Anda di halaman 1dari 15

KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-1 Biologi, Intan Pariwara
1. Di antara berikut ini, yang merupakan mutagen alami adalah …
Standar Kompetensi
NOMOR SOAL a. Kolkisin
1
b. DDT
c. Formalin
BENTUK SOAL
d. Bahan radioaktif
Menganalisis peristiwa mutasi PG
Kompetensi Dasar e. Sinar kosmis
KUNCI
JAWABAN
Yang bukan merupakan mutagen alami
Materi Pokok/
/Uraian Materi E

Siswa mampu menentukan yang bukan merupakan


Indikator mutagen alami
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-2 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 2. Table berikut yang menunjukkan hubungan antara faktor
2 penyebab mutasi dan dampaknya adalah …
Penyebab Mutasi Dampaknya
a. Sinar matahari Telur tidak menetas
BENTUK SOAL b. Pestisida Gangguan paru-paru/
Menganalisis peristiwa mutasi PG
pernapasan
Kompetensi Dasar
c. Sinar ultraviolet Gangguan gonosom
KUNCI d. Kolsisin Terjadi poliploid pada
JAWABAN holtikultura
Hubungan antara faktor penyebab mutasi dan
Materi Pokok/ dampaknya e. Bakteri Penyebab kanker
/Uraian Materi
D
Siswa mampu memahami Hubungan antara faktor
Indikator penyebab mutasi dan dampaknya
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-3 Biologi, Intan Pariwara
3. Sindrom Turner adalah mutasi pada manusia yang disebut . . . .
Standar Kompetensi
a. Trisomik
NOMOR SOAL
3 b. Nulisomik
c. Monosomik
BENTUK SOAL d. Tetrasomik
Menganalisis peristiwa mutasi PG
e. Risomik ganda
Kompetensi Dasar

KUNCI
JAWABAN
Sindrom turner
Materi Pokok/
/Uraian Materi
C
Siswa mampu memahami sindrom turner
Indikator
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HAARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-4 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 4. Makhluk hidup yang mengalami mutasi disebut …
4 a. Mutagen
b. Mutan
BENTUK SOAL c. Metagenic agent
Menganalisis peristiwa mutasi PG
Kompetensi Dasar d. Sindrom
e. Aberasi
KUNCI
JAWABAN
Materi Pokok/ Makhluk hidup yang mengalami mutasi
/Uraian Materi
B
Siswa mampu memahami makhluk hidup yang
Indikator mengalami mutasi
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-5 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 5. Sel individu yang kehilangan satu buah kromosom disebut …
5 a. Nulisomi
b. Monosomy
BENTUK SOAL c. Poliploid
Menganalisis peristiwa mutasi PG
Kompetensi Dasar d. Diploid
e. Haploid
KUNCI
JAWABAN
Sel individu yang kehilangan satu buah kromosom
Materi Pokok/
/Uraian Materi
B
Siswa mampu menentukan sel individu yang
Indikator kehilangan satu buah kromosom
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYAADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-6 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 6. Pada mutasi kromosom dapat terjadi proses inversi yaitu
6 peristiwa . . .
a. Hilangnya sebagian kromosom karena patah
b. Perubahan urutan gen pada kromosom yang disebabkan oleh
BENTUK SOAL melilitnya kromosom
Menganalisis peristiwa mutase PG
c. Perubahan urutan gen pada kromosom tanpa terjadi patahan
Kompetensi Dasar
kromosom
KUNCI d. Pindahnya satu potongan kromosom ke potongan lain yang
JAWABAN bukan homolognya
Proses inversi
Materi Pokok/ e. Patahnya kromosom di dua tempat
/Uraian Materi
C
Siswa mampu memahami proses inversi
Indikator
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-7 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 7. Manusia yang memiliki kromosom monosomi dan bisa hidup
7 akan mengalami kelainan yang disebut ….
a. Sindrom Down
BENTUK SOAL b. Sindrom Cri du Chat
Menganalisis peristiwa mutasi PG
Kompetensi Dasar c. Sindrom Klinefelter
d. Leukemia
KUNCI
JAWABAN e. Sindrom Turner
Manusia yang memiliki kromosom monosomi dan
Materi Pokok/
/Uraian Materi bisa hidup akan mengalami kelainan
E
Siswa mampu memahami manusia yang memiliki
Indikator kromosom monosomi dan bisa hidup akan
Soal
mengalami kelainan
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-8 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 8. Suatu individu tampak mengalami perubahan besar dibandingkan
8 sesama jenisnya. Dari penelitian diketahui bahwa kromosom
individu tadi tetap sama seperti yang lain, tetapi isi kromosomnya
BENTUK SOAL mengalami perubahan. Individu tersebut mengalami …
Menganalisis peristiwa mutasi PG
Kompetensi Dasar a. Regenerasi
b. Mutasi gen
KUNCI
JAWABAN c. Pindah silang
Materi Pokok/ Kromosom mengalami perubahan d. Aberasi
/Uraian Materi
D e. Rekombinasi
Siswa mampu memahami kromosom mengalami
Indikator perubahan
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-9 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 9. Suatu perubahan yang terjadi pada tubuh makhluk hidup
9 dianggap sebagai mutasi apabila …
a. Mengaktifkan perubahan gen
BENTUK SOAL b. Mengakibatkan perubahan susunan DNA
Menganalisis peristiwa mutase PG
Kompetensi Dasar c. Mengakibatkan perubahan kromosom
d. Diwariskan kepada keturunannya
KUNCI
JAWABAN e. Selalu dapat diperbaiki
Materi Pokok/ Suatu perubahan yang terjadi pada tubuh makhluk
/Uraian Materi
hidup dianggap sebagai mutasi B

Indikator Siswa mampu menentukan suatu perubahan yang


Soal terjadi pada tubuh makhluk hidup dianggap sebagai
mutasi
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 1 1-10 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 10. Yang bukan mutagen berupa bahan kimia di bawah ini adalah …
10 a. Pestisida
b. Caffeine
BENTUK SOAL c. Antibiotic
Menganalisis peristiwa mutasi PG
Kompetensi Dasar d. Sinar ultraviolet
e. Limbah industry
KUNCI
JAWABAN
Materi Pokok/ Yang bukan mutagen berupa bahan kimia
/Uraian Materi
E

Indikator Siswa mampu menyebutkan yang bukan mutagen


Soal berupa bahan kimia
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 2 2-1 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 1. Mengapa mutasi pada umumnya bersifat merugikan?
1 Jawaban:
Pada umumnya mutasi bersifat merugikan bagi makhluk hidup yang
BENTUK SOAL mengalami mutasi karena adanya perubahan materi genetik tersebut
Menganalisis peristiwa mutasi ESSAY
Kompetensi Dasar akan menimbulkan sifat yang cacat dan kurang efektif dalam
melaksanakan aktivitas hidup. Hal ini dapat bertahan hidup.
KUNCI
JAWABAN Misalnya, semagka tanpa biji merupakan tumbuhan yang mengalami
Materi Pokok/ Mutasi pada umumnya bersifat merugikan kegagalan dalam membentuk alat reproduksi, walaupun bagi manusia
/Uraian Materi
muatan tersebut menguntungkan namun bagi individu muatan

Siswa mampu memahami mutasi pada umumnya sebenarnya hal ini merugikan.
Indikator
Soal bersifat merugikan
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 2 2-2 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 2. Apa yang dimaksud dengan abrasi kromosom?
2 Jawaban:
Mutasi kromosom (abrasi kromosom) merupakan perubahan
BENTUK SOAL kromosom sehingga menimbulkan perubahan sifat yang diturunkan
Menganalisis peristiwa mutasi ESSAY
Kompetensi Dasar pada generasi berikutnya. Sebagian besar mutasi kromosom
disebabkan oleh kesalahan pada proses meiosis, misalnya terjadi
KUNCI
JAWABAN pindah silang atau tautan. Mutasi kromosom berdampak pada
Materi Pokok/ Pengertian abrasi kromosom perubahan beberapa gen di dalam kromosom. Perubahan struktur
/Uraian Materi
kromosom terjadi karena delesi, duplikasi, inverse, translokasi, dan

Siswa mampu menjalaskan pengertian abrasi katenasi pada kromosom.


Indikator
Soal kromosom
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 2 2-3 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 3. Jelaskan perbedaan mutasi spontan dengan mutasi induksi dalam
3 hal penyebabnya, frekuensinya, dan kegunannya!
Jawaban:
BENTUK SOAL Mutasi alami (mutasi spontan) adalah mutasi yang terjadi secara
Menganalisis peristiwa mutasi ESSAY
Kompetensi Dasar alami  atau dengan sendirinya. Diduga faktor penyebabnya mutasi
alami adalah radiasi sinar kosmis dari angkasa luar, sinar ultraviolet,
KUNCI
JAWABAN matahari, dan sinar radioaktif alam. Sedangkan mutasi buatan adalah
Perbedaan mutasi spontan dengan mutasi induksi mutasi yang sengaja dibuat oleh manusia. Pada prinsipnya jka terjadi
Materi Pokok/ dalam hal penyebabnya, frekuensinya, dan perubahan gen atau kromosom berarti terjadi mutasi.
/Uraian Materi kegunannya

Siswa mampu menjelaskan perbedaan mutasi spontan


Indikator
Soal dengan mutasi induksi dalam hal penyebabnya,
frekuensinya, dan kegunannya
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 2 2-4 Biologi, Intan Pariwara

Standar Kompetensi
4. Jelaskan pengertian mutasi transversi!
NOMOR SOAL
4 Jawaban:
Mutasi Transversi terjadi apabila basa pirimidin digantikan oleh basa
BENTUK SOAL purin, atau sebaliknya. Akibatnya, asam amino yang dihasilkan tidak
Menganalisis peristiwa mutasi ESSAY
sesuai dengan pesanan. Misalnya, asam amino valin digantikan
Kompetensi Dasar
menjadi asam glutamate akan menyebabkan berubahnya asam amino
KUNCI
JAWABAN penyusun protein hemoglobin. Hal ini menyebabkan bentuk eritrosit
Pengertian mutase transversi
Materi Pokok/ tidak normal, seperti bulan sabit. Kelainan ini disebut siklemia (sickle
/Uraian Materi
cell).
Siswa mampu menjelaskan pengertian mutase
Indikator
transversi
Soal
KISI-KISI DAN KARTU SOAL-SOAL

JENIS SEKOLAH : SMA HARIYADI EKO PRASETYO NAMA PENYUSUN KISI-KISI : Hariyadi Eko Prasetyo
MATA PELAJARAN : BIOLOGI NAMA PENYUSUN SOAL : Hariyadi Eko Prasetyo
KELAS/PROGRAM : XII
SEMESTER : I/ GANJIL

NOMOR SK NOMOR KD BUKU SUMBER


Memahami peristiwa mutasi 2 2-5 Erlangga., Esis

Standar Kompetensi
NOMOR SOAL 5. Apa yang dimaksud dengan mutasi alam?
5 Jawaban:
Mutasi alam (mutasi spontan) adalah mutasi yang terjadi secara alami
BENTUK SOAL atau dengan sendirinya. Diduga faktor penyebabnya mutasi alami
Menganalisis peristiwa mutasi ESSAY
Kompetensi Dasar adalah radiasi sinar kosmis dari angkasa luar, sinar ultraviolet,
matahari, dan sinar radioaktif alam. 
KUNCI
JAWABAN
Pengertian mutasi alam
Materi Pokok/
/Uraian Materi
Siswa mampu memahami mutasi alam
Indikator
Soal

Anda mungkin juga menyukai