Anda di halaman 1dari 3

JAWABAN DAN RUBRIK PENILAIAN DISKUSI 2

Jawaban / Penyelesaian Soal Diskusi

1 ▪ Soal butir a:
Kaidah penyelesaian:
a
log(x.y) = alog x + alog y
Sehingga:
5
log (625 x 3125) = 5log 625 + 5log 3125
= 5log 54 + 5log 55
= 4 5log 5 + 5 5log 5
= 4(1) + 5(1) = 9
▪ Soal butir b:
Kaidah penyelesaian:
a
log(x / y) = alog x – alog y
Sehingga:
4
log (64 / 1024) = 4log 64 – 4log 1024
= 4log 43 – 4log 45
= 3 4log 4 – 5 4log 4
= 3(1) – 5(1) = -2
2 Rumus perhitungan Future Value:
FV = PV(1 + i)n
Jika pembungaan dilakukan sebanyak m kali dalam setahun, maka rumus tersebut menjadi:
FV = PV(1 + i/m)n.m
Diketahui:
Deposito awal (PV) = 100 juta
Suku bunga (i) = 8% atau 0.08/tahun
Lama pembungaan (n) = 3 tahun
Periode pembayaran bunga 3 bulan  1 tahun 4 kali pembungaan.
FV = PV(1 + i)n
FV = 100(1 + 0.08/4)3.4
FV = 100(1.02)12
FV = 100(1.2682418)
FV = 126,824,180
Nilai deposito pada akhir tahun ke-3 adalah sebesar Rp. 126,824,180
3 ▪ Metode Pertama: Menggunakan Kaidah Logaritma
Dalam bentuk persamaan eksponensial maka persoalan pada kasus dinyatakan dengan:
At = A0(1 + r)n
Dimana: At adalah nilai Aset pada tahun ke-t; A0 adalah nilai Aset pada tahun awal; r
adalah tingkat pertumbuhan yang dihitung; n adalah jumlah periode/interval waktu yaitu
jumlah tahun dikurang 1 (∑t – 1 = 11 – 1 = 10). Persamaan tersebut dapat ditulis kembali
kedalam bentuk persamaan logaritma sebagai berikut:
Log (At) = Log A0 (1 + r)n
Log (At) = Log A0 + n log (1 + r)n
Dengan demikian:
log 850 = log 200(1 + r)10
log 850 = log 200 + 10 log (1 + r)
10 log (1 + r) = log 850 – log 200
10 log (1 + r) = 2.9294 – 2.3010
JAWABAN DAN RUBRIK PENILAIAN DISKUSI 2

10 log (1 + r) = 0.6284
log (1 + r) = 0.6284 / 10 = 0.06284
1 + r = Antilog 0.06021 = 1.156
r = 1.156 – 1 = 0.156 atau 15.6%
▪ Metode Kedua: Menggunakan Konsep Pangkat
Rumusnya:
r = {(At / A0)1/n} – 1
r = {(850 / 200)1/10} – 1
r = (4.25)1/10 – 1
r = 1.156 – 1 = 0.156 atau 15.6%
▪ Metode Ketiga: Menggunakan Konsep Akar
Rumusnya:
r = 𝐧√𝐀𝐭 /𝐀0) – 1
r = 10√(850/200) – 1
r = 10√(4.25) – 1
r = 1.156 – 1 = 0.156 atau 15.6%

4 Diketahui:
Luas danau = 8 hektare.
Perkembangan tanaman: Dua kali lipat setiap tahunnya (rasio = 2)
Luas danau yang ditutupi tanaman pada akhir tahun ke-3: 1/8 ha atau 0.125 ha.

Tahun Luas permukaan danau yang


ditutupi tanaman
3 0.125 ha
4 0.25 ha
5 0.5 ha
6 1 ha
7 2 ha
8 4 ha
9 8 ha

Jika mengunkan rumus banjar ukur rumusnya adalah sebagai berikut:


ar(n-1) = x
Diketahui: x = 8, r = 2, suku ke-3: 1/8, maka suku pertama (a) dapat ditentukan sebagai
berikut:
a = (1/8) / 22 = 1/32 = 0.03125
0.03125(2n-1) = 8
2n-1 = 8 / 0.03125
2n-1 = 256
28 = 256
Karena n – 1 = 8 maka n = 9
Jadi pada kahir tahun ke-9 tanaman tersebut akan menutupi semua permukaan danau seluas 8
ha tersebut.
JAWABAN DAN RUBRIK PENILAIAN DISKUSI 2

No Alternatif Tanggapan Peserta Skor


Maksimum
1 Peserta mengerjakan semua soal diskusi dengan prosedur dan hasil yang benar 100
atau dengan hanya kekeliruan yang kecil
2 Peserta mengerjakan semua soal diskusi dimana salah satu dari soal diskusi 95
prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
3 Peserta mengerjakan semua soal diskusi dimana terdapat 2 soal diskusi yang 90
prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
4 Peserta mengerjakan semua soal diskusi dimanaterdapat 3 soal diskusi yang 85
prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
5 Peserta mengerjakan semua soal diskusi namun semua soal yang dikerjakan 80
prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
6 Peserta hanya mengerjakan 3 soal diskusi yang tersedia dengan prosedur dan 90
hasil yang benar
7 Peserta hanya mengerjakan 3 soal diskusi dimana salah satu dari soal diskusi 85
yang dikerjakan prosedur dan hasilnya keliru
8 Peserta hanya mengerjakan 3 soal diskusi dimana 2 dari 3 penyelesaian soal 80
diskusi tersebut prosedur dan hasilnya keliru
9 Peserta hanya mengerjakan 3 soal diskusi dimana semua soal diskusi yang 75
dikerjakan prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
10 Peserta hanya mengerjakan 2 soal diskusi dimana semua prosedur penyelesaian 80
dan hasilnya benar
11 Peserta hanya mengerjakan 2 soal diskusi dimana salah satu soal diskusi yang 75
dikerjakan prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
12 Peserta hanya mengerjakan 2 soal diskusi dimana semua soal diskusi yang 70
dikerjakan prosedur penyelesaian dan hasilnya keliru
13 Peserta hanya mengerjakan 1 soal diskusi dengan prosedur dan hasil yang 70
benar.
14 Peserta hanya mengerjakan 1 soal diskusi dimana soal diskusi yang dikerjakan 65
prosedur dan hasilnya keliru

Anda mungkin juga menyukai