Anda di halaman 1dari 32

ULINNews

EDISI 084 / NOVEMBER - DESEMBER 2021 No. ISSN 2655-4283

Media Informasi RSUD Ulin Banjarmasin

RSUD ULIN BANJARMASIN


JL. JEND. A. YANI NO. 43 BANJARMASIN - KALIMANTAN SELATAN
TELP. (0511) 3252180, 3257471. 3257472 (HUNTING)
FAX. (0511) 3252229, rsulin.kalselprov.go.id
Pada tanggal 12 November 2021,
Bangsa Indonesia memperingati Hari Daftar Isi
Kesehatan Nasional ke-57 yang kali
2. Pengantar Redaksi
ini mengusung tema “Sehat Negeriku,
Tumbuh Indonesiaku”. Berdasarkan
laman Sehat Negeriku dari Kementerian Ulin Mahabari
Kesehatan RI, tema ini dipilih untuk 3. RSUD Ulin Melaksanakan Operasi Bedah Jantung
menggambarkan bangkitnya semangat Terbuka Perdana
dan optimisme seluruh lapisan
masyarakat Indonesia yang secara Laporan Utama
bersama, bahu membahu dan bergotong
royong dalam menghadapi situasi pandemi COVID-19, sehingga 4. Hidup Sehat dengan Konsep Blum
masyarakat Indonesia dapat Kembali beraktivitas dan produktif
sehingga Indonesia kembali sehat dan kembali tumbuh. Topik Kita
Berbagai upaya Kesehatan dalam bentuk promotif, 6. Pola Makan Sehat Seorang Muslimah
preventif, kuratif dan rehabilitatif dalam segala bidang Kesehatan
harus tetap diupayakan demi tercapainya semangat yang Sains
disampaikan dari tema tersebut di atas. Salah satu upaya yang
dilakukan oleh RSUD Ulin dalam rangka mendukung program ini 8. Hernia Nucleus Pulposus (HNP)
adalah dengan mengadakan lomba inovasi di lingkungan RSUD
Ulin yang ditampilkan pada edisi ini. Selain itu, Ulin News juga Info Medis
memberikan informasi dan pengetahuan yang berhubungan
dengan kesehatan. Ulin News sebagai salah satu media promosi 10. Trigger Finger, Kaku yang Menyakitkan
Kesehatan akan terus berusaha untuk tetap memberikan peranan 12. Pembedahan Jantung Terbuka
untuk mewujudkan cita-cita dari tema tersebut. Semoga Ulin
News kali ini tetap memberikan banyak manfaat untuk kita Medika
semua. Kami dari Ulin News mengucapkan Selamat Tahun Baru 14. Dengue Shock Syndrome
2022.
Salam Hangat 16. Mini ICU
Pimpinan Redaksi
Untuk Kita
Dr. dr. Dwi Laksono Adiputro, SpJP(K), FIHA, FAsCC 18. Fenomena Revenge Travel Dari Kacamata Psikologis

Tips dan Trik


TIM REDAKSI MEDIA INFORMASI ULIN NEWS 20. Sabar, Syukur, dan Tawakal Meningkatkan Kualitas
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ULIN BANJARMASIN Hdup Pasien Gagal Jantung Kronik

21. Peristiwa
Pengarah : Direktur RSUD Ulin Banjarmasin
Pemimpin Redaksi : 22. Penganugerahan penghargaan kepada pemenang
Dr. dr. Dwi Laksono Adiputro, SpJP(K), FIHA, kompetisi inovasi pelayanan publik di lingkungan
FAsCC RSUD ULIN Banjarmasin
Wakil Pemimpin Redaksi :
dr. Muhammad Siddik, SpKFR Profil Unit
Sekretaris Redaksi :
Muji Noviyana, S.Gz 23. Inovasi pelayanan kefarmasian “APOTEKER PIAN”
Editor : 24. CHIRAT IPSRS (Chamber disinfektan rakitan IPSRS)
dr. Meldy Muzada Elfa, Sp.PD 25. KOPI (Kartu Otentifikasi Karyawan Terintegrasi)
dr. Fauzan Muttaqien, SpJP-FIHA 26. Fungsi STMJ (Sterilisator Masker Joss)
Maya Midiyatie Afridha, S.Gz,RD 27. Inovasi SiCAKEB
Desain Layout :
Ahmad Farhan Lutfi 28. Siperdi bayar Hutang
Anggota Redaksi : 29. Guring Online (Gudang kering Online) RSUD Ulin
1. Dr. dr. Pribakti B., SpOG(K)
2. H. Yan Setiawan, Ns. M. Kep Sosok
3. Maya Fauzi, S. Kep, Ns. MM
4. Muhammad Hakim, AMG 30. Mengenang Pendeta Domino
Konsultan Hukum:
Kabid Hukum & Informasi 31. Album
Bagian Sirkulasi :
M. Syarif
Fotografer : 32. Papadah Amang Ulin
Agus Supriadi
Sekretariat Ulin News :
Gedung IGD Lantai 3 RSUD Ulin Banjarmasin
Jl. A.Yani No. 43 Banjarmasin
Telpon. 0511 3252180 Fax. 0511 3252229
Email :
ulinnews@yahoo.co.id

2 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Ulin Mahabari

RSUD Ulin Banjarmasin Melaksanakan


Operasi Jantung Terbuka Perdana
Oleh : Yan Setiawan, S.Kep., Ns. M.Kep
Kepala Seksi Humas dan Informasi

K
amis, 23 Desember 2021 bertempat di Aula Utama melaksanakan operasi jantung perdana. “Keberhasilan
Gedung Ulin Tower lantai 8 RSUD Ulin Banjarmasin operasi jantung perdana ini setelah melalui proses panjang.
berlangsung acara Pembukaan Operasi Jantung Kami   memberikan apresiasi dan bangga atas capaian ini,
Perdana di RSUD Ulin bekerjasama dengan Rumah Sakit RSUD Ulin telah melaksanakan fungsi pelayanan dengan
Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita Jakarta. Acara baik dan terima kasih kepada semua Tim RSUD Ulin beserta
tersebut dihadiri dan dipantau langsung oleh Gubernur para Nakes,”
Kalsel Dr. (Hc). H. Sahbirin Noor, S.Sos., MA, didampingi Plt. Direktur RSUD Ulin Banjarmasin Dr. dr. Izaak
Kadinkes Kal-Sel H.M. Muslim serta Direktur RS Harapan Zoelkarnain Akbar, Sp.OT-FICS (K)-HAND mengatakan
Kita Jakarta yang dalam hal ini di wakili oleh Dr. dr. operasi jantung terbuka perdana ini digelar tidak lepas
Hananto Andriantoro, Sp.JP (K) MARS., Selaku Ketua Tim dari dukungan dan arahan Gubernur Kalsel beserta jajaran
Pengampuan Jejaring Rujukan Kardiovaskuler dan Rujukan Pemprov Kalsel. Pada operasi jantung perdana ini ada dua
Nasional Kardiovaskuler, Hal ini menjadi catatan sejarah pasien yang ditangani berusia 60 dan 63 tahun. Operasi
manis bagi RSUD Ulin Banjarmasin. yang dilaksanakan adalah operasi pintas koroner jantung
Dalam sambutannya Gubernur Kalsel H. Sahbirin dilakukan pada tanggal 23 dan 24 Desember 2021.
Noor mengatakan pelaksanaan operasi   Jantung pertama dr. Hananto selaku perwakilan Direktur RS Harapan
kalinya di RSUD Ulin ini merupakan kabar gembira Kita, mengatakan RSUD Ulin Banjarmasin merupakan satu
bagi masyarakat Kalsel dan menjadi langkah awal bagi dari 54 RS di Indonesia yang mendapatkan pengampuan
pelayanan jantung terpadu RSUD Ulin bagi warga Banua dari RS Harapan Kita Jakarta untuk menjadi RS pelayanan
bahkan Kalteng. Masyarakat tidak perlu lagi ke luar daerah jantung terpadu. “Sebagai RS pelayanan jantung terpadu,
bahkan ke luar negeri untuk melakukan operasi jantung RSUD Ulin wajib membina rumah sakit kabupaten/kota di
karena sekarang sudah dapat dilayani di RSUD Ulin  Beliau Kalsel dalam rangka pelayanan pasien penyakit jantung.
juga mengucapkan terima kasih kepada pihak RS Harapan
Kita yang telah membina sehingga RSUD Ulin mampu

Gubernur Kalsel beserta Direktur Rumah Sakit


Jantung Harapan Kita Jakarta

Gubernur Kalsel memberikan sambutan dan berterima kasih


kepada RS Harapan kita yang sudah membina
sehingga RSUD Ulin mampu melaksanakan
operasi jantung perdana Operasi Jantung terbuka pertama di Kalsel

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 3


Laporan Utama

Hidup sehat dengan


konsep “Blum”
(Refleksi Hari Kesehatan Nasional 12 November)

Oleh : Dr.dr. Pribakti B, Sp.OG (K)-Urogin


Staf KSM Obstetri & Ginekologi RSUD Ulin Banjarmasin

K
onsep Blum (dalam Notoatmodjo, 2007) kompleks. Tingkat kesehatan masyarakat, justru tidak
menyatakan kesehatan yang secara komprehensif  hanya tergantung pada program-program kesehatan. Peran
memaparkan bahwa status kesehatan masyarakat program kesehatan itu sendiri, justru hanya berperan kecil
dipengaruhi oleh faktor-faktor : lingkungan, gaya hidup dalam menentukan status kesehatan masyarakat.
pelayan kesehatan, keturunan serta kepadatan penduduk.
Bagi mereka yang bergerak dalam manajemen layanan
kesehatan umumnya paham akan konsep Blum. Konsep
Blum (dalam Notoatmodjo, 2007) menyatakan kesehatan
yang secara komprehensif  memaparkan bahwa status
kesehatan masyarakat dipengaruhi oleh faktor-faktor :
lingkungan, gaya hidup pelayan kesehatan, keturunan serta
kepadatan penduduk. Konsep tersebut diciptakan oleh
Dr. Henrik Blum, Profesor Emeritus Ilmu Administrasi &
Perencanaan Kesehatan Universitas California, Berkeley.
Lebih lanjut, konsep yang sudah berumur puluhan tahun
itu menjelaskan bahwa status kesehatan seseorang itu
dipengaruhi oleh genetik penduduk, efektivitas pelayanan
kesehatan, perubahan perilaku masyarakat, dan perubahan
lingkungan sekitarnya. Blum bahkan jelas-jelas mengatakan
bahwa faktor perilaku dan lingkungan lebih berperan Status kesehatan masyarakat itu, antara lain juga
dibanding pelayanan kesehatan. tergantung kebiasaan hidup kita. Apakah anda merokok?
Kondisi kesehatan masyarakat kita, tampaknya Bagaimana makanan anda? Ala Amerika yang banyak
memang perlu terus-menerus memperoleh perhatian. lemaknya atau Jepang yang mengkonsumsi banyak ikan?
Banyak penyakit-penyakit “biasa” yang sudah jelas Akses ke pelayanan kesehatan juga berperan penting. Akses
penyebabnya, sudah jelas obatnya, tidak perlu keahlian dan ke pelayanan kesehatan itu, antara lain juga tergantung
teknologi yang canggih, ternyata masih bisa membunuh tersedianya sarana kesehatan dan komunikasi/transportasi
anak-anak kita. Dari polio, demam berdarah, diare, campak yang tersedia. Bagaimana orang mau ke Puskesmas, kalau
sampai ke TBC. Status kesehatan bangsa ini, memang yang jaraknya jauh?
terburuk dibanding negara ASEAN lainnya. Kematian bayi Pada kondisi sekarang yaitu di era BPJS konsep
masih yang tertinggi, sementara harapan untuk hidup masih Blum justru lebih relevan. Perilaku kita yang belum
yang terendah. Apa yang salah dalam penyelenggaraan menjaga kesehatan, menghambur-hamburkan sumber
kesehatan masyarakat kita ? daya alam seperti penggunaan gas fosil dan air bersih,
Di era otonomi, masalah kesehatan menjadi kebiasaan membuang sampah sembarangan, termasuk
kewenangan pemerintah daerah. Apakah merebaknya sampah plastik, menyebabkan pelayanan kesehatan sia-sia.
berbagai penyakit itu berarti otonomi tidak berjalan? Perubahan lingkungan seperti pemanasan global, polusi
Lantas apakah tugas pemerintah pusat? Pertanyaan seperti udara, air dan tanah, sebagai dampak perilaku masyarakat
ini, mungkin sangat menyederhanakan permasalahan. umum, maupun segelintir orang yang mempunyai
Sebab, masalah kesehatan itu, sesungguhnya sangat kekuasaan, menyebabkan kita terpapar pada penyakit baru,

