Anda di halaman 1dari 8

Soal UAS Anatomi Fisiologi 1 B.

Merangsang pergerakan lambung


& Usus
TA 2017/2018 C. Menghambat pengosongan
lambung
1. Lapisan otot lambung yang
D. B & C benar
mengandung pembuluh darah,
E. Semua diatas benar
pembuluh limfe & pleksus saraf
7. Berikut yang tidak disekresi
adalah :
lambung adalah
A. Lapisan serosa
A. Asam HCL
B. Lapisan muskularis
B. Pepsinogen
C. Lapisan mukosa
C. Mucus
D. Lapisan submukosa
D. Tripsin
E. Semua diatas benar
E. Gastrin
2. Produk prosduk lemak didalam
8. Reservoir utama feses pada usus
duodenum memicu pengeluaran
besar adalah di
A. Hormone gastrin
A. Sekum
B. Hormone sekretin
B. Kolon transversum
C. Hormone insulin
C. Kolon asendens
D. Hormone kholesistokinin
D. Kolon asendens
E. Hormone rennin
E. Kolon sigmoid
3. Chief cells / sel zimogenik kelenjar
9. Defekasi ditimbulkan oleh
gastrik mengsekresi
A. Kontraksi sfingter ani eksternum
A. Mucus
B. Kontraksi sfingter ani internum
B. Asam HCL
C. Kontraksi rectum
C. Pepsinogen
D. Distensi rectum
D. Faktor intrinsic
E. Distensi kolon sigmoid
E. Semua diatas benar
10. Plexus aurbach terletak pada
4. Pengosongan lambung dihambat oleh
A. lapisan mukosa
A. Gelombang peristalitik pada
B. lapisan submukosa
antrum lambung
C. lapisan muskularis externa
B. Resistensi sfingter pylorus
D. lapisan muskukaris adventisia
C. Makanan yang iritatif
E. lapisan serosa
D. Alcohol & obat obatan
11. Pada tahapan faringeal proses
E. Semua diatas benar
menelan terjadi
5. Didalam mulut secara kimiawi zat
A. Lidah menekan makanan secara
dibawah ini dipengaruhi oleh enzim
otomatis kearah atas & belakang
ptyalin
palatum
A. Selulosa
B. Bolus pada posterior mulut &
B. Protein
faring merangsang reseptor
C. Karbohidrat
menelan didaerah faring & tonsil
D. Lemak
C. Impuls dari daerah faring & tonsil
E. Semua diatas benar
diteruskan ke serebrum
6. Kerja hormone gastris sebagai
D. Bolus terdorong kebelakang
berikut
karena relaksasi otot faringeal
A. Merangsang pengeluaran insulin
E. Terjadi peristaltik sekunder 2. Saraf otonom
akibat peregangan esofagus 3. Pleksus myenterikus
12. Ulkus lambung berkaitan 4. Saraf kranialis
dengan 18. Pengaturan fungsi pencernaan
A. Timbulnya rasa sakit selama 2 jam dilakukan oleh
sesudah makan 1. Fungsi otonom otot polos
B. Kesalahan diet & ketegangan jiwa 2. Pleksus intrinsic
C. Timbulnya kolik yang 3. Saraf otonom
berkepanjangan 4. Hormone gastro intestinal
D. Timbulnya diare yang hebat 19. Fungsi eksokrin pancreas
E. Semua yang diatas benar mengeluarkan getah pancreas
13. Anemia pernisiosa merupakan 1. Amylase
akibat dari 2. Lipase
A. Kekurang vitamin B12 dalam 3. Tripsin
dietnya 4. kolesistokinin
B. Kekurangan zat besi dalam 20. Pieksus mienterikus meissner
dietnya adalah
C. Kekurangan faktor “Castle” dalam 1. Terletak pada lapisan submukosa
dietnya lambung
D. Kekurangan faktor “Castle” dalam 2. Berfungsi motoris
getah lambungnya 3. Menerima sinyal dari epitel usus
E. Kekurangan enzim pencernaan dan regangan reseptor reseptor
dalam getah lambungnya dalam dinding usus
