Anda di halaman 1dari 13

PROGRAM PUSKESMAS POLINDES

No. : KA/BRG/JBG/UKM/PD
Dokumen JG/1
KA No. Revisi : 0
Tgl Terbit : : 3/1/2022
Halaman : 1/14
UPT dr.Binti sukartini
Puskesmas Penata
Keboan NIP.197804212014122001

a. Pendahuluan
Ponkesdes adalah Unit pelayanan kesehatan yang sederhana dan berfungsi menunjang serta membantu memperluas jangkauan puskesmas dengan
melaksanakan kegiatan-kegiatan yang dilakukan puskesmas dalam ruang lingkup wilayah yang lebih kecil serta jenis dan kompetensi pelayanan yang disesuaikan
dengan kemampuan tenaga dan sarana yang tersedia.
Untuk melancarkan pelaksanaan fungsi pelayanan kesehatan masyarakat, polindes merupakan bagian utama dalam jaringan pelayanan puskesmas.
Dikabupaten masalah keterbatasan penduduk miskin untuk menjangkau pelayanan kesahatan juga sangat terasa. Dengan berbagai hambatan, letak geografis dan
sarana transportasi, seharusnya pustu menjadi pilihan masyarakat untuk dimanfaatkan, karena merupakan satu-satunya fasilitas pelayanan kesehatan yang bisa
dijangkau oleh masyarakat.
Pelaksanaan kegiatan di Polindes Mojodanu dilaksanakan sesuai dengan visi UPT Puskesmas Keboan yaitu mewujudkan masyarakat Kecamatan Ngusikan
yang mandiri hidup sehat menuju kabupaten Jombang yang berkarakter dan berdaya saing sesuai dengan tata nilai UPT Puskesmas Keboan yang telah ditetapkan
yaitu: Sesuai SOP,handal dan berkualitas
b. Latar Belakang
Peran polindes sangatlah strategis dan vital dalam meningkatkan akses dan jangkauan pelayanan keshatan dasar di wilayah kerja puskesmas pembantu untuk
mendukung pelaksanaan pelayanan kesehatan UKM dan UKP, kegiatan posyandu, KIA- KB, imunisasi, penyuluhan, surveilans, pemberdayaan masyarakat bidang
kesehatan, untuk mendukung pelayanan rujukan dan pelayanan promotif,dan preventif.
Polindes sebagai jaringan pelayanan Puskesmas yang paling dekat dengan masyarakat dalam memberi pelayanan kesehatan.
Polindes sebagai ujung tombak pembangunan kesehatan yang didesa perlu perbaikan-perbaikan yang akan dilaksanankan polindes sehingga polindes mampu
melaksanakan pelayanan kesehatan yang optimal. Pelayanan kesehatan yang dilakukan sama dengan puskesmas pada umumnya. Polindes akan menjadi menjadi
pilihan utama masyaraka untuk dimanfaatkan,karena polindes merupakan satu-satunya pelayanan kesehatan dasar yang terdekat.

c. Tujuan umum dan tujuan khusus


- Tujuan Umum :
Meningkatkan jangkauan dan mutu pelayanan kesehatan bagi masyarakat diwilayah kerjanya.
- Tujuan Khusus :
1. Meningkatkan akses dan jangkauan pelayanan dasar di wilayah kerja Puskesmas.
2. Mendukung pelaksanaan kegiatan KIA-KB, posyandu, imunisasi, gizi, surveilens, pemberdayaan masyarakat dan lain-lain.
3. Mendukung pelayanan rujukan
4. Mendukung pelayanan promotif dan preventif.

2
d. Kegiatan pokok dan rincian kegiatan
No Kegiatan pokok Rincian kegiatan
Program KIA-KB
1. Pendataan sasaran KIA 1. Petugas melakukan pendataan sasaran kia : ibu hamil, ibu nifas, bayi,
balita dan apras dengan koordinasi dengan kader dan perangkat desa.
2. Melaporkan hasil pendataan ke koordinator KIA

1. Petugas melakukan anamnesa ibu hamil.


2 Pemeriksaan ibu hamil 2. Petugas melakukan pemeriksaan pada ibu hamil
3. Petugas memberikan penyuluhan pada ibu hamil
4. Petugas melakukan rujukan (sesuai kasus)

3 Pemeriksaan ibu nifas 1. Petugas melakukan anamnesa ibu nifas


2. Petugas melakukan pemeriksaan pada ibu nifas
3. Petugas memberikan penyuluhan pada ibu nifas
4. Petugas melakukan rujukan (sesuai kasus).

3
4 Pemeriksaan Neonatus, bayi, balita dan apras. 1. Petugas melakukan anamnesa pada keluarga
2. Petugas melakukan pemeriksaan pada neonatus,bayi,balita dan apras.
3. Petugas memberikan penyuluhan pada keluarga
4. Petugas melakukan rujukan (sesuai kasus)

1. Petugas mendata ibu hamil di wilayah desa


5 Kelas hamil 2. Petugas berkoordinasi dengan kader tentang kegiatan kelas ibu hamil
3. Petugas menyiapkan paket kelas ibu hamil dan alat bantu penyuluhan
4. Petugas memakai masker
5. Petugas melaksanakan kelas hamil(sesuai tahapan pertemuan)
6. Petugas melakukan evaluasi setiap akhir pertemuan
7. Petugas mencatat hasil kegiatan
1. Petugas mendata ibu yang mempunyai anak balita sesuai umur di
wilayah desa
6 Kelas Balita 2. Petugas berkoordinasi dengan kader tentang kegiatan kelas ibu kelas
balita
3. Petugas menyiapkan paket kelas ibu balita dan alat bantu penyuluhan
4. Petugas memakai masker dan face shild
5. Petugas melaksanakan kelas ibu balita
6. Petugas melakukan evaluasi setiap akhir pertemuan
7. Petugas mencatat hasil kegiatan.
1. Petugas menentukan sasaran
4
2. Petugas berkoordinasi dengan kader/ guru TK tentang kegiatan SDIDTK
7 SDIDTK (Stimulasi Deteksi Intervensi Dini Tumbuh 3. Petugas menyiapkan SDIDTK Kit
Kembang) 4. Petugas memakai APD dan cuci tangaan
5. Petugas memberitahukanmaksud dan tindakan yang dilakukankepada
orang tua atau pengasuhnya
6. Petugas melaksanakan SDIDTK
7. Petugas memberitahukan hasil pemeriksaan kepada orang tua /
pengasuhnya
8. Petugas mengajarkan orang tua / pengasuh tentang menstimulasi anak
sesuai umur
9. Petugas mencuci tangan
10. Petugas mencatat hasil SDIDTK

1. Petugas menentukan sasaran yang dikunjungi


2. Petugas berkoordinasi dengan kader tentang sasaran yang akan
dikunjungi
Kunjungan rumah 3. (mematuhi prokes)
8 (Program terkait yaitu perkesmas SE, P2, gizi dan 4. Petugas menyiapkan alat-alat yang dibutuhkan
program yang lain) 5. Petugas memakai APD
6. Petugas menjelaskan tentang tujuan kunjungan kepada pasien atau
keluarga
7. Petugas memberikan pelayanan sesuai dengan kebutuhan
8. Petugas memberitahukan hasil pemeriksaan
5
9. Petugas melakukan rujukan bila diperlukan
10. Petugas mencuci tangan
11. Petugas mencatat hasil kunjungan rumah

1. Pelayanan KIA-KB
2. Pelayanan gizi
3. Pelayanan Imunisasi
9 Program Promkes 4. Pelayanan dasar pada penyakit menular seperti diare dengan pemberian
Posyandu Balita oralit.
Didalam pelaksanaan posyandu dengan menggunakan sistim 5 meja
(Pendaftaran, Penimbangan, Pengisian KMS/buku KIA, Penyuluhan dan
Pelayanan kesehatan sesuai)

1. Pengkuran BB
2. Pengukuran TB
3. Pengukuran LILA
10 Program Kesehatan Remaja 4. Pengukuran tekanan darah
Posyandu Remaja 5. Pengukuran Hb (sesuai kondisi)

1. Pengukuran BB
2. Pengukuran TB
6
3. Pemeriksaan fisik
11 Program Lansia 4. Laborat sederhana
Posyandu Lansia 5. Pengobatan

1. Menyiapkan data sasaran


2. Pengambilan vitamin A ke puskesmas induk
3. Dibagikan ke sasaran
12 Program Gizi 4. Balita yang tidak datang diberikan kader ke rumah sasaran.Untuk ibu
Pemberian Kapsul Vit. A nifas dapat diberikan sesuai kasus.

1. Petugas polindes berkoordinasi dengan.PJ program gizi puskesmas


2. Satu hari sebelum pelaksanaan,petugas polindes berkoordinasi dengan
kader tentang pengambilan sample agar ibu balita membawa garam dan
13 Memeriksa garam beryodium memberikan identitas yang sudah disediakan oleh petugas.
3. Hari berikutnya petugas dating mengambil garam dan melakukan
pengetesan menggunakan iodium tes.
4. Petugas mencatat hasil pengetesan di form monitoring garam.
5. Setelah selesai petugas memberikan penyuluhan pada ibu balita tentang
manfaat garam beryodium.

1. Petugas Polindes melakukan pendataan sasaran Imunisasi: bayi, batita,


ibu hamil, dan WUS dengan koordinasi dengan kader.
7
2. Melaporkan hasil pendataan ke koordinator imunisasi

1. Petugas Polindes mengambil logistik (vaksin, spuit) setiap bulan ke


Puskesmas Induk.
2. Petugas polindes memberikan imunisasi Dasar Bayi dan Batita setiap bulan
14. Program Imunisasi
Pendataan sasaran imunisasi 1. Menentukan sasaran kegiatan
2. Menghitung kebutuhan logistic
3. Pemberian Imunisasi DT bagi Siswa Sekolah Dasar Kelas 1; dan Td bagi
Siswa Sekolah Dasar Kelas 2 sampai 5.
15. Pengambilan logistic imunisasi 1. Pengumpulan data sasaran siswa kelas I SD/MI
1. Koordinasi Tim Pelaksana
16. Program iminusasi rutin 2. Distribusi logistic
3. Pelaksanaan BIAS Measles Rubella
1. Pendataan sasaran vaksin
17. BIAS Td-Dt 2. Petugas pemberi vaksinasi COVID-19 dibantu oleh petugas yang
menyiapkan vaksin
3. Petugas melakukan observasi pasca vaksinasi COVID-19 serta
pemberian tanda selesai dan kartu vaksinasi COVID-19;
4. Petugas melakukan pencatatan hasil vaksinasi COVID-19;
5. Petugas untuk melakukan pengelolaan limbah medis; dan/atau
6. Petugas untuk mengatur alur kelancaran pelayanan vaksinasi COVID-19

8
18. Pendataan sasaran kampanye MR
1. Pendataan
2. pemberian Imunisasi sasaran yang belum mendapatkan imunisasi Dasar
19 Pelaksanaan BIAS Measles Rubela dan lanjutan
20 Imunisasi Covid 1. Pendaftaran dan pencatatan
Sweeping. 2. Wawancara terarah (kebiasaan sehari-hari, seperti : merokok,
21. Program PTM penggunaan alkohol, konsumsi sayur dll).
Posbindu 3. Pengukuran TB, BB, lingkar perut dan IMT
4. Pengukuran tekanan darah, gula darah, dan kolesterol total.
5. Konseling, edukasi dan tindak lanjut.

9
e. Cara melaksanakan kegiatan

No Kegiatan pokok Pelaksana Program Lintas program Lintas sektor

f. Sasaran
-Ibu hamil
-ibu bersalin
-ibu nifas
-neonatus
-bayi
-balita
-apras
-Remaja
-lansia

10
g. Jadwal pelaksanaan kegiatan
BULAN
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Progaram KIA-KB
1 Pendataan sasaran KIA  
2 Pemeriksaan ibu hamil            
3 Pemeriksaan ibu nifas            
Pemeriksaan neo, bayi,
4            
balita dan apras
5 Kelas hamil    
6 Kelas balita
7 Pemeriksaan SDIDTK            
8 Kunjungan rumah            
Program Promkes
9 Posyandu Balita            
Program kesehatan
remaja
10 Posyandu remaja            
Program Lansia
11 Posyandu Lansia            
Program Gizi

11
12 Pemberian vitamin A  
Pemeriksaan garam
13 
beryodium
Program Imunisasi
Pendataan sasaran
14            
imunisasi
Pengambilan logistic
15            
imunisasi
16 Program iminusasi rutin            
17 BIAS Td-Dt 
Pendataan sasaran
18 
kampanye MR
Pelaksanaan BIAS
19  
Measles Rubela
20 Imunisasi Covid            
21 Sweeping            
Program PTM
22 Posbindu            

12
h. Evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan
Evaluasi kegiatan-kegiatan ponkesdes dilaporkan tiap 1 bulan sekali ke masing penanggung jawab program.

i. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


Hasil kegiatan dari desa di laporkan ke puskesmas setelah di validasi oleh puskesmas kemudian dilaporkan ke dinas kesehatan kabupaten.

Ditetapkan di Jombang
pada tanggal , 3 Januari 2023

Kepala UPT Puskesmas Keboan,

dr. BINTI SUKARTINI


Penata
NIP. 197804212014122001

13

Anda mungkin juga menyukai