Anda di halaman 1dari 12

6

FORMULIR USUL RENCANA PENELITIAN & PEMBIMBING SKRIPSI

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN JURUSAN MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

[ Identitas Mahasiswa, Dosen PA, dan Calon Dosen Pembimbing yang diusulkan:
A
]
1. Nama Mahasiswa MULIA SARI
2. Angkatan/NIM 2019 / 190410096
3. Program Studi MANAJEMEN
4. Konsentrasi PEMASARAN
[ Rencana Penelitian yang diusulkan:
B (Dijabarkan lebih lanjut ke dalam Outline Rencana PenelitianSkripsi)
]
1. Judul penelitian PENGARUH ONLINE CUSTOMER RIVIEWS,ONLINE RATING DAN
E-TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Di E-COMMERCE
SHOPEE(Studi kasus MAHASISWA FAKULTAS FEB UNIMAL
2. Lokasi penelitian Kampus UNIVERSITAS MALIKUSSALEH
3. Jangka waktu penelitian 5 BULAN
4. Masalah pokok penelitian Masalah pokok penelitian ini adalah data tabel dibawah . Diketahui
persentase E-COMMERCE yang sering dikunjungi dan digunakan oleh
mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Di UNIMAL adalah Shopee
dengan persenjataan 96,2% dibanding dengan e-commerce lainnya.
Dari presentase banyaknya digunakan e-commerce shopee terdapat
banyak hal yang menjadi pertimbangan Mahasiswa untuk menggunakan
Shopee Dan dari segi Riview, Rating shopee sehingga Mahasiswa
mengambil keputusan untuk membeli di e-commerce shopee.
5. Variabel & data Variabel
pokok penelitian X1 = ONLINE CUSTOMER RIVIEWS
X2 = ONLINE RATING
X3 = E-TRUST
Y = KEPUTUSAN PEMBELIAN
DATA POKOK PENELITIAN
DATA E-COMMERCE YANG OLEH MAHASISWA FAKULTAS FEB
UNIMAL

(sumber data dari observasi dengan membagikan pertanyaan dengan


menggunakan gform.)
6. Landasan teori/teori yang   Teori Consumer Behavior
akan dikonstruksi   Teori Digital Marketing
7. Metode & desain Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, teknik dalam penelitian ini
penelitian dengan dengan statistic Analisis Regresi linear Berganda dan desain
penelitian menggunakan angket berupa pertanyaan/pernyataan kepada
responden.
8. Subjek penelitian Mahasiswa UNIMAL yang pernah melakukan pembelian Di SHOPEE
9. Objek penelitian Universitas MALIKUSSALEH

1 Instrumen Instrumen yang digunakan berupa angket yang berisi


0. pengumpulan, pertanyaan/pernyataan kemudian peneliti membagikan kepada responden
pengolahan, analisis, untuk diisi oleh responden tersebut. Dalam penelitian ini menggunakan
dan penyajian data purposive sampling yaitu sampel dimana peneliti mengandalkan
penelitian penilainnya sendiri ketika memilih anggota populasi
untuk berpartisipasi di dalam penelitian. Pengolahan data menggunakan
software SPSS dan dianalisis menggunakan Analisis
Regresi Linier Berganda. Serta penyajian data berupa data tabulasi dengan
menggunakan tabel agar mudah dipahami.

Disetujui: Diusulkan:

Ketua Program Studi, Mahasiswa,

Tanggal:
Tanggal:

3 3333
NIP. NIM.
[A] Latar Belakang

1. Mengapa topik tersebut penting

Internet telah berkembang menjadi suatu gaya hidup bagi masyarakat,


Penggunaannya pun tidak terbatas hanya untuk mendapatkan dan mengakses
informasi saja, namun untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan. Perubahan
gaya hidup masyarakat yang semula terbiasa berbelanja secara offline kini beralih
berbelanja secara online, ini menimbulkan peningkatan pasar e-commerce secara
signifikan. Berbagai macam marketplace seperti Shopee pun mulai menawarkan
berbagai macam kemudahan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dengan
berbelanja online.

Marketplace adalah pasar virtual dimana penjual dan pembeli bertemu


dan melakukan berbagai jenis transaksi, Di sini orang melakukan proses transaksi
dengan pertukaranbarang maupun jasa untuk menghasilkan uang. Marketplace
memiliki manfaat bagi para pelaku usaha dalam membuat strategi baru untuk
melakukan pemasaran sehingga berdampak jangkauan pemasaran menjadi lebih
efektif dan efisien (Ningsih, 2019). Banyaknya konsumen yang memanfaatkan
marketplace sebagai wadah melakukan pembelian maka penelitian ini
menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi Minat beli konsumen di
marketplace Shopee.

Dari persentase E-COMMERCE yang sering dikunjungi dan digunakan


oleh mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Di UNIMAL adalah Shopee dengan
persenjataan 96,2% dibanding dengan E-COMMERCE lainnya. Dari presentase
banyaknya digunakan E-COMMERCE SHOPEE terdapat banyak hal yang
menjadi pertimbangan Mahasiswa untuk menggunakan Shopee Dan dari segi
Riview, Rating shopee sehingga Mahasiswa mengambil keputusan untuk
membeli di e-commerce shopee .

2. Untuk apa dan apa gunanya diteliti?

Untuk mengetahui bagaimana pengaruh online customer riviews, online


rating dan e-trust berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada Mahasiswa
fakultas ekonomi UNIMAL.
[B] Penjabaran Masalah

1. Masalah pokok apa yang hendak diteliti

Masalah Keputusan Pembelian adalah tahapan didalam proses


pengambilan keputusan yang mana saat itu konsumen benar-benar membeli
produk yang diinginkan (Rafidah, 2017). Keputusan pembelian terjadi setelah
konsumen melewati proses pengevaluasian dua atau lebih alternatif yang
dimiliki, alternatif menjadi aspek yang penting karena jika konsumen tidak
memiliki alternatif maka akan sulit melakukan pengambilan keputusan (Donni
Juni Priansa, 2016).

Keputusan pembelian menjadi aspek penting yang perlu dipahami oleh


perusahaan karena setiap konsumen memiliki kebutuhan dan keinginan yang
berbeda-beda, dengan menganalisis keputusan pembelian maka perusahaan akan
mampu meningkatkan volume pembelian sehingga berdampak pada keuntungan
perusahaan (Fatmawati and Soliha, 2017). Barometer keberhasilan barang atau
jasa dalam menarik konsumen juga dapat dilihat dari seberapa besar keputusan
pembelian, semakin besar tingkat keputusan pembelian maka semakin berhasil
barang atau jasa tersebut menarik konsumen (Rahmadhani and Prihatini, 2019).

Keputusan pembelian pada online shop dapat didefinisikan sebagai suatu


tahapan ketika konsumen memutuskan untuk membelanjakan uangnya pada
situs- situs jual beli online (toko online) sesuai dengan keinginan konsumen
untuk memenuhi kebutuhannya (Harahap, 2018). Perilaku konsumen dalam
keputusan pembelian di online shop pada dasarnya memiliki kemiripan dengan
keputusan pembelian secara umum, namun pada keputusan pembelian online
memiliki beberapa perilaku konsumen yang berubah, hal tersebut disebabkan
dunia online jangkauannya lebih luas serta memiliki sifat yang lebih cepat dan
mudah dalam bertransaksi maupun mendapatkan informasi (Rafidah, 2017).
DATA E-COMMERCE YANG OLEH MAHASISWA FAKULTAS FEB
UNIMAL

(sumber data dari observasi dengan membagikan pertanyaan dengan


menggunakan gform.)

Dari presentase banyaknya digunakan e-commerce shopee terdapat


banyak hal yang menjadi pertimbangan Mahasiswa untuk menggunakan Shopee
Dan dari segi Riview, Rating shopee sehingga Mahasiswa mengambil keputusan
untuk membeli di e-commerce shopee.

