Anda di halaman 1dari 8

KISI KISI UTS GENAP 2022 2023

PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN XI

BAB 2 Wirausaha Rekayasa Bidang Konversi Energi

SAMPAI

BAB 4 Pengolahan Dan Kewirausahaan Bahan Nabati Dan Hewani Menjadi


Makanan Khas Internasional

Energi dibagi menjadi dua yaitu energi terbarukan dan energi tidak terbarukan

Tranduser adalah alat yang dapat mengkovesi energi yaitu mengubah energi
dari satu bentuk ke bentuk lain

Bioetanol adalah energi terbarukan yang diproduksi dari cairan biokimia dari
proses framentasi gula dari sumber karbohidrat

Sumber daya yang dibutuhkan pada usaha terdiri dari man, money, material,
machine, method dan market

Langkah-langkah pengendalian kualitas adalah…….

1. menentukan standar kualitas produk


2. menilai kesesuaian produk dengan standar
3. mengadakan tindakan koreksi
4. merencanakan perbaikan secara terus menerus untuk menilai standar yang
telah ditentukan
Contoh sistem produksi bidang konversi energi adalah…..

A. konversi energi angin


B. konversi energi surya (matahari)
D. energi air
E. biogas

Langkah – langkah tahapan pencernaan pada pembuatan biogas adalah :

A. Hidrolisis dimana molekul organic diuraikan menjadi bentuk kerbohidrat,


asam amino, asam lemak
B. Proses penguraian untuk menghasilkan ammonia, karbondioksida dan
hydrogen sulfide (acidogenesis)
C. Proses penguraian acidogenesis guna menghasilkan hydrogen,
karbondioksida, dan asetat (asetogenesis)
D. Methanogenesis merupakan tahapan selanjutnya yang dapat
menghasilkan gas methane (CH4) dan produk lain berupa
karbondioksida, air dan sejumlah senyawa gas lainnya.

Manfaat produk rekayasa konversi energi adalah …….


A.Mengurang iemisi CO2
B.Mmenyejahterakan masyarakat
C.Terciptanya lapangan pekerjan
D. Menjadi penyangga pasokan energi nasional di masa mendatang

Keamanan kerja adalah unsur – unsur penunjang yang mendukung terciptanya


suasana kerja yang aman, baik berupa materil maupun nonmaterial

Kesehatan kerja adalah suatu kondisi kesehatan yang bertujuan agar masyarakat
pekerja memperoleh derajat kesehatan setinggi-tingginya, baik jasmani, rohani
maupun sosial dengan usaha pencegahan dan pengobatan terhadap penyakit
Hal- hal yang harus diperhatikan dalam kesehatan dan keselamatan kerja (K3)
pada dunia usaha dan dunia industry adalah…….

1. menjaga kebersihan di area kerja dari kotoran/material


2. kembangkan sikap tanggungjawab atas keselamatan diri
3. rambut panjangdiikiat / dipotong jika bekerja pada mesin
4. gunakan peralatan perlindungan diri

Peralatan yang digunakan dalam memperhatiakan kesehatan dan keslamatan


kerja (K3) kecuali…….

A. sarung tangan (glove)


B. masker
C. safety shoes
D. ear plug

Hal – hal yang diperhatikan saat membuat kemasan adalah

A.dibuat semenarik mungkin, punya ciri khas


B.memuat informasi yang jelas dan jujur
C.ukuran dan material bahan sesuai kebutuhan
D.bahan yang terbuat dari material yang tahan terhadap perlakuan pada
saat
pemindahan

Informasi yang ada pada sebuah label adalah……

A. foto atau gambar produk


B. logo perusahaan
C. alamat produsen
D. bobot produk

BEP adalah suatu keadaan dimana usaha tidak memperoleh laba dan tidak
menderita kerugian (penghasilan = total biaya)
Strategi promosi terdiri dari empat komponen kecuali….
A. periklanan
B. promosi penjualan
C. publisitas
D. penjualan tatap muka

Di bawah ini yang bukan manfaat promosi adalah…..

1) mengetahui produk yang diinginkan para konsumen


2) mengetahui strategi promosi yang tepat kepada para konsumen
3) mengetahuicara pengenalan dan penyampaian produk hingga sampai ke
konsumen
4) menciptakan image sebuah produk dengan adanya promosi

Langkah dalam menentukan sasaran promosi adalah:

A. Tentukan target pasar


B. Tentukan tujuan promosi
C. Buat isi pesan yang menarik
D. Pilih sarana promosi
E. Buat anggaran promosi
Jenis jenis laporan adalah………

A. Laporan laba rugi


Laporan yang menunjukkan kemampuan perusahaan untuk
menghasilkan keuntungan pada suatu periode akuntasi atau satu tahun.
B. Laporan perubahan modal
Laporan yang menunjukkan perubahan modal pemilik atau laba yang
tidak dibagikan pada suatu periode akuntas karena adanya transaksi
usaha pada periode tersebut
C. Neraca
Daftar yang memperlihatkan posisi sumber daya perusahaan serta
informasi tentang asal sumber daya tersebut
D. Laporan arus kas
Laporan yang menujukkan aliran uang yang diterima dan digunakan
perusahaan dalam periode akutansi beserta sumbernya.

Makanan khas internasional adalah makanan yang biasa di konsumsi di suatu


negara.

Langkah – langkah yang harus diperhatikan dalam memulai usaha makanan


internasional adalah:

A. Tentukan jenis makanan internasional yang akan dibuat


B. Mengolah makanan dengan tepat
C. Gunakan bumbu yang tepat
D. Carilah lokasi yang tepat
E. Tentukan harga yang bersaing
F. Berilah pelayanan prima
G. Konsisten dalam pelayanan

Faktor produksi adalah setiap benda atau jasa yang digunakan untuk
menciptakan, menghasilkan atau meningkatkan nilai guna suatu barang atau
jasa
Faktor produksi dibedakan menjadi empat macam yaitu

A. Faktor produksi alam


Faktor produksi alam meliputi
1. Air
2. Tanah
3. Iklim
4. Tumbuh - tumbuhan dan hewan
B. Tenaga kerja
C. modal
D. kewirausahaan

Makanan internasional dibagi menjadi dua yaitu makanan kontinental dan


makanan oriental

Urutan menu kontinental yang benar adalah:

A. Santapan mula dingin ataupanas


B. Sup
C. Entrée
D. Santapan utama
E. Santapan penutup
F. Keju
G. Buah
H. Kopi
I. Likeur

Pembagian waktu makan di wilayah eropa adalah….

A. Breakfast
B. Brunch
C. Lunch
D. Afternoon
E. Dinner
F. Supper tengahmalam
Macam menu yaitu

1. Ala carte
2. Table D’hote
3. Chef recommendation
4. Specialite de la maison

Jenis jenis roti yang dibuat di India bagian utara dan Pakistan adalah

A. Nan dan Chappati


B. Rhoti
C. Paratha
D. Shirmah

Merebus yaitu memasak bahan makanan dalam zat cair pada suhu 100 ͦ c

Mengukus ialah memasak bahan makanan dengan uap air mendidih

Menumis ialah memasak bahan makanan dalam sedikit margarin, mentega atau
minyak supaya lebih harum dan sedap

Memanggang ialah memasak bahan makanan langsung di atas api (bara)


sampai kecoklat- coklatan dan mendapat lapisan yang kering

Sifat-sifat dalam memenuhi persyaratan-persyaratan membuatkemasan:


A.permeabel
B.bersifat non tosik dan inert
C.kedap air
D.kuat dan tidak mudah bocor

Kriteria pada bahan membuat kemasan produk makanan yaitu ….


A. Tidak beracun
B. Kedap udara
C. kedap air
D. mudah dibuka dan ditutup
Rumus perhitungan BEP produksi :
Total biaya
BEP Produksi = Harga Penjualan

Rumus perhitungan BEP harga adalah…….

Total Biaya
BEP Harga = Total Produksi

Bebrapa teknik promosi adalah.……..


A memberikan kupon
B.potongan harga
C.promosi special
D. kontes dan undian

Beberapa teknik sampling adalah ……


A.In – store sampling
B.Door-to-door sampling
C. Mail sampling
D. Newspaper.

Laporan adalah alat pemberitahuan atau pertanggungjawaban dari suatu tim


kerja yang disusun secara lengkap, sistematis dan kronologis

Laporan dibuat bedasarkan data, fakta dan keterangan

Anda mungkin juga menyukai