Anda di halaman 1dari 54

2021

Uji Kompetensi
Jabatan Fungsional Perawat

ariyani
Berhitung lagi yuk…
1-1 = 2
1+1 = 1
Benda apakah itu ?
Diskripsi
Dalam pelaksanaan uji kompetensi perlu
memahami penyelenggaraan uji kompetensi, hak
dan kewajiban peserta uji, persiapan peserta uji
kompetensi jabfungkes perawat

ariyani
Tujuan Pembelajaran

01 Hasil Belajar
Peserta mampu melakukan persiapan sebagai
peserta ukom jabatan fungsional Perawat

02 Indikator Hasil Belajar


Menjelaskan penyelenggaraan uji
kompetensi

03 Indikator Hasil Belajar


Menjelaskan hak dan kewajiban peserta
uji kompetensi

04 Indikator Hasil Belajar


Melakukan persiapan sebagai peserta ukom
jabatan fungsional Perawat

ariyani
Materi Pokok dan sub
Materi Pokok

Persiapan
Penyelenggaraan Hak & kewajiban peserta uji
uji kompetensi peserta uji kompetensi

1. Penyelenggara
1. Hak 1. Kelengkapan uji
2. Metode
3. Mekanisme 2. kewajiban 2. Aplikasi e ukom

ariyani
METODA, MEDIA
PEMBELAJARAN

01 METODA 02 MEDIA 02 MEDIA


• Ceramah Interaktif • Bahan Tayang • Laptop
• Latihan menyiapkan • Modul • LCD
kelengkapan uji • Panduan latihan • Foto-foto
kompetensi • Portofolio pelaksanaan uji
kompetensi
• Panduan e ukom

ariyani
Langkah Pembelajaran
Pengkondisian Peserta

Penyampaian materi
penyelenggaraan uji kompetensi
Penyampaian materi hak dan
kewajiban peserta uji
kompetensi
Penyampaian materi persiapan sebagai
peserta ukom jabfung perawat

Penyampaian materi dan latihan


penggunaan e-ukom
Rangkuman dan kesimpulan

ariyani
Uji Kompetensi Jabatan Fungsional

Untuk memberikan
pengakuan terhadap
kompetensi jabatan
fungsional kesehatan

menjadi bahan
pertimbangan untuk
kenaikan jenjang
jabatan.
PENYELENGGARAAN UJI
KOMPETENSI

ariyani
Penyelenggara uji kompetensi

Adalah instansi pemerintah


pengguna jabatan fungsional
kesehatan di pusat dan di daerah
yang dipimpin oleh sekurang-
kurangnya pejabat pimpinan tinggi
pratama setelah diberikan
rekomendasi untuk
penyelenggaraan uji dari
kementerian kesehatan
Organisasi Penyelenggara Uji

Puskatmutu

Unit Pembina

UPT Kementerian Kementerian/Lembaga


Kesehatan selain Kemenkes
Dinkes Provinsi

Dinkes Kab/Kota

UPT K/L selain Kemenkes


UPT Dinkes Provinsi
UPT Dinkes Kab/
Kota
Tugas Pusat Peningkatan Mutu SDMK

• Menyusun regulasi uji • Melakukan akreditasi


kompetensi penyelenggaraan uji
• Mensosialisasikan • Membuat dan mengembangkan
penyelenggaraan uji sistem informasi
• Mengarahkan penyelenggara • Mengeluarkan nomor sertifikat
dalam penyusunan kepada peserta
perencanaan
• Melakukan monev
• Menyusun perencanaan secara
nasional
• Memverifikasi dan
merekomendasikan
penyelenggaraan uji

ariyani
Tugas Unit Pembina

• Melakukan verifikasi data calon • Memfasilitasi penyelenggaraan


peserta uji uji
• Melakukan verifikasi usulan • Menerbitkan sertifikat uji yang
proposal penyelenggaraan uji diuji di tingkat pusat
• Membentuk tim penguji pusat • Melaksanakan monev
• Menyusun perencanaan uji • Berkoordinasi dengan
kompetensi JF binaannya Pusaktmutu dalam hal
pembentukan tim penguji tk.
• Bertanggung jawab dalam
penyelenggaraan uji Pusat, Sosialisasi
penyelenggaraan, pengelolaan
pelaksanaan, monev dll

ariyani
Metode Uji Kompetensi

Metode uji, dapat berupa :


a. Portofolio → Wajib
b. Uji Tulis
c. Uji Lisan
Pilihan
d. Uji Praktik

ariyani
A. Portofolio

1 2 3

Laporan lengkap segala Dapat merefleksi pelayanan


aktifitas seseorang yang Digunakan sebagai salah satu yang diberikan, dapat
dilakukannya yang cara penilaian yang mampu menunjukan kemampuan,
menunjukan kecakapan mengungkap pencapaian memberi gambaran atas apa
pejabat fungsional standar kompetensi dan yang dilakukan pejabat
kesehatan kompetensi dasar setiap fungsional kesehatan dan
pejabat fungsional kesehatan sebagai bukti otentik

ariyani
Penilaian portofolio terdiri dari
dua komponen
1
2 20%
80%
Sertifikat
Pelatihan Unsur
Pelayanan
Karya dan/ /Asuhan
Penghargaan
Pengembangan atau
yang relevan
Profesi
bidang dan/
kesehatan atau
Komponen Utama
Komponen Tambahan
ariyani
1.Komponen Utama

 Komponen Utama adalah bukti Pelayanan/asuhan


Penilaian komponen pelayanan/asuhan ini
mengacu dari butir
kegiatan jabatan fungsional dengan kriteria:
a. 75% - 80% komponen pelayanan/asuhan
berasal dari kompetensi pada jenjang
yang sedang dipangkunya dan
b. 20% - 25% komponen pelayanan/asuhan
berasal dari kompetensi yang akan
dipangkunya

ariyani
2.Komponen Tambahan

 Komponen tambahan menjadi suatu pilihan,


dapat berupa:
a. Sertifikat Pelatihan
b. Karya Pengembangan Profesi
c. Penghargaan yang relevan dibidang
kesehatan

ariyani
a. Pelatihan :
Adalah kegiatan pelatihan yang pernah diikuti oleh pejabat
fungsional dalam rangka pengembangan dan/atau peningkatan
1 kompetensi selama melaksanakan tugas pelayanan kesehatan di
seluruh instansi atau fasilitas pelayanan kesehatan. Durasi diklat
sekurang – kurangnya 30 JPL

Bukti fisik komponen pelatihan ini berupa sertifikat


2 atau piagam asli yang dikeluarkan oleh lembaga
penyelenggara yang syah.

Pelatihan dilengkapi dengan laporan singkat hasil pelatihan


3 yang meliputi : tujuan diklat, materi diklat dan manfaat diklat
untuk perbaikan pelayanan kesehatan.

ariyani
Skor Penilaian Sertifikat Pelatihan yang Relevan
berdasarkan Lembaga yang mengeluarkan
Kabupaten/
Kota/ Instansi Provinsi

Internasional
Nasional 20%
20
10%
10

25%
30 45%
50

ariyani
Apabila pejabat fungsional kesehatan mempunyai karya tulis yang
berupa artikel yang dimuat pada jurnal ilmiah dan atau tulisan ilmiah
popular yang dimuat pada majalah, tabloid, koran, news letter,
bulletin

b. Karya Pengembangan Profesi ariyani


Skor Penilaian Karya Pengembangan Profesi yang
Relevan berdasarkan kriteria

Jurnal terakreditasi (50) Sebagai ketua (50)


Jurnal tdk terakreditasi (30) Sebagai anggota (40)

Artikel
Internasional (50), Nasional Laporan
(30), Provinsi (20), dan
Kabupaten/Kota (10) Penelitian

Internasional (50)
Buku Nasional (40)
Provinsi (30)
Kabupaten/Kota (20)
Tingkat Instansi (10)
Modul Diklat
Karya Teknologi
Kualitas Modul Baik (50)
Tepat Guna
Kualitas Kurang Baik(20)

ariyani
3. Penghargaan yang Relevan berdasarkan
dibidang kesehatan dengan skor:
Kabupaten/
Kota/ Instansi Provinsi

Internasional
Nasional 20%
20
10%
10

25%
30 45%
50

ariyani
Ketentuan Penilaian:
Batas kelulusan minimal 70% dari
nilai total keseluruhan dengan
komposisi 80% dari komponen
utama dan 20% dari komponen
tambahan

Komponen utama wajib dilakukan


dan komponen tambahan dapat
memilih diantara 3 pilihan (a
dan/atau, b dan/atau c)

[Image Info] www.wizdata.co.kr - Note to customers : This image has been licensed to be used w ithin this Pow erPoint template only. You may not extr act the image for any other use. ariyani
B. Uji Tulis

