Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP NEGERI 10 MALANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : PENCAKSILAT
Alokasi Waktu : 3 X 40 Menit (1 Pertemuan)

KD 3 KD 4
3.4 Memahami variasi gerak spesifik 4.4 Mempraktikkan variasi gerak
seni beladiri. spesifik seni beladiri

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik senantiasa berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan pembelajaran
dan bersikap tawakal.
2. Peserta didik dapat menunjukkan sikap jujur, disiplin dan kerjasama
3. Peserta didik melalui kajian pustaka dapat memahami variasi kuda – kuda dalam
pencaksilat
4. Peserta didik dapat menganalisis variasi pola langkah dalam pencaksilat
5. Peserta didik dapat menganalisis variasi pukulan dalam pencaksilat
6. Peserta didik dapat mempraktikkan variasi kuda – kuda dalam pencak silat
7. Peserta didik dapat mempraktikkan variasi pola langkah dalam pencak silat
8. Peserta didik dapat mempraktikkan variasi pukulan dalam pencaksilat
B. ALAT DAN SUMBER BELAJAR
1. Alat : Cone, Pachingped, dan lapangan
2. Sumber : a. Roji. 2017. Pendidikan Jasmani, Olahragadan Kesehatan Kelas VIII SMP/MTs,
Kemendikbud.
b. PPT Pencaksilat
C. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit) PENILAIAN
1. Menyapa, mengucap salam dan berdoa Sikap spiritual
2. Apersepsi dengan mengaitkan materi pembelajaran sekarang dengan dan sosial
pengalaman peserta didik atau pembelajaran sebelumnya,  Observasi
3. Pengkondisian fisik, mental untuk mengikuti pembelajaran
(jurnal)
Kegiatan Inti (90 Menit)
1. Mengamati diberikan motivasi atau rangsangan pada variasi kuda-
kuda, pola langkah dan pukulan pencaksilat melalui video, gambar dan Kompetensi
peragaan (Literasi digital) Pengetahuan
2. Menulis dan mengidentifikasi masalah yang muncul dari kegiatan  Penugasan
variasi kuda-kuda, pola langkah dan pukulan pencaksilat (4C-  DaftarTugas
Colaboration)
3. Mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil Kompetensi
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber Ketrampilan
(4C-Critical)
 Tes Praktik
4. Mempresentasikan hasil diskusi tentang materi variasi kuda-kuda,
 Lembar
pola langkah dan pukulan pencaksilat (4C-Communication)
5. Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam Observasi
kegiatan pembelajaran variasi kuda-kuda, pola langkah dan pukulan
pencaksilat (4C-Creativity)
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Melakukan Tanya jawab, menyimpulkan materi pelajaran, Doa dan salam
Mengetahui : Malang, Juli 2020
Kepala SMPN 10 Malang Guru Mata Pelajaran

MOKHAMAD SYARONI, S.Pd, M.KPd SALSA RIZKY AULIA,


M.Pd NIP. 196512121989031010 NIM. 170611633554
(Lampiran 1)

1. Penilaian Kompetensi Sikap Spiritual dan Sikap Sosial


 Teknik Penilaian
Teknik Observasi
 Instrumen Penilaian
Jurnal

Contoh jurnal penilaian sikap spiritual dan sikap sosial


Butir penilaian sikap spiritual: 1. Berdoa sebelum dan sesudah pelajaran
2. Berusaha maksimal dan tawakal
Butir penilaian sikap social : Jujur, disiplin, tanggung jawab

Aspek
No Hari /Tanggal Nama Catatan KBM yang Sikap
dinilai
Senin, Bercanda saat
1 Ifan berdoa Spiritual
29 – 08 - 2019 praktik
Senin, Mengakui telah
2 Yusuf Jujur Sosial
29 – 08 - 2019 berbuat salah
Catatan: * Untuk penilaian sikap cukup diberikan catatan dari kejadian-kejadian yang
menonjol dari KBM
(Lampiran 2)
2. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
Jawablah soal-soal dibawah ini!
1. Sebutkan teknik dasar dalam pencak silat?
2. Sebutkan macam-macam jenis pukulan, tangkisan, dan kuda-kuda?
3. Apa tujuan dari gerak menangkis?
4. Sebutkan hal-hal yang perlu dihindari dalam melakukan kuda-kuda?
5. Kesulitan apa saja yang terjadi pada saat melakukan kuda-kuda, pukulan, tangkisan pada
beladiri pencak silat?
Kunci Jawaban
No
Kunci Jawaban Skor
Soal
Jawab
Kuda-kuda, pukulan, tangkisan, tendangan.
1 10
Jawab
Kuda-kuda depan, kuda-kuda tengah, kuda-kuda belakang, kuda-
2 kuda samping, kuda-kuda silang, kuda-kuda depan dan belakang. 25
Pukulan pukulan lurus, tegak, bandul dan melingkar
Tangkisan dalam, luar, atas dan bawah.

Jawab
 Menghindari pukulan dan tendangan dari lawan
3 10
Jawab
 Sikap badan kaku
 Kaki kurang dibuka
 Posisi kaki kurang kuat
4  Kesalahan ada saat menumpu dan mencondongkan badan 25
Jawab:
Pada saat melakukan pukulan: posisi tangan yang digunakan untuk
menyerang lurus ke depan dengan posisi jari-jari mengepal, sasaran
berada di bagian ulu hati. 30
5 Pada saat melakukan kuda-kuda : kaki kurang dibuka, kaki tidak
ditekuk.
Pada saat melakukan tangkisan: menangkis tidak menunggu
lawannya melakukan pukulan, sasaran tidak pas mengenai lawan,
badan tidak miring.

Catatan: * Untuk pengerjaan soal uraian harus melampirkan sumber belajar yang
digunakan selain buku paket
(Lampiran 3)

3. Penilaian Tes Keterampilan


 Penilaian Ketrampilan (Praktek)
a. Uji unjuk kerja
Lembar Instrumen pengamatan proses variasi kuda-kuda, pukulan, dan tangkisan pada
beladiri pencak silat
FORMAT REKAMAN DATA
TES KETRAMPILAN PENCAKSILAT
Hari Tanggal :
Tempat Tes : AULA SMPN 10 MALANG
Penilaian

Sikap kuda-
Pola langkah Pukulan
Nama kuda Jml Nilai
No Peserta 2 2 2 skor Akhir
1 3 1 3 1 3
Didik
1.
2.
3.
Skor Maksimum :9
Skor yang diperoleh: SP/9 x 100

Kriteria Penilaian/ Pedoman penskoran


 Kuda-kuda tengah
Skor 3 jika 3 indikator terpenuhi
(1) Kaki dibuka dua kali selebar bahu dan di tekuk dengan sudut 30 derajat.
(2) Posisi badan tegap dan pandangan lurus ke depan
(3) Berat badan berada ditengah
Skor 2 jika 2 indikator terpenuhi
Skor 1 jika 1 indikator terpenuhi

 Sikap pola langkah


Skor 3 jika 3 indikator terpenuhi
(1) Berdiri dengan sikap Alif tangan berada di samping
(2) Langkahkan salah satu kaki kedepan dengan angkatan kaki rata-rata air
(3) Gerakan tangan seirama langkah kaki
Skor 2 jika 2 indikator terpenuhi
Skor 1 jika 1 indikator terpenuhi

 Sikap pukulan lurus


Skor 3 jika 3 indikator terpenuhi
(1) Awalan posisi tangan berada di depan dada dan mengepal
(2) Arahnya lurus dengan sasaran ulu hati
(3) Posisi badan tegap dan pandangan lurus ke depan,
Skor 2 jika 2 indikator terpenuhi
Skor 1 jika 1 indikator terpenuhi

 Penilaian Proyek
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Nama Proyek : Penyusunan rangkaian variasi kuda-kuda, pukulan, dan tangkisan pada
beladiri pencak silat.
Alokasi Waktu : Satu Semester
Kelas :
Nama Siswa : ______________________

No Aspek * Skor (1 – 5)**


1. Perencanaan:
a. Persiapan
b. Rumusan Judul variasi kuda-kuda, pukulan, dan
tangkisan pada beladiri pencak silat.
2. Pelaksanaan
a. Inventarisir dan pemilihan gerakan (contoh posisi kaki,
posisi badan, posisi tangan
b. Pelaksanaan perangkaian gerak (tidak harus berturutan
seperti pilihan gerak di atas)
c. Pemberian aksen dan transisi gerak
d. Finalisasi rangkaian gerak
3. Laporan Proyek
a. Tampilan rangkaian gerak
b. Dokumen penyusunan
Total Skor (TS)
Nilai Akhir = TS / Skor maks x 100

Keterangan:
1. Aspek yang dinilai disesuaikan dengan proyek dan kondisi peserta didik/sekolah
2. Skor diberikan kepada peserta didik tergantung dari ketepatan dan kelengkapan
jawaban yang diberikan.

 Penilaian Portofolio
Portofolio selebrasi (celebration portofolios) untuk mencatat prestasi cabang olahraga.
Lembar Catatan Prestasi

Kelas : .............................

Lari jarak Senam Bola Voli Rt Skor


No. Nama Peserta Didik pendek UKS
1 2 3
1. Achmad Kurniawan
2. Achmad Ramadhan
3. Benyy Abdillah
.... ..........................

Anda mungkin juga menyukai