14. Pigmen utama dari empedu 4. Perangsangan pleksus ini
berasal dari menyebabkan seluruh aktivitas
A. Albumin system saraf enteric meningkat
B. Globulin 21. Hal dibawah ini sesuai dengan
C. Ferritin pepsinogen :
D. Bilitubin 1. Dihasilkan oleh sel parietal
E. Semua diatas benar mukosa lambung
15. Pengaturan hormonal terhadap 2. Merupakan proteolitik enzim
motilitas G1 dilakukan oleh inaktif
A. Gastrin & rennin 3. Dipengaruhi oleh hormone gastrin
B. Kolisistokinin & sekretin dari antrum lambung
C. Pepsin & tripsin 4. Diaktifkan oleh HCL lambung
D. Ptyalin & getah empedu 22. Faktor yang ditemukan dalam
E. Semua diatas benar duodenum yang mempengaruhi
16. Fungsi dasar system pengosongan lambung / reflex
pencernaan enterogastrik
1. Motilitas 1. Derajat keasaman kimus yang
2. Digesti masuk
3. Absorbs 2. Derajat peregangan duodenum
4. Ekskresi 3. Derajat osmolaritas kimus
17. Usus halus dipersyarafi oleh 4. Derajat iritasi mukosa duodenum
1. Pleksus submukosa
23. Ulkus pepetikum bisa A. Tingkat terkecil pemakaian energy
disebabkan karena internal dalam keadaan terjaga
1. Sekresi asam lambung berlebibahn B. Tingkat terbesar pemakaian
2. Sekresi pepsin berlebihan energy internal dalam keadaan
3. Berkurangnya kemampuan swar terjaga
mukosa gastro duodenal C. Tingkat terkecil pemakaian energy
4. Gastritis kronis internal dalam keadaan kstirahat
24. Fungsi metabolic hati untuk D. Tingkat terkecil pemakaian energy
karbohidrat adalah sebagai berikut internal dalam keadaan aktif
1. Penyangga glukosa E. Tingkat terbesar pemakaian
2. Gluconeogenesis energy internal dalam keadaan
3. Glikogenesis aktif
4. Membentuk senyawa 29. Berikut ini adalah langkah
25. Fungsi hati untuk metabolisme langkah pengukuran BMR kecuali
lemak adalah A. Istirahat fisik selama 30 menit
1. Pembentukan sebagian besar setelah melakukan gerakan otot
lipoprotein B. Istirahat mntal untuk menurunkan
2. Mengubah sebagian besar tonus otot rangka & mencegah
karbohidrat & protein emnjadi peningkatan sekresi epnefrin
lemak C. Suhu ruangan nyaman
3. Pembentukan sebagian besar D. Puasa 12 jam terakhir untuk
kolesterol dan fosfolipid menghindari thermogenesis
4. Membentuk ATP untuk energy makanan
sehari E. Mengkonsumsi supplemen makanan
26. Yang menjadi pusat utama 30. Metode pengukuran BMR
integrasi untuk memelihara melalui pengukuran konsumsi O2,
keseimbangan energy dan suhu kemudian memperkirakan kecepatan
tubuh adalah produksi panas, dibandingkan
A. Cerebrum dengan nilai normal untuk jenis
B. Hipotalamus kelamin usia, tinggi dan berat
C. Otot badaan yang sama, disebut
D. Jantung A. Kalorimetri tidak langsung
E. hati B. Kalori metri langsung
27. Berikut ini adalah faktor C. Kalorimetri
faktor yang mempengaruhi suhu D. Bloassay oksigen
tubuh seseorang, kecuali E. Uji BMR relatif
A. Kecepatan metabolisme basal 31. Metode pengukuran BMR
(rote BMR) melalui pengukuran konsumsi O2,
B. Rangsangan saraf simpatis dan menempatkan subject dalam
C. Hormone pertumbuhan ruang isolasi H2O, disebut
D. Hormone tiroid A. Kalorimetri tidak langsung