4 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


di samping penyakit menular yang masih setia menemani Kalau kita perhatikan, fokus pemerintah selama ini
kita. Kalau kita memahami konsep Blum maka pemahaman masih pada tenaga pelayanan kesehatan dalam arti kuratif/
itu semestinya dicerminkan dalam tataran praktis. pengobatan. Pada umumnya, tekanannya hanyalah pada
Cerminan pertama adalah mengonkritkan konsep jumlah dan distribusi tenaga medis. Sering kali pembicaraan
itu dalam program kesehatan. Memang, sekilas dilihat pada hanya pada distribusi dokter umum atau bahkan dokter
tingkat ini, konsep itu sudah menjelma dalam program- spesialis. Padahal, agar pelayanan bisa berjalan baik, dokter
program yang relevan. Misalnya, kalau kita menggunakan saja tidak cukup. Agar sehat, kita memerlukan tenaga
alokasi anggaran Kementerian Kesehatan sebagai patokan penyuluh kesehatan: berapa yang dibutuhkan di Indonesia?
maka ada alokasi untuk promosi dan pemberdayaan Berapa yang ada sekarang? Kalau kita benar-benar serius
masyarakat, lingkungan sehat, upaya kesehatan, dan mau menyehatkan masyarakat Indonesia, kita memerlukan
penyediaan obat (pelayanan kesehatan kuratif) di samping berbagai “sub” jenis tenaga promotif dan preventif. Kita
yang lain-lain. Tetapi, kalau dilihat dari besarnya alokasi perlu berjuang untuk tidak saja mengakui “tenaga penyuluh
anggaran dan defisit yang terjadi di era BPJS, karena kesehatan”, tetapi juga tenaga ahli komunikasi kesehatan,
fokusnya masih pada pelayanan kesehatan kuratif. ahli broadcasting kesehatan, ahli yang kompeten membuat
Lebih dari separuh anggaran BPJS digunakan berbagai brosur, iklan, ataupun yang ahli membuat film
untuk pelayanan kesehatan kuratif. Artinya, pemerintah tentang kesehatan, sampai ke tenaga lapangan yang bisa
menghabiskan uang banyak dan waktu berpikir tentang membimbing kader serta tenaga posyandu yang mampu
bagaimana mengobati penyakit serta menanggulangi menyuluh keluarga dengan baik.
wabah epidemik yang terjadi di masyarakat. Sudah Kita juga memerlukan berbagai jenis tenaga
pasti pengobatan penyakit akan terus meningkat yang mampu membina maupun memantau lingkungan
dengan semakin meningkatnya angka kematian akibat kesehatan. Misalnya, kita tidak harus berhenti di “sanitarian”
penyakit bersangkutan. Padahal, semestinya fokus upaya saja, tetapi yang ahli tentang air bersih, ahli limbah, ahli
penanggulangan penyakit perlu melalui strategi promosi pemantau polusi udara dan seterusnya. Semua ini mesti
dan prevensi kesehatan di semua lini, sehingga insiden tercermin dalam perencanaan, pengadaan, pendidikannya,
serta prevalensi penyakit makin lama makin berkurang. pendistribusian, dan pendayagunaannya.
Sambil menunggu semua itu, pelayanan kesehatan kuratif Singkatnya dalam banyak hal, kita memang
memang harus dilakukan untuk mengobati mereka yang memerlukan berbagai tenaga ahli yang bekerja sama
terlanjur sakit. secara lintas disiplin. Misalnya untuk “mengendalikan’
Cerminan kedua adalah dalam penyediaan tenaga. masalah rokok di Indonesia yang fenomenal itu, perlu kerja
Kalau kita menggunakan konsep Blum maka logikanya kita sama antara ahli ekonomi kesehatan yang bisa berdebat
harus berfokus pada penyediaan berbagai jenis tenaga praktis tentang biaya manfaat merokok. Termasuk disini
yang diperlukan agar perilaku orang perorang maupun ahli promosi kesehatan , ahli hukum kesehatan , dokter
masyarakat ke arah perilaku sehat maupun tenaga yang yang menangani penyakit akibat merokok, ahli negosiasi
relevan agar lingkungan kita bisa lebih sehat. Sebuah dan lobby dengan yang terhormat anggota DPR/DPRD
kajian tentang tenaga kesehatan di Indonesia menyatakan sehingga Perda Anti rokok itu bisa disetujui. Artinya, untuk
bahwa ketenagaan kesehatan nasional saat ini menghadapi meningkatkan status kesehatan masyarakat perlu kerja
berbagai masalah kecukupan, distribusi, mutu, dan sama lintas disiplin dari berbagai tenaga kesehatan, bahkan
pengembangan profesi. Tenaga kesehatan belum mencapai dengan tenaga non kesehatan juga. Hanya dengan begitu
jumlah yang diinginkan, distribusinya pun kurang merata, , pelayanan kesehatan di era BPJS akan efektif . Begitulah
kompetensi tenaga kurang memadai, dan pengembangan konsep Blum.
profesi yang masih belum sesuai harapan. Kajian itu juga Catatan-catatan diatas itu, semoga mengingatkan
menyimpulkan bahwa kekurangan tenaga terjadi pada kita , bahwa kita sulit membayangkan bebasnya Indonesia
semua jenis tenaga kesehatan, dengan persentase tertinggi dari polio, diare, demam berdarah, campak sampai TBC
pada epidemiolog, teknis medis, rontgen, penyuluh tanpa memperhatikan masalah lain diluar kesehatan.
kesehatan masyarakat dan dokter spesialis. Masalah utama Sebab , status kesehatan itu sendiri juga terkait dengan
ketenagaan adalah terbatasnya formasi dan kemampuan kemajuan bangsa secara keseluruhan. Sehat Negeriku,
pendanaan, serta proses pengadaan dan penempatan yang Tumbuh Indonesiaku. Selamat Hari Kesehatan Nasional 12
kurang memuaskan. November!

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 5


Topik Kita

Pola Hidup Sehat Seorang Muslimah


Oleh : MAYA MIDIYATIE AFRIDHA, S.Gz, RD
Dietisien RSUD Ulin Banjarmasin

S
ebagai seorang muslimah, penting sekali memiliki
bekal hidup sehat, agar keluarganya senantiasa
menjadi keluarga yang sehat. Kesehatan merupakan
aset yang sangat berharga dalam hidup. Selain kecantikan, muslim, hukum memakan makanan halal merujuk pada Al-
kesehatan juga faktor penting yang harus diperhatikan oleh Qur’an surat Al-Baqarah ayat 172 yanga artinya :
para wanita. Sehat artinya kuat, dan Allah lebih menyukai “Hai orang-orang yang beriman, makanlah di antara
muslim yang kuat. Seorang muslimah ibarat seorang ratu rezeki yang baik-baik yang Kami berikan kepadamu dan
yang mengatur urusan rumah tangga, jadi segala ilmu bersyukurlah kepada Allah, jika benar-benar kepada-Nya
perempuan harus tahu, dia harus lebih pintar, terlebih kamu menyembah.”
dalam hal kesehatan, karena semua akan dibina olehnya, Ayat tersebut mengandung makna sekaligus perintah
baik untuk perkembangan anaknya, maupun untuk untuk menjalani pola hidup sehat dalam bentuk melakukan
kekuatan keluarganya. Isteri Rasullah SAW, Aisyah, adalah kegiatan-kegiatan yang akan mendatangkan kebaikan dan
sosok muslimah ideal. Sosok Aisyah dikenal sebagai wanita menghindari kegiatan-kegiatan yang akan mendatangkan
yang cerdas. Rasulullah SAW menilai bahwa Aisyah yang keburukan dan kemaslahatan, seperti mengkonsumsi
paling banyak ilmunya di tengah umat. Selain itu, Aisyah makanan yang baik dan halal serta bermanfaat bagi tubuh dan
juga digambarkan sebagai istri Rasulullah SAW yang cantik, kesehatan dan menghindari makanan yang membahayakan
dengan kulit putih dan kemerah-merahannya. Aisyah juga bagi tubuh dan kesehatan. Pada hakikatnya agama sangat
memiliki tubuh yang bugar, sehat dan ideal. menganjurkan pola hidup sehat karena semua kegiatan-
Untuk menjaga tubuh tetap sehat, ada beberapa kegiatan untuk kelangsungan hidup seseorang akan lebih
cara yang dapat ditempuh, salah satunya yaitu dengan baik jika seseorang tersebut dalam keadaan sehat daripada
menjalankan pola hidup sehat. Pola hidup sehat adalah apa yang dilakukan dan kerjakan dalam keadaan sakit.
suatu bagian yang harus dan mutlak bagi seluruh umat Tujuannya untuk menegakkan kebenaran dan terwujudnya
Muslim. Cara hidup sehat yang dicontohkan oleh Rasulullah kehidupan bahagia, bermanfaat dan sejahtera.
SAW dan keluarganya patut untuk ditiru, dicontoh dan Rasulullah SAW hanya memakan makanan yang halal
diterapkan untuk mencapai kehidupan yang sehat, bahagia dan baik. Seperti: Ikan laut segar, buah-buahan (tin, zaitun,
dan sejahtera. Menjaga kesehatan sangat penting menurut kurma, anggur, delima), madu, daging, susu dan biji-bijian
Islam karena tidak akan sempurna jika menikmati kehidupan (gandum). Selain dapat menjaga daya tahan tubuh, madu
dan menjalankan perintah-Nya jika tidak dalam keadaan juga dapat menjadi obat bagi berbagai macam penyakit.
fisik yang sehat bugar. Pola hidup sehat tersebut adalah: Ditinjau dari ilmu kesehatan, madu dapat membersihkan
1. Pola makan yang sehat, baik dan halal lambung, menyembuhkan sembelit, wasir, peradangan dan
Aturan pertama dalam menerapkan pola hidup mengaktifkan usus-usus. Buah kurma selain menyehatkan
sehat yaitu dengan mengonsumsi makanan yang sehat. juga dapat menetralisir racun. Sayuran memiliki kandungan
Rasulullah SAW selalu menerapkan pola makan yang sehat. yang dapat meningkatkan daya tahan dan kesehatan
Pola makan itu diikuti sang istri, Aisyah untuk menjaga tubuh juga mengandung serat yang dapat melancarkan
berat badan dan kebugaran tubuhnya. Aisyah menjalani pencernaan. Setelah makan malam, Rasulullah melakukan
pola makan sehat sesuai dengan anjuran Rasulullah SAW. beberapa aktivitas terlebih dahulu, biasanya berupa shalat.
Beliau selalu mengonsumsi makanan-makanan yang Ini berfungsi untuk mempermudah makanan ketika dicerna
bernutrisi walau sederhana. Makanan yang halal adalah oleh lambung.
yang didapat dan diolah sesuai dengan syariat Islam. Selain Makanan yang kita konsumsi akan dicerna oleh tubuh
halal, makanan juga harus bergizi, agar bermanfaat bagi dan nutrisi yang diperlukan akan disebarkan ke seluruh
tubuh dan juga kesehatan. Dikutip dari situs Islamic Council tubuh. Pilihlah makanan yang memiliki kandungan kalsium,
of Victoria, halal dalam bahasa Arab dijelaskan sebagai asam folat, vitamin C, zat besi, vitamin D, antioksidan,
sesuatu yang baik, dibolehkan, dan sesuai hukum. Bagi asam lemak omega-3, berbagai vitamin dan mineral.

6 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Makanan jenis ini banyak terkandung di dalam makanan 1 malam, 1/3 untuk bekerja, 1/3 untuk beribadah kepada
alami. Pilihlah makanan seperti salmon, bayam, cranberry, Allah dan 1/3 lagi untuk tidur yang cukup. Tentunya
tomat, dan kacang-kacangan seperti kacang kenari dan pembagian waktu ini tidak kaku, melainkan fleksibel
sebagainya serta makanan lain yang mengandung nutrisi disesuaikan dengan kebutuhan.
yang dibutuhkan tubuh. Ikan segar dan daging juga bisa 4. Hindari stres
jadi pilihan dan lebih baik lagi jika memilih yang rendah Dalam menjalani kehidupan ini, kita kerap kali
lemak. Hindari makanan atau minuman yang tinggi kalori, dihadapkan pada situasi yang membuat kita merasa
lemak jenuh, garam, dan gula. Selain memerhatikan asupan tertekan dan stres. Tak bisa dipungkiri, perjalanan hidup
makanan, jangan lupa untuk mencukupi kebutuhan air yang terkadang terasa berat merupakan salah satu
putih bagi tubuh. pemicunya. Meski begitu, perlu disadari bahwa stres
2. Olahraga secara rutin memiliki kontribusi dalam merusak kesehatan. Stres
Penyakit jantung adalah salah satu penyebab utama memang dapat menyerang siapa saja, tanpa memerhatikan
kematian selain kanker. Olahraga teratur adalah salah satu usia, ataupun profesi. Namun, bukan berarti kita dapat
senjata utama menjaga agar penyakit jantung tetap jauh. membiarkan diri berlama-lama berada dalam kondisi
Disarankan untuk olahraga selama 30 menit setiap hari, seperti ini. Tidak peduli apa pun posisinya, sebagai anak,
lima hari dalam seminggu atau setiap hari. Latihan aerobik, ibu atau seorang nenek, ibu rumah tangga atau wanita
seperti berjalan, renang, bersepeda, dan dansa, adalah jenis karier, seorang wanita kerap harus berjuang dengan
olahraga yang bagus untuk jantung . banyak tekanan dan stres. Luangkan waktu sejenak untuk
Banyak wanita yang merasa malas untuk melakukan menenangkan pikiran dan berusahalah untuk bijak dalam
kebiasaan baik yang satu ini. Merasa lelah atau tidak sempat menyikapi berbagai persoalan hidup sehingga pikiran Anda
karena aktivitas yang padat sering dijadikan alasan para tenang kembali. Relaksasi tidak memakan waktu lama dan
wanita untuk tidak berolahraga. Padahal olahraga secara kesehatan mental akan sangat memengaruhi kesehatan
rutin merupakan salah satu cara menjaga tubuh tetap bugar. fisik Anda.
Banyak manfaat yang didapatkan jika rutin melakukan
olahraga. Selain tubuh terasa lebih segar, olahraga juga
dapat melancarkan peredaran darah, mengencangkan otot,
hingga membuat kulit wanita kencang. Rasulullah SAW
merupakan sosok yang gemar berolahraga, beliau tidak
segan mengajak istrinya Aisyah RA dan juga menganjurkan
anak-anak agar dilatih memanah, menunggang kuda dan
berenang.

5. Pemeriksaan dini kanker serviks dan kanker payudara


Sadari atau pemeriksaan payudara sendiri adalah
jenis pemeriksaan mandiri yang beberapa tahun lalu
dianjurkan untuk dilakukan setiap bulan bagi semua wanita
yang sudah menstruasi. Namun, baru-baru ini, American
Cancer Society mengatakan, sadari saja tidak cukup untuk
mendeteksi keberadaan kanker payudara.  Mulai usia 20,
3. Istirahat yang cukup sebaiknya Anda memeriksakan diri ke dokter. Usia 40 tahun
Aktifitas yang berlebihan akan berakibat pada ke atas, seorang wanita sebaiknya melakukan mamogram
menurunnya kualitas kesehatan tubuh dan pikiran. Istirahat setiap tahun. Hal ini juga berlaku untuk pemeriksaan dini
yang cukup bukan pada banyaknya waktu istirahat tetapi kanker serviks atau kanker leher rahim.  
dari kualitas istirahatnya. Sebagaimana Rasulullah yang  Itulah poin-poin pola hidup sehat untuk muslimah…
hanya tidur empat jam setiap harinya. Rasulullah SAW tidak Kesehatan wanita berubah seiring dengan berjalannya usia,
menyarankan umatnya untuk begadang. Karenanya, beliau tetapi hal-hal dasar seperti tips-tips di atas tetaplah sama.
tidak menyukai makan dan berbincang-bincang selepas Jika Anda melakukannya, ini bisa membantu meningkatkan
waktu Isya. Jika sudah saatnya tidur, maka Rasulullah SAW level kesehatan Anda sampai bertahun-tahun mendatang.
akan langsung tidur. Tidur yang tepat ialah selepas Isya, Semoga setelah membaca artikel ini kita dapat menerapkan
kurang lebih pukul 21.30, lalu sebaiknya bangun pada 1/3 dan mempraktekan gaya hidup sehat ala Rasulullah SAW di
malam sekitar jam 3 untuk shalat malam. Dengan begitu kehidupan. Coba lakukan lah. Insya Allah agar terhindar dari
waktu yang digunakan untuk tidur dalam sehari kurang segala macam penyakit. Tubuh menjadi sehat dan kita bisa
dari 8 jam. Dalam pembagian waktu 24 jam untuk 1 hari melakukan kegiatan bermanfaat.

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 7


Sains

Hernia Nucleus Pulposus


(HNP)
Oleh : dr. Triharto B. Sakti (Dokter Magang di KSM Orthopaedi & Traumatologi RSUD Ulin
Banjarmasin)
Prof. Dr. dr. Zairin Noor, Sp.OT(K)-Spine, MM (Staf KSM Orthopaedi & Traumatologi
RSUD Ulin Banjarmasin)

P
unggung adalah bagian tubuh yang utama dalam maka bantalan tulang belakang akan menurun kualitasnya
menyokong keseluruhan beban tubuh. Sangat sehingga akan lebih mudah rusak. Faktor kedua adalah
banyak keluhan nyeri punggung yang dialami oleh pekerjaan dengan mengangkat beban berat, dimana
masyarakat awam, beberapa kasus dapat sembuh hanya pekerjaan ini mengakibatkan bantalan menerima beban
dengan beristirahat, dan beberapa merasakan nyeri yang lebih dari kapasitasnya sehingga mengakibatkan rusaknya
hebat dan menetap, sehingga mengakibatkan gangguan bantalan tulang belakang.
dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Tidak semua nyeri
punggung sama, dan beberapa kasus nyeri punggung
membutuhkan tindakan lebih lanjut hingga pembedahan.
Populasi yang menderita sakit punggung juga beragam baik
usia produktif maupun usia lanjut.
Punggung memiliki banyak struktur seperti tulang
belakang, otot-otot penyokong tubuh, ligamen, bantalan
tulang belakang, dan juga syaraf tulang belakang.
Struktur tersebut adalah struktur yang berpengaruh bagi
pergerakan. Gangguan di salah satu struktur tersebut
di atas dapat mengakibatkan keluhan nyeri punggung.
Pada beberapa kasus nyeri punggung ada yang disertai Gambar 2. Ilustrasi tingkat keparahan dari Hernia Nucleus
Pulposus (sumber : www.google.com)
nyeri yang menjalar, dan didefinisikan seperti “tersetrum”,
“kesemutan” atau “terbakar”. Bila nyeri punggung disertai Apakah HNP berbahaya?
dengan keluhan seperti di atas, mungkin pasien mengalami HNP mungkin bermula sebagai nyeri punggung
penyakit Hernia Nukleus Pulposus (HNP) atau awam disebut seperti dijelaskan di atas, tetapi perjalanan penyakit ini
sebagai “syaraf terjepit”. bisa memiliki komplikasi yang serius. Bila tidak dikenali
segera, jepitan pada syaraf dapat menjadi progresif dan
fungsi normal syaraf tersebut akan berkurang secara
bertahap. Terjepitnya syaraf tersebut diawali dengan gejala
nyeri menjalar, seiring waktu pada pasien yang terlambat
diidentifikasi dapat kehilangan fungsi syaraf lainnya seperti
merasakan sentuhan, kelumpuhan, hingga fungsi yang
mengontrol kemih dan buang air besar.
Apa yang harus dilakukan bila mengalami keluhan di atas?
Gambar 1 : Ilustrasi Hernia Nucleus Pulposus Periksakanlah ke dokter terdekat, konfirmasi
(sumber: www.google.com) kasus HNP memerlukan pemeriksaan lebih lanjut seperti
Bagaimana HNP bisa terjadi? MRI (Magnetic Resonance Imaging) hingga EMG-NCV
HNP terjadi dikarenakan adanya kerusakan dari (Electromyography-Nerve Conduction Velocity) untuk
bantalan tulang belakang, yang diikuti pergeseran bantalan memastikan bahwa diagnosis pasien adalah HNP. Setelah
yang rusak tersebut menekan syaraf di area tulang belakang. terkonfirmasi bahwa pasien mengalami HNP, pasien akan
Hal ini dapat menjelaskan dari nyeri punggung dan nyeri dinilai tingkat keparahan berdasar klinis dan penunjang.
syaraf yang memiliki sifat menjalar ke tungkai. Kerusakan Pengobatan disesuaikan dengan keparahan dari perjalanan
dari bantalan tulang belakang ini dapat terjadi dikarenakan penyakit pasien, dari obat minum hingga operasi tulang
beberapa faktor misalnya usia, dengan bertambahnya usia belakang.

8 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Apakah HNP bisa diobati tanpa operasi? sebagai operasi mayor. Bila pasien layak maka operasi
Pengobatan pada kasus yang ringan pada umumnya akan dilakukan, dimana akan dilakukan pasien telungkup,
akan dimulai secara konservatif dengan pemasangan kemudian dilakukan irisan di punggung sesuai lokasi
korset khusus yang bisa disebut sebagai Brace dan juga yang terdampak. Prinsip tindakan adalah membebaskan
diberikan obat-obatan anti nyeri. Pada beberapa kasus menjepit syaraf dan tetap menjaga kestabilan dari tulang
juga akan dilakukan fisioterapi agar mengurangi rasa nyeri belakang. Untuk menjaga kestabilan dari tulang belakang
yang dirasakan. Terkadang terapi dan obat saja tidak cukup akan ada implan yang dipasang.
maka dilakukan penyuntikan di ruang operasi, tindakan ini
Kapan bedah menjadi jalan satu-satunya bagi pasien HNP?
disebut Selective Nerve Root Block (SNRB) dimana disuntikan
Beberapa kasus pada pasien HNP tentu dapat
obat yang dapat menghambat rasa nyeri syaraf terjepit. Bila
diobati dengan non pembedahan, sedangkan ada beberapa
semua pengobatan ini tidak menunjukkan hasil yang baik,
indikasi mutlak yang gawat dan darurat untuk pasien
dokter bedah akan mempertimbangkan untuk dilakukan
dilakukan tindakan operas, dimana pasien mengalami
tindakan pembedahan.
sebuah kondisi yang disebut Cauda Equina Syndrome
dimana pasien memiliki gejala gangguan dalam berkemih,
impotensi, terasa kebas di bagian selangkangan, gangguan
buang air besar, dan kelemahan dari anggota gerak. Selain
itu ada indikasi lain yang tidak gawat darurat seperti lemah
tungkai yang progresif dan tidak ada respon dari terapi
non-bedah.
Apakah HNP dapat dicegah?
Beberapa faktor resiko yang sudah diidentifikasi
dapat menyebabkan HNP adalah, membenarkan postur,
menjaga berat badan ideal, berolahraga teratur agar
bantalan lebih sehat, dan berhenti merokok. Pada beberapa
pasien yang sering mengangkat beban berat juga diperlukan
perubahan dari teknik mengangkat beban yang baik yaitu
dengan bantuan otot-otot paha, dimana punggung di
Gambar 3. Contoh Brace Hernia Nucleus Pulposus keadaan lurus dan lutut ditekuk. Hal ini dapat meminimalisir
(sumber: www.google.com) beban berlebih pada tulang belakang dan membuat otot
Bagaimana pembedahan dilakukan? paha lebih aktif untuk membantu mengangkat beban.
Operasi dilakukan pad pasien dengan HNP dengan Artikel ini diharapkan menambah wawasan
gejala berat, dibutuhkan pemeriksaan status pasien masyarakat awam bahwa nyeri punggung terkadang bukan
terlebih dahulu, apakah layak di-operasi untuk keamanan hanya nyeri punggung dan terkadang dapat mengarah ke
bagi pasien sendiri. Hal ini diperlukan dikarenakan operasi masalah yang lebih serius, bahkan dapat berdampak kepada
yang dilakukan pada pasien yang menderita HNP, termasuk fungsi tubuh dalam kehidupan sehari-hari.

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 9


Info Medis

Trigger Finger
Kaku yang Menyakitkan
Oleh : dr. Wongso Kesuma, Sp.OT
Staf KSM Orthopaedi & Traumatologi RSUD Ulin Banjarmasin

T
angan adalah salah satu anggota tubuh yang sistem katrol untuk tendon). Pulley tersebut memiliki
paling sering digunakan setiap harinya. Fungsi bermacam-macam jenis sesuai lokasinya. Dengan adanya
tangan bermacam-macam, salah satunya untuk sistem pulley tersebut, maka tendon dapat berperan baik
menggenggam. Gerakan jari tangan ini dilakukan manusia ketika manusia melakukan gerakan jari tangan.
untuk makan, mandi, mengambil barang, dan lain
sebagainya. Apa jadinya bila gerakan jari tersebut tidak
dapat dikembalikan ke posisi lurus? Tentu hal ini dapat
mengganggu aktivitas pasien dalam kesehariannya. Bila
seseorang mengeluhkan gejala-gejala di atas, ia mungkin
sedang mengalami suatu kelainan yang dikenal sebagai
Trigger Finger. Artikel ini akan memberikan gambaran
penyakit untuk masyarakat awam dan menjelaskan
bagaimana penanganannya secara medis.
Apa Itu Trigger Finger?
Trigger Finger dapat dialih-artikan ke bahasa Gambar 1. Sistem Pulley pada tendon flexor tanga
Indonesia sebagai “jari pelatuk”. Pada kondisi ini jari yang Perjalanan Penyakit Trigger Finger
dilipat susah atau terasa seperti terkunci untuk dikembalikan Trigger finger dapat terjadi akibat penjepitan tendon
ke posisi lurus, dan bila dibantu diluruskan dengan cara pada sistem pulley, terutama di pulley A1. Sistem pulley
ditarik mungkin terdengar bunyi “pop” atau “klik”. Trigger ini seperti suatu terowongan tempat tendon berada.
Finger dapat terjadi di semua jari dan umumnya terjadi di Pulley menebal sehingga membuat terowongan tersebut
tangan dominan. Terkadang keluhan ini dapat disertai nyeri menyempit dan menjepit tendon. Aktifitas berlebih,
dan bengkak di pangkal jari. Hal ini disebabkan adanya terutama gerakan tangan yang menggenggam kuat, akan
peradangan dan pembengkakan tendon dari otot yang menyebabkan gaya pembebanan yang besar, terutama di
menggerakan jari sehingga tendon tidak dapat bergerak sekitar pulley A1. Hal ini menyebabkan pembengkakan
secara mulus dan “tersangkut” dari jalur normalnya. intratendon yang disertai hipertrofi / penebalan pulley.
Pembengkakan ini juga terkadang membuat gerakan jari Akibatnya, tendon tidak bisa bergerak sebagaimana
terasa sakit dan kaku. Seiring berjalannya waktu, pasien mestinya.
dapat mengalami kekakuan sendi di jari, akibat posisi
melipat yang terlalu lama.
Anatomi tendon di tangan
Untuk dapat melakukan gerakan sehari-hari, di
tangan manusia terdapat tulang, tendon, otot, saraf, dan
berbagai struktur penunjang lainnya. Terdapat dua puluh
dua tendon ekstrinsik yang melewati pergelangan tangan,
dan tendon-tendon tersebut memiliki selubung/jalurnya
masing-masing. Tendon ini berasal dari otot lengan bawah
dan akan menempel di tulang jari tangan. Umumnya Gambar 2: Ilustrasi Penyakit Trigger Finger
(sumber: www.580187.com/en/trigger-finger)
tendon ini berfungsi untuk meluruskan jari tangan (tendon
ekstensor) dan untuk melipat jari tangan / menggenggam Gejala Trigger Finger
(tendon fleksor). Trigger Finger memiliki perjalanan penyakit yang
Di bagian telapak tangan, tendon fleksor dilingkupi progresif dan keluhan akan memberat bila penyakit ini lama
suatu pulley (pembungkus tendon yang berperan sebagai tidak ditangani. Keluhan awal yang paling sering dirasakan

10 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


pada penderita Trigger Finger adalah adanya rasa nyeri di jawabannya adalah “tidak”. Pada pasien dengan gejala
daerah pangkal jari. Pada fase yang lebih lanjut akan dapat yang masih ringan, dokter akan menyarankan untuk
ditemukan rasa seperti tersangkut pada saat gerakan terapi konservatif yang merupakan kombinasi dari
menggenggam dan memerlukan bantuan untuk meluruskan mengistirahatkan jari yang terdampak disertai oleh obat-
jari yang terdampak. Pada fase yang lebih lanjut pasien obatan pendukung seperti pereda nyeri, antiinflamasi. Pada
bahkan mengeluhkan jari yang tidak bisa dikembalikan sama beberapa pasien juga dilakukan pemasangan splint/bidai,
sekali ke posisi lurus setelah menggenggam. Pengobatan ataupun dilakukan penyuntikan menggunakan obat steroid.
pada Trigger Finger pun beragam sesuai dengan tingkat Penyuntikan steroid memberikan hasil yang memuaskan
keparahannya. pada kelainan trigger finger primer. Namun tindakan ini
Bagaimana mengetahui pasien memiliki Trigger Finger? harus dilakukan dengan cermat, karena memiliki risiko
Pada beberapa kasus pasien dengan keluhan seperti putusnya tendon, dan tidak boleh disuntikan intratendon.
di atas dapat memeriksakan diri ke dokter terdekat, penyakit Pada beberapa pasien yang masih tidak membaik baru
ini relatif mudah didiagnosis secara klinis dan pengobatan akan dipikirkan tindakan yang lebih invasif yaitu tindakan
fase awal cenderung dapat diobati dengan medikamentosa pembedahan.
dan perubahan aktivitas. Dokter juga akan berusaha Pembedahan pada kasus trigger finger, dapat
menentukan apakah kelainan ini merupakan kelainan dilakukan dengan anestesi lokal ataupun anestesi umum
primer atau kelainan sekunder yang terjadi bersamaan tergantung kondisi pasien. Pada tindakan ini, dilakukan
penyakit lainnya. Pada beberapa kasus dengan gejala yang sayatan kecil di lokasi pulley A1 jari yang mengalami
menetap ada baiknya pasien berkonsultasi ke dokter bedah kelainan. Setelah pembedahan, tangan pasien akan dibalut
ortopedi dan traumatologi untuk mempertimbangkan dengan kasa steril, dan pasien diminta untuk dapat segera
apakah pengobatan dapat dilakukan secara konservatif melatih gerakan jari. Semoga artikel ini dapat memberikan
(non-pembedahan) atau membutuhkan tindakan bedah. informasi untuk masyarakat awam sehingga mendapatkan
wawasan dan pengetahuan tentang penyakit Trigger
Bagaimana Penanganan kasus Trigger Finger?
Finger, serta mengetahui tanda dini dari penyakit ini.
Hal yang ditanyakan masyarakat awam adalah,
“Apakah penyakit saya ini mutlak harus di operasi?”

Gambar 3. Penyuntikan pada Trigger Finger

Gambar 4. Tindakan operasi Trigger Finger (sumber : www.medmovie.com)

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 11


Pembedahan jantung
terbuka
Oleh : dr. Ahmad Ghozali Sp.BTKV.,FIHA
Staf Bedah Toraks Kardiak dan Vaskular-Endovaskular
RSUD Ulin Banjarmasin

J
antung adalah organ inti dari sistem kardiovaskular dan paru selama jantung dilakukan pembedahan. Mesin ini 
dalam tubuh. Fungsi jantung sebagai pompa memiliki selalu terkalibrasi, aman dengan monitor yang yang lengkap
kedudukan sentral dalam peredaran darah dalam dan dijalankan oleh tim perfusionist. Setelah operasi
tubuh baik yang keluar dari jantung maupun yang kembali jantung selesai, maka jantung akan didenyutkan kembali
padanya. Sehingga, adanya gangguan pada jantung akan dan berfungsi kembali memompa darah dari dan ke seluruh
sangat berpengaruh pada seluruh sistem dalam tubuh tubuh. Berbeda dengan bedah jantung terbuka, bedah
utamanya sistem kardiovaskular. Sebagian besar penyakit jantung tertutup merupakan pembedahan yang dilakukan
jantung perlu tindakan operasi jantung dengan dukungan tanpa membuka ruang jantung sehingga tidak perlu
teknologi dan manajemen risiko yang khusus. Prosedur menggunakan mesin jantung paru. Seiring perkembangan
operasi menjadi pilihan yang baik mengingat luaran teknik bedah, beberapa tindakan bedah jantung yang
dan kesintasan jangka panjang sehingga bedah jantung standar operasinya menggunakan mesin pintas jantung
merupakan pilihan yang baik dan dianjurkan pada kasus- paru (HLM) dapat dilakukan tanpa HLM misalnya pada
kasus yang sesuai. prosedur pintas koroner (Coronary Arterial Bypass Grafting/
Bedah jantung didefinisikan sebuah prosedur CABG)) dapat dilakukan dengan Off-pump Coronary Arterial
operasi atau upaya untuk mengoreksi kelainan anatomi Bypass Grafting (OPCAB). Tetapi, meskipun operasi pintas
dan fungsi jantung. Jenis pelayanan bedah jantung sangat koroner menggunakan teknik OPCAB, tetap diperlukan
bervariasi dan umumnya dikelompokkan menjadi 2 grup HLM bila suatu kondisi memerlukan konversi ke CABG.
yaitu bedah pada kasus dewasa dan bedah pediatrik dan
kongenital. Tindakan bedah pada dewasa dapat berupa
prosedur pintas koroner, operasi pada katup jantung baik
mitral maupun aorta, aritmia, operasi pada aorta dan
tumor, sedangkan kasus pediatrik dan kongenital dapat
berupa posedur korektif seperti penutupan ASD-VSD, total
koreksi pada tetralogy of Fallot , juga dapat berupa tindakan
paliatif seperti BT Shunt (Blalock-Taussig Shunt, BCPS
(Bidirectionalcavopulmonary Shunt) dan Fontan Procedure.
Bedah jantung dapat dibagi menjadi 2, yaitu bedah
jantung terbuka dan bedah jantung tertutup. Bedah
jantung terbuka yaitu pembedahan yang dilakukan dengan
membuka ruang jantung memakai dukungan pintasan
jantung paru (Cardiopulmonary bypass/extracorporeal
circullation). Pada operasi tersebut, jantung akan dihentikan
beberapa saat dengan pemberian obat cardioplegia. Fungsi Gambar 1. Skema kerja Heart Lung Machine (HLM) serupa
dengan Extra Corporeal Membrane Oxygenation (ECMO)
pompa jantung akan digantikan oleh sebuah mesin jantung darah dari tubuh dialirkan ke suatu sistem mesin, dilakukan
paru (heart-lung machine) untuk mengganti kerja jantung pertukaran oksigen dan dipompakan kembali ke jantung.

12 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Persiapan yang dilakukan oleh pasien sebelum menurunkan penyulit gastrointestinal (mual, muntah dan
bedah jantung adalah menjalani pemeriksaan diagnostik distensi lambung). Selain itu, dukungan mental spiritual
yang diperlukan misalnya angiografi, echocardiografi, menjadi sangat penting karena operasi yang berisiko dan
kedokteran nuklir, USG doppler carotis, treadmill dan prosedur yang rumit sering memberikan stress tersendiri
beberapa pemeriksaan penunjang lain yang disyaratkan. bagi pasien.
Penapisan fokus infeksi dilakukan dengan pemeriksaan gigi- Pasca operasi pasien akan menjalani perawatan
mulut, telinga-hidung-tenggorok dan paru. Obat-obatan intensif di Unit Perawatan Intensif. Umumnya pasien
yang mengganggu faal koagulasi sebaiknya dihentikan tanpa komplikasi berada di ICU selama 1 atau 2 hari.
minimal 7 hari sebelum operasi dan persiapan darah Segera setelah lepas mesin nafas pasien mendapatkan
juga menjadi hal yang penting terutama kasus emergensi terapi gizi dan fisioterapi kardiovaskular. Terapi diberikan
dengn risiko perdarahan. Persiapan lain adalah dengan secara bertahap sesuai kondisi pasien sampai akhirnya
cukur rambut daerah operasi sesuai prosedur yang akan dapat dilakukan perawatan di rumah oleh keluarga. Untuk
dilakukan, dan mandi sabun antiseptik untuk menekan selanjutnya pemantauan profil jantung, kebugaran dan diet
koloni kuman di kulit. Puasa 8 sampai 10 jam sebelum dilakukan secara poliklinik.
operasi, pemberian obat premedikasi dan lavement untuk

Gambar 2. Skema pintas koroner dengan menggunakan graft arteri mammaria interna dan vena tungkai

Redaksi menerima tulisan untuk dimuat di Ulin News, panjang tulisan 2 kwarto
dengan spasi 1,5. Redaksi berhak mengedit tulisan sesuai dengan
visi dan misi RSUD Ulin Banjarmasin

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 13


Medika

Oleh :
Sindrom Syok Dengue (SSD)
dr. Rina Yuniarti, Sp. PD
Staf KSM Ilmu Penyakit Dalam Divisi Tropik Infeksi

S
indroma Syok Dengue (SSD) adalah kasus demam permeabilitas pembuluh darah yang ditunjukkan oleh
berdarah dengue disertai dengan manifestasi salah satu dari berikut ini: Meningkatnya hematokrit /
kegagalan sirkulasi/syok/renjatan. Sekitar 30-50% hemokonsentrasi ≥20% dari baseline atau penurunan
penderita Demam Berdarah Dengue (DBD) mengalami hematokrit pada masa pemulihan, atau bukti kebocoran
syok dan berakhir dengan kematian, terutama bila tidak plasma seperti efusi pleura, asites atau hipoproteinemia
ditangani secara adekuat. / hipoalbuminaemia.
Tidak semua yang terinfeksi virus dengue akan
Sindroma Syok Dengue
menunjukkan gejala DBD berat. Ada yang hanya bergejala
Kriteria untuk DBD seperti di atas dengan tanda-
demam ringan yang akan sembuh dengan sendirinya
tanda syok termasuk:
atau bahkan ada yang sama sekali tanpa gejala sakitoi
• Takikardia, ekstremitas dingin, waktu pengisian kapiler
(asimtomatik). Sebagian lagi akan menderita demam
memanjang, nadi lemah, lesu atau gelisah, yang
dengue saja yang tidak menimbulkan kebocoran plasma
mungkin merupakan tanda dari penurunan perfusi otak
dan mengakibatkan kematian.
• Tekanan nadi ≤20 mmHg dengan peningkatan tekanan
Definisi diastolik, misalnya 100/80 mmHg
Penyakit DBD adalah penyakit menular yang • Hipotensi yang disesuaikan dengan usia, 80 - 90 mmHg
disebabkan oleh virus dengue dan ditularkan terututama untuk dewasa
oleh nyamuk Aedes aegypti. Virus Dengue termasuk famili
Patofisiologi
Flaviviridae dan ada 4 serotipe yang diketahui yaitu DEN-1,
SSD terutama terjadi karena adanya reaksi antigen-
DEN-2, DEN-3, dan DEN-4. Semua serotipe virus Dengue
antibodi dalam sirkulasi yang mengakibatkan aktifnya
ini ditemukan bersirkulasi di Indonesia. Infeksi virus
sistem komplemen C3 dan C5 yang melepaskan C3a dan
Dengue pada manusia sudah lama ditemukan dan
C5a, dimana 2 peptida tersebut sebagai histamine tubuh
menyebar terutama di daerah tropik pada abad 18. Vektor
yang merupakan mediator kuat terjadinya peningkatan
Penular Nyamuk Aedes aegypti maupun Aedes albopictus
permeabilitas dinding pembuluh darah yang mendadak
merupakan vektor penularan virus dengue dari penderita
sebagai akibat terjadinya perembesan plasma dan elektrolit
kepada orang lain melalui gigitannya. Nyamuk A. aegypti
melalui endotel dinding pembuluh darah dan masuk ke
merupakan vektor penting di daerah perkotaan (daerah
dalam ruang interstitial sehingga menyebabkan hipotensi,
urban) sedangkan daerah pedesaan (daerah rural) kedua
peningkatan hemokonsentrasi,hipoproteinemia dan efusi
spesies nyamuk tersebut berperan dalam penularan.
cairan pada rongga serosa.
Manifestasi klinis Kondisi hipovolemia ini bila tidak ditangani segera
Demam Berdarah Dengue: akan berakibat anoksia jaringan dan asidosis metabolik,
• Demam onset akut durasi 2-7 hari sehingga terjadi pergeseran ion kalsium dari intraseluler
• Manifestasi perdarahan , yang ditunjukkan oleh salah ke extraseluler. Mekanisme ini diikuti oleh penurunan
satu dari berikut : tes tourniquet positif, petechiae , kontraksi otot jantung dan venous pooling sehingga lebih
ekimosis atau purpura , atau perdarahan dari mukosa , memperberat kondisi syok.
saluran pencernaan , area penyuntikan dan lainlain Selain itu penyebab kematian penderita SSD adalah
• Trombosit ≤100 000 sel / mm3 perdarahan hebat saluran pencernaan yang biasanya timbul
• Bukti objektif kebocoran plasma akibat peningkatan setelah syok berlangsung lama dan tidak diatasi secara

14 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


adekuat. Terjadinya perdarahan ini disebabkan oleh: IV harus lebih agresif.
• Trombositopenia hebat, dimana trombosit mulai • Terapi medikamentosa bersifat simptomatis
menurun pada masa demam dan mencapai nilai • Pemantauan laboratorium harus dilakukan sesegera
terendah pada masa syok. mungkin untuk menilai keterlibatan organ.
• Gangguan fungsi trombosit • Transfusi darah merupakan langkah berikutnya harus
• Kelainan sistem koagulasi, masa tromboplastin segera dikerjakan (setelah menilai HCT praresusitasi)
partial,masa protrombin memanjang sedangkan diikuti dengan monitoring ketat,
sebagian besar penderita didapatkan masa thrombin • Pantau kecukupan cairan, dan diuresis.
normal, beberapa faktor pembekuan menurun
Pencegahan
termasuk factor ,V,VII,IX,X,dan fibrinogen.
a. Pengendalian vektor.
• Koagulasi Intravaskular Diseminata
• Pengendalian Cara Kimiawi, digunakan insektisida yang
Diagnosis ditujukan pada nyamuk dewasa atau larva. Contoh
Pasien didiagnosis SSD bila memenuhi kriteria: insektisida: golongan organoklorin, organofosfor,
• Memenuhi manifestasi klinis DBD dan SSD karbamat, dan pyrethoid. Diaplikasikan dalam bentuk
• Ditemukan tanda dan gejala syok ditandai nadi cepat penyemprotan (spray) terhadap rumah-rumah
dan lemah serta penurunan tekanan nadi, hipotensi, penduduk dan abatisasi.
kaki dan tangan dingin, kulit lembab, dan gelisah. • Pengendalian Hayati/Biologik. Beberapa jenis ikan
kepala timah (Panchaxpanchax), ikan gabus (Gambusia
Laboratorium
affinis) adalah pemangsa yang cocok untuk larva
• Trombositopenia ( < 100.000 / mm3 )
nyamuk. Beberapa jenis golongan cacing nematoda
• Hemokonsentrasi : hematokrit meningkat > 20% dari
seperti Romanomarmis iyengari dan Romanomarmis
baseline pasien tersebut atau populasi dengan usia
culiforax merupakan parasit yang cocok untuk larva
sama.
nyamuk.
Dua kriteria klinis pertama ditambah trombositopenia
• Pengendalian Lingkungan. Memasang kawat kasa pada
dan hemokonsentrasi atau peningkatan nilai hematokrit
pintu, lubang jendela, dan ventilasi di seluruh bagian
cukup untuk menegakkan diagnosa DBD. Jika terdapat
rumah. Hindari menggantung pakaian di kamar mandi,
hepatomegali selain dua kriteria klinis diatas, maka DBD
di kamar tidur, atau di tempat yang tidak terjangkau
dapat disangkakan sebelum munculnya tanda-tanda
sinar matahari.
kebocoran plasma.
• Gerakan pemberantasan sarang nyamuk: Menguras
Munculnya efusi pleura (yang ditemukan berdasarkan
tempat penampungan air, menutup rapat penampungan
rontgen torak maupun sonografi) merupakan bukti yang
air dan mengubur barang bekas.
paling objektif terhadap adanya kebocoran plasma, dengan
hipoalbuminemia sebagai bukti pendukungnya.

Tatalaksana
• Observasi keadaan umum, dan tanda vital.
• Terapi Oksigen
→→ Resusitasi cairan dari SSD berbeda dari syok yang
lain misalnya syok septik . Sebagian besar kasus
SSD akan memberikan respon terhadap pemberian
cairan 300-500 ml (pada orang dewasa) dalam
1 jam atau bila perlu secara bolus. Selanjutnya,
pemberian cairan harus disesuaikan dengan
kebutuhan berdasarkan BB. Namun, sebelum
memutuskan untuk mengurangi jumlah cairan IV
yang diberikan, kondisi klinis, tanda-tanda vital,
produksi urin dan nilai hematokrit harus diperiksa
terlebih dahulu untuk memastikan perbaikan klinis.
Sedangkan resusitasi cairan awal pada DBD derajat

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 15


Oleh : dr. Arif Budiman Susatya, Sp.An
Mini ICU
Staf KSM Anestesi RSUD Ulin Banjarmasin

I
CU merupakan kepanjangan dari intensive care unit (ICU) dapat dilakukan tindakan pemantauan yang lebih invasif.
yakni, sebuah sistem terorganisir untuk menyediakan Sementara ICU Level 3 dikelola oleh dokter subspesialis
perawatan untuk pasien sakit kritis. Perawatan pasien ICU, seperti dokter spesialis anestesi dengan subspesialisasi
sakit kritis memerlukan pemantauan yang intensif, perawatan intensif. Level ini merupakan level ICU tertinggi,
sehingga diperlukan alat dan tenaga khusus dalam lingkup dimana seluruh staf medis dari dokter hingga perawat
ICU. Yang dimaksud intensif adalah pemantauan terus memiliki pelatihan khusus dalam bidang perawatan intensif.
menerus terhadap status fisiologis pasien. Pasien yang Tindakan pemantauan pada ICU level 3 lebih komprehensif
membutuhkan perawatan intensif termasuk pasien dengan dan lengkap.
gangguan jalan nafas, pernafasan, dan sirkulasi (seperti Mini ICU merupakan suatu fasilitas yang dibuat
jantung), pasien paska operasi mayor juga perlu dilakukan sementara, dapat berlokasi dimana saja, dan dilengkapi
perawatan intensif, pasien dengan kondisi infeksi berat perlengkapan selayaknya perawatan ICU level 1 dengan
yang memerlukan bantuan pernafasan juga memerlukan tenaga kesehatan yang berpengalaman seperti pada ICU
perawatan intensif. Termasuk pasien-pasien covid sedang level 1 atau level 2. Mini ICU dibuat untuk melakukan
ke berat yang mengalami gangguan saturasi oksigen juga pertolongan kegawatdaruratan yakni jalan nafas (airway),
memerlukan perawatan intensif. bantuan nafas (breathing) dan (bantuan sirkulasi) circulation
Pemantauan yang dilakukan dapat suatu (ABC) bagi pasien yang mengalami gangguan kesadaran,
pemantauan yang bersifat non-invasif (saturasi oksigen gangguan jalan nafas, pernafasan dan sirkulasi (jantung).
melalui jari, pemantauan denyut jantung dan tekanan Di dalam Mini ICU juga dilakukan pemantauan
darah, atau pemantauan EKG (elektrokardiografi untuk secara kontinyu hingga kondisi pasien pulih, atau pasien
rekam jantung) atau EEG: (elektoensefalografi untuk dapat di transportasi ke rumah sakit dengan ambulans,
rekam otak). secaraterus menerus) atau juga bersifat tergantung evaluasi kondisi pasien oleh dokter. Mini ICU
invasif (pemantauan hemodinamik, pemantauan tekanan yang dibuat harus memiliki peralatan yang cukup lengkap
intrakranial). Data pemantauan tersebut selalu terpampang untuk memberikan pertolongan dalam hal jalan nafas,
sehingga sangat mudah dievaluasi secara kontinyu oleh pernafasan, dan jantung, seperti monitor EKG, tabung
tenaga kesehatan. oksigen, ventilator mini, alat pacu jantung otomatis,
ICU memiliki 3 level yang berbeda. Level 1 penyedot cairan, serta fasilitas bedah minimal.
merupakan ICU paling dasar, dimana terdiri dari dokter Tenaga kesehatan pada mini ICU paling tidak
dan perawat yang memiliki pengalaman dalam menangani memiliki tenaga kesehatan yang berpengalaman dalam
kasus kritis, tanpa adanya pelatihan formal. Pada level ini menangani pasien kritis seperti pada ICU level 1. Mini ICU
sudah memiliki kapasitas untuk memantau tanda-tanda dapat dibuat untuk tujuan khusus seperti pemantauan
vital secara non-invasif, memantau saturasi oksigen dan pasien paska vaksinasi, atau dibuat pada area pertandingan
pemantauan EKG terus menerus. Pemberian oksigen olahraga, olimpiade, pertemuan penting seperti pertemuan
tambahan melalui masker atau dengan tekanan positif antar negara, acara-acara kepresidenan, dan sebagainya.
non-invasif atau bantuan nafas mekanik invasif jangka Tenaga medis pada mini ICU memang membutuhkan
pendek juga tersedia. ICU level 2 dikelola oleh berbagai tenaga medis seperti pada ICU level 1, tapi pada kondisi
dokter spesialis, terutama dokter anestesi, pada level ini tertentu, tergantung besar, kepentingan, dan ruang lingkup

