Anda di halaman 1dari 3

APA ITU SAMPAH ?

DAMPAK BURUK SAMPAH :


PENGELOLAAN SAMPAH
1. Dampak bagi kesehatan :
Sampah merupakan salah satu
penyebab munculnya bibit penyakit
seperti malaria, diare, cacingan, jamur,
tifus, diare, gastroenteritis, hepatitis A,
kolera, dsb.
2. Dampak bagi lingkungan :
Penyebab terjadinya pencemaran
lingkungan seperti pada ekosistem
sungai yang bisa menyebabkan kematian
Pengertian sampah diatur di dalam dan kepunahan biota di perairan.
Undang-Undang No.18 Tahun 2008 3. Dampak bagi tanah :
tentang Pengelolaan Sampah, Aktivitas industri yang Kelompok 4:
SAMPAH yang dimaksud yaitu sisa menghasilkan zat sisa dapat memicu
kegiatan sehari-hari manusia atau sisa terjadinya hujan asam. Hujan tersebut FUJI ASTUTI 2214901210113
proses alam yang dapat berbentuk padat mempunyai tingkat keasaman yang
IKA RIANTY 2214901210119
atau semi padat, dapat berupa zat organik tinggi, sehingga mampu mengubah pH
atau organik, dan bersifat bisa terurai atau tanah. NURUL MUSFAIDA 2214901210138
tidak bisa terurai yang dianggap tidak 4. Dampak bagi sosial ekonomi :
Penyakit yang ditimbulkan oleh RADIAH 2214901210140
berguna dan dibuang ke lingkungan.
lingkungan kotor tidak jarang WARIE KRISTINA MIASIE 2214901210154
membutuhkan penanganan serius dari
JENIS-JENIS SAMPAH : tenaga medis. Pada kondisi seperti tentu RAMADAHI JAYADI 2214901110066
saja diperlukan biaya yang lebih besar
a. Berdasarkan sifat : SRI FATMAWATI 2214901110079
untuk berobat. Kegiatan pembersihan
- Sampah Organik sampah dan limbah pun tidak TRI HARIYANI 2214901110085
- Sampah Anorganik menghabiskan biaya yang sedikit.
b. Berdasarkan wujud : 5. Dampak bencana :
WENI MEIDYASARI 2214901110089
- Sampah padat Sampah bisa menyebabkan GIEVA MAGFIRAH 2214901110025
- Sampah cair terjadinya penyumbatan pada saluran
- Sampah gas irigasi sehingga bisa memicu terjadinya
banjir.
REUSE (MENGGUNAKAN KEMBALI)
• Menggunakan botol plastik bekas untuk
media tanam;
• Menggunakan cup kopi plastik untuk tempat
pensil;
• Menggunakan kertas bolak balik untuk buku
catatan/notes;
• Menggunakan kertas bekas sebagai amplop
atau pembungkus;
• Menggunakan amplop berulang;
• Menggunakan kemasan bekas dari produk-
produk yang dibeli semaksimal mungkin;
• Mengguna ulang catridge printer yang
diberikan pada agen printer;
REDUCE (MENGURANGI)
• Menyediakan air minum isi ulang; RECYCLE (MENDAUR ULANG)
• Membawa tempat minum dan makan • Pemilahan sampah;
guna ulang; • Menyetor sampah plastik ke pemulung/bank
• Acara sekolah bebas sampah plastik sampah;
dan styrofoam; • Menyetor sampah kertas ke pemulung/bank
• Makanan dan minuman tanpa kemasan
sampah;
plastik sekali pakai yang dijual di
• Membuat kompos cair dan padat;
kantin:
• Membuat daur ulang sampah kertas;
• Makanan dan minuman tanpa kemasan
styrofoam yang dijual di kantin;
• Kampanye tidak menggunakan plastik;
• Minum tanpa sedotan;
• Makan tanpa sendok plastik;
• Menghabiskan makan dan minum;

Anda mungkin juga menyukai