Anda di halaman 1dari 2

Nama : Muhanmad aditya ferdito

Kelas : XI MIPA 3

RESENSI NOVEL DILAN 1991 KARYA PIDI BAIQ

IDENTITAS BUKU

Judul Buku: Dilan 1991

Penulis Buku: Pidi Baiq

Penerbit Buku: Mizan

Kota Terbit: Bandung

Tebal Buku: 340 halaman

ISBN: 9786027870994

BIOGRAFI PENULIS

Nama : Pidi Baiq

Agama : 8 Juli 1972

Pekerjaan : penulis novel dan buku, dosen, ilustrator, komikus, musisi dan pencipta lagu.
Pendidikan : SD - S2

Tahun aktif : 2015 – sekarang

SINOPSIS

Resensi novel Dilan 1991 ini merupakan kelanjutan dari novel Dilan 1991. Bedanya, novel ini
lebih banyak menceritakan perjuangan cinta antara Milea dan Dilan. Pada novel ini, mereka
justru lebih intens dengan Airin, orang tua Milea dan Dilan, Wati, Beni, pembantu Milea, dan
Disa.

Tentu saja Beni ditolak sama Milea karena sudah berjanji sama Dilan untuk terus bersama.
Kebiasaan Dilan yang sering membalas dendam dan berantem, tidak pernah berubah sama sekali.
Hal itu membuat Milea sangat khawatir. Namun Dilan tetap bersikap romantis dan baik kepada
Milea. Sampai Milea lulus SMA dan melanjutkan ke Universitas Indonesia di Jakarta, masih
tidak berhubungan dengan Dilan. Lalu, gadis itu menjalin hubungan baru dengan seniornya yang
memiliki nasib yang sama.Pada akhirnya, Milea sudah lulus dan menyandang gelar sarjana.

KELEBIHAN BUKU

Bahasanya yang simple, alur cerita yang tidak dapat dikira, dan juga penulisan pada tokoh yang
benar- benar membuatnya hidup meski lewat tulisan. Selain itu, dibubuhi pula beberapa gambar
ilustrasi berupa kartun yang pas dan tidak berlebihan.

KEKURANGAN BUKU

Jika bersaing, gunakanlah persaingan yang bersih dan baik, tidak menggunakan unsur kekerasan
yang bisa menyebabkan kecelakaang yang fatal. Berilah informasi yang penting terhadap orang
yang bersangkutan agar orang yang bersangkutan bisa menyelesaikan masalahnya tersebut.
Untuk mengerti secara sempurna keseluruhan cerita, kita mesti membaca terlebih dahulu novel
bagian pertamanya. Selain dari hal tersebut, saya pikir penulis telah berhasil membuat karya
yang luar biasa.

Anda mungkin juga menyukai