Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA Rl

DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN INTELEKTUAL


Jln . H.R. Rasuna Said Kav 8-9 Kuningan , Jakarta Selatan 12490
Telepon & Fax : (021) 57905619 Laman: www.dgip.go.id

Nom or : HKI.6-TI.02.02 -001 4 Januari 2016


Lampiran : Satu berkas
Hal : Pemberitahuan Kodefikasi
Persuratan Berbayar dan Tidak Berbayar

Yth . Para Pemohon Kekayaan lntelektual


di
temp at

Dalam rangka meningkatkan layanan kekayaan intelektual (KI) kepada masyarakat dan
sebagai wujud tertib administrasi terkait persuratan permohonan kekayaan intelektual berbayar
sebagaimana tercantum dalam Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2014 Tentang Jenis Tarif
Penerimaan Negara Barang Bukan Pajak, dengan ini kami sampaikan agar dalam pengajuan
permohonan kekayaan intelektual, para pemohon dapat mencantumkan kodefikasi surat berbayar
dan surat tidak berbayar atas permohonan merek, paten, dan desain industri sebagaimana
terlampir.

Atas perhatian Bapak/lbu/Saudara, kami ucapkan terima kasih .

Tembusan, :
I . Direktur Jenderal Kekayaan lntelektual (sebagai laporan)
2. Sekretaris Direktorat Jenderal Kekayaan lntelektual
3. Para Direktur di Lingkungan DJKI
Lampiran Nota Dinas
Nomor.

MERE!{ BERBAYAR

No. Kode Surat Jenis Surat-menyurat Ket.

l. M-Ol Perpanjangan Jangka Waktu Perlindungan Merek/Merek Kolektif (IDM)


2. M-02 Pengajuan Keberatan atas Permohonan Merek/Merek Kolektif/IG
3. M-03 Permohonan Banding Merek/Merek Kolektif/lndikasi Geografis
4. M-04 Pencatatan Perubahan Nama dan/a tau Alamat Pemilik Merek
5. M-05 Pencatatan Pengalihan Hak/Penggabungan (Merger) atas Merek/Merek Kolektif
6. M-06 Pecatatan Perjanjian Lisensi
7. M-07 Pencatatan Penghapusan Pendaftaran Merek dan/atau Merek Kolektif dan/atau IG
8. M-08 Pencacatan Perubahan Pengaturan Penggunaan Merek Kolektif
9. M-09 Permohonan Pertikan Resmi Pendaftaran Merek/Merek KolektiVIG
10. M-10 Permohonan Keterangan Tertulis Klasifikasi Barang dan/atau Jasa
ll. M-11 Permohonan Keterangan Tertulis Barang dan!atau Jasa Sejenis
12. M- 12 Permohonan Keterangan Tertulis Perpanjangan Jangka Waktu Perlindungan Merek
13. M-13 Permohonan Keterangan Tertulis Daftar Umum Merek
14. M-14 Perubahan Data Permohonan Pendaftaran Merek atau IG Karena Kesalahan
Penulisan oleh Pemohon
15. M-15 Perubahan Data pada Buku Persyaratan IG Karena Kesalahan Penulis Oleh Pemohon
16. M-16 Perubahan Data Permohonan Pendaftaran Merek, Merek Kolektif atau IG Pada
Sertifikat
17. M-17 Biaya Salinan Bukti Prioritas Permohonan Merek
18. M-18 Permohonan Pemeriksaan Substantif lndikasi Geografis
19. M-19 Pencatatan Perubahan Buku Persyaratan Indikasi Geografis
20. M-20 Pencatatan Pemakaian Indikasi Geografis
21. M-21 Pembayaran Biaya Tambahan Jenis Barang/Jasa

MERE!{ TIDAl{ BERBAYAR


22 . M-22 Pembatalan Hukum
23. M-23 Pencatatan Pengalihan Hak atas Merek Kolektif Terdaftar
24. M-24 Permohonan Banding Merek Setelah Publikasi
25. M-25 Permohonan Keterangan Tertulis Tentang Persamaan Pada Pokoknya
26. M-26 Surat Permohonan Pembatalan
27. M-27 Permohonan Penarikan Kembali
28. M-28 Permohonan Perubahan Nama dan!atau Alamat Kuasa
29 . M-29 Tanggapan Terhadap Surat a tau Permintaan dari Kantor HKI
30. M-30 Kekurangan Persyaratan Administratif
31. M-31 Surat Hearing
32. M-32 Surat Sanggahan Atas Keberatan
33. M-33 Status Merek
34. M-34 Surat Banding
35. M-35 Tanggapan Surat Perubahan Nama dan/atau Alamat
36. M-36 Tanggapan Surat Pengalihan Hak
37. M-37 Pengalihan Kuasa
38. M-38 Surat Pencatatan Penghapusan Pendaftaran Merek
39. M-39 Perbaikan Perpanjangan, Perubahan Nama/Alamat, Mutasi, Lisensi, Penghapusan
40. M-40 Surat Pernyataan UMKM
41. M-41 Permohonan Lainnya

Catatan: Mohon mencantumkan kodefikasi di sebelah kanan atas surat.

Anda mungkin juga menyukai