16 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


pembuatan mini ICU tersebut, tenaga medis setara ICU ditangani di mini ICU tidak selalu harus dibawa ke rumah
level 2 diperlukan seperti dokter spesialis anestesi dan sakit, sehingga dokter yang memiliki pengalaman dalam
jantung. bidang pasien kritis diperlukan, untuk melalukan penilaian
Konsep mini ICU ini merupakan konsep yang sudah kondisi pasien, apakah pasien tergolong pasien yang hanya
diterapkan di Indonesia. Salah satu contoh tersering mini perlu dipantau sementara pada fasilitas mini ICU tersebut
ICU dibuat pada pelaksanaan vaksinasi COVID lansia, oleh atau perlu dibawah ke RS. Sehingga dimana ada mini ICU,
karena adanya kejadian paska vaskinasi yang bervariasi ambulans pun harus tersedia sehingga pemindahan pasien
pada setiap individu, sehingga fasilitas mini ICU dapat dari mini ICU ke rumah sakit dapat dilakukan segera apabila
dibuat untuk melakukan pemantauan apabila terjadi diperlukan.
kejadian paska vaskinasi yang cukup berat. Pasien yang

Contoh Mini ICU

ULIN NEWS SEKARANG JUGA SUDAH BISA DIAKSES


Tutorial membuka Ulin News di website ulin
1.Buka web RSUD Ulin (http://rsulin.kalselprov.go.id/kontak.php)
2.Klik menu beranda
3. Scroll bagian kanan luar ke bawah sampai menemukan unduh Ulin News
4.File terdowload ke HP/komputer (sesuai membukanya dimana)
5.File sudah bisa dibuka dan dibaca

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 17


Untuk Kita

Fenomena Revenge Travel dari


Kacamata Psikologis
Oleh : Raden Fauziah Febrianni Fathurochman, M.Psi, Psikolog
Psikolog Klinis, Staf Instalasi Psikologi RSUD Ulin Banjarmasin

R
evenge Travel atau perjalanan balas dendam dan udara mensyaratkan vaksin sebagai lampu hijau
ialah sebuah perjalanan yang dilakukan individu untuk melakukan perjalanan. Selain itu adanya pengaruh
sebagai bentuk apresiasi terhadap diri sendiri atas media sosial yang kerap kali menghadirkan keindahan
kerja keras yang dilakukan sepanjang hidupnya. Dikutip alam, nikmatnya kuliner domestik maupun internasional
dari independent.co.uk, ketika seseorang merasa telah membuat perjalanan balas dendam ini makin diminati
menghabiskan hari-harinya untuk bekerja maka ada hari Tidak hanya keluar kota maupun luar negeri, pada masa
pembalasan yakni hari dimana ia menghabiskan waktunya pandemi ini yang penting adalah bisa keluar dari rumah
untuk menikmati wisata alam atau rekreasi panjang, hal atau tempat isolasi, oleh karena itu wisata dalam kota
ini akibat individu merasa sudah terlalu banyak bekerja yang didukung dengan pembukaan mall, cafe-cafe, area-
(overworked) dan untuk mencapai keseimbangan dalam area publik menjadi salah satu tujuan seseorang untuk
hidupnya maka ia membalasnya dengan perjalanan wisata. melakukan perjalanan balas dendam ini.
Pada masa pendemi covid-19, istilah revenge travel
menjadi perbincangan hangat karena muncul sebagai
tanggapan atas rasa terpenjara akibat pembatasan
pergerakan fisik semasa pandemi. Orang beramai-ramai
melakukan perjalanan atau mendatangi suatu objek wisata
setelah adanya kelonggaran beraktivitas yang diberikan
oleh pemerintah. Perlu diwaspadai bahwa Revenge Travel
selama masa pendemi dapat mengakibatkan kerumunan.
Oleh karena itu protokol kesehatan harus tetap dijaga.
Gambar 2. Fenomena Revenge Travel
Jangan sampai fenomena di negara India terulang di
Indonesia, yaitu saat ribuan orang berkumpul di sungai Dalam pandangan psikologi, fenomena diatas dapat
gangga untuk merayakan festival Kumbh Mela pada bulan terjadi karena rasa jenuh dan bosan yang amat sangat,
April 2021 lalu. Akibatnya jumlah kasus positif di negara seperti yang dijelaskan dalam sebuah studi yang dilakukan
tersebut meningkat drastis dan imbasnya ke seluruh dunia. oleh Department of Psychological Medicine, King’s
College London (2020), menunjukkan bahwa yang menjadi
sumber stress pada individu yang menjalani karantina pada
masa pandemi covid 19 diantaranya durasi karantina yang
terlalu lama serta rasa bosan.
Ketika seseorang hanya bisa menemui pemandangan
yang itu-itu saja, bertemu dengan orang yang itu-itu
saja, makanan yang itu-itu saja dapat memicu adanya
perasaan tertekan, apabila terjadi terus menerus maka
akan mempengaruhi perilaku kesehariannya seperti sering
merasa lelah tanpa alasan, sering merasa gugup atau gelisah,
Gambar 1. Festival Kumbh Mela di Sungai Gangga sering merasa kehilangan harapan, merasa membutuhkan
bulan April 2021
usaha yang besar untuk melakukan sesuatu, serta merasa
Alasan seseorang melakukan perjalanan balas tidak ada satupun hal atau orang yang dapat menghibur
dendam di masa pandemi ini kebanyakan karena merasa dirinya. Apabila perasaan tersebut dirasakan sepanjang
sudah mendapatkan vaksin dosis ke 2, bagaimana tidak? waktu lebih dari 30 hari maka individu tersebut berada
Karena hampir semua aturan perjalanan baik darat, laut dalam kondisi distres yang tinggi. Artinya individu tersebut

18 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


membutuhkan bantuan psikolog dan/atau psikiater untuk pemikiran tersebut, maka usaha yang dapat dilakukan
membantu mengatasi perasaan tertekannya. ialah dengan melihat lingkungan sekitar bahwa ada
Distres merupakan bagian dari stres. Stres adalah banyak orang yang mau dan mampu membantunya. Mulai
kondisi saat seseorang merasakan sesuatu sebagai tekanan dari keluarga terdekat seperti orang tua atau saudara,
atau hal yang memberatkan atau melebihi kemampuan kemudian teman, lalu komunitas, dan lainnya. Tujuannya
yang dimilikinya sehingga dapat mengancam kesejahteraan adalah agar individu tidak merasa sendirian.
dirinya (lazarus & Folkman, 1984). Adalah wajar manusia 2. I Am (Saya mempunyai) : Merupakan kekuatan pribadi
mengalami stres karena dengan begitu manusia akan individu.
belajar untuk melakukan suatu perubahan dalam hidupnya. Perasaan tidak percaya diri, rendah diri, mengasihani
Stres ini terbagi menjadi dua, yakni stres positif (eustress) diri sendiri, seringkali terlintas saat diri dalam kondisi
dan stres negatif (distress). Stres positif adalah stress yang terpuruk, sehingga untuk bisa bangkit harus yakin pada
akan membawa atau mendorong individu untuk melakukan diri sendiri bahwa saya memiliki kelebihan, saya memiliki
sesuatu sehingga membantunya menghilangkan perasaan potensi, saya memiliki keterampilan. Bisa dimulai dari
kurang nyaman. Sebaliknya stres negatif adalah stres yang mengingat kembali masa-masa dimana anda pernah
membuat individu hanya diam atau tidak mau melakukan melakukan sesuatu minimal untuk diri sendiri seperti
suatu perubahan dalam hidupnya, akibatnya perasaan membersihkan diri, merias diri, kemudian mengingat masa
kurang nyaman dalam dirinya tidak hilang. dimana Anda pernah melakukan sesuatu untuk orang
lain seperti membuat masakan, membuatkan minuman,
dan seterusnya. Tujuannya adalah agar individu merasa
dicintai, disayangi, mensyukuri dengan hal-hal yang telah
dikaruniai oleh Tuhan.
3. I Can (Saya Bisa) : Merupakan kemampuan Individu
untuk melakukan sesuatu.
Seringkali perasaan tidak mampu melakukan sesuatu
muncul saat berada pada situasi tertekan atau terpuruk.
Untuk bisa bangkit dari perasaan tersebut maka individu
harus mau bergerak untuk melakukan sebuah inovasi atau
terobosan baru dalam hidupnya. Faktor ketiga ini yang
nampaknya terjadi pada saat orang-orang melakukan
Gambar 3. Ilustrasi Stress
Revenge Travel atau perjalanan balas dendam dimana
Melakukan suatu perjalanan merupakan salah satu Tujuannya adalah untuk membangkitkan kembali perasaan
cara yang dapat dilakukan untuk menghilangkan perasaan mampu melakukan sesuatu hal yang dapat membuatnya
kurang nyaman dalam diri, dengan melihat keindahan alam, merasa terbebas dari beban yang ia rasakan selama
merasakan segarnya udara di perbukitan, merasakan menu menjalani masa karantina atau pembatasan pergerakan
masakan baru, melihat orang-orang baru, bertemu dan fisik dimasa pandemi covid 19.
bertukar cerita dengan orang baru, akan membangkitkan Dengan demikian fenomena revenge travel atau
perasaan semangat dalam menjalani hidup. Mengapa? perjalanan balas dendam ini bisa memberikan dampak
Karena melakukan suatu perjalanan bisa menjadi faktor positif maupun negatif apabila dilakukan dalam masa
resiliensi atau ketangguhan seseorang dalam menghadapi pandemi. Dampak positifnya yakni secara psikologis dapat
perasaan tertekan. membantu mengurangi distres orang-orang yang menjalani
Resiliensi adalah kemampuan untuk mengatasi dan isolasi atau pembatasan pergerakkan fisik, kemudian
beradaptasi terhadap kejadian yang berat atau masalah dapat memberikan perbaikan secara ekonomi bagi negara
yang terjadi dalam kehidupan (Reivich dan Shatte, 2002). maupun para pelaku usaha. Namun apabila tidak disertai
Resiliensi biasa digunakan untuk menyebutkan suatu dengan menjaga protokol kesehatan maka dapat membuat
kondisi individu yang berhasil kembali dari kondisi terpuruk. dampak negatif yakni angka penderita covid-19 bisa naik
Faktor-faktor yang dapat meningkatkan resiliensi ada 3, secara signifikan, para tenaga medis kembali harus ekstra
yakni (Grotberg, 1995): kerja keras untuk melakukan pelayanan, dan ekonomi
1. I Have (Saya memiliki) : Merupakan dukungan eksternal negara maupun pelaku usaha akan tersendat kembali
yang dimiliki oleh individu. karena akan ada kebijakan pembatasan pergerakkn. Jadi
Mengalami perasaan tertekan seringkali membuat apabila akan menjalani perjalanan sebaiknya ikuti aturan
diri merasa sendirian, seolah-olah tidak ada satupun orang pemerintah serta patuhi protokol kesehatan.
yang bisa memahami dirinya. Untuk bisa bangkit dari

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 19


Tips & trik

Sabar, syukur, dan tawakal


Meningkatkan kualitas hidup
Pasien Gagal Jantung Kronik
Oleh : dr. H. Fauzan Muttaqien, Sp.JP, FIHA
Staf KSM Jantung RSUD Ulin Banjarmasin

akan merasa bahwa kesedihan yang dialami akan cepat


pulih daripada mereka yang mempunyai keyakinan rendah.
untuk mengatasi atau menghadapi masalah fisik tersebut.
Sementara itu Bauer mendapati responden yang mayoritas
memiliki karakter berserah kepada Tuhan, dan berusaha
untuk kesembuhan. cenderung lebih memikirkan tentang
kesembuhan dan tidak mengkhawatirkan kematian.