Pengetahuan Keterampilan Sikap

Untuk mengukur kemampuan Tes tertulis dilakukan dengan


pengetahuan memberikan pertanyaan atau
(cognitive) jabatan fungsional tugas secara tertulis dan
kesehatan dapat diuji peserta menjawab setiap
menggunakan uji tertulis pertanyaan atau tugas

ariyani
Klasifikasi Bentuk Soal
• Tes tertulis dapat berbentuk tes
objektif atau tes uraian. Pilihan Pilihan
• Bentuk tes objektif terdiri dari Jawaban Jawaban Tidak
bentuk soal benar-salah, Tersedia Tersedia
menjodohkan, dan pilihan
ganda.
• Bentuk soal pilihan ganda dapat
berupa pilihan ganda biasa,
Pilihan Ganda Isian
pilihan ganda analisis kasus,
pilihan ganda komplek, dan
pilihan ganda membaca
diagram/tabel.
Menjodohkan Uraian

ariyani
C. UJI LISAN
Adalah kegiatan uji kompetensi
yang dilakukan dengan
mengajukan pertanyaan lisan
dari penguji kepada peserta uji
yang tujuannya untuk
mengklarifikasi atau menggali
kompetensi peserta uji.

ariyani
Uji lisan

Adalah salah satu metode uji kompetensi


jabatan fungsional yang menggunakan
teknik wawancara dibuat secara
sistematis untuk mengukur kemampuan
peserta terkait butir kegiatan sesuai
jabatan fungsional

Instrumen yang digunakan ialah


pedoman wawancara, dimana
pewawancara mempersiapkan pedoman
(guide) tertulis tentang apa yang hendak
ditanyakan kepada peserta uji.

ariyan
D. Uji Praktik

Adalah melakukan prosedur


tindakan dari butir kegiatan jenjang
jabatan untuk melihat kemampuan
peserta uji dari aspek pengetahuan,
ketrampilan dan sikap

ariyani
Updating Ujian Ujian
Pendaftaran Konsultasi dengan tim
data Ujian ulang I ulang II
Peserta Jabfung E - ukom penguji

Tidak Tidak Tidak


Lulus Lulus Lulus Lulus
Lulus Lulus

Sertifikat Peningkatan
Kemampuan
Penyelenggara

Menetapkan : Mendapatkan
Mengorganisasika Membuat
Verifikasi calon a. Peserta Uji Nomor
n Pelaksanaan uji BAP
peserta uji b. Tim Penguji sertifikat
c. Panitia/sekretariat
pelaksana
d. Admin E Ukom
e. Tempat, & waktu Dicetak &
uji ditandatangani
Penguji

Menguji &
Ditetapkan Menentukan Memberikan menentukan Membuat Pemutakhiran
sebagai tim metode, materi, konsultasi kepada kelulusan laporan uji Instrumen
penguji penilaian peserta
Mekanisme Penyelenggara Uji
Memberikan peningkatan pengetahuan
6 dan kemampuan bagi peserta yg sdh dua
kali tdk lulus uji
Memverifikasi online Merencanakan
Menunjuk
data calon peserta uji
dan
dan
15
berdasarkan dokumen
menetapkan 7 mengalokasikan
5 tim penguji
anggaran biaya
14
Menetapkan calon Mengeluarkan
peserta uji 4 sertifikat uji
Mempersiapkan
Identifikasi
tempat uji 8 13 Membuat BAP uji kompetensi
pejabat 3 dan meminta nomor sertfikat ke
fungsional puskatmutu
kesehatan yg
Menyiapkan
akan naik jenjang
Melakukan Mapping
9 peralatan, sarana
12
Menyelenggarakan uji
2
& prasarana uji
pejabat fungsional kes
Mendapatkan surat rekomendasi
11 penyelenggaraan uji & user id &
password akun penyelenggara &
1 Melakukan verifikasi data 10 tim penguji
pejabat fungsionall
Membuat &
menyampaikan proposal
penyelenggaraan uji ke
Puskatmutu
Mekanisme Peserta Uji
Peningkatan pengetahuan
dan kemampuan

