Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN KETERAMPILAN

OPERATOR EXCAVATOR
PT. IWACO JAYA ABADI IJA-F-HRD.03-REV.00
PROYEK : PT. IWACO JAYA ABADI JENIS ALAT :
NAMA PESERTA : JENIS TEST : BARU ASSESMENT
NAMA PENILAI : NIK No. :
TGL. PENILAIAN :

PENILAIAN # 1 - KRITERIA

Unjuk kerja : Peserta pelatihan melaksanakan prosedur pemeriksaan sebelum mesin hidup, menghidupkan & HASIL
: mematikan mesin
%
Kondisi : Tanpa bantuan dari instruktur
Standard : Harus mencapai nilai sedikitnya 65 %
Lokasi : Diluar area produksi

PENILAIAN # 2 - KRITERIA

Unjuk kerja : Peserta pelatihan menerapkan semua tekhnik mengemudi dasar. HASIL
Kondisi : Mesin hidup, rem parkir terpasang, dan telah melakukan pemeriksaan sebelum dan sesudah mesin
%
hidup
Standard : Harus mencapai nilai sedikitnya 80 %
Lokasi : Diluar area produksi

PENILAIAN # 3 - KRITERIA

Unjuk kerja Peserta pelatihan melakukan semua aktifitas pemuatan (loading), pengangkutan (hauling) dan HASIL
pembuangan (dumping)
%
Kondisi Area produksi sebelum penggalian.
Standard Harus mencapai nilai sedikitnya 80 %
Lokasi Diluar lokasi produksi

KESIMPULAN :

Rekomendasi Akhir :

LULUS TIDAK LULUS

Dinilai Oleh, Diketahui Oleh Disetujui Oleh

Syamsur Andi Ramdani Zein Deby Herman


Trainer Supt. HRD-GA Project Manager

652476452.xls
PT. SARANA SUKSES SEJAHTERA
PENILAIAN KETERAMPILAN
OPERATOR EXCAVATOR
HSE-F-SSS.030-REV.00
Nama Peserta :
Departemen/Jabatan :
Page 1 of 2
PENILAIAN # 1 - AKTIFITAS HASIL KOMENTAR

Peserta mampu melakukan aktifitas berikut ini :

* Pemeriksaan keliling
- Memeriksa bucket, gigi, pin dan Keretakan 5
- Memeriksa hidraulik boom dan kebocoran pelumas 5
- Memeriksa Track, Roller, dan Idler 4
- Memeriksa baut penahan beban ( Counter Weight ) 5
- Memeriksa sakelar stop darurat 5
- Memeriksa rangka bagian bawah 6
- Memeriksa kebocoran hidrolik 5

* Peserta latihan mampu menjelaskan lokasi dan fungsi


dari alat-alat kontrol dan meteran-meteran yang ada di
dalam kabin kendaraan.

- Panel Monitor 6
- Tuas ayun dan lengan 2
- Tuas boom dan bucket 2
- Sakelar stop darurat 2
- Sakelar stop gas 2
- Travel pedal 2
- Mode tenaga 2
- Swing Brake 2
Peserta mampu melakukan aktifitas berikut ini :
* Prosedur menghidupkan mesin
- Menghidupkan saklar utama 5
- Test EMS (lampu indikator & lampu kerusakan) 5
- Membunyikan klakson ( Minimal 1 x ) 5
- Menghidupkan starter 5

* Prosedur mematikan mesin


- Parkir di tempat yang datar 5
- Menurunkan bucket 5
- Memasang semua lock handle 5
- Mematikan mesin 5
- Mematikan saklar utama 5

Total Aktifitas # 1 100


Prosentase tercapai (%)

Revisi 1
PENILAIAN # 2 - AKTIFITAS
Peserta pelatihan mampu melaksanakan aktifitas berikut ini :
* Mengoperasikan Kendaraan
- Memeriksa apakah ada orang atau alat disekitar kendaraan 25
- Memberi peringatan dengan klakson ( Minimal 2 x ) 20
- Naikkan bucket ke tempat yang telah ditentukan 15
- Melakukan tehnik - tehnik dasar 25
- Menempatkan alat pada posisi siap gali 15
Total Aktifitas # 2 100
Prosentase tercapai (%)

PENILAIAN # 3 - AKTIFITAS

Peserta pelatihan mampu melakukan aktifitas berikut ini


secara aman dan efisien.
* Operasi Pemuatan dan Pembuangan
- Memeriksa kerja alat-alat kontrol 10
- Bekerja dengan sprocket dibelakang sewaktu berada pada 10
arah membujur
- Membunyikan klakson bila truck sudah berada dalam posisi 10
siap muat
- Mengisi truck dari pinggir/belakang 15
- Mengisi truck dari depan ke belakang 15
- Mengurangi muatan yang berceceran 15
- Menempatkan bucket diatas material yang belum digali 10
- Bergerak sejauh 3/4 kali lebar bucket 15

Total Aktifitas # 3 100


Prosentase tercapai (%)

Tanggal :

Nama Peserta : ……………………… Trainer……………………….


Departemen/Jabatan: ……………………… Hasil : ……………………..
Paraf : …………………….. Paraf : ……………………..

Revisi 1
Compatibility Report for Form Competency Oprt Excavator Rev.xls
Run on 6/30/2015 0:33

The following features in this workbook are not supported by earlier versions of
Excel. These features may be lost or degraded when you save this workbook in
an earlier file format.

Minor loss of fidelity # of occurrences

Some cells or styles in this workbook contain formatting that is not supported 2
by the selected file format. These formats will be converted to the closest
format available.

Anda mungkin juga menyukai