Anda di halaman 1dari 10

ATRIUM: Jurnal Arsitektur, Vol. 8, No.

3, 2022, 179-188

ATRIUM: JURNAL ARSITEKTUR


ISSN: 2442-7756 E-ISSN: 2684-6918
atrium.ukdw.ac.id

Tipologi Arsitektur Vernakular Melayu Uma Kabuong Limo di Kampung


Pulau Belimbing, Kabupaten Kampar
| Diterima pada 20-10-2022 | Disetujui pada 22-11-2022 | Tersedia online 02-12-2022 |
| DOI https://doi.org/10.21460/atrium.v8i3.194 |
Muhd. Arief Al Husaini1, Wahyu Hidayat2, Mashuri3, Indra Kuswoyo4
1,2,3,4. Jurusan Arsitektur, Fakultas Teknik, Universitas Riau,
Kampus Bina Widya Jl HR Soebrantas Km 12,5, Panam, Pekanbaru, Riau
Email: muhd.arief@lecturer.unri.ac.id

Abstrak
Salah satu wujud dari budaya bermukim dapat dilihat dari wujud arsitektur sebagai hunian masyarakat
Kampung Pulau Belimbing, Kabupaten Kampar. Rumah sebagai fungsi hunian selalu berkembang sesuai
kebutuhan dan citra pemilik, sehingga ditemukan perubahan-perubahan bangunan Uma Kabuong Limo.
Uma Kabuong Limo dapat dikategorikan sebagai arsitektur vernakular karena Uma Kabuong Limo
merupakan produk dan nama yang sudah ada ada beberapa generasi dengan proses perkembangan yang
menyesuaikan sosial budaya dan kebudayaan masyarakat Melayu. Sifat kesederhanaan ini tidak hanya
sekedar bangunan hunian namun juga menjadi jati diri masyarakat. Melalui kajian tipologi arsitektur Uma
Kabuong Limo yang dikaji melalui pendekatan model komputasi heritage building information modeling
(HBIM). Penggunan pemodelan ini diharapkan mendapatkan analisis yang mendalam dan presisi sehingga
proses tipologi dapat dijabarkan lebih akurat. Proses pengkajian ini diawali dengan observasi data lapangan,
pembuatan model, dan pembahasan tipologi bangunan. Bangunan Uma Kabuong Limo yang diamati adalah
6 bangunan yang mewakili sebaran bangunan di Kampung Pulau Belimbing. Temuan yang didapatkan
adalah adanya persamaan bentuk dasar yang sedikit berbeda di bagian dapur. Salah satu bangunan
melakukan perubahan bentuk atap yang disebut dengan atap paranginan yaitu atap bertingkat. Semakin
banyak ukiran dan kerapihan pembuatan rumah menggambarkan semakin tinggi tingkat status sosial pemilik
bangunan.

Kata kunci: Uma Kabuong Limo, Melayu, tipologi, BIM, vernakular.

Abstract
Title: Typology of Malay Vernacular Architecture Uma Kabuong Limo in Pulau Belimbing Village,
Kampar District

One form of residential culture can be seen in the architecture as a residence for the people of Belimbing
Island Village, Kampar regency. The house as a residential function always develops according to the needs
and image of the owner, so changes in the Uma Kabuong Limo building are found. Uma Kabuong Limo can
be categorized as vernacular architecture because Uma Kabuong Limo is a product and name that has
existed for several generations with a development process that adapts the socio-cultural and cultural of the
Malay community. The nature of this simplicity is not only a residential building but also becomes the
identity of the community. Through the study of the architectural typology of Uma Kabuong Limo was
studied through the approach of the computational model of heritage building information modeling
(HBIM). This modeling is expected to get an in-depth and precise analysis to describe the typology process
more accurately. This assessment process begins with field data observation, modeling, and discussion of
building typologies. The Uma Kabuong Limo buildings observed are six buildings representing the
distribution of facilities in The Belimbing Island Village. The findings were the existence of a slightly
different basic shape equation in the kitchen. One of the buildings changed the shape of the roof, called the
paranginan roof, a multi-storey roof. The more engravings and tidiness of home making depict, the higher
the level of the social status of the building owner.