M
Tawakal berkorelasi dengan keimanan seseorang
emperbaiki kualitas hidup merupakan salah satu sehingga tawakkal tentunya tidak akan muncul pada
tujuan terapi penyakit terminal, seperti gagal seseorang yang memiliki tingkat keimanan atau
jantung. Pasien gagal jantung yang mempunyai keberagamaan yang rendah. Pada studi meta analisis
kualitas hidup jelek lebih sering masuk ke rumah sakit, yang dilakukan oleh Bonelli dan Koenig didapatkan
pergi ke dokter, dan pusat layanan kesehatan yang lain. seseorang yang beragama dengan baik berhubungan
Penerimaan pasien gagal jantung kronik terhadap dengan kesehatan mental yang baik, salah satunya angka
kondisinya sangat dipengaruhi oleh faktor psikologis depresi yang lebih rendah. Pada pasien gagal jantung
seperti status depresi, tingkat kecemasan, dan stress. kronik didapatkan korelasi positif antara spiritualitas
Terkadang pasien gagal jantung kronik sulit menerima dan kesehatan mental yang lebih baik. Bekelman dkk
kenyataan terhadap penyakit yang dideritanya. Ketika melaporkan pasien gagal jantung dengan spiritualitas yang
pasien sudah merasa jenuh, pasien akan mudah merasa lebih tinggi memiliki status kesehatan terkait gagal jantung
cemas dan stress yang berlebihan akan mengakibatkan yang lebih baik.
pasien mengalami depresi serta menurunnya kualitas David, Elizabeth, & Martha menyatakan bahwa
hidup. spiritualitas mempengaruhi penyembuhan pada pasien
Penelitian Jaarsma et al menyatakan bahwa gagal jantung yang dirawat di ruang perawatan intensif.
sebanyak 60% pasien dengan gagal jantung kronik Koenig menyatakan bahwa 90% pasien bertumpu pada
memiliki gangguan tidur dan sekitar 23%-75% pasien spiritualitas yang dapat memberikan kenyamanan dan
mengalami nyeri dan cemas yang berlebihan diakibatkan kekuatan selama menjalani penyakit serius.
kondisinya tersebut, sehingga pasien menjadi lebih sensitif Mills dkk meneliti peranan rasa syukur terhadap
dan merasa tidak memiliki fungsi lagi dalam hidupnya. kualitas hidup pasien gagal jantung asimptomatik. Dia
Apabila seseorang dalam keadaan sakit, maka mendapati, rasa syukur pada pasien gagal jantung
hubungan dengan Tuhannya pun semakin dekat, mengingat berhubungan dengan mood yang lebih baik (r = 0,41,
seseorang dalam kondisi sakit menjadi lemah dalam p<0,01), tidur yang lebih baik (r = 0,25, p<0,01), kelelahan
segala hal, tidak ada yang mampu membangkitkannya yang lebih rendah (r = -0,46, p<0,01) serta menurunkan
dari kesembuhan, kecuali Sang Pencipta. Pasien yang kadar biomarker inflamasi (r = -0,17, p<0,05). Salah satu
mengalami gagal jantung merasakan bahwa hidupnya dekat mekanisme yang mendasarinya adalah perubahan persepsi
dengan kematian hal ini akan mempengaruhi pasien gagal dari negatif ke positif dalam kehidupan sehari-hari.
jantung menjadi distress spiritual. Distress spiritualitas Perubahan persepsi ini mampu mempengaruhi banyak hal,
yang dialami oleh pasien gagal jantung yaitu pasien tidak baik perilaku bahkan berhubungan dengan status inflamasi
mampu melaksanakan praktik keagamaan, terisolasi dari seseorang.
orang-orang yang dibutuhkannya. Hal ini bila tidak diatasi Rasa syukur juga berperan menurunkan angka
akan menyebabkan krisis dalam hidupnya. depresi. Dimana depresi dilaporkan dalam berbagai studi
Tawakal, yakni menyerahkan dan menyandarkan berhubungan dengan peningkatan resiko rehospitalisasi
segala masalah hanya pada Allah semata berperan penting dan mortalitas pada pasien gagal jantung kronik.
dalam ketahanan seseorang dalam menghadapi penyakit Penderita gagal jantung kronik memiliki kualitas
yang diderita. Penelitian yang dilakukan oleh Walsh hidup yang lebih rendah dibandingkan populasi yang lain.
menunjukkan bahwa seseorang yang memiliki keyakinan Dari penelitian-penelitian yang dipaparkan di atas, terbukti
spiritual akan mengurangi kesedihan jika dihadapkan bahwa sabar, syukur dan tawakal pada penderita penyakit
dengan kematian. Dengan keyakinan yang tinggi mereka jantung dapat meningkatkan kualitas hidup mereka.

20 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Peristiwa

Kunjungan Kerja Komisi IX DPR-RI ke


RSUD Ulin Banjarmasin
S
elasa, 16 Oktober 2021 Bertempat di Aula Utama
Gedung Ulin Tower lantai 8 RSUD Ulin Banjarmasin
mendapat kunjungan kerja dari Komisi IX Dewan
Perwakilan Rakyat (DPR) RI. Ketua Tim Rombongan
Kunjungan Kerja, yang merupakan Wakil Ketua Komisi
IX DPR RI Emanuel Melkiades Laka Lena menyampaikan,
kedatangan Komisi IX DPR RI ini dalam rangka menjalankan
fungsi pengawasan, yaitu melihat pembayaran klaim RS
Covid-19 di RSUD Ulin Banjarmasin mengingat RSUD
Ulin menjadi salah satu Rumah Sakit rujukan Covid-19
sekaligus ingin melihat penanganan pandemi Covid-19
di daerah Kalsel. Beliau mengatakan pembayaran klaim
di RSUD Ulin Banjarmasin relatif berjalan baik. Emanuel
juga sangat mendukung, jika RSUD Ulin ingin menjadi
salah satu rumah sakit pusat pelayanan jantung terpadu
di daerah Kalimantan, agar pasien jantung dari Kalsel tidak
Wakil Ketua komisi IX DPR RI beserta Asisten
perlu keluar daerah untuk pengobatan, operasi jantung Pemerintahan,sebagai perwakilan Gubernur Kalsel, Perwakilan
dan lainnya,, tegasnya. dari Kemenkes RI, BPJS,Kepala Dinkes Provinsi serta Plt.
Direktur RSUD Ulin

Sosialisasi tempat Uji Kompetensi (TUK) jabatan fungsional


di lingkup RSUD Ulin Banjarmasin
K
amis, 25 Nopember 2021 bertempat di Aula Utama fungsional kesehatan (jabfungkes) suatu kebanggaan bagi
Gedung Ulin Tower lantai 8 RSUD Ulin Banjarmasin RSUD Ulin Banjarmasin ke depan kita mampu melakukan
berlangsung kegiatan Sosialisasi Tempat Uji pengorganisasian uji kompetensi jabatan fungsional
kompetensi (TUK) di lingkup RSUD Ulin Banjarmasin. kesehatan, merencanakan uji kompetensi, menyusun
Kegiatan tersebut dibuka oleh Plt. Direktur RSUD Ulin instrument uji kompetensi dan melaksanakan uji
yang diwakili oleh Kepala Bidang SDM RSUD Ulin dan kompetesni serta mengevaluasi uji kompetensi. Harapan
dihadiri oleh perwakilan karyawan karyawatiI pejabat kepada Badan Pengembangan dan pemberdayaan Sumber
fungsionaL. Sosialisasi ini diadakan oleh Badan dan Daya Manusia Kesehatan RI unutk kegiatan Tempat Uji
Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kompetensi (TUK) dapat dilaksanakan sesuai standar dan
Kesehatan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, mampu memberikan Konstribusi yang positif bagi jabatan
dan Narasumber dari Kemenkes RI Maya Ratna Sari, SKP, fungsional kesehatan.
M.Kes (PPSDM) dan Raudah, SKM.
Pelaksanaan Sosialisasi Tempat Uji Kompetensi
(TUK) di lingkup RSUD Ulin Banjarmasin adalah dalam
rangka sosialisasi bagi penguji kompetensi jabatan
fungsional kesehatan yaitu kompetensi menjadi penguji
yang berfungi melakukan Uji Kompetensi Jabatan
Fungsional Kesehatan (Jabfungkes). Dalam sambutan
Bapak Ruspandi, S.H., M.H sebagai Kepala SDM RSUD
sambutan Bapak Ruspandi, S.H., M.H sebagai Kepala SDM
Ulin Banjarmasin mengatakan terwujudnya Tempat uji
RSUD Ulin Banjarmasin
Kompetensi (TUK) di lingkup RSUD Ulin bagi abatan

(Yan/red)

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 21


Penganugerahan penghargaan kepada
Pemenang Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik
di lingkungan RSUD Ulin Banjarmasin
Oleh : Yan Setiawan, S.Kep., Ns. M.Kep
Kepala Seksi Humas dan Informasi

J
um’at , 12 Nopember 2021 bertempat di Gedung Ulin Banjarmasin,” ucapnya. Diharapkan juga, inovasi yang
Tower Lantai 8. Bertepatan dengan Hari Kesehatan ada ini terus dikembangkan dan menularkannya kepada
Nasional (HKN) ke 57, digelar penganugerahan SDM di lingkungan RSUD Ulin Banjarmasin, sehingga
penghargaan kepada pemenang kompetisi inovasi nantinya ikut serta membuat inovasi. Kompetisi inovasi
pelayanan publik di lingkungan RSUD Ulin Banjarmasin. pelayanan publik di RSUD Ulin Banjarmasin dimenangkan
Dalam sambutan Plt. Direktur RSUD Ulin yang diwakili oleh inovator Reni Yustiati Saksono dengan judul inovasi
oleh Wadir SDM, Diklit serta Hukum RSUD Ulin Apoteker Pian (Aplikasi Penggunan Obat Untuk Tenaga
Banjarmasin Thaufik Hidayat, S.Sos., M.Si menyampaikan, Kefarmasian dan Pasien yang Informatif, Akuntabel dan
seorang inovator itu harus peduli dengan lingkungan. Nyaman). Juara kedua : Inovasi Chirat oleh Tim IPSRS dan
Tidak mungkin seorang inovator berkreasi, tapi dia hidup juara ketiga inovasi KOPI oleh Akhmad Purnomo, S.Kom.
dalam dunianya sendiri, tanpa peduli terhadap lingkungan. Ketua Tim Kompetisi Inovasi, Pramono mengungkapkan,
Dia juga harus pintar, cerdas, karena disitu ada penguasaan kompetisi inovasi ini tujuannya adalah untuk mewujudkan
teknologi, informasi dan sistem yang harus mereka kuasai. pelayanan yang prima, sehingga masyarakat atau publik
Jadi seorang pegawai yang ikut serta dalam inovasi ini menjadi puas terhadap pelayanan yang dilaksanakan,
cukup kreatif dan mau peduli terhadap lingkungan sekitar. merupakan tujuan akhir reformasi birokrasi, jadi inovasi
Seorang inovator itu pasti bekerjanya melebihi sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan pelayanan
tugas dan fungsinya. Semoga kehadiran inovator ini akan publik yang prima, memuaskan masyarakat.
menumbuhkan inovasi-inovasi lainnya di RSUD Ulin

Foto bersama dengan para pemenang kompetisi inovasi


pelayanan publik

22 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Profil Unit

Inovasi Pelayanan Kefarmasian


“APOTEKER PIAN”
(Aplikasi Penggunaan Obat Untuk Tenaga Kefarmasian dan Pasien
yang Informatif, Akuntabel & Nyaman)”
Oleh : Reni Yustiati Saksono
Staf Instalasi Farmasi RSUD Ulin Banjarmasin

S
etiap tenaga kesehatan dituntut meningkatkan kinerja lebih akuntabel dan tepat waktu.
dan memberikan pelayanan yang terbaik kepada Hasil dari evaluasi yang dilakukan dapat
pasien/ masyarakat. Sebagai salah satu pilar dalam dikembangkan lagi, bukan hanya digunakan sebagai
pelayanan kesehatan, tugas instalasi farmasi (Permenkes administrasi laporan saja tapi sebagai big data untuk
72 tahun 2016) adalah pengelolaan perbekalan farmasi pengambilan keputusan.
dan memberikan asuhan kefarmasian (farmasi klinis) yang Perlu dilakukan evaluasi lebih lanjut dengan
bermutu dan aman. Data yang ada saat ini menunjukkan memantau efektivitas dan keberhasilan terapi terhadap
penggunaan obat menempati 41% dari medication error di pasien, dampak terhadap kinerja petugas dan biaya
Indonesia. pelayanan RS.
APOTEKER PIAN adalah aplikasi inovasi penggunaan
Foto-foto Aplikasi “APOTEKER PIAN”
obat berbasis web yang mudah diakses bagi tenaga
a. Sisi modifikasi dan adaptasi inovasi:
kefarmasian dan pasien, dengan tujuan bisa mendekatkan
b. Login sebagai pasien, terdapat 4 fitur:
dan dapat saling membantu dalam penggunaan obat
1. Data perkembangan
yang aman, perbaikan administrasi pelaporan pelayanan
kefarmasian serta optimalisasi persiapan asuhan
kefarmasian digital.
Pelaporan kegiatan pelayanan farmasi klinis selama
ini, petugas akan mencatat (manual) kemudian dilakukan
pengetikkan untuk rekapitulasi laporan. Data dari setiap
petugas dikumpulkan untuk dilakukan verifikasi dan
validasi. Selanjutnya dilakukan riview masing-masing
kegiatan dan setiap periode tertentu agar dapat dibuat
kesimpulan serta perbaikkan dari setiap hasil kegiatan
tersebut.
Pelayanan yang dapat terlihat selama ini hanya 2. Tanggal/jadwal kontrol poli
dalam hal penyediaan, penyiapan dan penyerahan obat- 3. Pengingat minum obat
obatan atas resep dokter. Kegiatan farmasi klinis seperti 4. Tanya apoteker
konseling, PIO, PTO, rekonsiliasi obat, telaah resep dll
Login sebagai petugas atau supervisor, terdapat 4 fitur:
belum dapat terlihat nyata dikarenakan dokumentasi dan
1. Data Master
administrasi pelaporan yang belum terorganisasi dengan
2. Laporan ME dan Mutu
baik dan akuntabel.
3. Ulin-PDSS
Outcome dan dampak dari inovasi APOTEKER PIAN
saat ini belum dapat diukur secara resmi, hanya dilakukan Kegiatan Farmasi Klinis
evaluasi secara internal oleh pimpinan dan wawancara
dengan pasien serta petugas yang telah menggunakan.
Hasil awal, yaitu:
1. Inovasi ini dari sisi pasien cukup menjanjikan dimana
pasien yang ditawarkan menjawab bersedia mencoba
menggunakan aplikasi ini dan menyatakan bermanfaat.
2. Evaluasi terhadap petugas yang menggunakan juga
menyatakan terbantu untuk tugas sehari-hari.
3. Sisi administrasi terutama kegiatan klinis terbantu
dengan adanya data laporan yang bisa tersimpan
langsung, diharapkan jumlahnya dapat bertambah,

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 23


CHIRAT IPSRS
(Chamber Disinfektan Rakitan IPSRS)
Oleh : Aulia Rahman dan Muhammad Fikri Apriyannoor, A.Md
Staf Instalasi Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit (IPSRS)
RSUD Ulin Banjarmasin

