Anda di halaman 1dari 1

JUDUL : MUSEUM SENI RUPA DAN KERAMIK

JENIS FEATURE : FEATURE TRAVEL

LOKASI : KOTA TUA, JAKARTA

TANGGAL : 7-4-2023

VIDEO/VISUAL AUDIO/NARASI
01 EXT - STASIUN KOTA TUA - SIANG MUSIK:PEMBUKA
(INSTRUMENTAL)
ESTABLISHING SHOT:
Tampak depan stasiun kota tua NARASI: Kota Tua. Siapa sih yang ga
tau Kota Tua? Kota Tua, berpusat di
MLS: Para penumpang kereta, keluar Alun-Alun Fatahillah, yaitu alun-
dari stasiun alun yang ramai dengan pertunjukan
rutin tarian tradisional. Museum
ZOOM IN : Palang tulisan “KOTA TUA” sejarah jakarta adalah bangunan era
di Stasiun Kota Tua belanda dengan lukisan dan barang
antik, sedangkan museum wayang
memamerkan boneka kayu khas jawa.

NARASI: Salah Satu Museum yang ada


02 EXT -KOTA TUA- SIANG di kawasan Kota Tua adalah Museum
Seni Rupa dan Keramik. Museum yang
ESTABILISHING SHOT : tepatnya berada di seberang Museum
Pengunjung Kota tua sedang duduk di Sejarah Jakarta itu memajang
alun-alun keramik lokal dari berbagai daerah
MCU : pedagang kaki 5 sedang di Tanah Air, dari era Kerajaan
menjual mainan anak-anak Majapahit abad ke-14, dan dari
berbagai negara di dunia.

Stand up (Host): Hari ini aku mau


04 EXT-MUSEUM SENI RUPA DAN ngajak kalian untuk menjelajahi
KERAMIK-SIANG salah satu museum yang ada di
LS : Tampak depan Museum kawasan Kota Tua, yaitu Museum Seni
MLS : Pos pembelian tiket Rupa dan Keramik yang terletak di
sebelah kiri Museum Kota Tua,
penasaran ada apa aja disana? Yuk
kita telusuri hidden gem yang satu
ini.

Jadi kita sudah ada di depan museum


dan untuk masuk kita harus mmebeli
tiket dulu.

Anda mungkin juga menyukai