Keywords: Uma Kabuong Limo, Malay, typology, BIM, vernacular


.

179
Husaini, Tipologi Arsitektur Vernakular Melayu Uma Kabuong Limo…

Pendahuluan menyebarkan bangunan-bangunan ini


dalam kelompok untuk membentuk
Bangunan dapat mencerminkan akar desa. Bangunan Melayu memiliki
budaya suatu kelompok tertentu yang komponen penyusun bangunan yang
dihasilkan dari budaya dan lingkungan, terdiri dari tangga, pondasi, tiang,
proses ini berasal dari pengelolaan lantai, dinding, pintu, jendela, dan atap.
kehidupan yang memiliki makna dan
simbol dalam masyarakat. Bangunan Kesempurnaan dan kedetailan rumah
tua merupakan aset arsitektur yang melayu seringkali menggambarkan
perlu dipelajari dan dirawat. Satu tingkat status sosial pemiliknya (Faisal,
bangunan yang tidak dapat dipisahkan 2019). Hal ini juga terlihat pada
dari kehidupan adalah rumah. Rumah bangunan Uma Kabuong Limo yang
tinggal tidak hanya sekedar hubungan berkembang dengan berbagai
bangunan sebagai struktural, tetapi juga perubahan dari bentuk dasar seperti
sebagai kediaman yang perlu bentuk, atap, tata ruang, posisi tangga,
memperhatikan kebutuhan kehidupan pemasangan papan dinding dan lantai,
yang layak, dari berbagai aspek material dan ukiran. Perkembangan
kehidupan masyarakat (Frick & tersebut dapat dipelajari sebagai kajian
Muliani, 2006). Rumah adalah tempat tipologi bangunan Uma Kabuong Limo
interaksi penghuni dengan lingkungan yang mencerminkan kebudayaan
sekitar untuk melindungi dan masyarakat kampung Pulau Belimbing.
memenuhi kebutuhan hidupnya. Kajian tipologi arsitektur merupakan
kegiatan yang berkaitan dengan
Rumah primitif bertahan sangat lama pengelompokan atau pengklasifikasian
waktu berdasarkan tradisi tingkat tinggi karya arsitektural dengan melihat
dengan kedalaman tradisi lokal. kesamaan ciri-ciri atau karakter
Arsitektur vernakular meliputi rumah kekhususan yang diciptakan oleh
tinggal dan bangunan lain yang terkait kelompok masyarakat yang
dengan konteks karakter lingkungan berhubungan dengan kebiasaan, adat
sekitar dan sumber daya, individu, atau atau budaya yang tetap (Mithen, 2015).
komunitas lokal. Rumah Melayu Uma
Kabuong Limo adalah bangunan asli Di Provinsi Riau terdapat adanya
masyarakat Melayu di Kabupaten kemiripan bangunan tempat tinggal
Kampar, Provinsi Riau (Husaini, 2018). dengan bentuk rumah panggung. Pada
Masyarakat Melayu di Kabupaten Uma Kabuong Limo di Pulau
Kampar dikategorikan sebagai Belimbing dapat dilihat kompleksitas
masyarakat Melayu Daratan. kelengkapan atribut rumah Melayu
Konstruksi ini merupakan bangunan yang merupakan proses sosial budaya
turun temurun yang telah diwariskan sejak beberapa generasi. Perkembangan
sejak lama, usia rata-rata adalah 80-100 sosial budaya menghasilkan ragam
tahun (Husaini, 2020). bentuk bentuk dan cara membangun
rumah sesuai kebutuhan dan
Masyarakat secara sadar bersama-sama kemampuan pemilik.
menggunakan teknik dan bahan lokal
untuk merancang bangunan ini. Dalam Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
proses pengembangannya dapat memahami implikasi perbedaan dan
beradaptasi dengan iklim, tradisi, kesamaan bentuk arsitektur dan
ekonomi, dan lingkungan. Masyarakat struktural dan makna pada bangunan
vernakular Uma Kabuong Limo yang

