Blue Print Altruisme

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Berikut perhitungan jumlah aitem menggunakan formula Spearman Brown.

rtt = k.rit2
1 + (k-1) rit2
0,8 = k.0,52
1 + (k-1).0,52
0,8 = 0,25k
1 + 0,25k-0,25
0,8 = 0,25k
0,25k + 0,75
0,2k + 0,6 = 0,25k
0,6 = 0,25k – 0,2k
0,6 = 0,05k

k = 0,6
0,05
k = 12
Keterangan :
rtt : koefisien reliabilitas yang diharapkan
rit : koefisien korelasi aitem total (indeks daya beda aitem)
k : jumlah aitem

Hasil dari perhitungan menggunakan rumus Spearman Brown diatas

ditemukan bahwa jumlah aitem yang diharapkan adalah 12. Untuk menghindari

adanya aitem yang gugur maka jumlah aitem pada saat uji coba skala dikali 2

sehingga menjadi 24. Maka total aitem yang dibuat adalah 24.

Blue Print awal skala Altruisme

N Aspek No. Aitem Jumlah Bobot


o
Favorabl Unfavorabl
e e
1 Memberikan 1, 7, 13, 4, 10, 16, 22 8 33,33%
perhatian terhadap 19
orang lain
2 Membantu orang 2, 8, 14, 5, 11, 17, 23 8 33,33%
lain 20
3 Meletakkan 3, 9, 15, 6, 12, 18, 24 8 33,33%
kepentingan orang 21
lain diatas
kepentingan sendiri
Jumlah 12 12 24 100%

Anda mungkin juga menyukai