Anda di halaman 1dari 20

By = Nicky Yongkimandalan, ST.

, MT
Konstruksi Kapasitor

v Salah satu komponen pasif elektronika.


v Berfungsi menyimpan muatan listrik dlm waktu tertentu atau
sementara.
v Disebut juga Kondensator.
v Struktur kapasitor terdiri dari 2 buah bahan pelat metal yg
dipisahkan dngn sebuah bahan dielektrik.
v Bahan tersebut antara lain keramik, kertas, udara, vakum, gelas dll.
v Semua bahan tersebut mempengaruhi besar nilai kapasitas dan
karakteristik dr kapasitor.
Konstruksi Kapasitor
Konstruksi Kapasitor
Konstruksi Kapasitor

Beberapa fungsi kapasitor :


a) Penyimpan muatan listrik.
b) Menahan arus rata (DC).
c) Menghubung singkat sebuah tahanan bagi arus bolak-
balik (AC).
d) Sebagai filter untuk regulator.
e) Pengkopel sinyal.
f) Pembangkit gelombang bulan sinus.
Konstruksi Kapasitor

NO. Jenis Kapasitor Nilai Koefisien Suhu


01 Mika 100 ppm/0C
02 Polikarbonat (Film) -50 sd -100 ppm/0C
03 Keramik Sd 1000 ppm/0C
04 Elektrolit Aluminium 100 ppm/0C
05 Tantalum 200 sd 1000 ppm/0C
Konstruksi Kapasitor

v Penemu adalah Michael Faraday (1791 – 1867).


v Satuan kapasitor adalah Farad, µF (mikro farad), nF (nano farad)
dan pF (piko farad).
v 1 µF = 10-6 farad.
v 1 nF = 10-9 farad.
v 1 pF = 10-12 farad
Konstruksi Kapasitor

v Kapasitor variabel nilai dr kapasitansinya dpt dirubah-rubah scr


manual & otomatis.
v Kapasitor polar, kutub positif pd umumnya dihubungkan dngn
sumber tegangan & kutub negatif pd umumnya ke tegangan rendah
(ground) dr suatu rangkaian.
v Kapasitor non polar dpt dihubungkan pd titik tegangan manapun.
v Kapasitor elektrolit biasanya terjadi proses polarisasi sebaliknya
untuk kapasitor non elektrolit.
v Kapasitor elektrolit memiliki tegangan kerja yg lebih tinggi &
menyimpan muatan yg lebih banyak drpd kapasitor non elektrolit.
Pengisian & Pengosongan Kapasitor

Jika suatu kapasitor dngn kapasistansi C dihubungkan dngn


sumber tegangan V, maka setelah beberapa saat kapasitor akan
terisi oleh muatan sebesar:

Q = C.V
Pengisian & Pengosongan Kapasitor
Jika suatu kapasitor dlm keadaan kosong & belum dihubungkan dngn
sumber tegangan seperti gambar (a) & kemudian saklar ditutup se-
hingga kapasitor terhubung dngn sumber tegangan (pd gambar b).
Kapasitor akan segera terisi muatan tapi tdk langsung penuh melain-
kan perlu beberapa waktu agar kapasitor terisi penuh.
Pengisian & Pengosongan Kapasitor

Ketika muatan mulai memenuhi kapasitor, beda potensial dititik a-b


terus berkurang. Sehingga arus mengalir dlm rangkaian juga akan
berkurang terhadap waktu. Pd suatu saat kapasitor akan terisi penuh
& tdk ada aliran selama kapasitor tdk terjadi kebocoran antara kedua
plat. Kapasitor membutuhkan waktu utk melakukan pengisian & tam-
pak bahwa arus yg mengalir dlm rangkaian semakin mengecil, arus
ini disebut sebagai arus transient. Arus transient adl arus yg mengalir
didlm perangkat elektronika yg terjadi pd peristiwa pengisian dan
pengosongan kapasitor.
Pengisian & Pengosongan Kapasitor
Saat kapasitor sudah terisi oleh
sebagian atau penuh muatan
listrik, maka kapasitor tersebut
dapat dikosongkan dengan cara
menghubungkan saklar (s) pd
ground. Hal ini mengakibatkan
muatan dalam kapasitor ber-
kurang. Muatan yang bergerak
dlm rangkaian tak lain adl arus
listrik yg mengalir (liat gambar
disamping ini).
Kapasitansi Kapasitor
Kapasitansi adalah kemampuan dari suatu kapasitor utk dpt
menampung muatan elektron. Coulomb pd abad 18 menghitung
bahwa 1 Coulomb = 6,25 x 1018 elektron. Kemudian Michael
Faraday membuat postulat bahwa sebuah kapasitor memiliki
kapasitansi sebesar 1 farad. Secara matematis dpt ditulis:

Q = C.V

Q = muatan elektron (Coulombs disimbolkan C)


C = nilai kapasitansi (Farads disimbolkan F)
V = besar tegangan (Volt disimbolkan V)
Kapasitansi Kapasitor
Karakteristik tegangan & muatan (V-Q) pd kapasitor ditunjukkan
pd gmbr dibawah ini. Semakin tinggi tegangan, maka semakin
banyak jumlah muatan yg disimpan didlm kapasitor.
Kapasitansi Kapasitor
Dlm praktek pembuatan kapasitor, Kapasitansi dihitung dngn
mengetahui luas area plat metal (A), jarak (t) antara kedua plat
metal dan konstanta (k) bahan dielektrik. Dengan rumusan:

*(+
-. /
! = ($, $&'() )
0
Bahan Dielektrik Besarnya konstanta (k)
Udara Vakum 1
Aluminium Oksida 8
Keramik 100 - 1000
Gelas 8
Polyethylene -3
Kapasitansi Kapasitor

Umumnya kapasitor yg ada dipasaran memiliki satuan =

• μF = 10-6 F.

• nF = 10-9 F.

• pF = 10-12 F.
Faktor yg mempengaruhi Kapasitor
Ada 3 faktor dasar yg mempengaruhi besarnya kapasitansi
kapasitor & ditentukan oleh konstruksi kapasitor itu sendiri.
Faktor-faktor tersebut adalah =

1) Luas area plat (A). A berbanding lurus dngn jumlah muatan


(Q), semakin luas plat kapasitor, semakin banyak muatan
listrik yg dpt disimpan.

2) Jarak antara dua plat (d). Semakin dekat jarak antara dua plat,
semakin kuat medan listrik yg dihasilkan & akan meningkat-
kan kemampuan utk menyimpan muatan.
Faktor yg mempengaruhi Kapasitor

Faktor-faktor tersebut adalah =

3) Konstanta dielektrik (k), bahan dielektrik yg berbeda akan


mempunyai pengaruh yg berbeda terhdp kapasitansi. k
berbanding lurus dngn C.
Faktor yg mempengaruhi Kapasitor

Yang diilustrasikan dengan gambar dibawah ini:


Sekian dan Selamat Belajar.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai