Anda di halaman 1dari 6

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Oleh :
Sindy Yulianing
(20010644078

Pendididkan Guru Sekolah Dasar


Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Surabaya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
KURIKULUM 2013 (3 KOMPONEN) REVISI ....
(Sesuai Edaran Mendikbud Nomor 14 Tahun 2019)

Satuan Pendidikan : SD/MI .....................


Kelas / Semester : 1 /1
Tema : Kegiatanku (Tema 3)
Sub Tema : Kegiatan Pagi Hari (Sub Tema 1 )
Pembelajaran ke : 1
Alokasi waktu : 3x 45 (menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI-1: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI-2: Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru
KI-3: Memahami pengetahuan, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah
KI-4 Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR

A. Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator

3.8 Mengetahui ungkapan 3.8.1 Menjelaskan ungkapan penyampaian terima


penyampaian terima kasih, kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian
permintaan maaf, tolong, dan pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan
pemberian pujian, ajakan, petunjuk kepada orang lain yang disajikan
pemberitahuan, perintah, dan dengan menggunakan bahasa yang santun
petunjuk kepada orang lain secara lisan dan tulis
dengan menggunakan bahasa 3.8.2 Mengidentifikasi ungkapan penyampaian
yang santun secara lisan dan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
tulisan yang dapat dibantu pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan,
dengan kosakata bahasa daerah perintah, dan petunjuk kepada orang lain yang
disajikan dengan menggunakan bahasa yang
santun secara lisan dan tulis

4.8 Mengucapkan ungkapan terima 4.1.2 Menggunakan ungkapan terima kasih,


kasih, permintaan maaf, tolong, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian,
dan pemberian pujian, dengan dengan menggunakan bahasa yang santun
menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis
kepada orang lain secara lisan
dan tulis

C. TUJUAN
1. Dengan menyimak video siswa dapat membedakan suasana pagi dan malam hari dengan tepat.
2. Dengan menyimak cerita yang disampaikan oleh guru, siswa dapat mengetahui ungkapan
pemberian pujian secara lisan dengan tepat.
3. Dengan memperhatikan gambar siswa dapat menyusun kalimat pujian tentang kegiatan pagi hari
sesuai gambar dengan tepat.
4. Dengan mengikuti petunjuk (contoh) guru, siswa mampu melafalkan bunyi sila-sila Pancasila
dengan tepat.
5. Dengan menyimak lagu dan peragaan guru, siswa mampu membedakan panjang pendek bunyi
dengan tepat.
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 15
Pendahuluan Membaca Doa (Orientasi) menit
2. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi)
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatan A. Ayo Mengamati 105
Inti 1. Guru mengawal pembelajaran dengan menunjuk salah satu siswa menit
untuk menjelaskan kegiatannya dipagi hari sebelum berangkat ke
sekolah.
2. Guru menyampaikan motivasi yang dapat mendorong siswa untuk
bersyukur pada Tuhan atas karunia pagi hari ini.
3. Guru mengarahkan siswa untuk duduk rapi dan mengajak siswa
untuk menyimak video berisi gambaran suasana pagi dan malam
hari yang ditayangkan guru.
4. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa mengenai perbedaan
ungkapan pujian pada suasana di siang dan malam hari.
B.Ayo Membaca
5. Guru meminta siswa untuk membuka Handout guru membaca
percakapan percakapan dengan salah satu siswa, sedangkan siswa
lain diminta untuk mendengarkan dengan seksama.
6. Guru meminta siswa menunjukkan contoh ungkapan pujian yang
ada pada percakapan.
7. Guru meminta siswa untuk mencatat ungkapan pujian pada buku
catatan siswa.
(Critical Thinking and Problem Formulation)
C.Ayo Berdiskusi
8. Guru meminta siswa untuk berkelompok. Satu kelompok terdiri
dari 4-5 orang. (Collaburation)
9. Guru meminta siswa secara berkelompok untuk membuka LKPD
siswa diminta mengerjakan LKPD yang meminta siswa menyusun
kalimat pujian terhadap gambar yang menunjukkan kegiatan di
pagi hari.
10. Guru meminta setiap setiap kelompok untuk menyebutkan
jawabannya dan saling mencocokkan antar kelompok.
11. Guru meminta siswa mempresentasikan dan menjabarkan
jawabannya bersama kelompoknnya di depan kelas.
12. Guru mengalai pengetahuan siswa mengenai pancasila, kemudian
guru meminta salah satu siswa yang sudah hafal bunyi pancasila
untuk melafalkan di depan kelas.
D.Ayo Bernyanyi
13. Guru menyannyi lagu “ bangun tidur “ sebagai contoh bagi siswa
dengan panjang pendek nada yang salah.
14. Guru meminta siswa untuk menganalisis kesalahan guru dalam
bernnyanyi.
15. Guru memandu siswa untuk bernnyanyi bersama bernnyanyi lagu “
bangun tidur “ dengan panjang pendek nada yag benar.
16. Guru menyampaikan makna lagi “ Bangun Tidur “ sebagai
pembelajaran bagi siswa.
(Creativity and Innovation)
Kegiatan A. Kerja Sama dengan Orang Tua 15
Penutup Siswa bersama kedua orang tua berdiskusi mengenai tugas anak di menit
rumah dalam kehidupan sehari-hari.
Peserta Didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang
point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang
materi yang baru dilakukan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/
pujian

