Anda di halaman 1dari 3

PENYIMPANAN REKAM

MEDIS
No. Dokumen :205/UKP-KPS
S No. Revisi :1
O
Tanggal Terbit : 10 Januari 2018
P
Halaman : 1/3

UPT PUSKESMAS
KAMPUNG SAWAH Muhada Castra Dypura, S.KM,
M.Si
NIP. 19660414 198902 1 004

1. Pengertian 1. Penyimpanan rekam medis yang dimaksud adalah proses penyimpanan rekam
medis di ruang rekam medis sampai penyortiran dan pemusnahan berkas rekam
medis pasien
2. Rekam medis di UPT Puskesmas Kampung sawah berupa berkas rekam medis,
dimana dalam satu berkas rekam medis terdiri dari satu pasien
3. Penyimpanan dalam rak-rak berkas rekam medis yang telah selesai diproses,
diolah, kemudian disimpan berdasarkan sistem nomor langsung (straight numerical
filling system) agar memudahkan dalam pengambilan bila berkas rekam medis
yang dibutuhkan.
2. Tujuan Sebagai acuan agar Kerahasian Rekam Medis pasien tersimpan dengan baik, rapi
dan mudah untuk pencariannya.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Kampung Sawah Nomor.
445.4/8.003/UKP/KPS/III/2017 Tentang Pengkodean, Penyimpanan Dokumentasi
Rekam Medis
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan RI No 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas
2. Peraturan Menteri Kesehatan RI No 44 tahun 2016 tentang Manajemen
Puskesmas
3. Peraturan Menteri Kesehatan RI No 5 Tahun 2014 Tentang Panduan Praktik
Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Kesehatan Primer.
4. Permenkes No. 46 tahun 2015 tentang Akreditasi
5. Permenkes No. 43 tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan Permenkes
6. Permenkes No. 11 tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien
7. Permenkes No. 27 tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
8. Permenkes nomor 269/Menkes/Per/III/2008 tentang Rekam Medis
5. Alat dan 1) Alat :
Bahan 2) Komputer
3) Rak status
2) Bahan :
1) Berkas rekam medis

BAB VIII Manajemen Penunjang Layanan Klinis (UKP)


PENYIMPANAN REKAM
MEDIS
No. Dokumen : 205/UKP-KPS
S No. Revisi :1
O
Tanggal Terbit : 10 Januari 2018
P
Halaman : 2/3

UPT PUSKESMAS
KAMPUNG SAWAH Muhada Castra Dypura, S.KM,
M.Si
NIP. 19660414 198902 1 004
6. Langkah- 1. Petugas rekam medis mengambil/menerima berkas rekam medis dari petugas
langkah nurse station
2. Petugas rekam medis mengurutkan berkas rekam medis sesuai dengan nomor
indexnya
3. Petugas rekam medis mengembalikan berkas rekam medis sesuai dengan
nomor indeknya ke dalam rak rekam medis masing-masing.
4. Petugas rekam medis merapihkan susunan Rekam Medis agar tertata rapih
dan benar.

7. Hal Yang 1. Ruang rekam medis tidak diizinkan masuk selain petugas/ yang berkepentingan
Perlu di 2. Menempel pengumuman di pintu masuk ruang rekam medis, selain petugas
Perhatikan
dilarang masuk
8. Unit Terkait 1. Ruang Rekam Medk,
2. Semua ruangan pemeriksaan
9. Dokumen 1. Berkas Rekam Medis
Terkait 2. SIMPUS
10. Rekaman NO YANG DI ISI PERUBAHAN TGL MULAI
Historis UBAH DIBERLAKUKAN
Perubahan 1 Regulasi 1. Peraturan Menteri Kesehatan 10 Januari 2018
RI No 75 Tahun 2014 Tentang
Puskesmas
2. Peraturan Menteri Kesehatan
RI No 44 tahun 2016 tentang
Manajemen Puskesmas
3. Permenkes No. 46 tahun 2015
tentang Akreditasi
4. Permenkes No. 43 tahun 2016
tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan
Permenkes
5. Permenkes No. 11 tahun 2017
tentang Keselamatan Pasien
6. Permenkes No. 27 tahun 2017

BAB VIII Manajemen Penunjang Layanan Klinis (UKP)


PENYIMPANAN REKAM
MEDIS
No. Dokumen : 205/UKP-KPS
S No. Revisi :1
O
Tanggal Terbit : 10 Januari 2018
P
Halaman : 3/3

UPT PUSKESMAS
KAMPUNG SAWAH Muhada Castra Dypura, S.KM,
M.Si
NIP. 19660414 198902 1 004

tentang Pedoman Pencegahan


dan Pengendalian Infeksi di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan

BAB VIII Manajemen Penunjang Layanan Klinis (UKP)

Anda mungkin juga menyukai