Anda di halaman 1dari 2

Notulensi review jawaban kelompok 1 : Materi Genetik

No Penanya Penjawab
1 Zahra Yonisa Candra Adi
2 Lila Harisma Nabila Putri
3 Nur Azizah Qonita Nada
4 Warrosyid Hatta Warrosyid Hatti

1. Pemateri yang menjawab : Siti Zunita


Soal : apa yang disebut lokus dan berapa jumlah kromosom manusia
Jawaban : lokus adalah letak suatu gen pewarisan sifat dalam kromosom. Jumlah kromosom
manusia ada 46
Review Jawaban :
 lokus adalah letak suatu gen pada suatu berkas kromosom. Kata lokus berasal dari
kata latin locus yang berarti tempat , dapat berarti juga genetika,posisi gen ataub
deret signifikan lainnya pada sebuah kromosom.
 Pada manusia semenjak diciptakan memiliki jumlah kromosom sel somatis 46 sel
telur atau sperma hanya memiliki 23 kromosom. Adanya fertilisasi mengembalikan
jumlah kromosom sel tubuh menjadi 46.
2. Pemateri yang menjawab : Zahara Fadia
Soal : mengapa down sindrom terjadi, anak sindrom tetapi dari induknya tidak berkelainan?
Jawab : DNA sifatnya parallel/berpasangan secara berlawanan (persilangan). Ini terjadi
karena saluran eksernal dari induknya hanya memiliki kromosom 21
Review Jawaban : down sindrom terjadi karena adanya kelainan genetic yang menyebabkan
komponen DNA terbentuk secara tidak normal. Hal ini menyebabkan pertumbuhan fungsi
organ tubuh janin menjadi tidak normal.
3. Pemateri yang menjawab : Mia Riskia
Soal : DNA mengalami replikasi,mengapa?
Jawab : karena DNA berfungsi memperbanyak genagar dapat menghasilkan dna yang baru
unuk diwariskan keketurunanya .
Review Jawaban : dikarenakan agar dapat menghasilkan DNA baru untuk diwariskan ke
keturunannya dan jika DNA tidak terreplikasi tidak akan terjadi pembelahan sela tau sel akan
membelah tapi tidak memiliki DNA sehingga tidak dapat berfungsi karena sebelum sel
membelah DNA harus direplikasi erlebih dahulu supaya anak sel memiliki Salinan informasi
geneik agar memiliki mekanisme fungsi yang baik
4. Pemateri yang menjawab : Hafiizh Astatinova
Soal: bagaimana sel membuat Salinan DNA dengan akurat?
Jawab: DNA berreplikasi dengan DNA lama dan menggantinya dengan DNA baru sama persis
DNA lama.
Review Jawaban : Di dalam inti sel, DNA membentuk satu kesatuan untaian yang disebut
kromosom. Setiap sel manusia yang normal memiliki 46 kromosom yang terdiri atas 22
pasang kromosom somatik dan 1 pasang kromosom .
Setiap anak akan menerima setengah pasang kromosom dari ayah dan setengah pasang
kromosom lainnya dari ibu, sehingga setiap individu membawa sifat yang diturunkan baik
dari ibu maupun ayah.
Setiap orang memiliki DNA yang berbentuk double helix atau rantai ganda, satu rantai
diturunkan dari ibu dan satu rantai lagi diturunkan dari ayah. Hal inilah yang bisa
mengungkapkan asal usul keturunan. Hal ini bisa dilihat dari susunan DNA anak, lalu
dibandingkan dengan kedua orang tuanya. Kalau susunan DNA ibu dan ayah itu ada pada
anak, berarti anak itu adalah anak kandung

Anda mungkin juga menyukai