Anda di halaman 1dari 24

DAFTAR ISI

Halaman
DAFTAR ISI .......................................................................................................... iii
DAFTAR TABEL .................................................................................................. iv
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. iv
BAB 1 PENDAHULUAN .......................................................................................1
A. Latar Belakang ................................................................................................1
B. Rumusan Masalah ...........................................................................................1
C. Tujuan .............................................................................................................2
D. Luaran .............................................................................................................2
E. Manfaat dan Kegunaan ...................................................................................2
BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA .............................................2
A. Aspek Produk..................................................................................................2
B. Aspek Manajemen ..........................................................................................3
C. Aspek Keuangan .............................................................................................3
D. Aspek Pemasaran dan Lokasi .........................................................................4
E. Bauran Pemasaran ...........................................................................................4
BAB 3 METODE PELAKSANAAN ......................................................................5
A. Tahap Pra Produksi .........................................................................................5
B. Tahap Produksi ...............................................................................................6
C. Tahap Pasca Produksi .....................................................................................6
BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ........................................................8
A. Anggaran Biaya ..............................................................................................8
B. Jadwal Kegiatan ..............................................................................................8
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................10
LAMPIRAN-LAMPIRAN.....................................................................................11
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Pendamping ...................................11
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan ......................................................20
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas ............21
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Kegiatan .................................................22

iii
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Estimasi Perhitungan Biaya ...................................................................3


Tabel 2. Ekspektasi Penjualan dan Laba .............................................................4
Tabel 3. Anggaran Biaya Kegiatan......................................................................9
Tabel 4. Jadwal Kegiatan.....................................................................................9

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Desain Logo .......................................................................................3


Gambar 2. Desain Kemasan ................................................................................4
Gambar 3. Tahap Pra Produksi ............................................................................5
Gambar 4. Tahap Produksi ..................................................................................6
Gambar 5. Tahap Pasca Produksi ........................................................................6
Gambar 6. Desain Pemasaran Produk Melalui Media Sosial ..............................8

iv
1

BAB 1. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Perkembangan masyarakat yang modern menuntut manusia untuk selalu
bergerak cepat dan menggunakan waktu seefisien mungkin. Tuntutan zaman yang
sedemikian mengharuskan manusia untuk menjaga kesehatannya agar terhindar
dari penyakit yang dapat menghambat gerak dan mengurangi efisiensi waktunya
(Wahyono, 2010). Ditambah lagi dengan adanya pandemi Covid-19 yang
menyebabkan masyarakat harus ekstra menjaga kebersihan agar terhindar dari
virus Covid-19 yang mewabah ke seluruh penjuru dunia. Dengan adanya virus
tersebut, masyarakat harus selalu menjaga kesehatan tubuh. Banyak kebutuhan
masyarakat yang harus terpenuhi. Salah satunya d=membersihkan tubuh dengan
menggunakan sabun mandi.
Sabun adalah produk yang digunakan sebagai pembersih dengan media
air. Sabun terbentuk melalui proses saponifikasi, yakni reaksi hidrolisis asam
lemak oleh adanya basa kuat. Saponifikasi antara trigliserida dan basa kuat
menghasilkan produk berupa sabun dan gliserol. Sabun merupakan hasil dari
campuran minyak atau lemak nabati seperti minyak zaitun, maupun lemak/minyak
hewani seperti lemak kambing dengan alkali atau basa seperti natrium hidroksida
atau kalium hidroksida.
Pada masa pandemi sekarang ini, banyak masyarakat yang melakukan
aktivitas sehari-hari di dalam rumah dengan virtual. Salah satunya yaitu belajar
dan bekerja secara daring. Dari hal tersebut tak sedikit pula masyarakat yang
bermalas-malasan untuk membersihkan tubuh mereka ataupun hanya sekedar
memakai pengawabau atau deodoran. Alhasil tubuh mereka akan mengeluarkan
aroma yang tidak sedap. Akhirnya, banyak masyarakat mencari sabun mandi yang
bukan hanya wangi dan sekedar membersihkan kotoran pada tubuh saja. Namun
membutuhkan produk sabun mandi yang dapat menghilangkan bakteri, kuman,
bau badan dan memberikan perlindungan kebersihan ekstra pada tubuh.
Dari permasalahan tersebut, diperlukan sebuah produk sabun mandi yang
dapat memenuhi kebutuhan masyarakat tersebut. Kami menghadirkan Lulu Soap
sebagai produk sabun mandi yang menggunakan campuran bahan alami tanaman
luntas atau beluntas yang berkhasiat untuk menghilangkan bau badan, sebagai
antioksidan, dan menghambat pertumbuhan bakteri pada tubuh, seperti bakteri
Staphylococcus aureus. Penggunaan bahan alami tidak memberikan efek samping
seperti efek samping yang terdapat pada bahan kimia sintetik lainnya.
B. Rumusan Masalah
Dari latar belakang, dapat dirumuskan masalah sebagai berikut:
1. Bagaimana formula terbaik dari komposisi minyak dan tanaman luntas
dalam pembuatan sabun padat?
2. Seberapa besar pengaruh kualitas produk terhadap jumlah dan kepuasan
masyarakat memakai produk tersebut?
2

3. Apa saja bentuk promosi yang dapat dilakukan untuk menarik minat para
pelanggan?
C. Tujuan
Berdasarkan rumusan masalah diatas, dapat diketahui tujuan untuk membuat
proposal ini, yaitu:
1. Untuk mengetahui peluang usaha dibidang kesehatan khusunya sabun
mandi.
2. Untuk mengetahui minat masyarakat tentang kesehatan terutama pada bau
badan dan kulit tubuh.
3. Untuk mengetahui bagaimana caranya memasarkan produk sabun mandi
dalam produk kesehatan.
D. Luaran
Adapun luaran yang diharapkan pada produk ini :
1. Mengembangkan inovasi produk sabun mandi dari beluntas sebagai produk
kesehatan.
2. Menjadi solusi bagi orang-orang yang mempunyai masalah bau badan dan
penyakit kulit yang khususnya disebabkan oleh bakteri staphylococcus
aureus.
E. Manfaat dan Kegunaan
1. Mengetahui apa saja manfaat dari sabun mandi Lulu Soap
2. Mengetahui cara mengolah tanaman beluntas menjadi produk kesehatan.
3. Sebagai produk kesehatan yang membantu masyarakat agar hidup sehat.
4. Meningkatkan inovasi dalam menemukan hasil produk yang dapat
digunakan sebagai peluang usaha yang menjanjikan.
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
A. Aspek Produk
Produk herbal, aman, serta ramah lingkungan menjadi tren tersendiri akhir-
akhir ini. Lulu Soap adalah produk sabun berbahan dasar Beluntas yang kaya
akan kandungan senyawa aktif berupa kalsium, magnesium hingga natrium
berfungsi efektif menjaga kesehatan tubuh dan kulit. Beluntas sering
dimanfaatkan sebagai obat tradisional yaitu untuk menghilangkan bau badan
hal ini disebabkan adanya kandungan senyawa fitokimia dalam Beluntas
(Halim 2015). Selain itu, Beluntas juga mudah ditemukan dari India ke China
bagian Selatan, Indochina, Thailand, Malaysia, Indonesia, Australia dan pulau
pulau Pasifik (Raharjo dan Horsten, 2002). Namun, Beluntas masih jarang
digunakan sebagai produk olahan. Oleh karena itu, terbentuklah ide dan
inovasi mengenai produk olahan dari Beluntas. Lulu Soap bukan hanya sabun
kaya dengan manfaat namun sabun bebas Sodium Lauryl Sulfate (SLS) dan
Sodium Laureth Sulfate (SLES) yang menjadikan sabun ini aman untuk
dipakai, tidak menimbulkan iritasi, masalah kulit dan ramah lingkungan.
3

Gambar 1. Desain Logo


B. Aspek Manajemen
Proses manajemen diperlukan untuk upaya mengefektifitaskan segala program
yang direncanakan, oleh karena itu dibentuklah struktur organisasi. Pembuatan
produk dilakukan bersama sama oleh seluruh anggota baik anggota yang
berasal dari Pendidikan Seni Tari dan Musik, Pendidikan Tata Niaga, dan
Manajemen. Untuk proses pembuatan desain produk, desain kemasan, dan
media promosi dilakukan oleh mahasiswa Pendidikan Seni Tari dan Musik.
Analisis keuangan dan pemasaran dilakukan oleh mahasiswa Manajemen dan
Pendidikan Tata Niaga
C. Aspek Keuangan
Sebagai gambaran kelayakan produksi Lulu Soap berikut ini merupakan
perhitungan aspek keuangan selama 4 bulan dengan produksi 200 kotak sabun
per bulan dan estimasi produk terjual semuanya dengan harga per kotak Rp.
10.000,00. Estimasi modal awal yang dikeluarkan sebanyak Rp. 10.394.000
Tabel 1. Estimasi Perhitungan Keuangan
Biaya Bulan ke-1 Bulan ke-2 Bulan ke-3 Bulan ke-4 Jumlah
Variabel 1.100.000 1.100.000 1.100.000 1.100.000 4.400.000
Tetap 50.000 50.000 50.000 50.000 200.000
Total 1.150.000 1.150.000 1.150.000 1.150.000 4.600.000
Biaya rata-rata per kotak sabun
Averange Cost = Biaya Variabel + Biaya Total
Jumlah Unit
= 1.100.000 + 50.000
200
= 1.150.000
200
= 5.750 per kotak
4

Ekspektasi Penjualan dan Laba


Tabel 2. Ekspektasi Penjualan dan Laba
Bulan Total Penjualan Biaya Produksi Laba
1 2.000.000 1.150.000 850.000
2 2.000.000 1.150.000 850.000
3 2.000.000 1.150.000 850.000
4 2.000.000 1.150.000 850.000
Total 8.000.000 4.600.000 3.400.000
Analisis Break Event Point
BEP Volume Produksi = Total Biaya Produksi
Harga Jual
= 1.150.000
10.000
= 115 unit
Maka, produk Lulu Soap berada pada titik impas ketika telah menjual
sebanyak 115 kotak
Analisis Payback Periode
Payback Period = Investasi awal x Periode / Keuntungan
= 10.394.000 x 1/ 850.000
= 12,2
Jika tidak terdapat perubahan produksi dan keuntungan, maka usaha ini akan
balik modal dalam kurun waktu 12 bulan atau 1 tahun
D. Aspek Pemasaran dan Lokasi
Lulu Soap memiliki potensi pasar yang begitu menjanjikan, menyasar
kalangan remaja dan kalangan dewasa dengan mengedepankan manfaat dan
kemasan yang menarik. Lokasi produksi bisnis ini terletak di pusat kota yang
memudahkan dalam pemenuhan kebutuhan produksi serta pemasaran secara
offline. Selain pemasaran secara offline, produk juga akan dipasarkan melalui
website, platform online dan media sosial.
E. Bauran Pemasaran

Gambar 2. Desain Kemasan


a. Product
Produk yang kami tawarkan adalah Lulu Soap, sabun dengan bahan
utama daun beluntas dan tanpa pengunaan Sodium Lauryl Sulfate (SLS)
5

dan Sodium Laureth Sulfate (SLES) yang menjadikan Lulu Soap aman
untuk dipakai dan tidak menimbulkan masalah kulit. Adanya Lulu Soap
menjawab kebutuhan pasar akan sabun yang memiliki khasiat tinggi
yang mampu membuat kulit lebih cerah, memperbaiki sel sel kulit,
regenerasi kulit dan menghilangkan bau badan, selain itu Lulu Soap
adalah sabun ramah lingkungan dan berasal dari tumbuhan herbal.
b. Price
Untuk menarik minat para calon konsumen, kami menerapkan strategi
penetapan harga penetration price yaitu menetapkan harga awal
serendah dengan pertimbangan tetap menjaga kualitas, manfaat dan
ramah lingkungan untuk meraih pangsa pasar yang luas, menjangkau
seluruh kalangan guna membangun citra pada konsumen
c. Place
Lokasi penjualan utama dan pemasaran produk ini yaitu di daerah
Malang dan juga menggunakan melalui website, platform online dan
media sosial untuk memperlebar jangkauan pasar.
d. Promotion
Produk kami menggunakan strategi promosi yang terintegrasi. Strategi
promosi yang akan dilakukan, yaitu Push Program, Pull Program, &
Costumer Voice (Kotler, 2000).
BAB 3. METODE PELAKSANAAN
A. Tahap Pra Produksi

Gambar 3. Tahap Pra Produksi


6

B. Tahap Produksi

Gambar 4. Tahap Produksi

C. Tahap Pasca Produksi

Gambar 5. Tahap Pasca Produksi

Berikut merupakan penjelasan dari metode pelaksanaan pembuatan produk.


a. Tahap Pra Produksi
1. Riset mengenai permasalahan produk kesehatan berbahan kimia. Pada
tahap ini penulis mengkaji mengenai permasalahan penerapan bahan
kimia pada produk kesehatan khususnya pada sabun agar mengetahui
solusi yang dibutuhkan pada saat ini.
7

2. Riset mengenai bahan alternatif pengganti bahan baku sabun guna


mendapatkan produk sesuai dengan yang diharapkan yaitu tidak
mengandung bahan kimia yang berpotensi membahayakan kulit.
3. Riset mengenai produk yang dibutuhkan masyarakat luas khususnya
remaja yang memiliki permasalahan bau badan akibat masa pubertas.
Riset ini dilakukan guna memberikan solusi terkait permasalahan
tersebut.
b. Tahap Produksi
1. Pemenuhan kebutuhan bahan dan peralatan. Hal ini meliputi pemilihan
bahan bayu yang akan digunakan serta peralatan guna memenuhi proses
produksi.
2. Uji coba produk dilakukan berdasarkan literatur yang telah dirangkum
sebelumnya sehingga mendapatkan komposisi yang sesuai keinginan serta
kebutuhan.
3. Uji laboratorium kandungan dalam sabun yang telah dicetak sebelumnya.
Uji laboratorium ini dilakukan ketika produk telah memenuhi standar.
4. Uji coba kepada remaja yang memiliki permasalahan bau badan dapat
dilaksanakan ketika hasil uji laboratorium sebelumnya menunjukkan hasil
yang aman untuk digunakan.
5. Produksi masal. Pada tahap ini, produk telah memiliki uji laboratorium
serta telah diuji coba secara langsung kepada para remaja yang memiliki
permasalahan bau badan.
c. Tahap Pasca Produksi
1. Pengurusan hak cipta, hak merek, dan hak paten sebagai legalitas dari
produk.
2. Pengurusan izin PKRT dan halal produk sebagai izin edar produk serta
meningkatkan tingkat kepercayaan masyarakat kepada produk.
3. Pembentukan CV sebagai wadah usaha milik bersama.
4. Pembuatan media promosi seperti website, media sosial, serta e-
commerce sebagai salah satu bentuk strategi pemasaran secara online.
5. Melakukan promosi di media cetak maupun online guna memperluas
pengenalan produk.
6. Bekerja sama dengan komunitas, serta dinas terkait untuk meningkatkan
pemasaran offline.
7. Evaluasi dan pembuatan laporan.
8

Gambar 6. Desain Pemasaran Produk Melalui Media Sosial


BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
A. Anggaran Biaya
Tabel 3. Anggaran Biaya Kegiatan

No Jenis Pengeluaran Biaya


1 Perlengkapan Rp. 1.999.000
2 Bahan habis pakai Rp. 395.000
3 Transportasi Rp. 700.000
4 Administrasi (pengurusan izin P-IRT, halal, hak Rp. 7.300.000
paten, hak merek, pembentukan CV, uji
laboratorium, validasi resep, media promosi)

Total Rp. 10.394.000


B. Jadwal Kegiataan

Tabel 4. Jadwal Kegiatan

No. Kegiatan Bulan Person


Penanggung
1 2 3 4 Jawab

1 Tahap Pra- Produksi Bramasta


meliputi : Vicky
• Riset mengenai Robiyanto dan
permasalahan Sekar
produk kesehatan Yektiningtyas
berbahan kimia.
• Riset mengenai
bahan alternatif
9

bahan baku sabun.