E. Penghambatan metabolisme B. Kalori metri langsung
28. Yang dimaksud dengan BMR C. Kalorimetri
(Basam Metabolic rate) adalah D. Bloassay oksigen
E. Uji BMR relatif
32. Laju hilangnya panas 36. Berikut ini adalah mekanisme
ditentukan oleh tubuh saat terjadi penurunan suhu,
A. Seberapa cepap panas dapat kecuali
dikonduksi dari tempat penghasil A. Penurunan laju metabolism
panas ke kulit kemudian panas B. Terjadi pembentukan panas oleh
dapat dihantarkan dari kulit ke rangsangan simpatis
sekitarnya C. Terjadi peningkatan sekresi
B. Kemampuan tubuh dalam mengatur tiroksin
metabolism D. Vasokontriksi kulit
C. Penghambatan epinefrin dan E. Piloereksi
norepinefrin 37. Yang menyebabkan piloereksi
D. Penghambatan saraf simpatis pada kulit pada saat tubuh
E. Peningkatan kerja saraf para mengalami penurunan suhu adalah
simpatis A. Rangsangan simpatis otot erector
33. Konduksi panas ke kulit oleh pili
darah diatur melalui B. Rangsangan parasimpatis
A. Vasokontriksi arteriol & C. Aktivitas otot
anastomosis arteriovenosa yang D. Metabolism
mensuplai darah ke plexus venosa E. Reaksi hormona
kulit 38. Zat yang dapat meningkatkan
B. Rilisnya hormone kortisol se point termostat hipotalamus
C. Vasodilatasi arteriol adalah
D. Jaringan lemak A. Interleukin – 1
E. Aktivitas otot B. Interleukin – 6
34. Berikut ini merupakan C. Makrofag
mekanisme tubuh ketika terjadi D. Leukosit
kehilangan panas, kecuali E. Pirogen
A. Konveksi 39. Jika seseorang berada dalam
B. Radiasi suhu ruang tanpa menggunkan
C. Evaporasi pakaian, akan terjadi kehilangan
D. Konduksi panas +- 60% dari kehilangan
E. Transpirasi panas total, dalam bentuk
35. Ketika tubuh mengalami gelombang panas infra merah, hal
peningkatan suhu, maka salah satu ini merupakan mekanisme hilangnya
mekanisme untuk yang dilakukan panas dari kulit ke lingkungan
adalah dengan berkeringat ataupun dalam bentuk
mengeluarkan uap air, yang A. Konveksi
disebut? B. Konduksi
A. Evaporasi C. Radiasi
B. Respirasi D. Evaporasi
C. Transpirasi E. Emisi
D. Ekspirasi
E. Inspirasi
40. Zat yang dapat menginduksi C. Nitrogen
pembentukan prostaglandin E2 yang D. Helium
bekerja pada hipotalamus untuk E. A dan B benar
membngkitkan reaksi demam adalah 46. Fungsi pelembab udara
A. Pirogen pernafasan duisebabkan karena
B. IL-1 A. Adanya surfaktan
C. Makrofag B. Adanya cairan intrapleura
D. Leukosin C. Adanya cairan plasma
E. IL-6 D. Adanya mucus
41. Tujuan dan fungsi respirasi E. Adanya aliran darah
yang paling utama adalah 47. Fungsi surfaktan semua benar,
A. Ventilasi kecuali
B. Absorbsi A. Menurunkan tegangan permukaan
C. Difusi O2 dan CO2 antara alveoli alveoli
dan darah B. Menstabilkan ukuran alveoli
D. Transport O2 dan CO2 dalam bersama jaringan fibrosa
darah dan jaringan C. Mencegah colaps alveoli bersama
E. Menyediakan O2 untuk jaringan jaringan fibrosa
dan CO2 dari jaringan ke atmosfer D. Mencegah colaps bersama tekanan
42. Yang termasuk area fungsional negative trans pulmonal
pernafasan E. Membasahi dinding kapiler paru
