Anda di halaman 1dari 1

FILOSOFI PENDIDIKAN

KONTEKSTUALISASI
MANUSIA
INDONESIA
T3-Demonstrasi Kontekstual

NILAI
KEBHINEKATUNGGALIKAAN
Lahir, Hidup, dan Berkembang dalam Kebhinekaan "Dalam konteks
masyarakat
Keberagaman Indoenesia merupakan anugerah alamiah yang Indonesia yang
sudah ada sejak sebelum terbentuknya Negara Indonesia. multi budaya,
Masyarakat Indonesia sangat beragam dalam berbagai. bahasa, agama,
Mayarakat Indonesia beragam dalam hal pengalaman hidup, keyakinan, dan
budaya, bahasa, ras, suku, bahasa, kepercayaan, dan tradisi.
tradisi.
Semuanya memuat nilai-nilai yang menjiwai dinamika hidup
Pendidikan
bersama dengan corak yang berbeda-beda.
mempunyai
peran penting
dalam
melestarikan
NILAI PANCASILA keberagaman,
Manusia Pancasila menjaga
kesatuan, dan
Tujuan perumusan Pancasila adalah untuk menemukan memelihara
perekat dan penyatuan hidup berbangsa bagi segala keharmonisan.
suku dan bangsa di Indonesia. Pancasila merupakan
Pendidikan
intisari yang merangkum nilai-nilai, jiwa, dan semangat
berperan
hidup manusia Indonesia yang selalu menjunjung tinggi
nilai gotong royong. Hal ini jugalah yang ditegaskan Ki
penting untuk
Hadjar Dewantara. membangun
paradigma
NILAI RELIGIUS berpikir,
bersikap, dan
Manusia Religius
berperilaku
Manusia religius ialah manusia yang menghayati sebagai bangsa
ajaran agama yang dianutnya dan ajaran itu sudah Indonesia"
melekat pada dirinya sendiri. Tanggung jawab
kepada Tuhan adalah tanggung jawab tertinggi
dari eksistensi manusia bergama. Karena, tujuan
utama dari beragama adalah untuk mengabdi
kepada Tuhan. Manusia yang memiliki tanggung
jawab kuat kepada Tuhannya akan memberikan
efek positif terhadap bentuk tanggung jawab yang
lainnya.

FIKI ZIDA FARHANA/2200103912190010

Anda mungkin juga menyukai