Riset mengenai produk
kesehatan yang
dibutuhkan masyarakat
khususnya remaja

2 Tahap Produksi meliputi : Muhamad


• Pemenuhan Fajri
kebutuhan bahan
dan peralatan.
• Uji coba produk.
• Uji laboratorium.
• Uji coba kepada
remaja yang
memiliki
permasalahan bau
badan.
Produksi massal

3 Tahap Pasca Produksi Rosaria Putri


meliputi : Anggraeni dan
• Pengurusan hak Mohammad
cipta, hak merek, Khanfani
hak paten.
• Pengurusan izin P-
IRT & halal
produk.
• Pembentukan CV.
• Pembuatan media
promosi website,
media sosial, e-
commerce.
• Melakukan
promosi di media
cetak maupun
online.
• Bekerja sama
dengan komunitas,
dan dinas terkait.
10

DAFTAR PUSTAKA

Silalahi, M. 2019. Pemanfaatan Beluntas (Pluchea indica (L.) Less) dan


Bioaktivitasnya (Kajian Lanjutan Pemanfaatan Tumbuhan dari Pengabdian
Kepada Masyarakat di Desa Sindang Jaya, Kabupaten Cianjur). 1(1) :8-18

Fitriansyah, Indradi. 2018. Review: Profil Fitokimia dan Aktivitas Farmakologi


Baluntas (Pluchea indica L.) . 16(2) :337-346

Harismi, Asni. 2020. Pernah Diteliti, Ini Manfaat Daun Beluntas Bagi Kesehatan.
(Online)
(https://www.sehatq.com/artikel/pernah-diteliti-ini-manfaat-daun-beluntas-
bagi-kesehatan). Diakses pada tanggal 12 Februari 2021.

Danowati, Fidihiani. 2020. Pengamatan hasil olahan daun beluntas (Pluchea


indica L.) terhadap sifat fisika dan kimianya. 11(2):118-134

Manu, Ratna R.S. 2013. Aktivitas antibakteri ekstrak etanol daun beluntas
(Pluchea indica L.) Terhadap staphylococcus aureus, bacillus suptilis dan
Pseudomonas aeruginosa. 2(1) :1-10

Maftuhan,A. 2015. Pengaruh Infusa Daun Beluntas (Pluchea indica) Terhadap


Pertumbuhan Bakteri Staphylococcus epidermidis. Universitas Negeri Semarang

Wibowo, Dimas Hendika, Arifin, Zainul, dan Sunarti. 2015. Analisis Strategi
Pemasaran Untuk Meningkatkan Daya Saing UMKM (Studi pada Batik Diajeng
Solo). 29(1): 59-66

Widyasanti, Asri, & Almas Ramadha, Cindy. 2018. Pengaruh Imbangan


Aquadest dalam Pembuatan Sabun Mandi Cair Berbahan Virgin Coconut Oil
(VCO). 2(1):35-49

Komala, Oom, Andini, Septia, dan Zahra, Fatimah. 2020. UJI AKTIVITAS
ANTIBAKTERI SABUN WAJAH EKSTRAK DAUN BELUNTAS (Pluchea indica
L.) TERHADAP Propionibacterium acnes. 10(1):12

Verizarie, Rhandy. 2019. 8 Manfaat Daun Beluntas yang Tak Terduga (Online)

(https://doktersehat.com/manfaat-daun-beluntas/ ). Diakses pada tanggal


12 Februari 2021
11
12

LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping
Biodata Pelaksana
KETUA KELOMPOK
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Bramasta Vicky Robiyanto
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Pendidikan Seni Tari dan Musik
4 NIM 200252611680
5 Tempat Tanggal Lahir Nganjuk, 20 April 2002
6 Alamat E-mail vicky7bvr@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085815542927

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.

Malang, 17 Februari 2021


Ketua

Bramasta Vicky Robiyanto


13

ANGGOTA 1
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Mohammad Khanfani
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Manajemen
4 NIM 200413623443
5 Tempat Tanggal Lahir Bangkalan 23 Juli 2001
6 Alamat E-mail khanfanimohammad@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 085334227334

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 LP3ME Anggota Tahun 2020
Universitas Negeri
Malang
2

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
Medali Emas Olimpiade
1 Mahasiswa Nasional POSI 2020
2020 Bidang Ekonomi
Kementrian Pendidikan dan
Awardee Beasiswa
2 Kebudayaan Republik 2020
Unggulan 2020
Indonesia

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.

Malang, 17 Februari 2021


Anggota Tim

Mohammad Khanfani
14

ANGGOTA 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Muhamad Fajri
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Pendidikan Tata Niaga
4 NIM 200411624088
5 Tempat Tanggal Lahir Bekasi, 24 Oktober 2001
6 Alamat E-mail mfahri3445@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 089678323898

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 LPB Anggota Tahun 2020
Universitas Negeri
Malang
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.

Malang, 17 Februari 2021


Anggota Tim

Muhamad Fajri
15

ANGGOTA 3
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Rosaria Putri Anggraeni
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Seni Tari dan Musik
4 NIM 200252611618
5 Tempat Tanggal Lahir Denpasar, 23 Oktober 2002
6 Alamat E-mail rosariaputrianggraeni@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 081234607824

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 Paduan Suara Anggota Tahun 2020
Mahasiswa Universitas Negeri
Malang
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
Juara 1 Kategori
Menyanyi Pop Putri
1 Universitas Negeri Malang 2020
Dalam Rangka PIOS
MABA
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.

Malang, 17 Februari 2021


Anggota Tim

Rosaria Putri Anggraeni


16

ANGGOTA 4
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Sekar Yektiningtyas
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Seni Tari dan Musik
4 NIM 200252611620
5 Tempat Tanggal Lahir Bunyu, 4 Februari 2002
6 Alamat E-mail sekaryts04@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 081336664742

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 UKM Teater Hampa Anggota Tahun 2020
Indonesia Universitas Negeri
Malang
2
3

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.

Malang, 17 Februari 2021


Anggota Tim

Sekar Yektiningtyas
17

DOSEN PENDAMPING
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Abdul Rahman Prasetyo, S.Pd.,M. Pd
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Seni dan Desain
4 NIP/NIDN 199010272018031001/ 0027109003
5 Tempat dan Tanggal Lahir Trenggalek, 27 Oktober 1990
6 Alamat E-mail prasetyo.fs@um.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 089678185369

B. Riwayat Pendidikan
Gelar Akademik Sarjana S2 S3
Nama Institusi Universitas Universitas
Negeri Malang Negeri
Surabaya
Jurusan/Prodi Pendidikan Seni Pendidikan
Rupa Seni Budaya
Tahun Masuk-Lulus 2013 2015

C. Rekam Jejak Tri Dharma PT


C.1. Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1 Komputer Animasi 3
2 Komputer Grafis 3
3 Konsep Pendidikan Seni 2
4 Manajemen Inovasi 3
5 Media Komputer Grafis 3
6 Pembelajaran Mikro 3
7 Videografi 2
8 Kreatifitas dan Pemecahan Masalah 3
9 Metodologi Penelitian 3
10 Proyek Akhir Desain Grafis 4
11 Gambar Teknik 3
12 Produksi Desain Kemasan 3
13 Desain Interface Dasar 3
C.2. Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
1 PENGEMBANGAN MODUL
VIRTUAL BERBASIS INFOGRAFIS PNBP
DINAMIK MATERI SENI RUPA DI
18

SMP LABORATORIUM UM

2 EKSPLORASI POTENSI SENI


TRADISI DAERAH SETEMPAT
SEBAGAI SUMBER MEDIA FS
BELAJAR SENI BUDAYA SMP DI
MALANG

3 EXLA (EXPERT LEARN APP):


PENGEMBANGAN APLIKASI
PINTAR BERBASIS KEPAKARAN
MENGGUNAKAN PENDEKATAN
ENTERPRENEURSHIP PNBP
HEUTAGOGICAL LEARNING PADA
MATA PELAJARAN SENI BUDAYA
DI SMP LABORATORIUM UM

4 PENGEMBANGAN INTERAKTIF 3D
POP UP BOOK SEBAGAI MEDIA
EDUKASI TANGGAP BENCANA FS
UNTUK ANAK USIA DINI

5 PEMETAAN BAHAN KAJIAN


INDIKATOR UNTUK PERUMUSAN
ASSESMENT KARYA SENI DAN
PAMERAN PADA SKRIPSI FS
PENCIPTAAN DI PROGRAM STUDI
PENDIDIKAN SENI RUPA (UPI, UNY,
UNESA, UNESS)

6 MAGIC COMICA TEACHING


MODELS (MACOTS) :
PENGEMBANGAN MODEL
PEMBELAJARAN SENI MELALUI PNBP
ADAPTASI STAND UP COMEDY
AND ILLUSION MEDIA

7 NUSANTARA MASK HERITAGE:


PENGEMBANGAN APLIKASI
INFOGRAFIS UNTUK KOLEKSI
MUSEUM TOPENG DI INDONESIA FS
DAN MALAYSIA BERBASIS
AUGMENTED REALITY DENGAN
SOFTWARE VUFORIA SMART
19

TERRAIN SEBAGAI MEDIA


PEMBELAJARAN TOPENG TRADISI

C.3. Pengabdian Kepada Masyarakat


No Judul Pengabdian kepada Masyarakat Penyandang Dana Tahun
1 PELATIHAN BRANDING MASKOT
UKM BERBASIS ELEKTRONIK
UNTUK PENGUATAN DAYA
TAHAN BISNIS MASA PANDEMI PNBP
COVID-19 DI KAMPUNG TEMPE
SANAN KOTA MALANG

2 PENATAAN LINGKUNGAN ESTETIS


SENTRA PERAJIN GERABAH
UNTUK MERINTIS TUMBUHNYA
FS
EKOWISATA DI KAMPUNG
GETAAN, DESA PAGELARAN,
KABUPATEN MALANG
3 PELATIHAN PEMBUATAN
ASESORIES FASHION BATIK
SHIBORI MIX LIONTIN RESIN BAGI
MASYARAKAT KHAS KAMPOENG
HERITAGE KAJOETANGAN
SEBAGAI SOUVENIR IKONIK DESA PNBP
WISATA

4 PELATIHAN D.I.Y PHOTOWOOD


BERTEMA HERITAGE SEBAGAI
BENTUK PENGUATAN DESAIN
INTERFACE EKTERIOR DAN PNBP
INTERIOR RUMAH TINGGAL
BERGAYA KOLONIAL BELANDA DI
KAYUTANGAN KOTA MALANG
5 PELATIHAN PEMBUATAN
SOUVENIR RUSTIC WOODEN SLICE
DENGAN MEMANFAATKAN
LIMBAH RANTING DAN DAUN PNBP
KERING BAGI MASYARAKAT
PRODUKTIF DESA WATUGONG
KOTA MALANG

6 PERANCANGAN MASKOT SANAN


PNBP
SEBAGAI MERCHANDISE DALAM
20

UPAYA BRANDING KAMPUNG


TEMPE

7 PENGEMBANGAN
KEWIRAUSAHAAN MELALUI
APLIKASI KARYA DESAIN VECTOR
DAN BITMAP DARI COREL DRAW
DAN ADOBE PHOTOSHOP MENJADI
PRODUK KERAJINAN PAPERCRATF FS
UNTUK GURU MATA PELAJARAN
PRAKARYA DAN
KEWIRAUSAHAAN DI KOTA
MALANG

8 PELATIHAN PEMBUATAN
AKSESORIS INTERIOR
BERORNAMEN MONTASE CUKLI PNBP
BAGI MASYARAKAT PESISIR
PANTAI MALANG SELATAN

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-K.

Malang, 17 Februari 2021


Dosen Pendamping

Abdul Rahman Prasetyo,


S.Pd.,M. Pd
21

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1. Jenis Perlengkapan Volume Harga Satuan Nilai


Hand Blender 2 buah Rp. 300.000 Rp. 600.000
Wadah Stainless Steel 3 buah Rp. 90.000 Rp. 270.000
Gelas Takar 1L 2 buah Rp. 15.000 Rp. 30.000
Solet Plastik 2 buah Rp. 2.000 Rp. 4.000
Sarung Tangan Latex 1 pack Rp. 100.000 Rp.100.000
Timbangan Digital 1 buah Rp. 120.000 Rp. 120.000
Thermogun 1 buah Rp. 100.000 Rp. 100.000
Cetakan 5 buah Rp. 100.000 Rp. 500.000
Cutter Loaf 1 buah Rp. 150.000 Rp. 150.000
Kemasan Produk 200 buah Rp. 625 Rp. 125.000
SUB TOTAL Rp. 1.999.000
2.Bahan Habis Volume Harga Satuan Nilai
NaOH 1 kg Rp. 50.000 Rp. 200.000
Minya Kelapa 2L Rp. 40.000 Rp. 320.000
Minyak Zaitun 2L Rp. 80.000 Rp. 160.000
Fragrance Oil 60 ml Rp. 30.000 Rp. 60.000
Aquadest 3L Rp. 15.000 Rp. 45.000
SUB TOTAL Rp. 395.000
3.Perjalan Volume Harga Satuan Nilai
Keperluan Membeli Rp. 200.000 Rp. 200.000
Bahan
Pemasaran Produk Rp. 500.000 Rp. 500.000
SUB TOTAL Rp. 700.000
4.Lain Lain Volume Harga Satuan Nilai
Administrasi Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000
Uji Laboratorium Rp. 2.500.000 Rp. 2.500.000
Media Promosi Rp. 500.000 Rp. 500.000
Laporan Rp. 300.000 Rp. 300.000
Pengurusan CV Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000
Validasi Resep Produk Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
SUB TOTAL Rp. 7.300.000
TOTAL Rp. 10.394.000
Terbilang Sepuluh Juta Tiga Ratus Sembilan Puluh Empat Rupiah
22

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Alokasi
Program Waktu
No Nama/NIM Uraian Tugas
Studi (Jam/Mi
nggu)

1 Bramasta Vicky S1 20 jam/ • Mengkoordinasi


Robiyanto/ Pendidikan minggu dan bertanggung
200252611680 Seni Tari jawab terhadap
dan Musik seluruh kegiatan
tim
• Bertanggung jawab
pada penyimpanan
resep dan uji coba
produk
2 Mohammad Khanfani/ S1 20 jam/ • Menganalisis
200413623443 Manajemen minggu keuangan
• Bertanggung Jawab
sebagai humas di
tim
3 Muhamad Fajri/ S1 20 jam/ • Pembuatan strategi
200411624088 Pendidikan minggu pemasaran
Tata Niaga • Pembuatan media
promosi (banner,
brosur, dan konten
website)
4 Rosaria Putri S1 20 jam/ • Bertanggung jawab
Anggraeni/ Pendidikan minggu sebagai bendahara
200252611618 Seni Tari kegiatan
dan Musik • Bertanggung jawab
pada desain
(kemasan, logo,
merek)
5 Sekar Yektiningtyas/ S1 20 jam/ • Sebagai pemegang
200252611620 Pendidikan minggu akun media online
Seni Tari • Bertanggung
dan Musik jawab sebagai
sekretaris

Anda mungkin juga menyukai