Anda di halaman 1dari 1

Persiapan Sebelum Medical Checkup

 Pasien MCU diharuskan puasa selama kurang lebih 10-12 jam sebelum
pelaksanaan MCU Diperbolehkan minum air mineral.
 Pasien diizinkan untuk melanjutkan segala jenis pengobatan yang ditentukan
oleh dokter. Harap memberitahu dokter pemeriksa yang melakukan MCU
mengenai pengobatan yang sedang dikonsumsi dalam 7 hari terakhir.
 Pemeriksaan darah akan dilakukan pada pagi hari, sampai jam 12.00 pagi
 Pasien dapat berolahraga seperti biasanya.
 Pasien diharapkan membawa kacamata (jika ada) pada waktu medical
checkup, dan peserta tidak di perbolehkan memakai kontak lense.
 Jika ada, pasien diharapkan membawa hasil medical check up (radiologi,
laboratory, ECG, dan lain-lain) yang dimiliki dalam kurun waktu 1 bulan
terakhir dan hasil tersebut diberikan ke perawat MCU.

 Pemeriksaan X-ray tidak direkomendasikan untuk wanita yang sedang hamil


atau pasien yang sudah melakukan x-ray kurang dari 6 bulan lalu.

 Peserta diharapkan menggunakan pakaian polos, (tidak ada pernak pernik),


tidak bermotif dan melepas barang logam seperti cincin , kalung saat hari H
untuk mempermudah proses pelaksanaan X-ray.

 Peserta dilarang menggunakan korset saat MCU.

 Bagi peserta wanita yang menstruasi boleh melakukan pemeriksaan MCU.


Urine menyusul ketika sudah benar-benar bersih minimal 5 hari post selesai
menstruasi.

 Perbanyak makan buah dan sayur.

 Bagi peserta papsmear dimohon tidak berhubungan minimal 3x24jm sebelum


pemeriksaan dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai