Anda di halaman 1dari 11

NILAI-NILAI

TOLERANSI
Kelompok 5
INTRODUCTION
INTRODUCTION

Nasha Lunetta (25)


Presentation Neysa Selena D (27)
are communication Putri
tools that can be Adina
used as(29)
demontrations, Suha jelek
lectures, reports, and more. it is mostly presented before an audience.
Presentation are communication tools that can be used as demontrations,
lectures, reports, and more.

www.reallygreatesite.com
Naswa Alifia Putri Nur Aiza Adriana (28) Shaina Angelica PR
(26) (30)
DEFINISI
Toleransi merupakan sikap saling menghargai dan

menghormati antara satu dengan yang lain dengan kondisi

dan latar belakang yang berbeda-beda dengan tetap

menjunjung tinggi rasa persatuan dan persaudaraan demi

mewujudkan kehidupan yang damai dan bahagia.


TUJUAN
Meningkatkan Rasa Meningkatkan
Persaudaraan Nasionalisme
Toleransi dapat menumbuhkan kasih Toleransi dapat memupuk persatuan,
sayang dan kepedulian terhadap orang sehingga muncullah semangat
lain meski terdapat banyak perbedaan nasionalisme dalam masyarakat
diantara mereka Indonesia
MANFAAT
- mempererat hubungan dalam kehidupan bermasyarakat
- menjaga keharmonisan masyarakat
- tercipta lingkungan yang rukun, damai, dan aman
- terhindar dari konflik dan perpecahan
- memperkuat jiwa persatuan dan nasionalisme dalam hidup berkebangsaan
- toleransi sebagai Sebagai bentuk rasa cinta terhadap negara
- mengurangi sifat egois
- mempermudah proses musyawarah untuk mencapai mufakat
NILAI-NILAI
TOLERANSI BERAGAMA TOLERANSI BUDAYA TOLERANSI POLITIK
Jenis toleransi ini termasuk yang Toleransi Ini sebagai bentuk Hal ini lebih mengarah pada
paling kuat untuk dipertahankan. konsekuensi terhadap yang ada di bentuk menghormati pendapat
Seperti namanya, toleransi jenis ini Indonesia. Seperti yang diketahui, politik orang lain. Perlu diingat,
merupakan sikap saling Indonesia memiliki begitu banyak setiap warga negara memiliki hak
menghormati serta menghargai budaya dan bahasa. Bahkan, hampir politik serta kebebasan dalam
perbedaan agama. Terlebih di di setiap daerah memiliki budaya menentukan pendapatnya. Asal
Indonesia sendiri diketahui memiliki dan bahasanya sendiri. Karenanya, tidak bertentangan dengan dasar
beragam jenis agama yang meliputi setiap orang harus bisa memandang negara. Sikap inilah yang mampu
Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha sama rata dan menghargai latar membantu menjaga persatuan dan
belakang budaya lain. kedamaian.
dan Konghucu.
CONTOH NILAI TOLERANSI DALAM

ASPEK KEHIDUPAN

1. SIKAP TOLERANSI DALAM 2. SIKAP TOLERANSI DI


UMAT BERAGAMA RUMAH
-Tidak memaksakan ajaran dan kepercayaan agama - Menghormati anggota keluarga yang lebih tua
kita kepada orang yang lain agamanya. - Menghargai pendapat dan pemikiran dari
- Menghargai hari besar umat agama lainnya. anggota keluarga lain.
- Menghormati hak dan kewajiban umat agama - Tidak memaksakan keinginan pada anggota
lain. keluarga lain.
CONTOH NILAI TOLERANSI DALAM

ASPEK KEHIDUPAN

3. SIKAP TOLERANSI DI 4. SIKAP TOLERANSI DI


SEKOLAH MASYARAKAT
- Tidak memilih-milih teman berdasarkan - Berbuat baik kepada tetangga tanpa membeda-
agama dan sukunya. bedakan suku dan agamanya.
- Tiap siswa diperbolehkan untuk berdoa sesuai - Menghargai pendapat warga lain yang berlainan
agama dan keyakinan masing-masing. ketika mengadakan rapat atau musyawarah.
- Menghormati guru dan tenaga didik lain yang - Menghormati adat istiadat yang berkembang
lebih tua. di masyarakat.
CONTOH NILAI TOLERANSI DALAM
KEBERAGAMAN
Upaya : 3. BANGGA TERHADAP
1. TIDAK MERENDAHKAN
Melakukan upaya komunikasi yang baik BAHASA DAERAH SENDIRI,
ATAU MENINGGIKAN SATU dengan antar daerah melalui pelaksanaan DAN MENGHORMATI
SUKU DARIPADA SUKU study banding dengan luar daerah/provinsi
PENGGUNAAN BAHASA
YANG LAIN.
DAERAH LAIN.

Upaya :
2. MENUMBUHKAN SIKAP Upaya :
Sama-sama melakukan kolaborasi budaya
BANGGA TERHADAP SEMUA Berpartisipasi aktif di kegiatan yang
karena setiap budaya memiliki nilai yang
menggunakan bahasa daerah dan
berbeda yang dapat menjadi value plus BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT
mengimplementasikannya di dalam
ketika dikolaborasikan YANG MASIH DILAKUKAN DI kehidupan sehari-hari
DAERAH-DAERAH.
KESIMPULAN
Peran toleransi adalah untuk mempersatukan bangsa. Indonesia adalah negara yang
sangat kaya akan budaya juga suku bangsa. Sikap toleransilah yang mempersatukan
segala lapisan masyarakat sebagai sesama warga negara Indonesia. Setiap suku
memiliki ciri khas, kebiasaan, adat, budaya, dan bahasa yang berbeda. Namun,
toleransilah yang membuat kita semua saling menerima. Rasa setara, sederajat, dan
kekeluargaan yang ditimbulkan sikap toleransi dapat memunculkan rasa nasionalisme
yang tinggi. Rasa toleransi memperkukuh kesatuan bangsa sehingga warga tidak
mudah terpecah belah hanya karena perbedaan. Sikap toleransi membuat
kita dapat menghargai segala bentuk perbedaan dan membentuk
persatuan Bangsa Indonesia.
TERIMA
KASIH
Ikan hiu makan tomat
Sekian dari kami semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai