Anda di halaman 1dari 4

Tema pembelajaran :Peran Roh Kudus Bagi Murid yesus

Kelompok: 5
Tugas :1

Nama : Nadia Sentosa

Yuliana Riska Anul

Elisabet Klaudia

Maria Marissa Dewi Eduard

Kelas :VIIIJ

Mata Pelajaran : Agama.


Soal:
1. Apa yang kita lakukan setiap mengawali dan mengakhiri doa?
2. Apa yang kita ucapkan ketika membuat tanda salib ?
3. Apa yang kita ketahui tentang roh kudus?
4. Pernahkah kamu merasa ada dorongan perbuatan baik?
5. Apakah roh kudus masih mendampingi kita sampai sekarang?
6. Apakah kalian pernah menghadapi godaan?Bagaimana reaksi anda?
7. Jelaskan tanda tanda bahwa bisikan bukan berasal dari roh kudus!
8. Sebutkan bentuk-bentuk bimbingan roh kudus di masa kini!
9. Sebutkan beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk mendapat
karunia roh kudus!

10.Tulislah doa memohon bimbingan roh kudus untuk mendampingi

Kita!

Jawaban:
1. Dimulai dan diakhiri dengan tanda salib
2. Dalam nama bapa, putra dan roh kudus amin.
3. Roh kudus adalah roh kebenaran yang mendorong,memampukan, dan
menggerakan kita untuk memberi kesaksian hidup, melaksanakan
tugas pelayanan , dan membangun persekutuan yang kokoh.
4. Pernah, misalnya membantu teman yang sedang membutuhkan
bantuan.
5. Ya, masih karena roh kudus memberikan kesaksian hidup dan
memampukan kita untuk melaksanakan tugas.
6. Ya, dan saya merasakan takut dan cemas.
7. -kehilangan rasa damai tanpa sebab yang objektif atau dosa
tertentu
-Rasa khawatir yang tidak ada alasan
- Menjadi sedih tanpa sebab
- Adanya godaan untuk meninggalkan hidup yang benar.
8. -Hati Nurani (jika melakukan sesuatu yang salah akan merasa tidak
enak)
-mendorong keinginan berdoa
-selalu mendorong ke pembasuhan
9. – menjalani kehidupan doa yang baik dan mendalam.
-memiliki sikap kesungguhan dalam kehendak allah
-meminta pertobatan kepada Allah.
-mengikuti kegita gereja.

10. ya tuhan, kami ucapkan puji dan syukur kepadamu karena masih
Memberikan kami nafas kehidupan. Pada hari ini ya tuhan, kami
akan melaksanakan aktivitas kami sebagai pelajar. Kiranya kami
diberi roh kudus kudusmu selalu mendampingi kami dalam setiap
langkah kami.Sudilah kiranya, roh kudusmu selalu mendampingi
kami sebagai Pembimbing. Semoga kami yang diberi roh kudus
dapat dimampukan untuk mengejakan tugas kami sebagai pelajar.
Kiranya memampukan kami untuk memberikan kesaksian hidup.
Semoga roh kudusmu senantiasa membimbing kami ke jalan yang
benar. Sudilah kiranya roh kudusmu membantu kami dalam
belajar agar tak tergoda untuk malas belajar.semoga roh kudus
ini berguna bagi saya maupun semua orang. Dikau kami puji hari
ini, esok dan sepanjang segala masa, amin.

Anda mungkin juga menyukai