180
ATRIUM: Jurnal Arsitektur, Vol. 8, No.3, 2022, 179-188

mampu mencerminkan budaya menganalisis kata-kata, menyampaikan


bermukim masyarakat Melayu informasi secara terperinci pada
kampung Pulau Belimbing sebagai pengaturan alamiah (Creswell, 2014).
salah satu kampung tua di Kabupaten Penelitian ini dinilai tepat untuk
Kampar, Riau. Proses pengkajian mencari nilai, persepsi masyarakat, dan
tipologi melalui pendekatan simulasi juga proses perubahan yang terus
model menggunakan metode Building berlangsung (Groat & Wang, 2002).
Information Modelling (BIM). Objek Pengumpulan data melalui metode
yang diteliti adalah bangunan yang observasi lapangan dengan teknik
diduga seagai cagar budaya maka analisis syncronic reading yaitu
metode ini lebih spesifik menjadi menemukan sinkronisasi fakta empirik
Heritage Building information yang dijumpai dilapangan pada waktu
Modeling (HBIM). HBIM adalah tertentu (Darjosanjoto, 2012). Objek
simulasi proyek yang terdiri dari model yang diamati ada 6 rumah. Berikut
3D dari komponen bangunan dengan daftar objek pengamatan:
tautan ke semua informasi yang
diperlukan seperti sejarah dan bentuk Tabel 1. Pemilik rumah objek penelitian
No Pemilik Selanjutnya disebut
komponen secara detail (Ali et al., sebagai
2018). Melalui pemahaman ini dapat 1 Hj Nuliah Rumah Tipe 1
menentukan tipologi arsitektur Uma 2 Abu Hanifah Rumah Tipe 2
Kabuong Limo sebagai landasan 3 Naniong Rumah Tipe 3
rekomendasi penyelamatan keilmuan 4 Hj Suna Rumah Tipe 4
objek diduga cagar budaya. 5 Midun Rumah Tipe 5
6 Suya Rumah Tipe 6
Sumber: narasumber Pak Kecik, 2022
Metode Data yang didapatkan selanjutnya
Objek penelitian ini lebih fokus pada dilakukan pembuatan pemodelan di
bangunan Uma Kabuong Limo di laboratorium perancangan arsitektur.
Kampung Pulau Belimbing, Kabupaten Penelitian modelling and simullation
Kampar. Jumlah sampel bangunan yang research adalah mereproduksi realitas
diamati adalah 6 bangunan yang dapat melalui media pengganti (Groat &
mewakili tipologi bangunan Uma Wang, 2002). Simulasi model ini
Kabuong Limo. Tujuan penelitian ini dilakukan pada software Building
adalah mengkaji tipologi bangunan Information Modelling (BIM).
vernakular Uma Kabuong Limo
kampung Pulau Belimbing.

Pembahasan objek penelitian melalui


penelusuran model simulasi melalui
computational method. Model yang
dibuat melalui platform BIM sehingga
dapat melanjutkan penelitian lanjutan
pada tahap pelestarian objek diduga
cagar budaya. Pendekatan penelitian ini
adalah kualitatif deskriptif yaitu
memahami masalah manusia yang
didasarkan tradisi dengan membangun Gambar 1. Metode penelitian
Sumber: Dokuementasi penulis, 2022
gambaran kompleks dan holistik,

181
Husaini, Tipologi Arsitektur Vernakular Melayu Uma Kabuong Limo…

Hasil dan Pembahasan sekolah, madrasah, pusat kesehatan,


ruang serbaguna, sarana olahraga, dan
Gambaran Umum Kampung Pulau lainnya. Salah satu pertimbangan ruang
Belimbing public diletakkan ditengah kampung
Kampung Pulau Belimbing merupakan agar dapat diakses oleh semua suku
kampung tua yang tersebar di tepian secara bersamaan. Kampung ini
sungai Kampar di Desa Kuok, memiliki kepadatan yang dengan
Kabupaten Kampar, Riau. Kampung tingkatan cukup renggang, sehingga
Pulau Belimbing berjarak 7 km dari pada halaman rumah banyak digunakan
pusat Kota Bangkinang, dan 58 km dari untuk kegiatan bermain dan berjemur
Kota Pekanbaru. Pulau Belimbing pakaian.
dihuni oleh masarakat yang tergolong
satu rumpun suku Melayu yang terdiri Banyak sisa dari perpindahan warga
dari sub suku seperti suku Melayu, salah satunya rumah penduduk dari
Majolelo, Domo, Caniago dan Pitopang Kampung Pulau Belimbing. Rumah
(Husaini, 2016). Kampung ini Melayu Uma Kabuong Limo
menerapkan aturan penataan ruang merupakan rumah penduduk dari
kampung berdasarkan hasil Kampung Pulau Belimbing. Rumah
musyawarah pimpinan suku dan tokoh melayu Uma Kabuong Limo adalah
masyarakat yang menyesuaikan istilah dalam bahasa lokal untuk desain
kebutuhan suku (Husaini, 2016). rumah. Uma artinya rumah, Kabuong
artinya Lorong, dan Limo artinya lima.
Aturan tersebut menghasilkan wilayah Jadi, rumah Melayu Uma Kabuong
privat bagi sub suku meliputi rumah Limo adalah rumah dengan 5 Lorong.
adat persukuan, permukiman, balai, Terdapat 6 tipe dari Rumah Melayu
nongsa, ladang usaha, tanah wilayah, Uma Kabuong Limo, dimana setiap
pemandian, dan lain sebagainya. Selain rumah tersebut memiliki ciri dan
ruang privat kesukuan juga diatur ruang karakteristik khas masing-masing.
publik untuk semua suku seperti masjid
Tabel 2. Tipe bangunan Uma Kabuong Limo
Tipe 1 Tipe 2 Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 Tipe 6
Digitalisasi

Foto asli

Rumah tipe 1 Rumah tipe 2 Rumah tipe 3 Rumah tipe 4 Rumah tipe 5 Rumah tipe 6
Sumber: Hasil analisis, 2022

Orientasi Uma Kabuong Limo Kabuong Limo pada dasarnya


Orientasi rumah merupakan hal yang berorientasi ke arah utara (rumah tipe 1,
dipertimbangkan atas dasar analisis dan 2, 4, 5 dan 6) dan selatan. Namun
potensi alam sekitar rumah. Uma terdapat rumah yang berorientasi ke

182
ATRIUM: Jurnal Arsitektur, Vol. 8, No.3, 2022, 179-188

barat (rumah tipe 3). Hal ini disebabkan bangunan di perantauan dimana pemilik
karena pemilik rumah yang mengadopsi lama merantau ke Malaysia.
Tabel 3. Tipe orientasi bangunan Uma Kabuong Limo
Tipe 1 Tipe 2 Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 Tipe 6

Anjungan Anjungan Anjungan Anjungan Anjungan Anjungan


pada rumah pada rumah pada rumah pada rumah pada rumah pada rumah
tipe 1 tipe 2 tipe 3 tipe 4 tipe 5 tipe 6
menghadap menghadap menghadap menghadap menghadap menghadap
ke utara. ke utara. ke barat. ke utara. ke utara. ke utara.
Sumber: Hasil analisis, 2022

Fungsi Ruang Uma Kabuong Limo persiapan makanan atau posisi


Kebutuhan dan fungsi ruang dari Uma perempuan saat musyawarah.
Kabuong Limo terlihat adanya
pembagian 3 kelompok fungsi yang Selain sebagai fungsi aktivitas
mirip dengan rumah Lontiok. Petama, keseharian rumah juga sebagai kegiatan
kelompok sosial yang ditandai dengan kebesaran seperti acara pernikahan,
fungsi serambi sebagai ruang musyawarah, meninggal dan lain
penerimaan tamu. Kedua adalah sebagainya. Penempatan tempat duduk
kelompok internal space sebagai ruang juga diatur pada acara kebesaran seperti
bersama keluarga yang ditandai dengan ruang tengah digunakan oleh ninik
ruang keluarga (tengah) dan biliok mamak. Pada ruang ujung tengah
(kamar). Area ini juga sering digunakan sebagai tempat penempatan
difungsikan sebagai ruang untuk acara pelaminan, serta digunakan untuk
keluarga. Ketiga, area servis berada di sembahyang. Rumah satu terlihat
bagian belakang yang identik dengan memiliki anjungan rumah yang bersifat
dapur. Dapur ini umumnya digunakan terbuka sehingga dapat terlihat keluar
oleh kaum perempuan sebagai ruang secara langsung.

Tabel 4. Tata dan bentuk ruang bangunan Uma Kabuong Limo


Tipe 1 Tipe 2 Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 Tipe 6

Pembagian Pembagian Pembagian Pembagian Pembagian Pembagian


ruang sama Ruang sama Ruang sama Ruang sama Ruang sama Ruang sama
dengan aturan dengan aturan dengan aturan dengan aturan dengan aturan dengan aturan
umum Uma Uma Kabuong Uma Kabuong Uma Kabuong Uma Kabuong Uma Kabuong
Kabuong Limo Limo Limo, namun Limo, namun Limo Limo
bagian dapur bagian dapur
hanya terdapat hanya terdapat
pada sisi kanan pada sisi kanan
saja. saja.
Sumber: Hasil analisis, 2022

183
Husaini, Tipologi Arsitektur Vernakular Melayu Uma Kabuong Limo…

Tektonika Uma Kabuong Limo lubang. Sedangkan hubungan balok


Tektonika sebagai ekspresi yang anak dimasukkan ke balok induk
disebabkan oleh penekanan pada melalui pelubangan dan pen.
struktur dari bentuk konstruksi, • Balok dan kolom utama sekaligus
sehingga hasil ekspresi tektonik tidak difungsikan sebagai pengikat balok
dapat diperhitungkan hanya sebagai dan jendela yang diikat oleh dinding.
istilah untuk struktur dan konstruksi. • Kolom dan balok uma bangunan
Maka maksud tektonika dalam semua rumah berbentuk kayu
arsitektur dalam pembahasan ini adalah persegi.
perkembangan struktur yang digunakan
untuk menghadirkan ruang di satu sisi.
Sedangkan di sisi lain adalah
pengolahan sistem sambungan dalam
konstruksi sehingga dapat
meningkatkan ekspresi bangunan
dengan menggunakan nilai-nilai seni.
Tektonika bisa dimulai dari pemilihan
Gambar 2. Tampilan tektonika bangunan
sistem struktur bangunan yang tepat Sumber: Hasil analisis, 2022
bagi karakter fungsi di dalamnya.
Sebagai contoh bangunan Uma Atap Uma Kabuong Limo
Kabuong Limo. Atap rumah merupakan bagian dari
struktur rumah yang berfungsi untuk
Bentuk dan ciri-ciri khas Uma Kabuong melindungi bangunan dan penghuninya
Limo, digambarkan pada sistem dari deraan terik matahari, hujan, serta
strukturnya, yaitu: memberikan rasa aman bagi para
• Pondasi menggunakan batu umpak penghuni rumah tersebut. Atap rumah
yang diambil dari sungai atau menempati posisi paling atas dari
dicetak dengan beton. Kolom hanya struktur rumah yang dibentuk
diletakkan saja di atas batu tanpa ada sedemikian rupa untuk menutupi
pengikat atau perlakuan pelubangan. bangunan dan sekaligus mengalirkan
Pondasi umpak bangunan rata-rata air hujan langsung ke tanah.
memiliki ukuran sama yaitu 30
sampai 40 cm. Bentuk atap yang umum ditemui pada
• Struktur tengah bangunan semuanya Uma Kabuong Limo memiliki dua tipe
sama yaitu hubungan kolom dan atap yaitu atap paranginan (tipe 1), dan
balok. Kolom bangunan utuh sampai atap kombinasi (tipe 2). Pada rumah 1
ke atap bangunan. Balok bangunan menggunakan atap tipe 1 atap ini
terdapat beberapa jenis yaitu balok memiliki ketinggian atap yang berbeda
ikatan tengah kolom balok penahan untuk memberikan ventilasi agar udara
lantai, dan balok pengikat kolom dapat berjalan dengan baik. Pada rumah
atas. Terdapat perbedaan ketinggian 2, 3, 4, 5 dan 6 menggunakan atap tipe
balok lantai diruang dapur pada 2 bentuk atap ini merupakan gabungan
rumah 1 dan 4. dari atap jenis pelana dan perisai
• Hubungan balok utama dan dan (limasan). Material atap pada uma
kolom utama melalui ikatan kabuong limo menggunakan atap seng.
pelubangan. Kolom utama lebih
besar dari balok sehingga balok
dimasukkan ke kolom utama melalui

184
ATRIUM: Jurnal Arsitektur, Vol. 8, No.3, 2022, 179-188

Tabel 5. Tipe atap bangunan Uma Kabuong Limo


Tipe 1 Tipe 2 Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 Tipe 6

Atap pada Atap pada Atap pada Atap pada Atap pada Atap pada
rumah tipe 1 rumah tipe 2 rumah tipe 3 rumah tipe 4 rumah tipe 5 rumah tipe 6
menggunakan menggunakan menggunakan menggunakan menggunakan menggunakan
atap atap atap atap kombinasi atap kombinasi atap
paranginan kombinasi kombinasi pelana dan pelana dan kombinasi
pelana dan pelana dan perisai perisai pelana dan
perisai perisai perisai
Sumber: Hasil analisis, 2022

Dinding dan Lantai Jendela dan Pintu


Dinding pada Uma Kabuong Limo Jendela pada Uma Kabuong Limo
menggunakan material papan kayu. berfungsi sebagai sirkulasi udara dan
Susunan kayu yang digunakan untuk akses masuk cahaya matahari. Jenis
dinding Uma Kabuong Limo terdapat jendela pada Uma Kabuong Limo
beberapa jenis, yaitu susunan papan terbagi menjadi tiga, yaitu jendela tipe
kayu vertikal, susunan papan kayu 1 terdapat kisi-kisi pada bagian atas,
horizontal, dan susunan papan kayu jendela tipe 2 terdapat anak jendela
diagonal. Rumah 1 menggunakan terbuka pada bagian atas, dan jendela
dinding tipe vertikal, rumah 2 tipe 3 tertutup secara penuh dengan pola
menggunakan dinding tipe diagonal, papan vertikal dan horizontal.
rumah 4 menggunakan dinding tipe
diagonal, rumah 3 menggunakan
vertikal, rumah 5 dan 6 menggunakan
kombinasi. Bangunan yang lebih tinggi
tingkat sosial selalu menggunakan
papan dengan susunan diagonal.

Material lantai Uma Kabuong Limo


menggunakan papan kayu. Konstruksi
lantai dilakukan di atas balok lantai
yang terbuat dari susunan batangan
kayu yang disusun secara melintang Gambar 4. Tipe jendela Uma Kabuong
dengan jarak antar kayu 100 cm. Limo
Elevasi lantai pada bagian dapur lebih Sumber: Hasil analisis, 2022
rendah dibandingkan ruangan lainnya
dengan jarak 40 cm. Pada rumah 1 menggunakan jendela
tipe 1, rumah 2 menggunakan jendela
Digitasi tipe 2, rumah 3 dan 4 menggunakan
jendela tipe 3, rumah 5 menggunakan
kombinasi jendela tipe 1, 2, dan 3, dan
Foto asli rumah 6 menggunakan kombinasi
jendela tipe 1 dan 2. Pintu pada Uma
Kabuong Limo menggunakan pintu
dengan material kayu. Jenis pintu yang
digunakan adalah pintu ganda
Gambar 3. Tipe susunan papan dinding
Sumber: Hasil analisis, 2022 berukuran 90 x 210 cm dengan bukaan
ke dalam ruangan/rumah.

