Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Kehutanan Negeri Makassar


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kompetensi Keahlian : Personal Letter ( Surat Pribadi )
Kelas/Semester : XI /Genap
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 6 JPL (2 Pertemuan)
Kompetensi Dasar : 3.6 & 4.6
TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat menganalisis fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks surat pribadi,sesuai dengan konteks penggunaanya, menangkap
makna teks surat pribadi, menyusun teks pribadi dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks, membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
teks surat pribadi dengan memberi dan menerima informasi terkait kegiatan diri sendiri dan orang sekitarnya
sesuai dengan konteks penggunaannya

KEGIATAN PEMBELAJARAN
A. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin.
2. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan mempelajari
materi: Personal Letter ( Surat Pribadi )
3. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang
akan ditempuh.
B. Kegiatan Inti
1. Guru menyajikan materi Personal Letter ( Surat Pribadi ) dengan cara melihat, mengamati, membaca
melalui teks yang di tampilkan,
2. Peserta didik diminta untuk membuat Personal Letter ( Surat Pribadi ) dengan melihat struktur surat
pribadi yang sesuai dengan kaidahnya,
3. Meminta siswa menyusun rangkaian acak teks surat pribadi ke dalam struktur yang baik dan benar,
4. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Personal
Letter ( Surat Pribadi ). Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal
yang belum dipahami.
C. Penutup
1. Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran.
2. Peserta didik dan guru menarik kesimpulan dari hasil kegiatan pembelajaran.
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam dan doa.
PENILAIAN
A. Sikap :
1. Bentuk asesmen : Pengamatan / Observasi Sikap
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
B. Pengetahuan:
1. Bentuk asesmen : Tes Tertulis
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
C. Keterampilan:
1. Bentuk asesmen : Observasi
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ

Makassar, 12 Januari 2023


Mengetahui ,
Kepala SMKKN Makassar Guru Mata Pelajaran,

Mukhamad Ari Hidayanto, S.Hut. Nuralifah Ilyana, S.Pd


NIP. 19830202 200912 1 003
| RPP Tahun 2023 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Kehutanan Negeri Makassar


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kompetensi Keahlian : Text Cause dan Effect
Kelas/Semester : XI /Genap
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 6 JPL (2 Pertemuan)
Kompetensi Dasar : 3.7 & 4.7
TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:


1. Mengidentifikasi situasi yang memunculkan pernyataan sebab akibat
2. Memahami struktur teks dalam memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat
3. Membedakan dan menggunakan fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan ungkapan sebab akibat
because of …., due to …., thanks to… dalam percakapan sehari – hari sesuai dengan konteks penggunaannya.

KEGIATAN PEMBELAJARAN
A. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin,
2. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, metode belajar yang akan
ditempuh serta memberikan clue ke siswa mengenai Text Cause dan Effect,
B. Kegiatan Inti
1. Guru menyajikan materi Text Cause dan Effect dengan cara melihat, mengamati, membaca melalui teks
yang di tampilkan,
2. Meminta peserta didik untuk bertanya terkait hal-hal yang belum dimengerti mengenai Text Cause dan
Effect,
3. Siswa diminta untuk menemukan makna yang kurang dimengerti melalui dictionary kemudian ditulis
secara runtut,
4. Memberikan penjelasan yang lebih mendetail kepada siswa terkait fungsi social, struktur teks, dan
unsur kebahasaan yang digunakan dalam Text Cause dan Effect sederhana,
C. Penutup
1. Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran.
2. Peserta didik dan guru menarik kesimpulan dari hasil kegiatan pembelajaran.
3. Guru menyampaikan materi pembelajaran berikutnya.
4. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam dan doa.
PENILAIAN
A. Sikap :
1. Bentuk asesmen : Pengamatan / Observasi Sikap
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
B. Pengetahuan:
1. Bentuk asesmen : Tes Tertulis
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
C. Keterampilan:
1. Bentuk asesmen : Observasi
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
Makassar, 12 Januari 2023
Mengetahui ,
Kepala SMKKN Makassar Guru Mata Pelajaran,

Mukhamad Ari Hidayanto, S.Hut. Nuralifah Ilyana, S.Pd


NIP. 19830202 200912 1 003

| RPP Tahun 2023 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Kehutanan Negeri Makassar


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kompetensi Keahlian : Explanation Text
Kelas/ Semester : XI /Genap
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 6 JPL (2 Pertemuan)
Kompetensi Dasar :3.8 & 4.8

TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan :
1. Mampu membedakan fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan beberapa Explanation Text lisan dan
tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait gejala alam atau social yang terjadi disekitar
lingkungan
2. Mampu menerangkan proses – proses yang terjadi dalam pembentukan sesuatu atau kegiatan yang terkait
dengan fenomena – fenomena alam, social, ilmu pengetahuan, budaya yang bertujuan mengapa dan
bagaimana hal itu terjadi.
3. Mampu mengidentifikasi fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan yang tepat
4. Mampu menyajikan explanation text secara lisan dan tulis dalam bentuk gambar dan video

KEGIATAN PEMBELAJARAN
A. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin,
2. Guru menanyakan tentang fenomena alam yang sedang terjadi ,
3. Siswa diminta menyebutkan contoh fenomena alam terutama yang terjadi disekitar,
B. Kegiatan Inti
1. Guru menyajikan materi Explanation Text dengan cara melihat, mengamati, membaca melalui teks yang
di tampilkan,
2. Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok, kemudian masing – masing kelompok diberikan
tugas / projek. Projek yang akan dibuat yaitu gambar dan video tentang Explanation Text,
3. Meminta peserta didik untuk bertanya terkait hal-hal yang belum dimengerti mengenai Explanation
Text,
4. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Explanation
Text. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
C. Penutup
1. Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran.
2. Peserta didik dan guru menarik kesimpulan dari hasil kegiatan pembelajaran.
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam dan doa.
PENILAIAN
A. Sikap :
1. Bentuk asesmen : Pengamatan / Observasi Sikap
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
B. Pengetahuan:
1. Bentuk asesmen : Esai
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
C. Keterampilan:
1. Bentuk asesmen : Observasi
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
Makassar, 12 Januari 2023
Mengetahui ,
Kepala SMKKN Makassar Guru Mata Pelajaran,

| RPP Tahun 2023 3


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mukhamad Ari Hidayanto, S.Hut. Nuralifah Ilyana, S.Pd


NIP. 19830202 200912 1 003
Nama Sekolah : SMK Kehutanan Negeri Makassar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kompetensi Keahlian : Lirik Lagu terkait Kehidupan Remaja
Kelas/ Semester : XI /Genap
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 6 JPL (2 Pertemuan)
Kompetensi Dasar : 3.9 & 4.9

TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan :


1. Mampu menentukan kata kunci dalam sebuah lagu,
2. Mampu menangkap makna lirik lagu sesuai dengan konteksnya,
3. Mengidentifikasi fungsi social dari lirik lagu yang diberikan ,
4. Mengidentifikasi unsur unsur kebahasaan dan bagian-bagian dari lagu yang diberikan ,
5. Menafsirkan pesan dari lirik lagu yang diberikan.

KEGIATAN PEMBELAJARAN
A. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa
kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin,
2. Guru memberikan gambaran tentang materi Lirik Lagu terkait Kehidupan Remaja yang akan dipelajari,
B. Kegiatan Inti
1. Guru menyajikan materi Lirik Lagu terkait Kehidupan Remaja dengan cara melihat, mengamati,
membaca melalui teks yang di tampilkan,
2. Pemberian contoh-contoh Lirik Lagu terkait Kehidupan Remaja
3. Mengamati dengan seksama unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMK yang sedang
dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide yang disajikan
4. Meminta peserta didik untuk bertanya terkait hal-hal yang belum dimengerti mengenai Lirik Lagu
terkait Kehidupan Remaja ,
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Explanation
Text.
C. Penutup
1. Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran.
2. Peserta didik dan guru menarik kesimpulan dari hasil kegiatan pembelajaran.
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam dan doa.
III. PENILAIAN
A. Sikap :
1. Bentuk asesmen : Pengamatan / Observasi Sikap
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
B. Pengetahuan:
1. Bentuk asesmen : Tes Tertulis
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ
C. Keterampilan:
1. Bentuk asesmen : Observasi
2. Instrumen : https://bit.ly/3E4H8cZ
3. Pedoman Asesmen : https://bit.ly/3E4H8cZ Makassar, 12 Januari 2023

Mengetahui,

Kepala SMKKN Makassar Guru Mata Pelajaran,

| RPP Tahun 2023 4


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mukhamad Ari Hidayanto, S.Hut. Nuralifah Ilyana, S.Pd


NIP. 19830202 200912 1 003

| RPP Tahun 2023 5

Anda mungkin juga menyukai