Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

(LKPD)

Tema : 2. Udara Bersih bagi Kesehatan


Sub tema : 3. Memelihara Kesehatan Organ
Pernapasan Manusia
Pembelajaran :3
Kelas/ Semester : V/ 1 (Ganjil)
Alokasi waktu : 25 menit
Hari/Tanggal : Kamis/ 01 – 09 – 2022

Nama Kelompok : …………………………………….

Nama Anggota Kelompok :

1. …………………………………….

2. …………………………………….

3. …………………………………….

4. …………………………………….

5. …………………………………….

6. …………………………………….
KEGIATAN 3

A. JUDUL

Jenis Usaha Ekonomi (IPS)

B. TUJUAN
Dengan membaca teks bacaan dan berdiskusi, peserta didik dapat menjelaskan cara
menghargai usaha ekonomi orang lain untuk memperkuat kesatuan dan persatuan bangsa
dengan tepat.

C. KEGIATAN PESERTA DIDIK

Petunjuk :

A. Bacalah teks bacaan berikut ini dalam kelompok kalian!

Sumber : Buku Siswa Kelas V Tema 2. Udara Bersih bagi Kesehatan (Hal. 105)

B. Diskusikanlah pertanyaan-pertanyaan berikut bersama teman kelompokmu!

1. Apa pendapat kalian mengenai pekerjaan sebagai pemulung?

Jawab:
2. Apa pendapat kalian mengenai usaha pembuatan benda-benda daur
ulang?

Jawab:

3. Bagaimana cara menghargai jasa para pemulung?

Jawab:

4. Bagaimana cara menghargai usaha membuat benda-benda daur ulang?

Jawab:

Anda mungkin juga menyukai