Anda di halaman 1dari 2

RESUME MATERI PKKMB UNBARI 2020

Tanggal:kamis,17 september 2020

Nama:feby yolanda

Fakultas:hukum

Prodi:ilmu hukum

Nim:2000874201119

Assalamualaikum wr,wb

berlaku Berdasarkan yang saya amati mengenai materi yang di sampai kan oleh para wakil rektor pada
saat PKKMB unbari 2020 di hari pertama yaitu:

pada semester pertama mahasiswa baru wajib mengambil paket beban studi sesuai dengan ketentuan yang
dalam peraturan di bidang akademik program studi yang bersangkutan,dengan beban studi maksimal 24
SKS.

Pembimbing akademik adalah dosen tetap di Universitas Batanghari

Dosen PA bertugas sebagai:

1.memberi bimbingan kepada mahasiswa

2.menyetujui kontrak mata kuliah

3.menandatangani KRS dan KHS.

beban masa studi dan penentuan mata kuliah Pendidikan diploma tiga(DIII)

Mempunyai beban studi minimal 106 SKS dan maksimal 120 SKS dengan masa studi selama 4-5 tahun
pendidikan program sarjana(S1) Mempunyai minimal 144 SKS dan 160 SKS dengan masa studi selama 4-7
tahun

Mahasiswa wajib berpenampilan dan berperilaku sopan selama berada di lingkungan Universitas Batanghari

mahasiswa wajib mengikuti pembeljaran secara aktif minimal 75% dari kehadiran

mahasiswa wajib menaati peraturan yang berlaku di lingkungan Universitas Batanghari Ada dua
pelanggaran akademik yang pertama yaitu:

1.akademik ringan, seperti menyontek dan mencari informasi melalui alat bantu kecuali atas izin dari dosen

2.akademik sedang,melanggar akademik ringan


Demikian lah resume PKKMB UNBARI 2020 di hari pertama,apabila ada kesalahan atau kekurangan kata
saya mohon maaf.

Wassallamualaikum warrahmatullah wabarakatuh.

Anda mungkin juga menyukai