2. Apa yang menjadi fokus permasalahan

Berdasarkan tabel diatas dapat di lihat persentase E-COMMERCE yang


banyak digunak oleh mahasiswa fakultas ekonomi UNIMAL ada shoppe, e-
commerce shopee diguna sebanyak 96.2% oleh mahasiswa dengan persentase ini
dapat diketahui bahwa mahasiswa melalui banyak pertimbangan dan hal untuk
memilih e-commerce ini dalam permasalahan ini mahasiswa melihat bagaiman
riviews, rating oleh customer yang lebih awal menggunakan dan berbelanja di
shopee dan dengan kepercayaan mahasiswa sehingga mahasiswa memutuskan
untuk melakukan pembelian.
3. Variabel apa yang tercakup dan bagaimana keberadaaan nya didalam masalah
yang dimaksud

X1 = ONLINE CUSTOMER RIVIEWS

X2 = ONLINE RATING

X3 = E-TRUST

Y = KEPUTUSAN PEMBELIAN

[C] Acuan Teori dan/atau Hasil Penelitian yang Relevan

Teori dan hasil penelitian apa yang relevan, yang akan digunakan sebagai acuan
Behavior ( Perilaku Konsumen ) Perilaku konsumen adalah suatu
aktivitas seseorang yang berhubungan dengan pencarian, pemilihan, pembelian,
penggunaan, serta pengevaluasian produk untuk memenuhi kebutuhan. Perilaku
konsumen merupakan hal yang menjadi landasan bagi konsumen dalam
membuat keputusan pembelian. Untuk barang berharga jual rendah (low
involvement) proses pengambilan keputusan dilakukan dengan mudah,
sedangkan untuk barang berharga jual tinggi (high involvement) proses
pengambilan keputusan dilakukan
dengan pertimbangan yang matang.
Schiffman dan Kanuk (2000) mendefinisikan perilaku konsumen sebagai
berikut: “The term consumer behavior refers to the behavior that consumers
display in searching for, purchasing, using, evaluating, and disposing of products
and services that they expect will satisfy their needs” (istilah perilaku konsumen
diartikansebagai perilaku yang diperlihatkan oleh konsumen dalam mencari,
membeli, menggunakan, mengevaluasi dan menghabiskan produk dan jasa yang
mereka harapkan akan memuaskan kebutuhan mereka).
Engel, Blackwell dan Miniard (1995), mengartikan perilaku konsumen sebagai
“We define consumer behavior as those activities directly involved in obtaining,
consuming and disposing of products and services, including the decision
processes that precede and follow these action” (kami mendefinisikan perilaku
konsumen sebagai tindakan yang langsung terlibat dalam mendapatkan,
mengonsumsi dan menghabiskan produk dan jasa, termasuk proses keputusan
yang mendahului dan mengikuti tindakan ini).

Menurut Kotler & Armstrong (2016) mendefinisikan keputusan


pembelian sebagai berikut:Consumer behavior is the study of how
individual, groups, and organizations select, buy, use, and dispose of goods,
services, ideas, or experiences to satisfy their needs and wants. yang artinya
Keputusan pembelian merupakan bagian dari perilaku konsumen perilaku
konsumen yaitu studi tentang bagaimana individu, kelompok, dan organisasi
memilih, membeli, menggunakan, dan bagaimana barang, jasa, ide atau
pengalaman untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan mereka. Sedangkan
menurut Tjiptono (2015) mengemukakan bahwa keputusan pembelian konsumen
adalah pemilihan satu tindakan dari dua atau lebih pilihan alternatif.
Keputusan pembelian adalah tindakan yang dilakukan konsumen untuk
melakukan pembelian sebuah produk. Oleh karena itu, pengambilan keputusan
pembelian konsumen merupakan suatu proses pemilihan salah satu dari beberapa
alternatif penyelesaian masalah dengan tindak lanjut yang nyata. Setelah itu
konsumen dapat melakukan evaluasi pilihan dan kemudian dapat menentukan
sikap yang akan diambil selanjutnya. Dalam sebuah keputusan pembelian
terdapat beberapa peran konsumen yaitu inisiator, influencer, decider, buyer,
user.
Digital Marketing Kleindl dan Burrow (2005)
Pegertian digital marketing adalah suatu proses perencanaan dan pelaksanaan dari
konsep, ide, harga, promosi dan distribusi.Secara sederhana dapat diartikan
sebagai pembangunan dan pemeliharaan hubungan yang saling menguntungkan
antara konsumen dan produsen.

