Anda di halaman 1dari 5

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN POLRI

PUSAT PENDIDIKAN LALU LINTAS

I. SOAL PILIHAN BERGANDA. PILIHLAH JAWABAN YANG BENAR.

1. TPTKP LAKA LANTAS ADALAH SERANGKAIAN TINDAKAN KEPOLISIAN YG DILAKSANAKAN PETUGAS


KEPOLISIAN POLRI DI BIDANG LALU LINTAS UNTUK?
A. MENJAGA KEUTUHAN TKP
B. MENGAMANKAN TERSANGKA
C. MENCARI BUKTI-BUKTI
D. MENGUMPULKAN BUKTI-BUKTI

2. YANG TIDAK TERMASUK DALAM TAHAPAN TPTKP ADALAH?


A. PENERIMAAN LAPORAN
B. PERSIAPAN
C. TIBA DI TKP
D. PENGAMATAN

3. HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENERIMAAN LAPORAN ANTARA LAIN ADALAH
A. MENANYAKAN TEMPAT TERJADINYA LAKA LANTAS
B. MENANYAKAN BAGAIMANA KONDISI KORBAN
C. MENANYAKAN WAKTU TERJADINYA KECELAKAAN
D. JAWABAN A, B, DAN C BENAR

4. SEBELUM BERANGKAT MENUJU TKP HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN ADALAH


A. KONDISI ARUS LALU LINTAS
B. KONDISI KENDARAAN PETUGAS
C. PEMBAGIAN TUGAS
D. JAWABAN A DAN B BENAR

5. YANG TERMASUK DALAM PERALATAN KESATUAN ADALAH


A. ROMPI
B. JAS HUJAN
C. ALKOM
D. JAWABAN A DAN B BENAR

6. HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN SAAT MENUJU TKP ADALAH


A. MENGAMBIL DOKUMENTASI SEPANJANG PERJALANAN
B. MEMINIMALISIR PELANGGARAN
C. MENYALAKAN SIRINE SEPANJANG JALAN
D. MENYALAKAN LAMPU DARURAT SEPANJANG PERJALANAN

7. PADA SAAT TIBA DI TKP YANG DILAKUKAN ADALAH


A. MELAKUKAN PENGAMATAN
B. PAM TKP
C. MENCARI BUKTI-BUKTI
D. MEMBUAT GAMBAR TKP
8. TUJUAN PAM TKP LAKA LANTAS SESUAI DENGAN PASAL 21 PERKAP 15 TAHUN 2013 ANTARA LAIN
ADALAH
A. MENJAGA AGAR BARANG BUKTI, BARANG MUATAN DAN/BARANG PENUMPANG TIDAK HILANG
B. MENGUMPULKAN KETERANGAN DAN FAKTA SEBAGAI BAHAN PENYIDIKAN
C. JAWABAN A DAN B BENAR
D. JAWABAN A DAN B SALAH

9. JUMLAH TRAFFIC CONE (KERUCUT) YANG DIPERGUNAKAN DALAM PAM TKP 2(DUA) ARAH MINIMAL
BERJUMLAH:
A. 7 BUAH
B. 10 BUAH
C. 11 BUAH
D. 12 BUAH

10.JARAK ATAU PANJANG DERETAN PENEMPATAN TRAFFIC CONE NO 7 DARI KENDARAAN PETUGAS
DALAM PAM TKP ADALAH?
A. MINIMAL 60 METER
B. DISESUAIKAN DENGAN S STOP
C. MAKSIMAL 60 METER
D. DISESUAIKAN DENGAN SITUASI JALAN

11.TELAH TERJADI KECELAKAAN LALU LINTAS DI JL. BHAYANGKARA RAYA SERPONG, ANTARA MOBIL
ANGKOT B 1243 KR DENGAN PENYEBERANG JALAN YANG MENGAKIBATKAN KORBAN MENINGGAL
DUNIA, DIKETAHUI JALAN TERSEBUT BATAS KECEPATAN MAKSIMUM 40 KM/H, WAKTU REAKSI
PENGEMUDI 1 DETIK, PERLAMBATAN 6 M/S², MAKA S STOPNYA ADALAH?
A. 21, 40 M
B. 21,40 M/DET
C. 40 M
D. 40 M/DET

12. DALAM KEGIATAN PAM TKP 1 ARAH, POSISI MOBIL PETUGAS BERJARAK?
A. 10 METER PECAHAN KACA KENDARAAN
B. 10 METER DARI KENDARAAN YANG TERLIBAT KECELAKAAN
C. 10 METER DARI KORBAN
D. 10 METER DARI TKP TERLUAR

13.DALAM RUMUS MENCARI JARAK HENTI AMAN HURUF a MELAMBANGKAN?