C. Penilaian
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui ........, ....


Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

............. ...........................
NIP. .................... NIP. ....................
LAMPIRAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat
pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan
kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat
dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk
kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

1. Penilaian Sikap :
1. a. Observasi selama kegiatan
Perubahan tingkah laku
Nama Santun Cermat dan teliti Percaya Diri
No
siswa K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Daniel
2 Rieka
3 Cintya
Dst

1. b. lembar penilaian diri

Lembar Penilaian Diri


Nama :
Kelas :
Kegaiatan :
Tanggal :

Beri tanda cek (v) untuk setiap pernyataan yang paling menggambarkan sikapmu. Tidak
ada pilihan benar atau salah, lakukanlah secara jujur.

NoSikapSkalaSelaluSeringKadang- kadangTidak pernah1Mengikuti pembelajaran


dalam kelas2Menaati peraturan kelas3Aktif dalam pembelajaran dikelas

2. Penilaian Pengetahuan:
 Menyelesaikan LK tentang kosakata berhubungan dengan kegiatan pagi hari
 Menyusun kata-kata menjadi bunyi sila-sila Pancasila

3. Penilaian Keterampilan:
Keterampilan Kriteria
Sangat baik Baik cukup Perlu
pendapmpingan
1. Mengetahui Mengetahui Terdapat 4-5 Terdapat 2-3 Hanya
ungkapan pujian semua ungkapan ungkapan mengetahui 1
ungkapan pada yang benar yang benar ungkapan
percakapan
2. Menyusun kartu Hanya terdapat Terdapat 2- 3 Terdapat 4- 5 Terdapat lebih
huruf menjadi kata paling banyak 1 kesalahan kesalahan dari 5
kesalahan kesalahan
3. Melafalkan bunyi Semua sila Terdapat Terdapat Terdapat 3 atau
teks pancasila dilafalkan kekeliruan kesalahan lebih sila yang
secara tepat pada satu sila pada 2 sila slah
4. Memeragakan Memeragakan Ada 1- 2 kali Ada 3- 4 kali Terdapat lebih
panjang pendek panjang pendek kesalahan kesalahan dari 5 kali
bunyi pada sebuah bunyi tanpa kesalahan
lagu kesalahan
a. Mengetahui ungkapan pujian
No Nama Mengetahui Terdapat Terdapat 2-3 Terdapat 2- Predikat
Siswa semua 4-5 ungkapan 3 ungkapan
ungkapan ungkapan yang benar yang benar
pada yang benar
percakapan

1 Daniel v Sangat
baik
2 Rieka V Baik

3 .... ....

b. Menyusun kartu huruf menjadi kata


No Nama Hanya Terdapat Terdapat 4- Terdapat Predikat
Siswa terdapat 2- 3 5 kesalahan lebih dari 5
paling kesalahan kesalahan
banyak 1
kesalahan

1 Daniel v Sangat
baik
2 Rieka V Baik

3 .... ....

c. Melafalkan bunyi teks Pancasila


No Nama Semau sila Terdapat Terdapat Terdapat 3 Predikat
Siswa dilafalkan kekeliruan kekeliruan atau lebih
secara tepat pada satu pada 2 sila sila yang
sila salah

1 Daniel v Sangat
baik
2 Rieka V Baik

3 .... ....

d. Memeragakan panjang pendek bunyi pada sebuah lagu

No Nama (baik sekali ) (baik ) (cukup) (kurang) Predikat


Siswa
Memeragakan Ada 1- 2 Ada 3- 4 kali Lebih dari
Panjang kali kesalahan 5 kali
pendek bunyi kesalahan kesalahan
tanpa
kesalahan
1 Daniel v Sangat
baik
2 Rieka V Baik

3 .... ....

Anda mungkin juga menyukai