Anda di halaman 1dari 4

ANALISIS MATERI

DENGAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM PENDALAMAN MATERI


PPG DALAM JABATAN 2022

Nama Mahasiswa : AHMAD MUDHOFAR, S. Pd. I Kelas : PAI-N

NIM : - Tema : SKI

Judul Modul : PERKEMBANGAN ISLAM DI INDONESIA

Sub tema : ISLAM NUSANTARA

Langkah-langkah PBL:

N Sintak/Fase Kegiatan Guru Kegiatan PesertaDidik


o

1. Orientasi peserta 1. Guru menyampaikan tujuan 1. Peserta didik


didik pada pembelajaran mendengarkan tujuan dan
masalah 2. Guru menyiapkan diri siswa penjelasan dari guru
dengan memberikan motivasi 2. Peserta didik menyiapkan
dan menjelaskan tujuan ide jawaban tentang
pembelajaran dan aktivitas- stimulus masalah tentang
aktivitas yang akan dilakukan. masuknya Islam ke
3. Guru mencoba menggali Indonesia
pengetahuan awal murid 3. Peserta didik
dengan memberikan stimulus memperhatikan penjelasan
berupa pertanyaan: dari Guru
a. Bagaimana kondisi 4. Peserta didik bertanya
Indonesia sebelum Islam mengenai masalah tentang
b. Bagaimana Islam Masuk “Islam Nusantara”
ke Indonesia 5. Peserta didik
c. Setrategi apa yang dipakai menyampaikan ide
gagasan tentang problem
4. Guru membahas secara 6. Peserta didik Memahami
singkat tentang Masuknya semua problem secara
Islam ke Indonesia beserta keseluruhan sebagai
ulama-ulama dan tokoh- tujuan pembelajaran.
tokoh yang berperan
5. Memunculkan istilah “Islam
Nusantara” dan
permasalahannya
2. Mengorganisasi Memberi instruksi: 1. Diskusi kelompok mengenai
pesertaDidik permasalahan yang
Guru membagi anggota kelas diberikan oleh guru dengan
dalam beberapa kelompok lalu menggunakan berbagai
memunculkan permasalahan macam materi konsep Islam
Nusantara untuk
terkait tema
menganalisis dan mencari
“Munculnya Istilah Islam jawaban terhadap masalah.
Nusantara yang saat ini 2. Meminta penjelasan kepada
sangat viral membuat guru apabila ada
kegaduhan masyarakat umum permasalahan yang belum
dan khususnya Islam” diketahui.
Peserta didik membuat
pemecahan masalah

3. Membimbing Peserta didik diminta membuka Membuka kembali modul ,jurnal


penyelidikan kembali modul,jurnal ilmiah, ilmiah, buku, internet maupun
individu maupun buku, internet maupun berbagai berbagai sumber lainnya untuk
memecahkan problem bersama
kelompok sumber lainnya untuk
kelompok
memecahkan problem sesuai
tugas kelompok

4. Mengembangkan Peserta didik diminta membuat Membuat laporan singkat


danmenyajikan laporan singkat pemecahan pemecahan problem yang
hasil problem yang disajikan disajikan

5. Menganalisis Peserta didik diminta meberikan Menyampaikan refleksi


dan refleksi (berupa evaluasi) atas (berupa evaluasi) atas proses
mengevaluasi proses pembelajaran dan pembelajaran dan pemecahan
proses dan pemecahan masalah yang masalah tentang konsep
hasil dihasilkan oleh semua kelompok pemerintahan dalam Islam
pemecahan yang dihasilkan oleh semua
masalah kelompok
ANALISIS MATERI
DENGAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM
PENDALAMAN MATERIPPG DALAM JABATAN 2022

Nama Mahasiswa : AHMAD MUDHOFAR, S. Pd. I Kelas : PAI-N

NIM : - Tema : SKI

Judul Modul : PERKEMBANGAN ISLAM DI INDONESIA

Sub tema : ISLAM NUSANTARA

1. Masih banyaknya peserta didik yang belum


Mengidentifikasi masalah mengetahui siapa itu peran Wali Songo dalam
peran dan tugas walisongo menyebarkan Islam di Nusantara
dalam menyebarkan agama 2. Bagaimana setrategi dakwahnya wali Songo
Islam

Langkah-langkah PJBL:
No Sintak/Fase Kegiatan Guru Kegiatan Peserta
Didik
1. Pertanyaan Mendasar Guru menyampaikan topik dan Mengajukan
mengajukan pertanyaan pertanyaan
bagaimana cara memecahkan mendasar apa yang
masalah. harus dilakukan
a. Bagaimana kondisi peserta didik
Indonesia sebelum Islam terhadap topik/
b. Bagaimana Islam Masuk pemecahan
ke Indonesia masalah.
c. Setrategi apa yang
dipakai
d. Siapakah walisongo itu?

2. Mendesain Perencanaan Guru memastikan setiap peserta Peserta didik


Produk didik dalam kelompok memilih berdiskusi
dan mengetahui prosedur menyusun rencana
pembuatan proyek/produk yang pembuatan proyek
akan dihasilkan. pemecahan masalah
Membagi kelompok menjadi 9 meliputi pembagian
untuk masing-masing tugas, persiapan
kelompok membuat karya alat, bahan, media,
video dakwah Walisongo, sumber yang
siswa mendemontrasikan dibutuhkan.
melalui Video
1. Kelompok 1 Sunan Gresik
2. Kelompok 2 Sunan Ampel
3. Kelompok 3 Sunan Giri
4. Kelompok 4 Sunan Derajat
5. Kelompok 5 Sunan Bonang
6. Kelompok 6 Sunan Kalijaga
7. Kelompok 7 Sunan Kudus
8. Kelompok 8 Sunan Muria
9. Kelompok 9 Sunan Gunung
jati

3. Menyusun Jadwal Guru dan peserta didik membuat Peserta didik


Pembuatan kesepakatan tentang jadwal menyusun jadwal
pembuatan proyek (tahapan- penyelesaian
tahapan dan pengumpulan). proyek dengan
memperhatikan
batas waktuyang
telah ditentukan
bersama.
4. Memonitor Keaktifan Guru memantau keaktifan Peserta didik
dan peserta didik selama melakukan
Perkembangan Proyek melaksanakan proyek, pembuatan proyek
memantau realisasi sesuai jadwal,
perkembangan dan membimbing mencatat setiap
jika mengalami kesulitan. tahapan,
mendiskusikan
masalah yang
muncul
selamapenyelesaian
proyek dengan
guru.
5. Menguji Hasil Guru berdiskusi tentang Membahas
prototipe proyek, memantau kelayakan proyek
keterlibatan peserta didik, yang telah dibuat
mengukur ketercapaian standar. dan membuat
laporan produk/
karya untuk
dipaparkan kepada
orang lain.
6. Evaluasi Pengalaman Guru membimbing proses Setiap peserta didik
Belajar pemaparan proyek, menanggapi memaparkan
hasil, selanjutnya guru dan laporan, peserta
peserta didik merefleksi/ didik yang lain
kesimpulan. memberikan
tanggapan, dan
bersama guru
menyimpulkan
hasil proyek.

Anda mungkin juga menyukai