185
Husaini, Tipologi Arsitektur Vernakular Melayu Uma Kabuong Limo…

Tabel 6. Tipe tangga Uma Kabuong Limo


Tipe 1 Tipe 2 Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 Tipe 6

Sumber: Hasil analisis, 2022

Tangga Ukiran
Uma Kabuong Limo merupakan rumah Ukiran dari ornamen bangunan Uma
yang bertipe panggung, sehingga Kabuong Limo mengadopsi ukiran
terdapat tangga pada tiap rumah. bangunan melayu lainnya seperti flora,
Elemen tangga pada Uma Kabuong fauna, alam, dan kepercayaan agama.
Limo menurut materialnya terbagi Ornamen tersebut ditransformasi
menjadi tiga jenis, yaitu tangga dari menjadi bentuk-bentuk tertentu, baik
kayu (rumah tipe 2), beton (rumah tipe dengan bentuk yang sudah ada maupun
1, 5 dan 6) serta kombinasi kayu dan dengan wujud bentuk yang baru.
beton (rumah tipe 3 dan 4). Terdapat
juga jenis railing tangga yang terbuat Ukiran merupakan ornamen sebuah
dari material kayu (rumah tipe 4), beton bangunan untuk menghias atau
(rumah tipe 1 dan 6) dan tidak terdapat mempercantik bangunan, selain itu
railing (rumah tipe 2, 3 dan 5). ukiran juga dapat digunakan sebagai
Perbedaan material tersebut merupakan ventilasi alami sebuah bangunan. Pada
pengaruh dari status sosial dan ekonomi Uma Kabuong Limo terdapat beberapa
pemilik rumah. Tinggi tangga dari ukiran yang terletak diatas pintu,
muka tanah bervariasi, pada Rumah tipe dibawah lantai, dinding, di atas atap,
1 dan 2 setinggi 2,3 m; Rumah tipe 3 dan pada list atap. Material ukiran pada
setinggi 1,95 m; Rumah tipe 4 setinggi uma kabuong limo menggunakan kayu
2,16 m; Rumah tipe 5 setinggi 2,4 m; dengan ukuran tebal 2 cm.
dan Rumah tipe 6 setinggi 1,84 m.

Secara fungsi, tangga pada Uma


Kabuong Limo dibedakan menjadi 2
jenis, yaitu anjungan dan tangga dapur.
Anjungan terletak di depan rumah yang
berfungsi sebagai akses untuk masuk ke
rumah (naik) dan langung terhubung
dengan ruang tamu. Sementara itu
tangga dapur terletak di belakang
rumah yang terhubung dengan dapur
dan merupakan akses untuk keluar Gambar 5. Foto asli ukiran pada Uma
Kabuong Limo
rumah (turun). Tangga anjungan dan Sumber: Hasil analisis, 2022
tangga pada Uma Kabuong Limo
terletak sejajar.

186
ATRIUM: Jurnal Arsitektur, Vol. 8, No.3, 2022, 179-188

Tabel 7. Tipe ukiran Uma Kabuong Limo


Tipe 1 Tipe 2 Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 Tipe 6

Ukiran Ukiran terletak Ukiran terletak Ukiran terletak Ukiran terletak Ukiran terletak
terletak pada pada bagian lis pada ventilasi pada ventilasi pada ventilasi pada ventilasi
ventilasi atap jendela dan pintu, jendela dan jendela dan jendela dan
jendela dan lis atap, anjungan, pintu, lis atap, pintu, lis atap, pintu
pintu dan sloof dan sloof dan sloof
Sumber: Hasil Analisis, 2022

