Anda di halaman 1dari 3

HARIMAU JAWA I, II, III IV, V, VIII & IX

Diakhir abad ke-19, harimau ini masih banyak berkeliaran di pulau jawa. Ditahun
1940-an, harimau jawa hanya ditemukan di hutan-hutan terpencil. Ada usaha-usaha
untuk menyelamatkan harimau ini dengan membuka beberapa “taman nasional”.
Namun, ukuran taman ini terlalu kecil & mangsa harimau terlalu sedikit.

Ditahun 1950-an, ketiika populasi harimau jawa hanya tinggal 25 ekor, kira-kira 13 ekor
berada di (Taman Nasional Ujung Kulon)*. Sepuluh tahun kemudian angka ini kian
menyusut. Ditahun 1972, hanya ada sekitar 7 harimau yang tinggal di Taman Nasional
Meru Betiri. (web:http://www.quartez.com email:quantum@gmail.com)
Disamping harimau jawa, ada dua jenis harimau yang punah diabad ke-20, yaitu
Harimau Bali & Harimau Persia*. Secara biologis*, harimau jawa mempunyai
hubungan sangat dekat dengan harimau bali. Beberapa ahli biologi bahkan menyatakan
bahwa mereka adalah satu spesies. Namun, banyak juga yang membantah pernyataan
ini.
HARIMAU JAWA I, II, III IV, V, VIII & IX

Diakhir abad ke-19, harimau


ini masih banyak berkeliaran di
pulau jawa. Ditahun 1940-an,
harimau jawa hanya
ditemukan di hutan-hutan
terpencil. Ada usaha-usaha
untuk menyelamatkan
harimau ini dengan membuka
beberapa “taman nasional”.
Namun, ukuran taman ini
terlalu kecil & mangsa harimau
terlalu sedikit.

Ditahun 1950-an, ketiika populasi harimau jawa hanya tinggal 25 ekor, kira-kira 13 ekor
berada di (Taman Nasional Ujung Kulon)*. Sepuluh tahun kemudian angka ini kian
menyusut. Ditahun 1972, hanya ada sekitar 7 harimau yang tinggal di Taman Nasional
Meru Betiri. (web:http://www.quartez.com email:quantum@gmail.com).

Disamping harimau jawa, ada dua jenis harimau yang punah diabad ke-20, yaitu
Harimau Bali & Harimau Persia*. Secara biologis*, harimau jawa mempunyai
hubungan sangat dekat dengan harimau bali. Beberapa ahli biologi bahkan menyatakan
bahwa mereka adalah satu spesies. Namun, banyak juga yang membantah pernyataan
ini.

Anda mungkin juga menyukai