1. Sumber rujukan/referensi sementara yang akan digunakan sebagai telaah Pustaka


(literature review) atau telaah hasil penelitian (research review)

a. Jurnal Nasional 1

Pengaruh E-Rating dan E-Review dengan E-Trust Sebagai Mediasi


terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Pengguna Lazada di Dago,
Bandung)(2022)

Variabel yang digunakan : E-Rating , E-Review ,E-Trust dan Keputusan


Pembelian

hasil penelitian

Hasil penelitian ini menunjukkan e-rating berpengaruh positif dan


signifikan terhadap keputusan pembelian; e-review berpengaruh positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian; e-trust berpengaruh positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian; e-rating berpengaruh positif dan
signifikan terhadap e-rating; e-review berpengaruh positif dan signifikan terhadap
e-trust; e-trust mampu memediasi pengaruh e- rating terhadap keputusan
pembelian; dan e-trust mampu memediasi pengaruh e-review terhadap keputusan
pembelian.

jurnal Nasional 2

RESPON KONSUMEN PADA E-SERVICE QUALITY , ONLINE


CUSTOMER REVIEW, DAN E-TRUST TERHADAP KEPUTUSAN
PEMBELIAN PADA APLIKASI SHOPEE (2018)

Variabel yang digunakan : Online Customer Riviews, E-Trust dan


Keputusan Pembelian

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan berikut:

1. Terdapat pengaruh E-Service Quality terhadap E-Trust dalam menggunakan e-


commerce . Semakin baik Kualitas layanan online, maka akan semakin tinggi
tingkat kepercayaan online dalam menggunakan e-commerce Shopee.

2. Terdapat pengaruh Online Customer Review terhadap E-Trust dalam


menggunakan e-commerce Shopee. Semakin baik Review online yang diberikan
pelanggan, maka akan semakin tinggi tingkat kepercayaan online dalam
menggunakan e-commerce Shopee.

3. Terdapat pengaruh E-Service Quality terhadap Keputusan Pembelian dalam


menggunakan e-commerce Shopee. Semakin baik Kualitas layanan online, maka
akan semakin tinggi keputusan untuk membeli dalam menggunakan e-commerce
Shopee.

4. Terdapat pengaruh Online Customer Review terhadap Keputusan Pembelian


dalam menggunakan e-commerce Shopee. Semakin baik Review online yang
diberikan pelanggan, maka akan semakin tinggi keputusan untuk membeli dalam
menggunakan e-commerce Shopee.

5. Terdapat pengaruh E-trust terhadap Keputusan Pembelian dalam menggunakan


e-commerce Shopee. Semakin baik kepercayaan online pelanggan terhadap
Shoppe, maka akan semakin tinggi keputusan untuk membeli dalam

menggunakan e-commerce Shopee.

b. Jurnal Internasional 1
Instagram Shopping in Saudi Arabia: What Influences Consumer Trust and
Purchase Decisions?

Variabel yang digunakan : Consumer Trust and Purchase Decisions

Hasil Penelitian : This study proposed a new model to study the factors
influencing consumers shopping on Instagram in Saudi Arabia. The model
consists of the Maroof e-service, SMIs, KOLs, and consumer feedback and how
they influence consumer trust and purchase intention. The study‟s contribution to
the s-commerce field is by studying these factors combined. To our knowledge,
this study is the first study to investigate the effect of the Maroof e-service and
jointly analyze the influence of SMIs and KOLs on consumer trust and purchase
intention. Moreover, these research findings can help vendors, whether they are
individuals or companies, to understand the important factors that influence their
customers‟ purchase intentions to maximize their profits. We found that an
Instagram store with a Maroof certificate will enjoy higher purchase intentions
from consumers. Likewise, choosing the appropriate KOLs to advertise or
recommend products will positively influence consumers‟ intent to buy.
Meanwhile, SMIs were found to be positively related to consumers‟ trustin
Instagram stores. Previous consumers‟ comments and feedback were also found
to have the same positive effect on building consumer trust.

Jurnal Internasional 2

Influence of consumer reviews on online purchasing decisions in older and

younger adults (2018)

Variabel yang digunakan : consumer reviews , purchasing decisions

Hasil Penelitian : Our results show not only that ratings and reviews play
differentroles in purchasing decisions (see [67]), but also that the importance of

reviews and ratings varies between younger and older adults. Whereas

students were strongly influenced by average consumer ratings and

positive affect-rich reviews, the older adults in our sample gave little

importance to these types of consumer information. However, younger


and older adults were quite strongly influenced by affect-rich negative

B. von Helversen et al. Decision Support Systems 113 (2018) 1–108

reviews even if these were unrepresentative of the product reviews.