Kesimpulan tipologi arsitektur vernakular Uma


Kabuong Limo yang dapat dikaji
Berdasarkan kajian di atas bahwa persamaan dan perbdeaan setiap
bangunan Uma Kabuong Limo tipenya. Tipologi bangunan Uma
merupakan wujud arsitektur yang sudah Kabuong Limo Kampung Pulau
turun temurun dari masyarakat melayu. Belimbing memiliki bentuk dasar yang
Bangunan ini mengakar sebagai produk sama hanya saja memiliki perbedaan
sosial budaya yang mencerminkan ukuran dan tata ruang bagian dapur.
falsafah hidup antar generasi sehingga Perbedaan yang mencolok terdapat
menjadi arsitektur vernakular salah satu bangunan memiliki atap
masyarakat Melayu. Arsitektur bertingkat yaitu atap paranginan dan
vernakular Melayu Uma Kabuong serambi yang terbuka. Secara struktur
Limo mengalami perkembangan yang bangunan terlihat sama yang disusun
dipengaruhi keadaan pemukiman, dari hubungan kolom dan balok yang
status sosial pemilik dan budaya yang diletakkan diatas umpak batu. Lantai
semakin terbuka. Perkembangan bangunan terdapat 2 jenis yaitu
tersebut menghasilkan berbagai bangunan yang semua lantai sama

187
Husaini, Tipologi Arsitektur Vernakular Melayu Uma Kabuong Limo…

tinggi dan bangunan yang memiliki Ekologis. seri eko-arsitektur 2.


lantai dapur lebih rendah. Perbedaan Kanisius.
lainnya terletak pada kedetilan ukiran Groat, & Wang. (2002). Architectural
dan jendela. Semakin baik ukiran dan Research Method (1st ed.). J
jendela maka semakin tinggi status Willey Inc.
sosial pemilik. Husaini, M. A. Al. (2016).
Morphological Characteristic of
Pulau Belimbing Village in Riau
Ucapan Terima Kasih Province, Indonesia. International
Journal of Education and
Penulis mengucapkan terima kasih Research, 4 (4), 483-492.
kepada Lembaga Penelitian dan Husaini, M. A. Al. (2018). Analisis
Pengabdian Kepada Masyarakat Pemahaman Mahasiswa Arsitektur
(LPPM) Universitas Riau atas dana Tentang Metode Building
penelitian dengan nomor kontrak Information Modelling (BIM)
1400/UN19.5.1.3/PT.01.03/2022. Dana Untuk Mendukung Revolusi
tersebut sepenuhnya digunakan untuk Industri 4.0 Bidang Konstruksi di
pelaksanaan penelitian tipologi Provinsi Riau. Prosiding Seminar
arsitektur vernakular Melayu Uma Nasional Teknoprenuer 1 UPP,
Kabuong Limo di Kampung Pulau 266-270.
Belimbing. Husaini, M. A. Al. (2020). Prinsip
Arsitektur Tropis Pada Rumah
Tradisional Melayu Uma
Daftar Pustaka
Kabuong Limo Dengan
Ali, M., Ismail, K. M., Hashim, K. S. H. Pemodelan Metode Building
Y., Suhaimi, S., & Mustafa, M. H. Information Modeling (BIM) (1st
(2018). Historic Building ed.). UR Press.
Information Modeling (HBIM) for Mithen. (2015). Tipologi Arsitektur
Malaysian construction industry. Tradisional Mamasa, Sulawesi
Planning Malaysia, 16 (3), 332- Barat. Langkau Betang, 2 (1), 1-9.
343. DOI https://jurnal.untan.ac.id/index.ph
https://doi.org/10.21837/pmjourna p/lb/article/view/13835/12395
l.v16.i7.522
Creswell. (2014). Research Design:
Qualitative, Quantitative and
Mixed Methods Approaches. Saga.
Darjosanjoto, E. T. S. (2012).
Penelitian Arsitektur di Bidang
Perumahan dan Permukiman (1st
ed.). ITS Press.
Faisal, G. (2019). Arsitektur Melayu:
Identifikasi Rumah Melayu
Lontiak Suku Majo Kampar.
Langkau Betang: Jurnal
Arsitektur, 6 (1), 1. DOI
https://doi.org/10.26418/lantang.v
6i1.31007
Frick, & Muliani. (2006). Arsitektur

188

Anda mungkin juga menyukai