Mendaftar uji 5 11
kompetensi Mencetak Menyiapkan Tidak Lulus
online bukti berkas
portofolio
pendaftaran
6 Mendapatkan
4 Lulus sertifikat bila
lulus
10 Uji ulang ke dua
a. Konsultasi
Mengajukan
7 dengan tim
3 permohonan ke penguji Tidak Lulus
pimpinan instansi
pengguna
b. Diberikan kartu
ujian oleh tim Lulus Mendapatkan
penguji sertifikat bila
2 Mempersiapkan lulus
berkas administrasi
9 Uji ulang pertama
8 Pelaksanaan uji

1 Melakukan updating
Tidak Lulus

online jabfung

Lulus
Hak dan Kewajiban
Peserta uji

ariyani
Hak Peserta Uji
• Mendapatkan feedback dan hasil kelulusan uji kompetensi.
• Bila lulus, mendapat sertifikat uji kompetensi.
• Bila tidak lulus, boleh mengikuti uji ulang sesuai dengan
jadwal yang ditetapkan oleh pelaksana.
• Bila uji ulang pertama tidak lulus, boleh mengikuti uji ulang
yang kedua sesuai dengan jadwal yang tersedia
penyelenggara.
• Bila uji ulang yang kedua tidak lulus maka pimpinan instansi
pengguna memberikan peningkatan pengetahuan dan
keterampilan kepada pejabat fungsional tersebut
Kewajiban Peserta Uji
• Mempersiapkan berkas administrasi yang diperlukan
• Mengajukan permohonan uji kompetensi ke pimpinan instansi pengguna dengan diketahui atasan
langsung.
• Melakukan registrasi online uji kompetensi jabatan fungsional. Seluruh pejabat fungsional yang
akan mengikuti uji kompetensi wajib melakukan pemutakhiran data jabatan fungsional secara
online melalui laman resmi Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia
Kesehatan (Badan PPSDMK). Setelah melakukan pemutakhiran data jabatan fungsional, semua
calon peserta uji kompetensi harus mendaftar uji kompetensi secara online.
• Mencetak buku registrasi online.
• Mempersiapkan berkas portofolio dan data dukung yang diperlukan.
• Melakukan konsultasi dengan tim penguji sebelum melakukan uji kompetensi (setelah ditetapkan
menjadi calon peserta uji).
• Melaksanakan uji sesuai dengan tempat, waktu, metode yang telah ditetapkan.
Persiapan Peserta uji Kompetensi
Jabatan Fungsional Perawat
A. Kisi-Kisi Materi Uji

 Materi uji mengacu pada standar kompetensi jabfungkes yang


disusun instansi Pembina (sesuai butir kegiatan pada
permenpan), meliputi kompetensi teknis, manajerial dan
sosiokultural:
a. 75% - 80% komponen pelayanan/asuhan berasal dari
kompetensi pada jenjang yang sedang dipangkunya dan
b. 20% - 25% komponen pelayanan/asuhan berasal dari
kompetensi yang akan dipangkunya
c. Level kompetensi sesuai jenjang yang diduduki dan yang
akan diduduki

ariyani
TINGKAT PENGUASAAN KOMPETENSI
Proficiency Levels Competence
➢ Mengkreasikan mengembangkan, konsep, teori,
kebijakan
Level 5
➢ Sebagai sumber rujukan utama (mentor)
05
➢ Mengevaluasi suatu proses pekerjaan
Level 4 ➢ Mengembangkan teknik metode kerja
04 ➢ Memberi arahan atau tanpa panduan
➢ Menerapkan dg analisis
03 Level 3 ➢ Tdk memerlukan bimbingan
➢ Dapat membimbing orang lain
➢ memecahkan masalah teknis operasional.
02 ➢Menerapkan sesuai pedoman
Level 2 ➢Berdasar pedoman/panduan dan memerlukan
bimbingan
01
➢Tingkat memahami, mengerti substansi
➢pekerjaan sederhana dg pedoman/ panduan
Level 1
➢Bimbingan intensif
Pola Distribusi Required Competency Level (RCL)
Kompetensi Teknis

