Anda di halaman 1dari 5

-

LEMBAR KERJA
SISWA
(LKS)

LUAS PERMUKAAN
BOLA

KELAS : KELOMPOK :

NAMA :

1. ……………………………………………………………………………….
2. ……………………………………………………………………………….
3. …………………………………………………………………………………
TUJUAN PEMBELAJARAN & ALOKASI WAKTU

Tujuan Pembelajaran Alokasi Waktu


Setelahmenyelesaikan LKS ini, peserta Untuk menyelesaikan LKS ini,
didik mampu menemukan rumus luas peserta didik diberikan waktu
permukaan bola,menjabarkan rumus selama 30 menit
luas permukaan bola,dan
menyelesaikan masalah kontekstual
mengenai luas permukaan bola

PETUNJUK PENGGUNAAN LKS

Berikut adalah tugas yang harus dilaksanakan.


1. Membaca seluruh LKS yang diberikan
2. Mengiku setiap langkah yang ada
3. Diskusikan dengan teman kelompok untuk
mengisi “titik-titik” pada LKS
4. Melaksanakan kegiatan belajar dengan baik
5. Jika mengalami kesulitan silakan bertanya kepada
guru.

1
Percobaan : Menemukan Luas Permukaan Bola

A. Alat dan Bahan


a. 1 buah jeruk yang bentuknya mendekati bola
b. Kertas
c. Lem/perekat
d. Pisau/cutter
e. Jangka
f. Pulpen/Spidol/pensil

B. Langkah-langkah kegiatan
a. Siapkan sebuah jeruk yang bentuknya mendekati bentuk bola.

c. . Mula-mula buah jeruk dipotong membagi dua sama besar. (diusahakan potongan tepat di
bagian tengah buah). Seperti pada gambar:

c. Buatlah lingkaran yang diameternya sama dengan diameter jeruk.

3
d. Buatlah beberapa lingkaran dengan diameternya adalahah garis tengah belahan jeruk,
seperti gambar : (buat empat buah lingkaran)

e. Kupas kulit jeruk kemudian potong kecil-kecil.

f. Tempelkan potongan kulit itu pada lingkaran yang sudah dibuat dan diberi
lem/perekat
g. Periksa, apakah kulit-kulit tersebut sudah menutupi daerah lingkaran? (jika
menggunting dan menempelkan kulit tadi dilakukan secara cermat, maka akan terlihat
bahwa kulit jeruk tersebut akan tepat memenuhi ……… buah lingkaran dari belahan
jeruk tadi).
h. Hasilnya terlihat bahwa luas permukaan jeruk (bola) adalah ……… kali luas
lingkaran yang diameternya sama dengan diameter belahan jeruk (belahan bola).

4
i. Kesimpulan: Luas permukaan jeruk = ……… × luas lingkaran dari belahan jeruk.
Luas permukaan bola = ………. × 𝜋𝑟 2
Luas permukaan bola = .........

LATIHAN :
1. Sebuah bola bekel dengan jari-jari 14 cm. Carilah luas seluruh permukaan bola ?
Jawab :

2. Sebuah kubah menara yang berbentuk setengah bola dengan diameter 7 meter.Bagian
luar kubah tersebut akan di cat dan setiap 11𝑚2 memerlukan satu kaleng cat.Berapa
22
kaleng cat yang dibutuhkan untuk mengecat kubah tersebut? ( 7 )

Jawab:

Anda mungkin juga menyukai