A. Trachea 48. Transport O2 dalam darah
B. Bronchioli terminalis terutama diperankan oleh
C. Alveoli A. Protein plasma
D. Bronchus B. Sel darah merah
E. Bronchiolus C. Hemoglobin
43. Yang termasuk area konduksi D. Ion bikarbonat
pernafasan E. Semua diatas salah
A. Alveolar sacs 49. Rangsangan paling kuat
B. Bronchioli terminalis terhadap peningkatan ventilasi
C. Alveoli adalah peningkatan
D. A,B dan C benar A. PCO2
E. A dan C benar B. PO2
44. Mekanisme ventilasi merupakan C. PN2
aplikasi dari D. PH
A. Hukum Dalton E. Asam laktat
B. Hukum lussac 50. Volume udara dalam paru paru
C. Hukum henry setelah inspirasi maksimal
D. Hukum boyle A. Tidal volume
E. Hukum newton B. Functional Residual Capacity
45. Udara atmosfer yang C. Residual Volume
dibutuhkan jaringan tubuh untuk D. Inspirational Capacity
system metabolisme sel E. Total Lung Capacity
A. O2
B. CO2
51. Perpindahan O2 dari alveoli ke B. Paru kanan terdiri dari 2 lobus
dalam darah terjadi secara dan kiri 3 lobus
A. Osmosis C. Diantara paru terdapat
B. Ventilasi mediastinum
C. Perfusi D. Dibungkus oleh pleura
D. Difusi E. Bagian bawah melekat dengan
E. Dilatasi diafragma
52. Transport CO2 yang terbesar 57. Yang termasuk bagian konduksi
dalam bentuk pada system pernafasan adalah
A. Terlarut A. Trachea
B. Terikat hemoglobin B. Larynx
C. CO2 C. Bronchus sekunder
D. HCO3 D. Bronchioles terminalis
E. H2CO3 E. Semua benar
53. Gas yang memiliki kapasitas 58. Mana yang tidak terdapat
mengikat hemoglobin paling besar sinus para nasalis
A. Oksigen A. OS maxilaris
B. Karbondioksida B. OS frontalis
C. Karbonmonoksida C. Os mandibularis
D. Nitrogen D. OS etmoidalis
E. Helium E. OS spenoidalis
54. Yang berperan pembentukan 59. Fungsi concha nasalis adalah
HCO3 (ion bikarbonat) A. Sensoris pembahu
A. Hemoglobin B. Menyaring bahu
B. Enzim karbonik anhydrase C. Menyaring debu
C. Leukosit D. Menghangatkan suhu udara dari
D. Plasma darah luar
-
E. Ion Cl E. Pertukaran gas
55. FRC (Functional Residual 60. Mana yang benar untuk
Capacity) adalah trachea
A. Volume udara pada saat A. Bagian dari konduksi dari sistim
pernafasan normal pernafasan
B. Volume udara setelah inspirasi B. Dikelilingi oleh tulang rawan hyalin
kuast berbentuk huruf C
C. Volume udara tambahan pada saat C. Dilapisi oleh epithel pseudo
inspirasi kuat stratified dengan sel goblet
D. Volume udara yang dihembuskan D. Terdapat kelenjar trachealis
keluar saat ekspirasi kuat E. Semua benar
E. Volume udara maksimum yang 61. Yang benar untuk bronchus
tersisa pada akhir ekspirasi utama / bronchus premier, adalah
normal A. Cincin cartilago untuh (bukan
56. Mana yang tidak benar untuk bentuk C)
paru paru B. Otot polos tersusun spiral
A. Berada didalam cavum thorax C. Kearah kanan bercabang menjadi
3
D. Kearah kiri bercabang menjadi 2 D. Papilla villiformis
E. Semua jawaban diatas benar E. Yang benar C & D
62. Yang benar untuk bronchioles 68. Getah lambung (gastric juice)
adalah dihasilkan oleh
A. Tidak terdapat tulang rawan A. Kelenjar cardiac
B. Tidak terdapat otot polos B. Kelenjar fundus