P
enyebab terpaparnya tenaga medis yang melayani RSUD ULIN.
pasien COVID-19 salah satunya adalah saat 2. Memberikan Citra Baik terhadap RSUD ULIN karena
pelepasan Alat Pelindung Diri (APD) yang digunakan CHIRAT IPRS menjadi rujukan pembuatan Chamber
untuk melayani pasien tersebut. Untuk mengurangi risiko Disinfectan di fasilitas Kesehatan lainya.
paparan virus saat pelepasan APD tersebut diperlukan 3. Memberikan pendapatan dari sumber lainya terhadap
alat yang bisa mensterilkan atau melemahkan virus selama RSUD ULIN karena banyak Fasyankes lainya studi
proses pelepasan APD. banding atau belajar dalam pembuatan Chamber
Berdasarkan pengalaman yang sudah dilakukan Disinfectan buatan IPSRS.
oleh beberapa negara yang membuat bilik disinfektan, CHIRAT IPSRS merupakan inovasi asli yang dibuat
maka di buat Chamber Disinfektan Rakitan IPSRS (Chirat oleh penulis. Dengan cara membuat konsepnya desain alat,
IPSRS) yang digunakan untuk melemahkan virus pada APD kemudian perhitungan Teknik, dan membuat rancangan
sebelum dilepas sehingga mengurangi risiko penularan gambar desain kemudian membuat rancang bangun alat
virus pada petugas Kesehatan yang merawat pasien beserta evaluasinya.
COVID-19. Chirat ini juga digunakan dibeberapa tempat Dengan adanya inovasi CHIRAT IPSRS yang
institusi pemerintahan selain di RSUD ULIN. Adapun dibuat sesuai yang di programkan pemerintah yaitu
Chirat tersebut mempunyai beberapa beberapa bentuk memutus rantai penularan virus covid 19 khususnya
dari yang paling sederhana sampai berbentuk komplek. pada petugas kesehatan yang merupakan garda terdepan
CHIRAT IPRS juga digunakan oleh instansi penanganan virus covid 19, kemudian diharapkan dari
pemerintah lain seperti pada kantor Seketariat Dareah dampak positif yang diberikan dengan adanya CHIRAT
Provinsi Kalimantan Selatan dan Kedaiaman Gubernur IPSRS RSULIN mampu menurunkan tingkat penularan
Provinsi Kalimantan Selatan. Kemudian beberapa virus covid 19 kepada petugas dan juga bisa ditiru di
Fasyankes seperti Rumah Sakit dibebarapa tempat baik tempat pelayanan Kesehatan lainya seperti puskesmas
di kota Banjarmasin maupun di luar daerah banyak yang dan Rumah Sakit kemudian inovasi dapat digunakan
belajar sistem Chamber Disinfektan Rakitan IPSRS RSUD untuk kebutuhan yang lain dalam dunia pendidikan atau
ULIN Banjarmasin. kedokteran.
Membuat Chamber Disinfektan dengan beberapa Dampak yang berkelanjutan dari chamber disinfektan
bentuk dan aplikasi diantaranya Chamber Disinfektan rakitan IPSRS ULIN masih trus digunakan selama pandemi
untuk petugas kamar operasi Covid 19, Chamber COVID-19 belum berakhir, walaupun pandemik COVID-19
Disinfektan untuk petugas ruangan inap isolasi COVID-19, sudah berakhir CHIRAT IPSRS ini masih bisa di fungsikan
dan Chamber Disinfectan untuk masyarakat umum salah satu contohnya bisa ditempatkan diruangan rawat
(Tunnel). inap paru dan ruangan rawat inap yang lainnya.
CHIRAT yang dibuat IPSRS mempunyai dampak Demikan yang dapat kami sampaikan pada
yang positif bagi petugas yang bekerja di rumah sakit, kesempatan kali ini mudahan dapat menambah
terutama bagi petuga Kesehatan yang bertugas di ruangan pengetahuan tentang sistem chamber disinfektan rakitan
Covid RSUD ULIN Banjarmasin. IPRS di rumah sakit. Mohon maaf jika ada tulisan yang
1. Membantu mengurangi risiko petugas terhadap yang tidak sesuai. Mudahan pandemi covid 19 segera
terpaparnya virus Covid 19 akibat kontak langsung berakhir dan kita bisa kembali beraktifitas dengan normal.
saat melepas APD. Terimakasih atas perahatianya. Salam Sehat.
2. Memberikan sugesti dan rasa aman bagi petugas
dalam melayani pasien Covid 19 karena usaha dalam
mengurasi risiko penularan sudah dilakukan dengan Foto alat
cara mensterilkan APD yang akan dilepas Chamber
CHIRAT juga mempunyai dampak positif bagi unit Disinfektan
kerja di RSUD Ulin, antara lain : (Chirat)
1. Menghemat biaya atau pengeluaran rumah sakit
karena chamber disinfektan di buat sendiri oleh IPS

24 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


KOPI
(Kartu Otentikasi Pegawai Terintegrasi)
Oleh : Akhmad Purnomo Tri Kartika, S.Kom
Pranata Komputer Bidang SDM RSUD Ulin Banjarmasin

P
ernahkah kalian melihat atau menonton film Passanger memanfaatkan otentikasi yang sudah disematkan pada
yang release tahun 2016 dengan gendre Sci-Fi tanda pengenal.
(Science fiction). Dalam alur filmnya sang aktor Chris Dengan adanya inovasi ini Output yang dapat
Pratt terkendala ketika ingin membuka ruangan Kendali dihasilkan adalah dengan tanda pengenal, seseorang
Kapal Ruang Angkasa namun terselamatkan dengan yang menggunakannya akan terintegrasi kedalam sistem
terbangunnya Laurence Fishburne yang berperan sebagai dan diberikan hak otentikasi beserta tanggung jawab
Kepala Kapal Ruang Angkasa. Dalam film ini menceritakan penggunaanya. kemudian Outcamenya adalah mampu
bahwa pentingnya penerapan sistem teknologi yang meningkatkan kesadaran dan kedisiplinan menggunakan
memberikan Otentikasi kepada penggunanya, Tanda Pengenal, Pemenuhan Hak dan Kewajiban Pasien
Jika kita menghubungkan pada rumah sakit, sudah untuk mengetahui Identitas Petugas yang melayaninya.
ada aturan yang mengatur zonasi yang terdiri dari Zonasi Selain itu inovasi ini juga meningkatkan keamanan
berdasarkan tingkat risiko terjadi penularan penyakit, terhadap fasilitas fasilitas penting yang hanya bisa diakses
zonasi berdasarkan privasi dan zonasi berdasarkan orang tertentu atau orang yang memang berkepentingan
pelayanan. Dalam aturan ini dijelaskan khusus area zonasi sekaligus membedakan antara karyawan dan pasien secara
berdasarkan privasi ada beberapa area yang tidak bisa umum yang terkait dengan aturan Zonasi.
diakses oleh masyarakat umum atau pengunjung rumah Inovasi ini juga mempunyai dua sasaran mulai
sakit diantaranya adalah Ruangan Intensif, Ruangan dari yang paling kecil sampai sasaran yang mempunyai
Operasi, Ruangan Kebidanan, Ruangan Sterilisasi, serta cakupan lebih luas , untuk sasaran yang kecil kami
ruangan Petugas. mencoba menerapkan KOPI pada Pegawai. sedangkan
Tanda Pengenal atau IDCard Secara garis besar, sasaran yang lebih luas adalah dengan pemanfaatan Kopi
lebih berfungsi atau bertujuan untuk memberitahu orang sebagai Pengganti Kartu Berobat Pasien sekaligus sebagai
lain dan mengenal siapa, jabatan, dari instansi mana tempat kartu Tunggu Pasien. Berbicara masalah sisi nilai ekonomis
bekerja. Aturan tentang kewajiban penggunaan Tanda selain mutifungsi tanda pengenal ini juga harganya lebih
Pengenal sudah diatur mulai dari Peraturan Presiden, murah dibandingkan kartu Konvensional dan kemampuan
Peraturan Menteri Kesehatan, Peraturan Menteri Dalam bertahan lebih dari 10 tahun berbahan dasar PVC Card
Negeri, serta diatur dalam Peraturan Gubernur. Dalam Printable, Proximitly, UNIXID, tahan air dan tahan debu
perkembangannya masih banyak didapati karyawan yang serta perawatan yang mudah jika gambar buram karena
masih menganggap remeh penggunaan tanda pengenal pemakaian akan dilakukan pelapisan terhadap kartu
dan kesadaran dalam menggunakan tanda pengenal masih dengan biaya yang jauh lebih murah.
tergolong rendah. Maka dari itu dipandang perlu untuk Dalam inovasi ini, Kami membatasi penerapan KOPI
mencari solusi atas permasalahan tersebut. hanya kepada Karyawan dan tidak menutup kemungkinan
Kopi adalah solusi yang ditawarkan untuk mengatasi KOPI bisa diaplikasikan kepada Pasien. Peran manajemen
permasalah tersebut. Kopi atau Kartu Otentikasi Pegawai atau dukungan semua pihak sangat kami perlukan agar
Terintegrasi adalah salah satu teknologi peningkatan fungsi teknologi ini bisa maksimal diterapkan dan bisa menjadi
terhadap tanda pengenal yang dimana selama ini masih batu loncatan penerapan KOPI terhadap penataan aturan
konvensional. Inovasi kopi ini dimulai sejak tahun 2020 Zonasi pada RSUD Ulin.
dengan serangkaian riset dan ujicoba. Bahkan RSUD Ulin
adalah SKPD Pertama yang mengunakan tanda pengenal
elektronik (Smart IDCard) untuk karyawannya.
Peningkatan Fungsi tersebut akan membawa
penggunanya terintegrasi ke dalam sistem dengan
beberapa fasilitas penting mulai dari masuk bekerja sampai
dengan pulang bekerja bahkan khusus Karyawan non
PNS dilengkapi dengan QR yang mampu terhubung pada
data kepegawaiannya. sehingga karyawan akan merasa
ketergantungan terhadap penggunaan tanda pengenal
ketika bekerja. Penerapan KOPI memiliki cakupan yang
luas karena menggunakan teknologi RFID dan diperkirakan
teknologi semacam ini akan masih di gunakan sampai 10
tahun mendatang. Tanda pengenal ini memungkinkan
Rumah Sakit dalam memperketat aturan Zonasi dengan Contoh Kartu Pegawai Elektronik RSUD Ulin

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 25


Fungsi STMJ
(Sterilisator Masker Joss)
Oleh : Setia Basuki, A.Md.Tem (Teknisi Elektromedis IPSRS)
M. Riza Maulana (Teknisi IPSRS)

P
erkembangan pandemi Covid-19 yang sangat cepat b. Dapat memberikan rasa aman dan nyaman saat
sekarang ini menyebabkan rasa ketakutan yang luar menggunakan masker N95 saat berpaparan dengan
biasa khususnya para tenaga medis yang bekerja pasien covid-19.
di rumah sakit. Hal ini membuat diperlukannya upaya c. Dapat mengoptimalkan kinerja individu petugas saat
pencegahan penularan atau meminimalkan penularan menangani pasien Covid-19.
virus Covid-19 dari pasien ke petugas medis yang melayani
Dampak positif bagi unit kerja di RSUD Ulin sebagai
pasien Covid-19 tersebut. Dari beberapa sumber yang
berikut:
kami dapatkan tentang penyebab terpaparnya tenaga
a. Karena kelangkaan N95 sehingga setelah disterilisasi
medis yang melayani pasien Covid-19 salah satunya
masker N95 dapat menghemat biaya pengeluaran
adalah saat Pelepasan Alat Pelindung Diri (APD) setelah
anggaran Rumah Sakit.
digunakan melayani pasien tersebut. Agar mengurangi
b. Memberikan contoh baik dan solusi untuk menangani
risiko terpaparnya virus setelah melepaskan APD
kelangkaan masker N95 sehingga Rumah Sakit dan
tersebut diperlukan suatu alat yang bisa mensterilkan
fasilitas kesehatan lainnya dapat meniru pembuatan
atau melemahkan virus Covid tersebut pada alat APD,
box sterilisasi yang di RSUD Ulin Banjarmasin.
terkhusus masker N95.
Inovasi ini dapat digunakan untuk masyarakat umum
Menyiasati kelangkaan dan mahalnya harga masker
dalam hal mensterilkan barang-barang rumah tangga
N95 yang naik di saat pandemi ini serta untuk menunjang
seperti peralatan masak, pakaian, uang maupun mainan
proses pelayanan kesehatan berjalana baik, maka tim IPS
untuk anak-anak agar tetap menjaga kewaspadaan virus
RSUD Ulin Banjarmasin membuat alat sterilisasi masker
disekitar kehidupan kita.
N95 sehingga masker tersebut bisa dipakai berulang-
Langkah keberlanjutan sumber daya yang digunakan
ulang di RSUD Ulin Banjarmasin dan Faskes umumnya.
masih bersifat internal tim IPS RSUD Ulin Banjarmasin
Menggunakan tenaga gelombang sinar ultraviolet C (UV-
baik dari segi sumber daya manusia pembuatan konsep
C) yang dipaparkan selama lima menit, alat ini terbukti
hingga terselesainya alat maupun dari segi keuangan
mampu membunuh kuman dan virus Covid-19 pada
masih terbatas untuk mengembangkannya dan masih
masker yang sudah dipakai sebelumnya.
menggunakan biaya belanja modal RSUD Ulin Banjarmasin.
Dari penggunaan sterilisasi masker N95 ini dapat
Keberlanjutan inovasi ini yaitu dengan menggunakan
memberikan dampak positif bagi petugas RSUD Ulin dan
temperature control yang menjaga kestabilan suhu
dapat memberikan dampak positif bagi unit kerja di RSUD
ruangan box sterilisasi yang digunakan ruangan petugas
Ulin.
Covid-19 maupun non Covid-19 dan ke depannya alat ini
Dampak positif bagi petugas RSUD Ulin sebagai
akan dibekali fitur lainnya serta lebih efisien. Sampai saat
berikut:
ini Sterilisator Masker Joss (STMJ) masih digunakan di
a. Dapat membantu pencegahan maupun mengurangi
RSUD Ulin Banjarmasin.
risiko terpaparnya COVID-19.

Contoh alat Sterilisator Masker

26 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Inovasi SICAKEB
(Sistem Catatan Asuhan Kebidanan)
Oleh : Endhang Khodarsih, S.SiT,M. Kes
Ketua Tim Inovasi SiCaKeb

U
nit VK bersalin merupakan pintu masuk pasien SICAKEB adalah bentuk rekam medis asuhan
kegawatdaruratan bersalin. Unit VK bersalin kebidanan yang terdiri dari basic data berbagai komponen
terdiri dari beberapa ruang yaitu, ruang triage, rekam medis terdiri dari data demografi pasien, data
ruang obstetri fisiologis, ruang obstetri patologis, ruang subyektif, data obyektif, analisa data assesment,
ginekologi ruang tindakan ruang pemeriksaan khusus. penatalaksanaan / planning.
Pelayanan yang diberikan adalah asuhan kebidanan Dokumentasi yang telah disesuaikan dengan
komprehensif, yakni asuhan kebidanan yang diberikan ketentuan dokumentasi SOAP , sehingga semua unsur
secara menyeluruh dari mulai hamil, bersalin, bayi baru dapat tertulis dengan jelas sehingga terhindar dari
lahir, nifas, neonatal sampai pada keluarga berencana. kesalahan pemahaman karena ketidakjelasan instruksi.
Kegiatan dokumentasi asuhan kebidanan di VK SICAKEB terdiri dari 2 bagian besar yaitu bagian
bersalin RSUD Ulin masih menggunakan sistem full paper, ADMIN SICAKEB dan USER , Admin berfungsi sebagai
dimana bidan dan tenaga pemberi pelayanan lain masih penginput data dasar yang diperlukan untuk ditampilkan
menulis secara manual. Beberapa hal kadang menjadi pada layar pilihan USER. Setiap Item mewakili Asuhan Ante
kendala dalam pelaksanaan asuhan kebidanan yang Natal, Asuhan Intra Natal, Asuhan pasca salin, Asuhan
berhubungan dengan proses dokumentasi full paper ini, BBL, Asuhan Ginekologi.
salah satunya adalah advis yang dituliskan tidak jelas oleh Tampilan pada User terdiri dari 2 bagian yaitu
karena bentuk dan macam penulisan yang sifatnya sangat narasi dan cek list. Hal ini diaplikasikan sesuai dengan
individu sehingga bisa menimbulkan kesalahan dalam kebutuhan dokumentasi asuhan kebidanan sehingga bisa
penafsiran yang bisa berakibat salah order/ advis suatu memenuhi semua unsur dokumentasi yang lengkap dan
tindakan. up to date untuk dapat mengakses SICAKEB maka user
Dokumentasi yang dilaksanakan saat ini terdiri dari harus mendapatkan password dari admin, sehingga data
beberapa form terpisah yang harus diisi sehingga makan keamanan dan kerahasian pasien tetap terjaga.
waktu, tidak bisa diakses dari tempat lain karena status Saat ini penggunaan SICAKEB masih melingkupi
pasien hanya bisa diakses pada saat pasien masih di VK, asuhan kebidanan namun tidak menutup kemungkinan
bila sudah berpindah tempat maka status pasien akan inovasi ini masih bisa dikembangkan untuk profesi lain.
beserta dengan pasien ke tempat baru. Penggunaan SICAKEB diharapkan dapat memperbarui
Berdasar beberapa pengalaman yang telah kami sistem dokumentasi menjadi lebih mudah dan less paper
lalui, maka inovasi SICAKEB ini lahir. Diawali dengan yang dapat menghemat dana. Penggunaan SICAKEB yang
niat sebagai logbook untuk bidan saja, yang akhirnya berbasis web sangat memungkinkan adanya kemudahan
kami berusaha mengembangkan SICAKEB ini sebagai monitoring dan komunikasi antar pemberi asuhan karena
dokumentasi kebidanan berbasis web dengan tujuan dapat diakses dimanapun. Efektifitas, efisiensi dan
mempermudah pembuatan maupun akses data pasien terbarukan.
sesuai dengan era digital saat ini.

Contoh tampilan Aplikasi dan form Si cakeb

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 27


SIPerdi Bayar Hutang
(Sistem Informasi Persediaan, Pembayaran Dan Hutang)
Oleh : PANTJA SENA ADJIE, SKM, MM
Kepala Sub Bagian Akuntansi Barang
RSUD Ulin Banjarmasin

I
novasi SiPerdi Bayar Hutang (Sistem informasi kedalam laporan keuangan rumah sakit. Data pembelian
Persediaan Pembayaran dan Hutang) ini adalah salah satu obat yang sudah benar (sudah dicocokan dengan faktur
tugas dan pekerjaan yang ada pada Subbag Akuntansi pembelian obat) diberi tanda atau kode untuk diinput
Barang. Inovasi ini dibuat, dikarenakan selain penyelesaian kedalam laporan persediaan dan diteruskan ke sistem
pembuatan laporan keuangan yang selalu lewat dari batas pembayaran dan sisa hutang farmasi rumah sakit kepada
waktu yang telah ditentukan, nilai persediaan farmasi/ pihak vendor obat.
obat- obatan yang disajikan dalam laporan keuangan juga Seyogyanya data yang ada di dalam SIMRS
belum sesuai dengan jumlah nilai persediaan yang ada langsung dapat dijadikan sebagai bahan laporan termasuk
di rumah sakit khususnya persediaan di bagian Instalasi laporan persediaan, pembayaran dan hutang farmasi.
Farmasi. Akibatnya selalu menjadi temuan berulang oleh Upaya perbaikan SIMRS sistem persediaan farmasi sudah
pihak auditor (Inspektorat, BPKP dan BPK) saat dilakukan pernah dilakukan beberapa kali, namun belum berhasil.
pemeriksaan laporan keuangan rumah sakit. Hingga akhirnya Sub Bagian Akuntansi Barang mencari
Salah satu alasan yang menjadi penyebab cara dan solusi dengan inovasi ini.
mengapa nilai persediaan farmasi ini selalu menjadi temuan Inovasi yang dibuat oleh Sub Bagian Akuntansi
dikarenakan laporan persediaan yang ada pada sistem Barang sudah dirasakan manfaatnya oleh Bagian Akuntansi
informasi manajemen rumah sakit (SIMRS) yang ada tidak secara keseluruhan terkait dengan penyusunan pembuatan
dapat mengakomodir nilai pembelian obat- obatan yang laporan keuangan tahun 2020 dimana Bagian Akuntansi
jumlahnya belasan ribu item baik dari sisi harga maupun dapat menyelesaikan pembuatan laporan keuangan sesuai
jumlah (Quantity) sesuai dengan perolehannya atau dengan waktu yang telah ditentukan dan nilai persediaan
dengan kata lain nilai perolehan atau pembelian bahan farmasi sudah sesuai dengan yang diharapkan sehingga
persediaan farmasi ini selalu bergerak tidak dapat memilah tidak ada lagi temuan dari pihak auditor.
harga perolehan dan jumlah (Quantity) sesuai periode Lebih jauh lagi manfaat dari aplikasi sederhana
waktu sehingga mengakumulasi kepada harga akhir. tersebut dapat mempercepat pembuatan laporan
Bisa dibayangkan jika sub bagian akuntansi barang keuangan yang sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan
menarik laporan dari SIMRS yang ada angkanya tidak dapat berkontribusi terhadap percepatan pembuatan
bisa dipertanggungjawabkan, sementara penyelesaian laporan keuangan pemerintah daerah provinsi Kalimantan
pembuatan lapaoran keuangan juga ada batas waktunya. Selatan secara keseluruhan dan mendukung terciptanya
Jika harus dikroscek satu persatu membutuhkan waktu WTP (Wajar Tanpa Pengecualian) bagi pemerintah
yang lama karena jumlahnya belasan ribu item. provinsi Kalimantan Selatan mempercepat terhadap
Bertekad untuk mendapatkan hasil pekerjaan direalisasikannya uang persediaan dari dana APBD untuk
yang bisa dipertanggungjawabkan, kami membuat inovasi operasional RSUD Ulin Banjarmasin pada anggaran tahun
secara sederhana dengan mengkrocsek tarikan data dari berikutnya.
Instalasi Farmasi dan setiap faktur obat yang akan diinput

Contoh Tampilan Aplikasi Siperdi

28 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


GuRing Online
(Gudang Kering Online RSUD Ulin)
Oleh : Oczky Samberra, A. Md. Gizi
Nutrisionis Instalasi Gizi RSUD Ulin
Banjarmasin

I
novasi Aplikasi Guring (Gudang Kering) Online adalah bahan makanan di Instalasi Gizi terlebih dahulu harus
upaya dalam rangka meningkatkan pelayanan gizi bagi mengisi jumlah bahan makan yang akan diambil,
masyarakat rumah sakit, dalam hal ini bagi karyawan/ mengisi nama dan nomor telepon. Sehingga jika terjadi
tenaga kesehatan yang ada di RSUD Ulin Banjarmasin dan kesalahan bisa langsung menghubungi orang yang
juga berdasarkan pengalaman selama Pandemi Covid 19 mengambil bahan makanan tersebut.
dimana Wajib Protokol Kesehatan (Prokes), diantaranya • Pengoperasian sangat mudah hanya dengan mengklik
adalah Tetap Menjaga Jarak di area Instalasi Gizi RSUD Ulin link yang dishare oleh admin Gudang Kering atau di
Banjarmasin. Aplikasi ini berhubungan dengan Aktifitas grup Whatapps Gudang Kering Online akan langsung
Rutin Pengambilan Bahan Makanan Karyawan RSUD terhubung dengan Aplikasi Guring Online.
Ulin Banjarmasin, agar lebih Mudah, Efisien dan Efektif, • Penggunakan Aplikasi Guring Online yang sangat
membuat pelayanan pengambilan barang di Instalasi Gizi mudah seperti anda memesan makanan di Aplikasi
lebih prima, Mempermudah pengambilan, mempercepat GoFood atau Grabfood sehingga semua orang bisa
pengambilan, mengurangi terjadinya kesalahan dalam menggunakannya.
pencatatan barang keluar dan mengurangi kerumunan • Inovasi Aplikasi Guring Online dapat diterapkan di
saat pengambilan barang. Kelebihan lain adanya Aplikasi unit/ Instalasi / Ruangan lainnya, tetapi dengan nama
Guring Online ini adalah dalam hal Pencatatan dan yang disesuaikan tempatnya.
Pelaporan, dimana di Aplikasi ini, Jejak Digital sebagai
Bukti Pengambilan Barang akan tersimpan dan sebagai Pelajaran yang dipetik dengan hadirnya Aplikasi
bukti pencatatan dan pelaporan Instalasi Gizi RSUD Ulin Guring Online adalah memberikan sentuhan efesien
Banjarmasin. dan efektif serta memanfaatkan teknologi (IT) dalam
Proses pembuatan Aplikasi Guring Online adalah pengembangan di Unit Gudang Kering Bahan Makanan
sebagai berikut : Instalasi Gizi. Dengan aplikasi ini tidak ada lagi kerumunan
• Mendownload aplikasi Tokko Gudang Kering Online saat pengambilan bahan makanan, karyawan lebih mudah
yang telah ditetapkan mendapatkan informasi barang yang tersedia, dan waktu
• Memasukan nomor telepon yang terkoneksi dengan pengambilan barang lebih cepat. Selain itu outcome yang
WhatsApp didapatkan dari Guring Online ke Istalasi Gizi RSUD Ulin
• Verifikasi kode yang kirim melalui SMS atau pesan yaitu Pencatatan barang keluar di Instalasi Gizi lengkap dan
WhatsApp sesuai, sehingga tidak ada lagi kekeliruan dalam pelaporan
• Share link tersebut. barang. Respon dari karyawan terhadap Guring Online
Semua interaksi yang dilakukan dengan aplikasi Tokko pun sangat baik sehingga penggunaan Guring Online tetap
Gudang Kering Online tersimpan dan dapat dicek berjalan.
setiap waktu baik waktu pengambilan, jumlah bahan
makanan yang diambil, nama orang yang mengambil
bahan makanan, nomor telepon pengambil bahan
makanan dan bahan makanan apa yang diambil.

Sisi Inovatif Aplikasi Guring Online :


• Semua interaksi yang dilakukan dengan aplikasi
Gudang Kering Online tersimpan dan dapat dicek
setiap waktu baik waktu pengambilan, jumlah bahan
makanan yang diambil, nama orang yang mengambil
bahan makanan, nomor telepon pengambil bahan
makanan dan bahan makanan apa yang diambil.
• Menggunakan aplikasi ini mempermudah Instalasi Gizi
dalam pengecekan pelaporan saat pengambilan bahan
makanan, karena karyawan yang ingin mengambil

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 29


Sosok

Mengenang Sosok
Pdt. Domino Misri Punsan, S.Th.M.Div
Rohaniawan Kristen RSUD Ulin Banjarmasin
M
endiang Pdt.Domino Misri Punsan lahir di Jingah Di keluarga, sosok beliau dikenal sebagai suami yang
Kabupaten Barito Utara, provinsi Kalimantan bertanggung jawab, cinta dan sayang pada keluarga. Beliau
Tengah pada tanggal 06 Desember 1967, juga dikenal sebagai seorang yang disiplin,sederhana,suka
merupakan anak pertama dari tujuh bersaudara pasangan bergaul dengan siapa saja,jujur dan ramah. Di RSUD Ulin
Misri Punsan,SH dengan Ibu Norsen Lagin. Beliau pertama beliau dikenal disiplin dalam melaksanakan tugasnya
menempuh pendidikan di SD Inpres Jingah Kabupaten sebagai Rohaniawan di RSUD Ulin,khususnya bagi pasien
Barito Utara lulus tahun 1980, kemudian melanjutkan yang beragama non Muslim yaitu Kristen dan Katolik.
ke SMP Negeri 1 Muara Teweh, lulus pada tahun 1983 Setia dalam melaksanakan tugas dan pengabdian sebagai
dan selanjutnya di SMAN-1 Muara Teweh, lulus pada Rohaniawan, memberikan bimbingan rohani ketika
tahun 1986. Setelah lulus SMA Almarhum melanjutkan pasien menghadapi kondisi kritis,dan menyerahkan dalam
Pendidikan ke Perguruan Tinggi di Sekolah Tinggi dukungan doa kepada sang Pencipta, memberangkatkan
Theologia Gereja Kalimantan Evangelis Banjarmasin dan jenazah yang beragama non Muslim dari ruang jenazah
menyelesaikan Program Diploma 3 pada tahun 1991. RSUD Ulin kepada pihak keluarga duka. Semua itu
Pada tahun 2005 beliau menyelesaikan pendidikannya dilakukan sebagai wujud tanggung jawab dengan penuh
di Sekolah Tinggi Theologia Gereja Kalimantan Evangelis rasa syukur dan pengabdian, sebagai bagian dari tugas
Banjarmasin dengan mendapatkan gelar M.Div ( Magister yang dipercayakan oleh pihak RSUD Ulin kepada Pdt Domin
Divinitas). Almarhum juga mengikuti Ujian Negara Program sebagai Rohanian bagi pasien yang beragama Kristen.
Stratum Satu (S1) pada tahun 2006, untuk Sekolah Tinggi Mendiang jugal disiplin dalam menyelesaikan administrasi
Teologi GKE Kalimantan dan mendapatkan Gelar S.Th ( yang berhubungan dengan kedinasan sebagai ASN di RSUD
Sarjana Telogi ). Ulin dengan penuh tanggung jawab. Rekan-rekan kerjanya
Mendiang Pdt. Domino Misri Punsan,S.Th.M.Div mengenang beliau sebagai sosok yang sangat bersahaja
mempersunting seorang perempuan asal Desa Tewang ramah dan suka bercanda. Bahasa Ewen yang biasa keluar
Pajangan Kabupaten Gunung Mas bernama Hartatie,S.Pd dari mulut beliau kadang-kadang membuat kami tertawa..
anak dari mendiang Albert dan Sarinap dan melangsungkan Mendiang mulai mengalami sakit pada tanggal
peneguhan dan pemberkatan Nikah di Jemaat GKE 10 Agustus 2021 dan sempat dirawat di RS Suaka
Langkai Palangka Raya pada tahun 1994. Dari pernikahan Insan kemudian dipindahkan ke Ruang ICU RSUD Ulin
tersebut mereka dikaruniai dua orang anak, Anak pertama, Banjarmasin. Pada tanggal 19 September 2021 pukul
perempuan bernama Lelo Kristina Noviana,S.E dan yang 16.43 WITA beliau menghembuskan nafas terakhir di
kedua anak laki-laki bernama Sepdi Putera Anugrahnu, RSUD Ulin Banjarmasin, tempat di mana beliau selama
S.Psi ini mengabdi. Selamat jalan bapak Pdt. Domino, Kami
Karir beliau dimulai pada tahun 1991 sebagai sangat kehilanganmu. Kami Rindu dengan candaanmu yang
tenaga Vicaris di daerah Kabupaten Kota waringain Barat membuat kami tertawa Semoga bapak tenang di sana.
Pangkalan Bun Tapin Bini, Sebagai Pada tahun 1993 beliau (Muhammad Hakim / red )
menjadi ,Pendeta di jemaat GKE Dayu dan pada tahun
2006 menjadi Ketua Jemaat GKE Eben Ezer Banjarmasin.
Disamping sebagai Pendeta aktif di jemaat Eben Ezer
Mendiang juga sambil bekerja sebagai tenaga honorer di
RSUD Ulin Banjarmasin. Setelah 10 tahun menjadi tenaga
honorer di RSUD Ulin Banjarmasin, pada tahun 2013
Almarhuim diangkat menjadi Pegawai Negeri Sipil di RSUD
Ulin Banjarmasin dengan jabatan sebagai Staf Promosi
Kesehatan Rumah Sakit (PKRS) bagian Rohaniawan Kristen
hingga Almarhum dipanggil Bapa di Surga.

30 ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021


Album

Pelatihan Simulasi Bencana, Rabu 10 Nov 2021

Rapat Penetapan Program Komite Mutu, Kamis 09 Des 2021

Workshop Simulasi Aplikasi SIMRS, Kamis 16 Des 2021

Sosialisasi Pelayanan Geriatri Terpadu, Selasa 28 Des 2021

ULIN News Edisi 84 | November - Desember 2021 31


PAPADAH

Printed By:

PT. GRAFIKA WANGI KALIMANTAN


(Banjarmasin Post Group)
Jl. Pelaihari Km. 20,8 Liang Anggang Landasan Ulin Barat
Banjarbaru Kalsel 70722 - Indonesia

Anda mungkin juga menyukai