antar Komunitas Belajar dalam sekolah dan daerah
h. Refleksi Komunitas Belajar dalam Sekolah dan antar sekolah
i. Pelatihan membuat dokumen (termasuk video) praktik baik untuk GTKPL
j. Pekan Bukti Karya dan Apresiasi komunitas belajar yang inspiratif
k. Pelatihan cara belajar materi Kurikulum Merdeka melalui platform pembelajaran
Kemendikbudristek (PMM)
l. Sosialisasi pemanfaatan platform pembelajaran Kemendikbudristek (PMM) di daerah,
khususnya yang masih membutuhkan secara luring
m. Sosialisasi Mitra Pembangunan
n. Koordinasi periodik dengan Mitra Pembangunan
o. Pengembangan konten digital dan non digital untuk platform pembelajaran
Kemendikbudristek (PMM)
p. Sosialisasi 6 strategi Implementasi Kurikulum Merdeka

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan


Teknologi

Anda mungkin juga menyukai