C. Terdapat sel goblet C. Kelenjar pylorus
D. Terdapat kelenjar bronchiallis D. Kelenjar oesophagus
E. Bagian konduksi dari sistim E. Yang benar pada jawaban A,B,C
pernafasan 69. Gerakan gaster bisa
63. Mana yang tidak benar untuk berkontraksi kesegala arah
bronchioles (meluntir), karena
A. Bagian pertama dari bagian A. Terdapat kelenjar gaster
respirasi B. Epithelnya columner
B. Dilapisi epithel cuboid simplex C. Terdapat gastric piets
C. Sudah didapatkan alveoll D. Terdapat spincter gaster
D. Tidak terdapat cilia E. Lapisan otot Cmuscularis externa)
E. Terdapat tulang rawan 3 lapis dengan arah yang berbeda
64. Terjadinya pertukaran gas O2 70. Letak (topografi) lambung yang
dan CO2 secara maximal terjadi di benar adalah
A. Bronchiolus terminalis A. Abdomen bagian kanan bawah
B. Bronchioles respiratorius B. Abdomen bagian kanan atas
C. Ductus alveolais C. Abdomen bagian atas kiri
D. Alveoli D. Abdomen bagian epigasterium
E. Septum inter alveolaris E. Yang benar jawaban C,D
65. Surfaktan berfungsi untuk 71. Intestinum tenue (usus halus)
A. Menurunkan tegangan alveoli yang berhubungan dengan colon,
B. Mencegah kolaps alveoli saat – adalah
ekspirasi A. Duodenum
C. Membunuh bakteri B. Jejunum
D. Membersihkan permukaan alveoli C. Ileum
E. Semua jawaban diatas benar D. Appendix
66. Yang benar untuk lidah adalah E. Caecum
A. Terdiri dari otot otot bergaris 72. Lipatan 2 pada usus halus
B. Bagian dorsal terdapat papilla disebut
circum valata A. Villi
C. Suplai darah dari a.lingualis B. Plica semilunaris
D. Persarafan motoris oleh C. Plica semi circularis kerkringi
n.hipoglosus D. Papilla vateri
E. Semua benar E. Nodus lymfaticus
67. Papilla lidah yang mengandung 73. Struktur mana yang tidak
taste bud paling banyak adalah terdapat didalam usus halus
A. Papilla fungiformis A. Kelenjar liberkinun
B. Papilla circum vallata B. Vili
C. Papilla foliate C. Lymfodi (plaque of payer)
D. Kelenjar brunner 80. Enzim enzim pancreas secara
E. Taenia coli exokrin, dituangkan kedalam
74. Gerakan usus disebut gerak A. Gaster
A. Motoric B. Duodenum
B. Automatik C. Ileum
C. Sadar D. Jejenum
D. Peristaltic E. Vena porta
E. reflex
75. Ciri usus besar antara lain
adalah
A. Lebih besar dari intestinum
B. Terdapat taeniacoli
C. Bersegmen segmen
D. Epitel columner simplex dengan
sel goblet
E. Semua benar
76. Yang benar untuk expendix
adalah
A. Menjulur dari caecum
B. Secara topografi letak dikanan
bawah
C. Banyak mengandung jaringan limfe
D. Mempunyai lapisan sub mukosa
E. Berhubungan dengan ileum
77. Pembuluh darah dari usus halus
masuk kedalam hepar adalah
A. Vena port aka & ki
B. Hepatica ka & ki
C. Duktus hepatikus ka & ki
D. Pembuluh pembuluh limfe
E. Vena hepatica
78. Mana yang tidaak termasuk
sistim billiaris
A. Duktus hepatikus ka & ki
B. Duktus hepatikus komunis
C. Duktus limfatikus
D. Kandung empedu
E. Duktus cholidukus
79. Pancreas secara topografi
terletak di abdomen
A. Bawah kiri
B. Bawah kanan
C. Pinggang kiri
D. Pinggang kanan
E. Kiri atas, dibawah gaster

Anda mungkin juga menyukai