These results highlight important age difference in consumer behavior,

raising questions about the utility of consumer reviews for older adults,

as well as how consumer reviews should be presented. To ensure the

same level of comfort for both groups when making decisions about

purchases, at the very least the user interface must be adapted accordingly (better
visibility of negative reviews and less stress on

average ratings for older adults)

[D] Pendekatan, Metodologi dan Desain Penelitian

1. Apakah penelitian akan mendekati pendekatan/paradigma/metode: kuantitatif,


kualitatif, atau bauran keduanya (mixed method)

Penelitian ini menggunakan pendekatan metode kuantitatif . Penelitian


kuantitatif adalah penelitian ilmiah yang sistematis terhadap bagian-bagian
fenomena serta kausalitas hubunganhubungannya. Kuantitatif digunakan untuk
meneliti populasi atau sampel dengan menggunakan alat ukur atau instrumen
penelitian, analisa bersifat kuantitatif atau statistic dengan tujuan menguji
hipotesis yang telah dibuat oleh penulis. Metode ini digunakan untuk
mendapatkan data pada masa lampau, tentang karakteristik perilaku subjek
penelitian. Biasanya teknik pengumpulan data yang dilakukan menggunakan data
primer seperti wawancara / kuisioner.

2. Bagaimana desain yang akan diterapkan dalam penelitian (termasuk variable dan
kerangka konseptual)

Kerangka konseptual dalam penelitian ini untuk melihat hubungan antara variabel
dan disusun dari berbagai teori yang telah dideskripsikan. Variabel dependen
merupakan variabel terikat atau variabel yang dipengaruhi oleh variabel
independen (X). Sedangkan variabel independen dalam penelitian ini adalah
variabel bebas yang mempengaruhi variabel dependen (Y). Adapun yang
menjadi variabel dependen dalam penelitian ini yaitu Keputusan Pembelian(Y)
dan yang menjadi variabel independen yaitu : X1 = ONLINE CUSTOMER
RIVIEWS, X2 = ONLINE RATING , X3 = E-TRUST.

ONLINE CUSTOMER

RIVIEWS (X1)

ONLINE RATING (X2) KEPUTUSAN PEMBELIAN (Y)

E-TRUST (X3)

3. Dengan cara apa dan instrumen apa data yang dimaksud dapat diperoleh

Dengan membagikan angket kuisioner dalam bentuk G-from kepada responden


( Mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Unimal) berdasarkan pertanyaan yang
relevan sesuai indikator dari setiap variabel yang digunakan dalam penelitian ini.

4. Bagaimana data penelitian akan diolah dan dianalisis

Data penelitian ini akan dianalisis menggunakan metode Statistical product and
Service Solution (SPSS). SPSS adalah sebuah program aplikasi yang memiliki
kemanpuan untuk analisis statistik cukup tinggi serta sistem manajemen data
pada lingkungan grafis dengan menggunakan menu-menu deskriptif dan kotak-
kotak dialog yang sederhana sehingga mudah dipahami untuk cara
pengoperasiannya.

[E] Rencana Kegiatan Penelitian


1. Kegiatan pokok apa saja yang hendak dilakukan

 Membaca Jurnal
 Mencari data awal penelitian
 Membuat bab 1
 Membuat bab 2
 Membuat bab 3
 Membuat bab 4
 Membuat bab 5

2. Bagaimana mengelola kegiatan tersebut kedalam suatu daftar/table/matriks yang


memuat berbagai kegiatan, waktu dan lokasi

KEGIATAN WAKTU LOKASI

Membaca Jurnal Minggu ke 1 Website jurnal/Google Scholar,science


direct dan research gate.

Mencari data awal Minggu ke 2-3 Website dan objek penelitian

Membuat Bab 1 Minggu ke 4-7 Website atau Perpustakaan

Membuat Bab 2 Minggu ke 8-10 Web,Perpustakaan dan Buku

Membuat Bab 3 Minggu ke 11-13 Web, Perpustakaan dan Jurnal

Membuat Bab 4 Minggu ke 14-18 Perpustakaan,Buku dan jurnal

Membuat Bab 5 Minggu ke 19-20 Perpustakaan

Anda mungkin juga menyukai