A. KECEPATAN
B. PERCEPATAN
C. PERLAMBATAN
D. WAKTU

14.DIBAWAH INI PERALATAN PERORANGAN UNTUK MENDUKUNG PENANGANAN TKP LAKA LANTAS:
A. ALAT PENGAMANAN TKP
B. SENJATA API
C. PERALATAN PPGD
D. ALAT KOMUNIKASI
15.PENEMPATAN KENDARAAN PETUGAS ADALAH 10(SEPULUH) METER DARI TKP TERDEKAT DENGAN
SUDUT KEMIRINGAN:
A. 30 DERAJAT
B. 40 DERAJAT
C. 50 DERAJAT
D. 45 DERAJAT

16. TELAH TERJADI KECELAKAAN LALU LINTAS DI JL. PAHLAWAN, ANTARA MOBIL AVANSA B 1243 KR
DENGAN SEPEDA MOTOR B 6666 AB YANG MENGAKIBATKAN KORBAN PENGENDARA MOTOR
MENINGGAL DUNIA, DIKETAHUI JALAN TERSEBUT BATAS KECEPATAN MAKSIMUM 65 KM/H, WAKTU
REAKSI PENGEMUDI 1 DETIK, PERLAMBATAN 5,5 M/S², MAKA S STOPNYA ADALAH?
A. 47 M
B. 47 M/DET
C. 57 M
D. 57 M/DET

17.DALAM PEMBERIAN PERTOLONGAN TERHADAP KORBAN PETUGAS POLRI WAJIB:


A. MENGETAHUI DAN MENCATAT IDENTITAS KORBAN DAN IDENTITAS KENDARAAN YANG TERLIBAT
KECELAKAAN
B. MEMINTAKAN VISUM ET REPERTUM
C. MEMBERIKAN BANTUAN PERNAFASAN
D. MENUNGGU PETUGAS MEDIS DATANG KE TKP

18.PADA SAAT MELAKUKAN PERTOLONGAN TERHADAP KORBAN SEBELUM KORBAN DIPINDAHKAN:


A. DIBERI BANTUAN PERNAFASAN
B. DICATAT IDENTITASNYA
C. DITANDAI TERLEBIH DAHULU KEMUDIAN DIFOTO BARU DIPINDAHKAN
D. LANGSUNG DIPINDAHKAN
ANSWER: C
19.DALAM MELAKUKAN PAM TKP LAKA LANTAS LAMPU HAZARD FORTABLE DILETAKKAN 25 SAMPAI
DENGAN 50 METER DARI:
A. KENDARAAN PETUGAS
B. TRAFFIC CONE(KERUCUT)NOMOR 1
C. RAMBU PORTABLE
D. TRAFFIC CONE(KERUCUT) NOMOR 7

20.PADA PAM TKP DUA ARAH LETAK TRAFFIC CONE NO 8 ADALAH


A. TERLETAK DIANTARA TKP TERLUAR DAN KENDARAAN PETUGAS SEJAJAR DENGAN TRAFFIC CONE
NO 1
B. TERLETAK DI TKP TERLUAR SEJAJAR DENGAN TRAFFIC CONE NO 1
C. TERLETAK SEJAJAR DENGAN KENDARAAN PETUGAS
D. SETELAH TRAFFIC CONE NO 7 SEJAJAR DENGAN TRAFFIC CONE NO 1
II. ISIAN SINGKAT. ISILAH TITIK-TITIK DENGAN JAWABAN YANG BENAR

1. SEBUTKAN PERALATAN PERORANGAN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM MELAKUKAN TPTKP LAKA
LANTAS !
A. …………………
B. …………………
C. …………………
D. JAS HUJAN
E. …………………
2. HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN PADA SAAT MENUJU TKP,YAITU :
A.TENTUKAN JARAK DAN WAKTU TEMPUH TERPENDEK DENGAN MEMPERHATIKAN ARUS LALU
LINTAS
B. …………………
C. …………………
D. …………………
E. …………………
3. APA SAJA PERALATAN YANG DIPERGUNAKAN UNTUK MELAKUKAN TPTKP KECELAKAAN LALU
LINTAS?
A. ………………..
B. ………………..
C. ………………..
D. ………………..

III. SOAL URAIAN

1. SEBUTKAN DAN JELASKAN TAHAPAN - TAHAPAN TPTKP LAKA LANTAS !

2. JELASKAN PROSEDUR PENEMPATANPERLATAN DIBAWAH INI SAAT MELAKUKAN PAM TKP SATU
ARAH !
A. KENDARAAN PETUGAS
B. KERUCUT
C. LAMPU HAZARD
D. RAMBU FORTABLE

SELAMAT MENGERJAKAN

Anda mungkin juga menyukai