Jabatan Jenjang Jabatan RCL


JPT Utama 5-4 Dominan 5
Jabatan Pimpinan Tinggi Madya 5-4 Fity-fifty
Pratama 5 - 4 -3 Dominan 4
JA Administrator 4 -3 Dominan 3
Jabatan Administrasi Pengawas 2 -3 Fifty-fifty
Pelaksana 2 -1 Dominan 1 atau 2
JF Utama 5- 4 Dominan 5
Jabatan Fungsional Madya 5-4 Dominan 4
Keahlian
Muda 4 -3 ffty-fifty
Pertama 3-2 -1 Dominan 2
JF Penyelia 4-3 fifty-fifty
Jabatan Fungsional Mahir 4-3 Dominan 3
Keterampilan
Terampil 3,2,1 Dominan 2
Pemula 2 -1 Dominan 1
B. Penilaian Portofolio
Memadai kesesuaian antara jumlah dokumen yang dipersyaratkan
dengan ketersediaan dokumen portofolio yang ada
PERTAMA
Valid Bukti asuhan /pelayanan yang dilakukan dibuktikan dengan
Autem corrumpit quo te. yang
dokumen/loogbook Pri telah diverifikasi ditandai dengan
cu unumtanda
habeo modus,
tangan dan ne
nama jelas atasan langsung atau ketua
munere timmaluisset
pelaksana his. Estpenanggung jawab asuhan.
atau
quod ignota viderer in. Ius ne
Asli a. Untuk bukti asuhan/pelayanan, dokumen yang dinilai
etiam latine quaerendum. Pri
merupakan bukti asli dari asuhan / tindakan yang
id ferri fabulas assentior, error
dilakukan yang berupa laporan portofolio yang diserahkan
munere.
ke penguji,
b. Untuk sertifikat pelatihan, dokumen berupa sertifikat asli
dan dapat ditunjukkan kepada penguji pada saat ujian.

Terkini laporan pekerjaan dalam kurun waktu paling lama 5 tahun


sejak ditetapkan dalam SK jenjang Jabfung terakhir sampai
dengan pelaksaan ujian

ariyani
Panduan Latihan menyiapkan kelengkapan uji kompetensi

1. Peserta dibagi menjadi 4 kelompok, setiap


kelompok terdiri dari 5 orang. Masing-
masing kelompok memilih ketua,
sekretaris dan penyaji.
2. Setiap kelompok menyusun kelengkapan
uji kompetensi portofolio JF perawat ( pilih
salah satu anggota sebagai peserta uji
kompetensi)
3. Waktu latihan 20 menit
4. Setiap kelompok mempresentasikan hasil
diskusi

ariyani
Kelengkapan berkas ukom
Surat permohonan uji kompetensi yang sudah
ditandatangani atasan langsung,dilampiri:
• FC bukti pelayanan,mis:penkes, monev,EBP
• FC log book
• FC PAK terakhir
• FC SK Fungsional terakhir
• FC Ijazah terakhir
• FC Karpeg
• FC STR
• FC PPK tahun terakhir
• FC sertifikat penunjang : seminar/pelatihan, piagam
penghargaan, bukti KTI
Aplikasi e-ukom

ariyani
E-UKOM

Merupakan inovasi dalam uji


kompetensi yang awalnya
bersifat manual menjadi
elektronik
TUJUAN E-UKOM
• Mempercepat proses
administrasi penyelenggaraan
uji kompetensi jabatan
fungsional kesehatan
• Dapat meng-update data
pejabat fungsional kesehatan.
Administrasi dalam E-Ukom

• Perencanaan Jadwal Ukom


• Penyusunan Proposal
• Penerbitan Kartu Ujian
• Pembuatan BAP
• Pembuatan Nomor Sertifikat
• Pencetakkan Sertifikat
• Dapat menghasilkan data dalam rangka
monitoring dan evaluasi

ariyani
Web browser

• Kunjungi melalui Google chrome/Mozilla Firefox


• Dengan alamat :
http://jabfung.bppsdmk.kemkes.go.id/eukom
EVALUASI

ariyani
Kesimpulan
Penyelenggaran uji kompetensi jabatan
fungsional kesehatan (Perawat) berdasarkan
Permenkes no 18 tahun 2017
Referensi

1 Undang-undang Nomor 5 tahun 2014 tenang Aparatur Sipil Negera

2 Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020 tentang


Manajemen Pegawai Negeri Sipil
3 Peraturan Menteri PAN-RB Nomor 38 Tahun 2017 tentang
Standar Kompetensi Jabatan ASN
4 Peraturan Menteri PAN-RB nomor 13 Tahun 2019 tentang
Pengusulan, Penetapan, dan Pembinaan Jabatan
Fungsional Pegawai Negeri Sipil
5 Peraturan Menteri Kesehatan nomor 18 tahun 2017 tentang
Penyelenggaraan Uji Kompetensi Jabatan Fungsional Kesehatan

6 http://jabfung.bppsdk.kemkes.go.id/eukom

ariyani
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai